Anda di halaman 1dari 3

PELAYANAN GIZI DI RUANG RAWAT

JALAN

No. Dokumen No. Revisi Halaman


RUMAH SAKIT
METRO MEDIKA 007/SOP-GIZI/RSMM/II/2022 00 1/3
.

Ditetapkan Oleh :
Direktur
STANDAR Tanggal Terbit
PROSEDUR
OPERASIONAL 2 Februari 2022
dr. Bayu Setyo Notokusumo
NIP. 940126.2807.1.180
Pelayanan gizi di ruang rawat jalan adalah
serangkaian proses kegiatan pelayanan gizi untuk
PENGERTIAN meningkatkan atau merubah pengetahuan, sikap /
perilaku dan keterampilan pasien sehubungan
dengan permasalahan gizi yang dihadapi
Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk
TUJUAN pelayanan gizi di ruang rawat jalan Rumah Sakit
Metro Medika.
Surat Keputusan Direktur Rumah Sakit Metro Medika
KEBIJAKAN No. 007/SOP-GIZI/RSMM/II/2022 tentang Panduan
Pelayanan Gizi Rawat Jalan.
PROSEDUR 1. Mempersiapkan Buku Registrasi dan Lembar
Asuhan Gizi Pasien
2. Melakukan pengkajian data dasar dan mengisi
pada buku register pasien
3. Mengisi Form Asuhan Gizi :
a. Melakukan pengukuran antropometri meliputi
BB, TB
b. Menentukan status gizi pasien
c. Melakukan pengkajian data keadaan umum,
data pemeriksaan fisik, klinis dan data labora-
torium terkait gizi
d. Melakukan anamneses riwayat makanan, recall
asupan makanan 3x24 jam, keadaan social
PELAYANAN GIZI DI RUANG RAWAT
JALAN

No. Dokumen No. Revisi Halaman


RUMAH SAKIT
METRO MEDIKA 007/SOP-GIZI/RSMM/II/2022 00 2/3
.

ekonomi, riwayat penyakit dahulu dan keluhan


yang berkaitan dengan saluran pencernaan
e. Melakukan Identifikasi masalah yang dite-
mukan
f. Menentukan Diagnosa Gizi
g. Melakukan perhitungan kebutuhan gizi
4. Menuliskan leaflet yang diperlukan pasien untuk
dibawa sebagai panduan penyelenggaraan makan
di rumah
5. Melakukan Intervensi Gizi berupa Edukasi / Kon-
seling gizi sesuai dengan diagnose dan per-
mintaan dokter yang merujuk dengan dibantu me-
dia leaflet
6. Melakukan evaluasi terhadap konsultasi yang
diberikan dengan cara memberikan pertanyaan
singkat seputar materi yang telah diberikan
7. Meminta pasien untuk melakukan kunjungan ulang
evaluasi bersamaan dengan control dokter dalam
waktu 2 minggu lagi
8. Pasien ASKES / JAMKESMAS diminta untuk
menyerahkan lembar jaminan legalisir yang telah
disahkan pada bagian askes. Pasien umum diper-
silahkan untuk membayar biaya konsultasi di
bagian keuangan / kasir dengan membawa Nota
konsultasi gizi yang ditandatangani ahli gizi.
9. Memberikan jawaban konsultasi gizi kepada dokter
yang mengirim dengan menulis di dalam rekam
medis pasien bila rujukan dari dokter Rumah Sakit
Metro Medika. Bila rujukan dari dokter swasta/
puskesmas, maka surat jawaban dimasukkan ke
dalam amplop.
10. Bagi pasien umum memberikan tanda bukti pem-
bayaran kepada petugas gizi untuk selanjutnya
pasien diberikan leaflet diet yang telah diisi ten-
tang pembagian makanan sehari sesuai kebu-
tuhan pasien.
11. Mempersilahkan pasien pulang jika tidak ada lagi
yang ditanyakan oleh pasien.
PELAYANAN GIZI DI RUANG RAWAT
JALAN

No. Dokumen No. Revisi Halaman


RUMAH SAKIT
METRO MEDIKA 007/SOP-GIZI/RSMM/II/2022 00 3/3
.

12. Mengembalikan rekam medis pasien di bagian


Rekam medis poliklinik dan mengisi Buku
Pengembalian Rekam Medis.
13. Petugas melakukan pencatatan dan pelaporan :
- Mencatat administrasi pada buku konsultasi
gizi rawat jalan
- Melaporkan jumlah pasien bulanan, macam
diet dan konsultasi gizi yang diberikan
- Melengkapi asuhan gizi pasien yang telah
diberikan konsultasi

PoIiklinik RSMM
Instalasi Gizi Rawat Jalan
Bagian Rekam Medis
UNIT TERKAIT

Anda mungkin juga menyukai