Anda di halaman 1dari 1

INSTRUMEN SUPERVISI KEGIATAN ON 1

PROGRAM PKB GURU BAHASA INDONESIA MTs


SUMEDANG

Nama : ………………………………………
Satker : MTs………………………………………

Berilah tanda cek (√) sesuai dengan hasil pengmatan anda!


No Aspek Deskriptor Ya Tidak Bukti

1 Pendahuluan a. Mengaitkan kompetensi yang akan


dicapai dengan konteks (masalah
kehidupan, nyanyian, puisi, pertanyaan
yang sesuai dengan kompetensi
terdahulu/apersepsi)
b. Mengemukakan kebermanfaatan
kompetensi yang akan dicapai dalam
kehidupan
c. Melakukan kesepakatan kesepakatan
2 Inti d. Melibatkan siswa untuk mengamati,
menemukan dan menerapkan
kompetensi yang akan dipelajari
e. Menggunakan media dan memberi
model (prosedur maupun produk) sesuai
dengan kompetensi
f. Memberi kesempatan siswa untuk
bekerja sama
(berpasangan/berkelompok)
g. Melakukan penilaian sehingga siswa
tahu apakah kompetensi sudah tercapai
h. Memberdayakan pertanyaan provokatif
untuk merangsang kemampuan berpikir
kritis dan kreatif
i. Memberdayakan berbagai media dan
teknik agar pembelajaran
menyenangkan (siswa tidak tertekan,
pemberian penguatan, pemberdayaan
humor)
3 Penutup j. Melakukan refleksi tentang apa yang
dipahami, dirasakan dan diharapkan
k. Memberi pengayaan untuk memperluas
dan memperdalam kompetensi

Kriteria Penilaian
Sangat baik : apabila terdapat 10 jawaban Ya
Baik : apabila terdapat 8-9 jawaban Ya
Cukup : apabila terdapat 6-7 jawaban Ya
Kurang : apabila jawaban Ya < 6

Saran : ……………………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………………..

Fasilitator Daerah Peserta PKB

Yayan Karyana, S.Pd. ________________________


NIP. 197801082005011004 NIP.

Anda mungkin juga menyukai