Anda di halaman 1dari 4

PEDOMAN OBSERVASI

No Variabel Indikator Hal Yang Diamati


1 Meteode 1. Survey yaitu 1) Keaktifan peserta didik
SQ3R mengidentifikasikan (judul, dalam bertanya dan
judul bab, judul subbab atau menjawab pertanyaan
pitur lainnya dari buku guru.
seperti gambar atau table. 2) Rasa ingin tau peserta
2. Question yaitu menyusun didik terhadap bacaan
atau mengajukan buku.
pertanyaan yang sesuai 3) Kerja sama peeserta
dengan buku. didik dalam kegiatan
3. Read yaitu membaca buku menyampaikan hal-hal
secara aktif untuk penting dalam buku.
menggapai pertanyaan- 4) Kemandirian peserta
pertanyaan yang telah didik dalam
tersusun. menyampaikan hal-hal
4. Recite yaitu menghafal penting (menceritakan
semua jawaban atas kembali secara ringkas
pertanyaan yang telah isi buku).
tersusun atau ditemukan. 5) Respon positif yang
5. Review yaitu meninjau diberikan oleh peserta
ulang sekuruh jawaban atas didik terhadap
pertanyaan yang telah pembelajaran
tersususn. keterampilan membaca
dan pemahaman dalam
buku dengan metode
SQ3R.
2 Hasil 1. Ranah kognitif a) Pemahaman siswa dalam
Belajar belajar
b) Penerapan siswa dalam
menerap metode SQ3R
c) Ketertiban siswa dalam
mengikuti proses
pembelajaran.
PEDOMAN ANGKET
Nama:
Kelas:
Hari/tanggal:
Mata pelajaran:
Keterangan pilihan jawaban :
Ss: sangat setuju
S: seteju
Ts: tidak setuju
Sts: sangat tidak setuju

No Pernyataan Ss S Ts Sts
1) Anak sudah survey/mengidentifikasi judul terlebih
dahulu sebelum memulai pembelajaran
2) Anak belom survey/mengidentifikasi judul terlebih
dahulu sebelum memulai pembelajaran
3) Anak sudah aktif dalam bertanya
4) Anak belom aktif dalam bertanya
5) Anak sudah berani dalam bertanya
6) Anak belom berani dalam bertanya
7) Anak sudah membaca buku pelajaran dirumah
8) Anak belum membaca buku pelajaran dirumah
9) Anak sudah bisa menjelaskan kembali dari apa yang
telas dibaca
10) Anak belum bisa menjelaskan kembali dari apa yang
telas dibaca
11) Siswa selalu membuat review/rangkuman pembelajaran
12) Siswa tidak membuat review/rangkuman pembelajaran
13) Siswa merasa terbantu dengan adanya penerapan
motede SQ3R
14) Siswa merasa tidak terbantu dengan adanya penerapan
motede SQ3R
15) Siswa merasa senang dengan metode pembelaran SQ3R
16) Siswa merasa tidak senang dengan metode pembelaran
SQ3R
DOKUMENTASI AWAL DI KELAS VIII C SMP N 19 KOTA JAMBI

Anda mungkin juga menyukai