Anda di halaman 1dari 13

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : SMP N
Mata Pelajaran : Matematika
Kelas / Semester : VIII / Ganjil
Topik / Sub Topik : Operasi Bentuk Aljabar

Kompetensi Inti 1 :Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya


Kompetensi Inti 2 :Menghargai dan menghayati prilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli
(toleransi, gotong royong) santun, percaya diri dalam beriteraksi secar efektif
dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan
keberadaaanya
Kompetensi Inti 3 :Memahami dan menerapkan pengetahuan(faktual, konseptial, dan prosedural)
berdasarkan rasa ingin tahu nya tentang ilmu pengetahuan, tekhnologi,
seni ,budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata
Kompetensi Inti 4 :Mengolah, menyaji, dan menalar dalam rnasalah kongret (menggunakan,
mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak(menulis,
membaca, menghitung, menggabar, dan mengarang) sesuai dengan yang
dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/Teori
.
Kompetensi Dasar : 1.1 Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
2.1 Menunjukkan sikap logis, kritis, analitik, konsisten dan teliti, bertanggung
jawab, responsif, dan tidak mudah menyerah dalam memecahkan masalah.
3.1 Menerapkan operasi aljabar yang melibatkan bilangan rasional
4.1 Menyelesaikan permasalahan dalam kehidupan sehari-hari yang berkaitan
dengan operasi perkalian bentuk aljabar

Pertemuan : ke-3 dari 4 pertemuan


Alokasi Waktu : 2 x 40 menit

Indikator:
1. Pengetahuan : Menyelesaikan Perkalian dan Pembagian bentuk aljabar
2. Sikap : Mengembangkan perilaku berkarakter, meliputi jujur, disiplin,
menghargai teman/toleransi, santun, dan bertanggung jawab
3. Keterampilan : Menyelesaian operasi perkalian dan pembian dalam kehidupan sehari
hari

Tujuan Pembelajaran
1. Pengetahuan
Melalui diskusi kelompok, siswa dapat:
 Menyelesaiakan Operasi Perkalian pada bentuk aljabar dengan benar
 Menyelesaikan operasi Pemrbagian pada bentuk Aljabar dengan benar
2. Afektif
Melalui pembelajaran ini diharapkan siswa mampu:
Mengembangkan perilaku karakter sikap jujur, disiplin, menghargai teman, dapat
dipercaya, bertanggung jawab dan santun dalam mengerjakan tugas.
3. Keterampilan
Melalui diskusi, diharapkan siswa mampu:
Menyelesaikan operasi perkalian dan pembagian bentuk aljabar dalam kehidupan sehari
hari.
Materi Ajar
 Operasi Perkalian dan Pembagian bentuk Aljabar

1. Menyelesaikan operasi kali bentuk aljabar


a. Perkalian bilangan dengan bentuk suku dua

x X A  a . (x + a) = ax + a2
a Ax a2

x X B
x x2 xb  (x + a) . (x + b) = x.x + x.b + a.x + a.b
a ax Ab = x2 + ax + bx + ab

Bentuk a(b + c ) = ab + ac
Perhatikan bentuk :
a(b +c ) = ab +ac
a(b – c ) = ab – ac

Contoh :
Tentukan hasi dari :
1) 2 ( 3a + 7 ) 2) 3ab(4a – 3b)
Penyelesaian :
1) 2 ( 3a + 7 ) 2) 3ab(4a – 3b).
 6a + 14 => 12a2b -9ab2

b. Perkalian bentuk suku dua dengan suku dua

Contoh :
Tentukan hasi dari :
1) (2x + 7)(5x + 4) 2) (2x + 3)(3x – 4 )
Penyelesaian :
1. (2x + 7)(5x + 4) 2. (2x + 3)(3x – 4 )
 10x + 8x + 35x + 28
2  6x2- 8x + 9x - 9
 10x2 + 43x + 28  6x2 + x - 9
2. Menyelesaikan operasi bagi bentuk aljabar
Perhatikan tabel berikut ini!

Contoh :
Sederhanakanlah :
1) 6ax2 : 2x 2) 12a3y2 : 3a2y5
Penyelesaian :
1) 6ax2 : 2x = 3ax 2) 12a3y2 : 3a2y5 = 4a/y2
Model Pembelajaran : Problem Based Learning/Scientifik
Metode : tanya jawab dan diskusi
Kegiatan Pembelajaran

Pendahuluan
Tahapan Kegiatan Siswa
Saintifik Kegiatan Guru
Pembelajaran
(1) (2) (3)

Fase 1 (10 menit) - Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.


Orientasi siswa pada - Guru mengingatkan siswa tentang bentuk aljabar.
masalah - Guru memotivasi siswa dengan cara memberi contoh
permasalahan kehidupan sehari hari, yang berkaitan
dengan Perkalian dan pembagian bentuk aljabar.

Masalah dalam kehidupan sehari hari


Bu Yessi mempunyai sekeranjang mangga. Karena Siswa mengamati contoh masalah tentang
hatinya sedang bahagia. Bu Yesi ingin membagikan perkalian dalam kehidupan sehari hari,
apel yang beliau miliki tersebut kepada setiap orang sebagaimana dalam buku siswa hal 36
yang ditemuinya.Setengah keranjang ditambah 1 Apel
untuk orang pertama. Kemudian setengah dari sisanya
ditambah 1 diberikan kepada orang kedua yang beliai
temui. Selanjutnya setengah dari sisanya ditambah 1
diberikan kepada orang ketiga yang beliau temui.
Sekarang, Bu Yesi hanya memiliki 1 apel yang ia
makan sendiri. Tentukan berapakah banyak apel
semula...?

s
Kegiatan Inti
(1) (2) (3)
.
- Guru menjelaskan bahwa dengan operasi Perkalian
dan Pembagian bentuk aljabar siswa mampu
menyelesaikan masalah sehari hari.
- Guru menginformasikan apa yang akan dilakukan
siswa hari ini, yaitu melakukan, mengerjakan
permasalahan sehubungan dengan Perkalian dan
Pembagian bentuk aljabar, dan mempresentasikan
hasil diskusi ke depan kelas

Fase 2 (10 menit) Guru menginformasikan kepada siswa apa yang


Mengorganisasikan akan dilakukan hari ini:
siswa belajar Hari ini siswa akan dibentuk menjadi beberapa
kelompok (setiap kelompok terdiri dari 4 siswa
yang heterogen). Setiap kelompok akan
mendisikusikan permasalahan yang ada di
tayangan LCD. Lalu beberapa kelompok akan
mempresentasikan hasil diskusinya ke depan kelas
sementara kelompok lain akan menanggapi dengan
mengajukan pertanyaan/tanggapan dan guru akan
memberikan umpan balik. Di akhir pembelajaran
akan diadakan uji kemampuan

Mengamati Guru mengajukan permasalahan melalui tayangan Siswa mengamati soal yang ditayangkan oleh
LCD dan meminta siswa untuk mencermati guru melalui LCD
permasalahan tersebut.
(1) (2) (3)

Menanya Dua orang pekerja, pak Andi dan pak Budiman. Sebuah Siswa berdidkudi berdiskusi dengan teman di
pekerjaan jika dikerjakan oleh pak Andi akan selesai kelompknya
dalam waktu 2 jam, sedangkan jika dikerjakan oleh pak
Budiman akan selesai dalam waktu 3 jam. Berapa waktu
yang diperlukan jika pekerjaan tersebut dikerjakan Siswa membaca buku atau sumber lain yang
secara bersama-sama? terkait dengan permasalahan yang ada pada
tayangan LCD
Mengumpulkan Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk
Informasi membaca buku siswa, atau sumber lain atau melakukan
penyelidikan guna memperoleh informasi yang
berkaitan dengan masalah yang diberikan.
Guru meminta siswa untuk bekerjasama dalam
kelompok dan tidak mengganggu kelompok lain.

Fase 3 (20 menit) Mengasosiasikan - Guru meminta siswa untuk menyelesaikan dan Siswa bekerja dalam kelompok
Membimbing memikirkan penyelesaian dari permasalahan menyelesaikan permasalahan yang ada di
penyelidikan - Selama siswa berdiskusi, guru mengawasi siswa tanyangan LCD
individu dan dengan berkeliling kelas, memotivasi siswa, dan
kelompok membimbing kelompok yang mengalami kesulitan,
serta melakukan penilaian.
(1) (2) (3)

Fase 4 (25 menit) Mengkomunika- - Guru meminta perwakilan tiap-tiap kelompok secara Perwakilan Kelompok mempresentasikan
Mengembangkan sikan acak (diundi) bergantian untuk mem-presentasikan hasil pekerjaan atau penyelesaian masalah
dan menyajikan hasil pekerjaan atau penyelesaian masalah,
hasil kerja - Selama presentasi, guru mendorong siswa kelompok kelompok lain menanggapi disertai alasan
lain untuk mengajukan pertanyaan, pendapat, atau dengan tetap menunjukkan sikap menghargai
saran kepada kelompok yang presentasi Guru juga pendapat orang lain dan penyaji
membimbing siswa menjawab pertanyaan atau menanggapinya dengan sikap tanggung
merespon pendapat dan saran jika siswa merasa jawab.
kesulitan.

Fase 5 (15 menit) - Guru membimbing siswa menganalisis proses hasil


Menganalisis dan pemecahan masalah penjumlahan dan pengurangan
mengevaluasi proses bentuk aljabar dengan cara membahas bersama (murid
pemecahan masalah dan guru) dari hasil pemecahan masalah setiap
kelompok serta mengevalusi secara keseluruhan
keberhasilan pemecahan masalah pada penjumlahan
dan pengurangan bentuk aljabar..
Penutup
(1) (2) (3)

- Guru membantu siswa untuk melakukan refleksi atau Mencatat kesimpulan


evaluasi terhadap penyelidikan mereka dan proses
proses yang di gunakan siswa.
- Guru menyampaikan kegiatan pembelajaran yang
akan datang
- Siswa diberi PR
- Memberi salam

Sumber : Buku siswa kelas VIII kurikulum 2013 karangan Abdur Rahman As’ari dkk
Media : Laptop dan LCD Proyektor
Penilaian kompetensi sikap spiritual:
Indikator Instrumen penilaian sikap melalui observasi

1.1. Siswa menunjukkan Pedoman Observasi Sikap Spiritual


sikap menghayati Petunjuk :
ajaran agama yang Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap spiritual siswa.
dianutnya. Berilah tanda cek ( ) pada kolom skor sesuai sikap spiritual yang
ditampilkan oleh siswa, dengan kriteria sebagai berikut :

Nama Siswa : ………………….


Kelas : VIII (delapan)
Tanggal Pengamatan : ………………….
No. Aspek Pengamatan 4 3 2 1
1 Menjaga kebersihan kelas atau
lingkungan sekolah
2 Memberi salam ketika masuk atau
keluar ruangan
3 Menjaga lingkungan hidup di
lingkungan kelas atau sekolah
4 Senantiasa ceria ketika bertegur sapa
dengan guru dan sesama teman
Petunjuk penyekoran:
4 = Sangat sering atau selalu melakukan
3 = Sering atau kadang-kadang tidak melakukan
2 = Kadang-kadang melakukan
1 = Tidak melakukan
2. Penilaian kompetensi sikap sosial
Indikator Instrumen penilaian sikap melalui observasi

2.1. Menunjukkan sikap Lembar Pengamatan Sikap


logis, kritis, analitik,
konsisten dan teliti, Kelas : VIII
bertanggung jawab, Hari, tanggal : ……………………….
responsif, dan tidak Materi Pokok : Operasi Bentuk Ajabar
mudah menyerah
dalam memecahkan Petunjuk :
masalah. Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap siswa. Berilah
tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap sosial yang
ditampilkan oleh siswa, dengan kriteria sebagai berikut :

Nama Siswa : ………………….


Kelas : VIII (delapan)
Tanggal Pengamatan : …………………..
No. Aspek Pengamatan 4 3 2 1
1 Jujur
2 Disiplin
3 Tanggung jawab
4 Toleransi
5 Santun
Petunjuk penyekoran:
4 = Sangat sering atau selalu melakukan
3 = Sering atau kadang-kadang tidak melakukan
2 = Kadang-kadang melakukan
1 = Tidak melakukan

Indikator aspek yang dinilai:


1. Jujur
- tidak menyontek dalam mengerjakan ulangan atau tugas
- menyampaikan informasi apa adanya
- mengakui kesalahan atau kekurangannya

2. Disiplin
- masuk kelas tepat waktu
- mengumpulkan tugas tepat waktu
- mengerjakan tugas yang diberikan
- memakai sergam sesuai ketentuan/tata tertib
- mengikuti kegiatan pembelajaran dengan tertib
- membawa buku tulis atau bacaan sesuai jadwal
3. Tanggung Jawab
- melaksanakan tugas individu dengan baik
- menerima resiko atas tindakan yang dilakukan
- tidak menuduh orang lain tanpa bukti yang benar
- mengembalikan barang yang dipinjam
- meminta maaf atas kesalahan yang dilakukan
4. Toleransi
- menghormati pendapat orang lain
- menghormati teman yang berbeda suku/agama/budaya/gerder
- menerima kesepakatan walaupun berbeda dengan pendapatnya
- menerima kekurangn orang lain
- memaafkan kesalahan orang lain

5. Santun
- menghormati orang yang lebih tua
- mengucapkan terima kasih atas bantuan orang lain
- menggunakan bahasa santun dalam mnyampaikan pendapat
- menggunakan bahasa santun ketika mengeritik orang lain
3. Penilaian kompetensi pengetahuan:
Indikator Soal Skor

1. Menyelesaikan 1) Banyak boneka Rika 5 lebihnya dari boneka Desy.


operasi hitung
Berapakah banyaknya boneka Rika ?
Perkalian dan
pembagian pada
bentuk aljabar
Alternatif Penyelesaian
Misalkan :
2
Banyaknya boneka Desy = d
Banyaknya boneka Rika = r (banyaknya boneka Rika 5
5
lebihnya dari banyaknya boneka Desy)
Desy (d) 1 2 3 4 5 dst
Rika (r) 6 7 8 9 10 dst 3
Maka, banyak boneka Rika adalah r = d + 5
Dari bentuk di atas, d dan r disebut variable

2) Tiga diantara puluhan buku milik Pak Amin mempunyai


banyak halaman yang unik. Banyak halaman buku II adalah
5 kali banyak halaman buku I, sedangkan banyak halaman
buku III adalah 2 kali banyak halaman buku I. Berapa
banyak halaman buku II dan III ?

Alternatif Penyelesaian 2
Misalkan:
Banyak halaman buku I = h 5
Maka,
Banyak halaman buku II = 5h 3
Banyak halaman buku III = 2h
Pada h, 5h, dan 2h ada lambang yang menunjuk pada
bilangan tertentu yaitu 1, 5 dan 2 yang disebut koefisien

Skor maksimal 20
Skor yang diperoleh
Penilaian : x 100
20

4. Penilaian kompetensi keterampilan


(Tes Unjuk Kerja)
Indikator Instrumen

1. Menyelesaikan perkalian dan Dua orang pekerja, pak Andi dan pak Budiman. Sebuah
pembagian bentuk aljabar pekerjaan jika dikerjakan oleh pak Andi akan selesai dalam
dalam kehidupan sehari hari waktu 2 jam, sedangkan jika dikerjakan oleh pak Budiman
akan selesai dalam waktu 3 jam. Berapa waktu yang
diperlukan jika pekerjaan tersebut dikerjakan secara
bersama-sama?

Alternatif Penyelesaian
Misal x= waktu yang dibutuhkan
Dalam waktu 1 jam maka pekerjaan yang dilakukan pak
2 x
andi bagian dan pak budiman bagian.
3 3
Jika digabungkan
x y
+ =1
2 3
3 x +2 x
=1
6
5 x=6
6
x= jam
5
= 5 jam + 1/5.60 menit
x=1 j am 12 menit
Jadi, jika dilakukan secara bersamaan membutuhkan waktu
1 jam 12 menit.

Pedoman Penskoran
No Aspek yang dinilai Rubrik Penilaian Skor
1 Pemilihan strategi pemecahan masalah Tepat 10
Tidak Tepat 5
Tidak ada respon 0
2 Proses Pemecahan Masalah Seluruhnya benar 10
Sedikit kesalahan 7
Banyak kesalahan 4
Tidak ada respon 0
3 Jawaban Akhir Benar 5
Salah 2
Tidak ada 0
Jumlah skor maksimal 25

Skor yang diperoleh


Penilaian : x 100
25
5. Penilaian Diri:

LEMBAR PENILAIAN DIRI


(SIKAP SPIRITUAL DAN SOSIAL)
PETUNJUK
1. Bacalah pernyataan yang ada di dalam kolom dengan teliti
2. Berilah tanda cek (√) sesuai dengan sesuai dengan kondisi dan keadaan kalian sehari-hari

Nama Peserta Didik : ………………….


Kelas : ………………….
Materi Pokok : ………………….
Tanggal : ………………….
No. Pernyataan 4 3 2 1
Sikap Spiritual
1 Menjaga kebersihan kelas atau lingkungan sekolah
2 Memberi salam ketika masuk atau keluar ruangan
3 Menjaga lingkungan hidup di lingkungan kelas atau sekolah
4 Senantiasa ceria ketika bertegur sapa dengan guru dan sesama teman
Sikap Sosial
1 Jujur
2 Disiplin
3 Tanggung jawab
4 Toleransi
5 Santun
Petunjuk penyekoran:
4 = Sangat sering atau selalu melakukan
3 = Sering atau kadang-kadang tidak melakukan
2 = Kadang-kadang melakukan
1 = Tidak melakukan

6. Penilaian Jurnal:
Hari/ Aspek yang
No. Nama Peserta Didik Kejadian
Tanggal diamati
Ahmad Pada saat ulangan Matematika, Ahmad Kejujuran
menyontek teman sebangkunya (Ramdan)

Anda mungkin juga menyukai