Anda di halaman 1dari 8

APOPTOSIS

SIGNALLING PATHWAY
KELOMPOK I
Rayyan Ali
(1012022013)

Dana Hendika
(1012022016)

Nama Kelompok Febriana Putri A


(1012022004)

Juliana Shinta Dewi


(1012022007)

Khoiriyatul Amalia
(1012022008)
Pengertian
Apoptosis adalah kematian sel yang
terprogram atau yang lebih dikenal
dengan Programmed Cell Death
(PCD). Kematian sel khususnya
apoptosis merupakan salah satu
proses yang penting karena apoptosis
tidak hanya menggambarkan
pathogenesis suatu penyakit namun
juga dapat memberikan petunjuk cara
pengobatan penyakit.
Apoptosis merupakan mekanisme
kematian sel yang lambat namun
tepat, tujuannya untuk menghilangkan
sel-sel yang tidak berfungsi normal.

20XX presentation title 3


Penyebab Apoptosis
Penyebab apoptosis dibagi menjadi dua,
yaitu:

• Fisiologis, seperti pada perkembangan


embrionik saat pembentukan jaringan,
involusi fisiologis seperti luruhnya
endometrium saat menstruasi.
• Patologis, virus yang memicu kematian
sel seperti hepatitis B atau C.

20XX presentation title 4


Jalur Apoptosis
1. Entrinsik Pathway (di inisiasi oleh kematian
reseptor)
FasL (Fasligan) adalah protein yang berkaitan
dengan Fas untuk mengaktifkan jalur Fas.
Pada saat Fas berkaitan dengan ligandnya,
membrane menuju ligand ( FasL) tiga atau
lebih molekul Fas bergabung dan cytoplasmic
death domain membentuk binding site untuk
adapter protein, FADD ( Fas Associated Death
Domain). FADD ini melekat pada reseptor
kematian dan mulai berkaitan dengan bentuk
inaktif dari caspase 8. Molekul procaspase 8
kemudian dibawa keatas kemudian pecah
menjadi caspase 8 aktif. Caspase 8 akan
mengaktifkan enzim lain untuk mediator pada
fase eksekusi fagositosis.

20XX presentation title 5


2. Jalur Intrinsik (mitokondrial
Pathway)
Faktor intrinsik terjadi karena adanya
permeabilitas mitokondria dan
pelepasan molekul pro-apoptosis ke
dalam sitoplasma, tanpa memerlukan
reseptor kematian. Protein anti
apoptosis yang uatama adalah: Bcl-2
dan Bcl-x, yang pada keadaan normal
terdapat pada mitokondria dan
sitoplasma. Saat sel mengalami stress,
Bcl-2 dan Bcl-x menghilang bdari
membrane mitokondria dan digantikan
oleh pro-apoptosis protein, seperti Ba-k,
Ba-x,Bi-m. Bebebrapa protein dapat
mengaktifkan cascade caspade salah
satu protein tersebut adalah
cytochrome-c yang diperlukan untuk
proses respirasi pada mitokondria.

20XX presentation title 6


20XX presentation title 7
thank you

Anda mungkin juga menyukai