Anda di halaman 1dari 7

TUGAS SENI BUDAYA

RAAM SIKAP & GERAK DASAR TARI TRADISIONAL

NAMA:TIARA RESTI DARMA


KELAS:VII.3

SMP NEGERI 2 PADANG


2022

1. SIKAP DUDUK
Sikap duduk adalah salah satu bentuk posisi dasar manusia saat beristirahat maupun saat
menari.
MACAM MACAM SIKAP DUDUK:
- bersimpuh
- bertongkat lutut
- menukuk
- sengkil
- bertinggung
- berjuntai
- baselo, berlunjur dsb

2. SIKAP KAKI
Sikap kaki adalah salah satu posisi dasar untuk manusia bertopang keseimbangan pada saat
menari.

MACAM MACAM SIKAP KAKI:


- srisig
- kenser
- gejug
- jinjit,dsb
3. SIKAP TANGAN
Sikap tangan adalah salah satu posisi dasar untuk memperindah gerakan saat menari.

MACAM MACAM SIKAP TANGAN:


- ngithing
- ngrayung
- nyerumpit
- ngukel,dsb
4. GERAK KEPALA
Gerak kepala adalah gerakan yang dilakukan pada bagian ujung kepala hingga leher.

MACAM MACAM GERAK KEPALA:


- gebes
- lenggut
- tolehan
- pacak gulu
- ula nglangi,dsb

5. GERAK MATA
Gerak mata adalah gerakan yang melibatkan salah satu anggota tubuh yaitu mata, gerakan
mata mejadi salah satu bentuk peyampaian ekspresi dalam sebuah tarian.

MACAM MACAM GERAK MATA:


- nyeledet
- mengerling
- dedeling,dsb
6. GERAK BAHU ATAU GERAK BADAN
Gerak badan adalah gerakan yang dilakukan pada bagian badan diantaranya adalah gerak
dasar bahu.

MACAM MACAM GERAK BAHU:


- bahu naik turun
- bahu bergerak ke depan lalu ke belakang
- bahu bergerak dari bawah ke atas ataupun sebaliknya
- bahu bergerak berputar,dsb
7. GERAK TANGAN
Gerak tangan adalah gerakan yang dilakukan pada tangan yaitu bahu hingga ujung jari
tangan.

MACAM MACAM GERAK TANGAN:


- ulap-ulap
- kebyak
- kebyok
- tawing
- ngukel,dsb

8. GERAK KAKI
Gerak kaki adalah gerakan yang dilakukan pada bagian kaki, yaitu dari pinggul sampai ujung
jari kaki.

MACAM MACAM GERAK KAKI:


- mendak
- sila
- trecet
- tanjak kanan atau kiri
- jengkeng,dsb
- SIKAP DASAR TARI
SIKAP DASAR TARI ADALAH SIKAP SEMPURNA YANG MENJADI
PATOKAN UNTUK MENGAWALI DAN MENGAKHIRI SUATU GERAKAN.

- GERAK DASAR TARI


GERAK DASAR TARI ADALAH GERAKAN AWAL YANG TIDAK TERLALU
SULIT UNTUK DIPERAGAKAN. GERAK DASAR JUGABERMANFAAT UNTUK
MELENTURKAN TUBUH AGAR TIDAK TERLALU KAKU.

Anda mungkin juga menyukai