Anda di halaman 1dari 2

Meningkatkan Kemampuan Produksi Musik Secara Digital

Melalui Project Based Learning (PjBL)


Di SMK Musik Perguruan Cikini

Pendahuluan

A. Latar Belakang Masalah


Kebutuhan DUDI  produksi musik digital  Mapel PKWU dan Ansambel
B. Rumusan Masalah
Berdasarkan latar belakang masalah yang telah diuraikan diatas maka penulis mengajukan
rumusan masalah pada krya tulis ini sebagai berikut, Bagaimana pelaksanaan PJBL dalam
meningkatkan kemampuan produksi musik peserta didik SMK Musik Percik ?
C. Tujuan
Mendeskripsikan pelaksanaan PJBL dalam meningkatkan kemampuan teknologi musik
peserta didik SMK Musik Percik ?
D. Manfaat
1. Bagi peserta didik ; meningkatkan kemampuan abad 21 (kreatifitas, kolaborasi,
komunikasi, berfikir kritis) dan sehingga dapat menciptakan pembelajaran yang relevan
dengan kebutuhan peserta didik dalam menghadapi dunia industri musik.
2. Bagi guru : terealisasinya model pembelajaran inovatif abad 21
3. Bagi sekolah : lulusan yang siap terjun di dunia industri musik

Pelaksanaan Kegiatan

A. Deskripsi dan Ruang Lingkup Best Practice


 Software yang digunakan :
1. Pembuatan penulisan partitur : Sibelius
2. Pembuatan audio/ Digital Audio Workstation (DAW) : Presonus Studio One
 Mata pelajaran :
1. Produk Kreatif dan Kewirausahaan (PKWU)
2. Ansambel Musik
B. Langkah2 Pelaksanaan Best Practice
1. Persiapan :
a. membuat instrumen pembelajaran (Analisa KD, Silabus, RPP, Bahan Ajar, Modul
Pembelajaran, dan Media ajar/ video pembelajaran)
b. proses install software secara mandiri dengan mengikuti video yg sudah guru buat
c. membentuk kelompok yang disesuaikan dengan mata pelajaran Ansambel65
2. Pelaksanaan :
a. Produk Kreatif dan Kewirausahaan (PKWU)
1) Memberikan tutorial pengoperasian software Sibelius sebagai software untuk
penulisan notasi balok
2) Proses latihan pembuatan partitur dengan mentranskrip partitur instrumen
(piano, drum, dll)
3) Memberikan tutorial pengoperasian software Studio One sebagai software
produksi audio
4) Latihan membuat midi audio dari hasil export MIDI File penulisan notasi balok
pada sibelius
5) Memberikan tips cara mendapatkan hasil rekaman yang baik
6) Memberikan project aransemen/ komposisi musik
b. Ansambel
1) Melatih hasil aransemen/ komposisi musik kedalam format ansambel masing2
kelompok
2) Melakukan diskusi dengan guru terkait aransemen/ komposisi musik ansambel
yang akan di produksi
3) Melaksanakan proses produksi secara digital (rekaman/ pembuatan MIDI)
menggunakan Digital Audio Workstation (DAW) Studio One
4) Monitoring dan evaluasi proses produksi musik
5) Validasi produk
6) Publikasi hasil produksi kedalam platform digital
3. Penutup
Melakukan refleksi dan tindak lanjut dari kegiatan pembuatan proyek.
C. Hasil yang Dicapai
 Meningkatnya kemampuan peserta didik dalam penguasaan software produksi musik
 Meningkatnya kreatifitas dan kemampuan peserta didik dalam memproduksi musik
secara digital
D. Nilai penting dan kebaruan Best Practice
 Menarik dan inovatif dapat merangsang motivasi siswa untuk menghasilkan karya seni
 Memiliki pengalaman langsung dalam memproses musik secara digital
 Memiliki kemampuan yang disesuaikan dengan kebutuhan di era digital
E. Faktor2 pendukung dan penghambat
 Faktor pendukung
1. Banyaknya virtual instrumen yang ada di internet
2. Setiap siswa memiliki kemampuan kompetensi musik yang beragam
 Faktor penghambat : kurangnya jumlah perangkat produksi, sehingga harus bergantian
dalam menggunakan perangkat produksinya
F. Tindak lanjut
 Publikasi produk perlu dipantau setiap minggu

Penutup

A. Simpulan
 Melalui model PjBL terbukti mampu meningkatkan kemampuan produksi musik secara
digital
 Melalui mata pelajaran PKWU dan ansambel terbutkti mampu menghasilkan produk
B. Saran
 Guru dapat mengembangkan pengetahuan dan kemampuan mengenai perkembangan
teknologi maupun perkembangan pasar musik
 Peserta didik diharapkan terus mengembangkan kemampuan aransemen/ komposisi
musik yang diproduksi secara digital
 Sekolah diharapkan menambah fasilitas dan pengadaan perangkat untuk mendukung
proses produksi

Anda mungkin juga menyukai