Anda di halaman 1dari 6

1.

Jika kepemimpiman dipandang sebagai suatu seni untuk membuat kesesuaian paham,
maka peranan pemimpin adalah…
A. Memberikan dorongan terhadap bawahan untuk mengerjakan apa yang
dikehendaki pemimpin
B. Mempengaruhi orang lain melelui himbauan dan persuasi
C. Mementukan struktur dan kegiatan kelompok
D. Menentukan hubungan Kerjasama
2. Gaya kepemimpinan eksekutif mempunyai karakteristik antara lain…
A. Mahir menciptakan, membuat dan membina kerja sama
B. Memiliki perhatian yang actual dalam menuntaskan konflik sesame anggota
organisasi
C. Memperankan diri sebagai pelindung anggota organisasi
D. Dalam mengelola organisasi dan anggotanya berpegang teguh pada peraturan
3. Pemimpin Wanita cenderung tidak suka menawarkan kekuasaannya tetapi lebih suka
menganggap bawahannya sebagai teman atau kolega. Stereotip negative pemimpin
Wanita tersebut disebut sebagai…
A. The earthmother
B. The manipulator
C. The workaholic
D. The egaliter
4. Untuk mengatasi konflik yang terjadi dalam suatu organisasi sebab kasus hierarkhi,
sanggup pakai pendekatan…
A. Sistem
B. Birokratis
C. Tawar menawar
D. Penggunaan wewenang formal
5. Ada tiga variable utama yang mencakup dalam kepemimpinan, yaitu?
A. Berorientasi pada tugas, menetapkan sasaran, dan motivasi
B. Berorientasi pada bawahan, menetapkan tugas, dan mencapai sasaran
C. Memotivasi, manusiawi dan penanaman pengaruh
D. Melibatkan orang lain, distribusi kekuasaan dan manusiawi
6. Bila bawahan memiliki keyakinan tetapi kurang memiliki keterampilan, maka perlaku
pemimpin yang relative efektif adalah…
A. Instriktif
B. Konsultatif
C. Partisipatif
D. Delegatif
7. Gaya kepemimpinan demokratik antara lain memiliki karakteristik…
A. Agen perubahan radikal
B. Berorientasi pada pelaksanaan tugas
C. Menggunkan pendekatan yang integralistik
D. Mengutamakan orientasi hubungan dengan anggota organisasi
8. Jika konflik dianggap sebagai sesuatu yang merusak dan disfungsional, maka
tanggung jawab pemimpin ialah…
A. Membatasi konflik
B. Menstimulasi konflik
C. Menghilangkan konflik
D. Menciptakan lingkungan konflik yang sehat
9. Seorang pemimpin harus mempu menganalisis gejala-gejala infosmasi yang ia terima
sehingga dapat mengambil keputusan yang positif dan berguba untuk kemajuan
bsinisnya adalah pengertian dari sifat pemimpin yang?
A. Kematangan mental
B. Rasional dan objektif
C. Kemempuan analitis
D. Pragmatism
10. Perbedaan antara pemimpin dan manajer antara lain…
A. Pemimpin melakukan perubahan melalui perencanaan, manajemen
melakukannya melalui ancaman
B. Pemimpin mengelola resiko agar minimal, manajer menghindari resiko
C. Pemimpin mendorong perubahan secara terus menerus, manajer melakukan
perubahan jika terjadi masalah besar
D. Pemimpin menyelesaikan konflik jika membesar, manajer menyelesaikan
konflik untuk perubahan sedang
11. Dampak negative penggunaan gaya kepemimpinan otoriter pada kehidupan organisasi
antara lain…
A. Lamban dalam mengambil keputusan
B. Menciptakan situasi saling mencurigai antar sesame anggota organisasi
C. Motivasi dan semangat anggota organisasu menjadi rendah
D. Menurunkan kepatuhan anggota organisasi
12. Seorang pemimpin harus memiliki sifat sidiq, Amanah, tabliq dan fatonah, makna dari
sidiq adalah…
A. Dapat dipercaya
B. Benar tidak dusta
C. Cerdas, pandai
D. Tanggung jawab
13. Makna dari seorang pemimpin yang memiliki sifat Amanah adalah
A. Dapat dipercaya
B. Benar tidak dusta
C. Cerdas, pandai
D. Tanggung jawab
14. Makna dari karakter pemimpin ing ngarso sung tulodo adalah…
A. Mematuhi hasil keputusan
B. Memberikan contoh yang baik
C. Membangun kemauan
D. Memberikan dorongan
15. Makna dari seorang pemimpin yang memiliki sifat tabliq adalah…
A. Dapat dipercaya
B. Benar tidak dusta
C. Cerdas, pandai
D. Menyampaikan apa yang menjadi tanggungjawabnya
16. Makan dari karakter tut wuri handayani adalah…
A. Mematuhi hasil keputusan
B. Memberikan contoh yang baik
C. Membangun kemauan
D. Memberikan dorongan
17. Dalam kepemimpinan Pancasila bertumpu pada azas-azas sebagai berikut kecuali…
A. Kebersamaan
B. Kekeluargaan dan gotong royong
C. Persatuan dan kesatuan dalam kebhinekaan
D. Otoriter
18. Gaya kepemimpinan eksekutif mempunyai karakteristik antara lain…
A. Mahir menciptakan, membuatkan dan membina kerja sama
B. Memiliki perhatian uang aktual dalam menuntaskan konflik antar sesame
anggota organisasi
C. Memperankan diri sebagai pelindung anggota organisasi
D. Dalam mengelola organisasi dan anggotanya berpegang teguh pada peraturan
19. Karakteristik pemimpin bergaya kompromi antara lain
A. Praktis mengalah dalam menghadapii kesulitan
B. Memiliki orientasi pada hasil
C. Mengutamakan prientasi hubungan dengan anggota organisasi
D. Memberikan dorongan secara selektif pada anggota organisasi
20. Menurut ki hajar dewantoro pemimpin harus memiliki “ing ngarso sung tuludo, ing
madyo mangun karso, tut wuri handayani” makna dari karakter ing madyo mangun
karso…
A. Bijak dalam mengambil keputusan
B. Menciptakan situasi yang sehat antar anggota organisasi
C. Memotivasi semangat anggota organisasi
D. Meningkatkan kepatuhan anggota organisasi
21. Ki Hajar Dewantara sebagai bapak Pendidikan Indonesia mengajarkan betapa
pentingnya keteladana dari seorang pemimpin dengan 3 semboyang dibawah ini,
kecuali :
A. Ing ngarso sung tulodho
B. Habis gelap terbitlah terang
C. Ing madyo mangun karso
D. Tut wuri hadayani
22. Kepala desa sebagai pemimpin di desa memiliki peran yang penting dan menjadi
teladan bagi warga desa harus memiliki sikap dan contoh perbuatan yang seharusnya
seperti :
A. Bersikap malas-malasan dan sesuka hati dalam melakukan tugasnya
B. Henya mengikuti saran dari warga desa yang tidak sesuai dengan aturan dan
undang-undang
C. Jujur, loyal dan peduli terutmana dalam memberikan pelayanan terbaik dan
menjadi teladan dan berani mengambil keputusan berdasarkan tugas dan
fungsi sesuai UU desa nomor 06 tahun 2014
D. Melalukan segala sesuatunya berdasarkan suka hati dan tidak memerlukan
musyawarah desa dalam menentukan solusi atas permasalahannya
23. Ciri kepemimpinan dikatakan berhasil seperti dibawah ini kecuali…
A. Pemimpin yang tidak mau tau dalam memberikan pelayanan dan contoh
terutama sikap atau teladan
B. Pemimpin yang selalu mendampingi masyarakat/rakyat kapanpun dan
dimanapun
C. Pemimpin yang memberikan keteladanan atau contoh terbaik buat rakyatnya
D. Pemipin yang memberikan dorongan buat masyarakat atau rakyatnya agar
maju kedepan, tampil dan beranu mengambil keputusan
24. Tipe kepemimpinan yang hasil musyawarah desa serta tindak lanjut keputusan
musyawarah akan disampaikan kepada masyarakat dan dilakukan setiap saat…
A. Tipe kepemimpinan regresif
B. Kepemimpinan konservatif-involutif
C. Kepemimpinan inovatif-progresif
D. Kepemimpinan inovatif
25. Tipe kepemimpinan yang cenderung menolak menyelenggarakan musyawarah desa…
A. Tipe kepemimpinan regresif
B. Kepemimpinan konservatif-involutif
C. Kepemimpinan inovatif-progresif
D. Kepemimpinan inovatif
26. Tipe kepemimpinan regresif dalam pembangunan desa…
A. Program pembangunan diarahkan untuk kesenjangan dirinya sendiri
B. Kepemimpinan akan melaksanakan pembangunan desa sesuai mekanisme
perencanaan pembangunan yang sudah ada
C. Melibatkan partisipasi masyarakat mulai dari merencanakan, melaksanakan
serta mengawasi proyek pembangunan
D. Tipe kepemimpinan yang cenderung menolak menyelenggarakan musyawarah
desa
27. Tipe kepemimpinan inovatif-progesif memaknai pemerintahan desa…
A. Kepemimpinan ini sering kali menolak untuk transparan
B. Kepemimpinan mengedepankan akuntabilitas kinerja dan transparan
C. Ada mekanisme pertanggungjawaban kepada public
D. Menjalankan pemerintahan sesuai prosedur yang ada
28. Tipe kepemimpinan regresif dalam pemerintahan desa…
A. Kepemimpinan ini sering kali menolak transparan
B. Ada mekanisme pertanggungjawaban kepada public
C. Mendengarkan keputusan desa melalui musdes dan harus dipatuhi
D. Kepemimpinan memaknai pemerintahan cenderung normative
29. Kepemimpinan merupakan hal yang penting dalam organisasi untuk mencapai tujuan
yang memiliki arti dibawah ini, kecuali…
A. Proses mempengaruhi aktivitas-aktivitas sebagai kelompok yang
diorganisasikan kearah pencapaian tujuan Bersama
B. Suatu kemampuan yang dimiliki seorang untuk mempengaruhi orang0orang
yang bekerja mencapai tujuan dan sasaran
C. Kegiatan penataan berupa kemampuan mempengaruhi perlaku orang lain
adalah situasi tertentu agar bersedia bekerja sama untuk mencapai tujuan yang
telah ditetapkan
D. Kekuasaan untuk memaksa orang lain atau organisasi dalam mewujudkan
keinginan pribadi
30. Di bidang pemerintahan desa, kewenangan local skala desa meliputi :
A. Penetapan BUM desa
B. Pengembangan system administrasi dan informasi desa
C. Penetapan organisasi pemerintah desa
D. A,B dan C benar
31. Di bawah ini merupakan ciri atau gaya kepemimpinan konservatif-involutif kecuali :
A. Kesadaran baru mengelola kekuasaan untuk kepentingan masyarakat banyak
B. Menikmati kekuasaan dan kekayaan
C. Tidak berupaya melakukan inovasi (perubahan)
D. Berkerja apa adanya (taken for granted)
32. Kepemimpinan dengan pemerintahan yang kekuasaan politiknya dipegang oleh satu
orang disebut kepemimpinan…
A. Kepemimpinan regresif
B. Kepemimpinan campuran
C. Kepemimpinan konservatif-involutif
D. Kepemimpinan inovatif-progesif
33. Seorang kepala desa cenderung menujukkan pola perilaku dalam orientasi tugas
yaitu :
A. Melindungi perangkat
B. Inisiatif tinggi
C. Merumuskan secara jelas kewenangan dan tugas perangkat
D. Integritas tinggi
E. Pragmatis terkait keputusan
34. Kepala desa bertugas menyelenggarakan pemerintahan desa, melaksanakan
pembangunan desa, pembinaan kemasyarakatan desa dan pemberdayaan masyarakat
desa, dan dapat dilimpahkan tugas kepada:
A. Sekdes
B. Kasi
C. Kadus
D. BPD
E. Kaur
35. Sekretaris Desa sebagai middle manager harus dapat memposisikan diri dalam
melaksanakan tugasnya salah satunya adalah…
A. Mengkoordinir tugas administrasi bagi perangkat lainnya
B. Melaporkan administrasi desa
C. Memantau kepada desa dalam kemasyarakatan
D. Memeriksa tugas lapangan perangkat
E. Membagi tugas penarikan PBB
36. Yang dimaksud dengan perilaku yang berorientasi pada tugas dan menetapkan sasaran
yaitu…
A. Merencanakan dan menetapkan sasaran
B. Memotivasi dan membinan hubungan manusiawi
C. Melibatkan orang lai dalam distribusi kekuasaan
D. Penanaman pengaruh yang manusiawi
E. Menggrakkan para bawahan
37. Salah satu tugas sekretaris desa adalah koordinator administrasi di desa yang
bertujuan untuk…
A. Memberi pedoman atas peran perangkat dalam tugas masing-masing
B. Memfungsikan egoism jabatan
C. Mewujudkan Kerjasama antar perangkat yang efektif dan efisien dalam tugas
D. Meningkatkan efektifitas yang memenuhi kebutuhan hak perangkat
E. Mengamankan kebijakan kepala desa
38. Dalam keuangan desa yang merupakan pemegang kekuasaan pengelolaan keuangan
desa adalah…
A. Kepala Desa
B. Sekdes
C. Kasi
D. Kadus
E. Kaur
39. Pemimpin dari perangkat desa di bidang administrasi pembangunan, pemerintahan
kemasyarakatan dan pemberdayaan adalah…
A. Kepala Desa
B. Sekdes
C. Kasi
D. Kadus
E. Kaur
40. Apabila ada perangkat desa yang meninggalkan tugas selama 60 hari kerja berturut
turut tnpa alasan yang jelas dan tidak dapat dipertanggungjawabankan, maka sebagai
pemimpin kepala desa wajib …
A. Langsung memberhentikan perangkat desa
B. Memberikan teguran tertulis
C. Memberhentikan sementara perangkat desa
D. Mencabut hak perangkat desa
E. Dibiarkan saja
41. Dalam kepemimpinan di desa yang harus diketahui dalam peng-organisasian adalah
A. Kemampuan perangkat
B. Antisipasi lawan politik
C. Masalah pribadi
D. Hubungan baik
E. Tenang
42. Ada sejumlah sifat yang perlu dimiliki oleh seorang pemimpin atara lain
A. Kemampuan mental, analisis dan otokrasi
B. Analisis, otokrasi dan popularitas
C. Kharismatik, integrative dan analisis
D. Kharismatik, rasional dan indifidual
E. Individual, otokrasi dan wibawa

Anda mungkin juga menyukai