Anda di halaman 1dari 20

20 Halaman

Terbit Setiap Senin

16 Januari 2023
No. 3 TAHUN LIX

Komitmen Pertamina bersinergi dengan Kawasan Industri Jababeka untuk mewujudkan


Net Zero Industrial Cluster pertama di Asia Tenggara menjadi kenyataan. Dua bulan
setelah kolaborasi tersebut ditandatangani, Pembangkit Listrik Tenaga Surya yang
dibangun oleh Pertamina secara resmi beroperasi di kawasan industri tersebut.

Berita Terkait di Halaman 2

Quotes of The Week


Once you got a solar panel on a roof,
energy is free. Once we convert our entire
7
SUMUR EKSPLORASI
12
PERTAMINA MULAI TERAPKAN
electricity grid to green and renewable KOLIBRI 001 (KOL-001) RESMI PEMBELIAN BBM SUBSIDI
energy, cost of living goes down. DIKELOLA PT PERTAMINA EP MENGGUNAKAN QR CODE
Elizabeth May SUKOWATI FIELD DI BEBERAPA WILAYAH
2 16 Januari 2023
No. 3 TAHUN LIX

UTAMA
Bangun PLTS di Kawasan Industri Jababeka, Pertamina Dukung
Net Zero Industrial Cluster Pertama di Asia Tenggara
JAKARTA - Pertamina terus menjalankan Hal ini disebabkan Indonesia berada di garis utama dari PT Jababeka Infrastruktur seiring dengan
komitmennya sebagai motor penggerak transisi khatulistiwa yang mendapatkan panas matahari komitmen pemerintah untuk transisi energi. Dengan
energi di Indonesia. Bekerja sama dengan sepanjang tahun, terutama saat musim kemarau. visi Jababeka menjadi pionir dalam green industrial
Jababeka, Pertamina menghadirkan bauran energi Sangat potensial bagi Indonesia untuk terus estate, kolaborasi ini menjadi sangat sejalan dengan
melalui pembangunan dan pengembangan energi mengembangkan PLTS sebagai sumber energi mengambil langkah nyata melalui pemanfaatan
yang lebih ramah lingkungan. bersih. energi surya.
Kerja sama tersebut menghasilkan Pembangkit “Pemerintah sangat mendukung kerja sama “Kami berkolaborasi dengan Pertamina
Listrik Tenaga Surya (PLTS) dengan kapasitas 230 sejenis demi menciptakan iklim industri dan NRE sebagai langkah nyata mendukung peran
kWp yang mendukung kebutuhan listrik di Net ekosistem bisnis yang green di Indonesia,” terang Pertamina dalam transisi energi. Semoga inisiatif ini
Zero Industrial Cluster pertama di Asia Tenggara. Dadan. bisa menjadi langkah awal mewujudkan Net Zero
Jababeka juga menjadi satu dari 12 Net Zero Dalam sambutannya, Direktur Utama Pertamina Industrial Cluster yang bisa menjadi benchmark bagi
Industrial Cluster di seluruh dunia. Langkah ini Nicke Widyawati menyampaikan, kerja sama yang lokasi industri lainnya,” ujar Tjahjadi.
merupakan kerja sama strategis Pertamina dan terjalin tidak hanya bermanfaat dalam menciptakan Jababeka mengelola area kawasan di Cikarang,
Jababeka untuk aktif dalam upaya menciptakan energi bersih, tapi juga bisa menjadi contoh bagi Tanjung Lesung, Kendal, dan Morotai, serta
ekosistem energi bersih di Indonesia dan dunia. perusahaan-perusahaan lain. merupakan ‘rumah’ dari lebih dari 2.000 tenan
PLTS ini diresmikan oleh Direktur Jenderal “Kolaborasi ini sejalan dengan target pemerintah industri yang berasal dari 30 negara. Untuk
EBTKE Kementerian ESDM Dadan Kusdiana, dalam transisi energi. Di samping itu, proyek ini akan pengembangan PLTS sendiri pada keseluruhan
Direktur Utama Pertamina Nicke Widyawati, Chief memberikan benefit bagi tenant industri di Jababeka kawasan tersebut punya potensi sampai kapasitas
Executive Officer Pertamina New and Renewable dalam meningkatan pemanfaatan energi baru 75 MW.
Energy Dannif Danusaputro dan Direktur Utama terbarukan,” tambah Nicke. Pertamina melalui subholdingnya, Pertamina
Jababeka Tjahjadi Rahardja, Rabu, 11 Januari 2023. Hal senada disampaikan Chief Executive Officer NRE agresif membangun bisnis hijau untuk
Terpasang di Kawasan Industri Jababeka, Pertamina New and Renewable Energy Dannif mendukung Net Zero Emission 2060. Selain
PLTS yang mampu menghasilkan listrik sebesar Danusaputro. Menurutnya, kerja sama ini sangat pengembangan energi terbarukan seperti
308 MWh per tahun tersebut berpotensi mereduksi strategis, karena pengembangan energi bersih Geothermal, Solar, dan biogas, Pertamina NRE
CO2 sebesar 258 ton CO2 per tahun dan siap akan menjadi salah satu fokus bisnis Pertamina di juga fokus pada inisiatif low carbon business seperti
beroperasi untuk mendukung terwujudnya Green masa depan, dan industri-industri lainnya juga akan nature based solutions serta pengembangan bisnis
Industrial Estate Jababeka. mulai untuk terlibat aktif dalam pemenfaatan energi energi masa depan, seperti baterai dan kendaraan
Bersama dengan peresmian PLTS ini juga baru terbarukan. listri, bisnis karbon, hidrogen, serta green industrial
diselenggarakan Deklarasi Jababeka Net Zero “Kami menyambut baik sinergi ini untuk cluster.
Forum sebagai wadah untuk berkolaborasi, mendukung upaya penurunan emisi. Pertamina NRE Pertamina berkomitmen kuat untuk
belajar, berdiskusi, dan berbagi informasi terkait sangat antusias menyediakan solusi bagi industri menerapkan aspek environment, social, and
dekarbonisasi serta mewujudkan Kawasan Industri yang memiliki komitmen untuk meningkatkan governance (ESG) dalam menjalankan bisnis serta
Net Zero di Indonesia. pemanfaatan energi hijau,” tutur Dannif. mendukung Tujuan Pembangunan Keberlanjutan.
Menurut Direktur Jenderal EBTKE Kementerian Sementara itu, Direktur Utama Jababeka Pertamina juga berkomitmen untuk menjadi mitra
ESDM Dadan Kusdiana, potensi energi surya di Tjahjadi Rahardja menegaskan, penyediaan strategis pemerintah dalam peta jalan Net Zero
Indonesia dapat mencapai 207,8 gigawatt (GW). infrastruktur bagi Kawasan Industri adalah bisnis Emission 2060.•PNRE

Secara simbolis Direktur Jenderal EBTKE Kementrian ESDM Dadan Kusdiana, Direktur Utama Pertamina Nicke Widyawati, dan Direktur Utama Jababeka Tjahjadi Rahardja,
meresmikan pengoperasian PLTS di Green Industrial Estate Jababeka, Cikarang, Rabu, 11 Januari 2023.
3
16 Januari 2023
No. 3 TAHUN LIX

MANAGEMENT INSIGHT
TERUS BERINOVASI,
TINGKATKAN KUALITAS
PELAYANAN
Pengantar Redaksi:
PT Perta Life Insurance optimis mampu menutup pencapaian perusahaan di tahun
2022 dengan baik. Begitupun untuk tahun 2023, sejumlah upaya dan inovasi pun
digulirkan, guna meningkatkan layanan kepada para nasabahnya. Berikut penjelasan
Direktur Pemasaran PertaLife Insurance, Haris Anwar terkait hal tersebut.

Bisa dijelaskan bagaimana pencapaian kinerja PT Perta Life


Insurance hingga saat ini? Dari sisi kinerja ada beberapa ukuran yang
kami lihat. Pertama, dari tingkat kesehatan, tingkat kesehatan, berdasarkan
Risk Based Capital (RBC), kami sudah jauh melampaui thresshold yang
ditetapkan oleh regulasi. Kemudian dari sisi kegiatan usaha, hasil
underwriting kami juga sudah mencapai target, optimisme kami tahun
ini bisa tercapai. Dari sisi profitabilitas, juga demikian. Artinya, apa yang
kita rencanakan dalam Rencana Kerja dan Anggaran Perusahaan (RKAP)
tahun 2022, dapat kami penuhi sesuai dengan arahan pemegang saham.

Faktor apa saja yang menunjang pencapaian tersebut?


Kalau dilihat dari sektor, bisnis model kami adalah asuransi kumpulan.
Asuransi kumpulan sendiri terbagi dua, yang kami fokuskan pertama dari
sisi ekosistem kita sendiri, di lingkungan PT Pertamina (Persero), maupun
PT Timah Tbk dan diluar itu. Asuransi kumpulan yang kita jadikan sebagai
backbone itu memang memerlukan suatu pendekatan bisnis yang agak berbeda
dibandingkan dengan asuransi yang sifatnya individual. Kemudian kami melihat
bahwa prospek asuransi kumpulan itu tetap prospektif di tahun 2023. Walapun
memang ada pelambatan pertumbuhan ekonomi secara umum, tapi karena
kebutuhan asuransi kumpulan itu bagi perusahaan adalah suatu kebutuhan,
karena itu kebutuhan untuk karyawannya.
Selain itu juga penerapan tata kelola perusahaan atau Good
Corporate Governance (GCG) yang baik, perbaikan spesifikasi
produk, strategi investasi yang prudent, bauran strategi diversifikasi Haris Anwar
risiko pertanggungan dan inisiatif efisiensi yang mendorong terjadinya
cost leadership.
Direktur Pemasaran
Membangun kepercayaan kepada nasabah melalui serangkaian
PertaLife Insurance

Ke halaman 4 >
4 16 Januari 2023
No. 3 TAHUN LIX

MANAGEMENT INSIGHT:
TERUS BERINOVASI, Editorial
TINGKATKAN KUALITAS PELAYANAN

Net Zero
< dari halaman 3
kegiatan client loyalty program, seperti G20 lainnya. Hanya memang diperkirakan
sosialisasi produk dan manfaat,
kegiatan rekonsiliasi data kepesertaan,
pertumbuhan ekonomi akan sedikit
mengalami perlambatan.
Industrial
market update and review terkait arah
pengelolaan investasi dan partisipasi
Khusus untuk Pertalife, kami tetap
optimis bahwa semua rencana yang kita
Cluster,
dalam bentuk dukungan kegiatan tuangkan di RKAP 2023 dapat dicapai. Bukan Mimpi
nasabah terkait dengan event-event Mengingat model bisnis yang diadopsi
penting yang dilakukan oleh nasabah. oleh PertaLife adalah bisnis asuransi yang Komitmen kuat Pertamina berperan
aktif dalam menanggulangi perubahan iklim
Serta memberikan layanan prima berorientasi pada asuransi kumpulan yang yang semakin ekstrem ditunjukkan dengan
dengan totalitas kepada pelanggan yang merupakan basic needs perusahaan. melakukan beragam solusi bisnis energi
bersih demi mencapai target penurunan
memberikan dampak pada kenyamanan Berbeda dengan asuransi individual atau emisi maupun Net Zero Emission (netralitas
pemegang polis untuk tetap menjadi retail yang bukan merupakan kebutuhan karbon). 
Namun Pertamina menyadari, global
pelanggan setia perusahaan. utama dilihat dari prioritas kebutuhan
warming tidak bisa ditangani secara
individu. parsial. Perlu ada sinergi global untuk
mengatasinya. Pebisnis sejati tidak bisa
Melihat hasil kinerja tersebut, Akan tetapi memang kami memitigasi
lagi hanya mengandalkan existing process
sejauh mana optimisme Perta Life hal itu dengan beberapa skenario bisnis untuk pengembangan bisnis ke depannya
yang sekaligus dapat memenuhi target
Insurance dalam mencapai target yang kami masukan dalam rencana kerja
penurunan emisi. BUMN ini beradaptasi 
perusahaan di tahun 2022 ini? Tahun di tahun 2023. dengan menggunakan cara-cara baru dan
2022 kami melihat ada satu situasi yang berbeda untuk mengembangkan bisnis agar
tetap bisa mengambil peluang, bertahan  dan 
sifatnya unpredictable. Situasi global Apa harapan Bapak bagi bisnis bertumbuh.
yang juga ada pengaruhnya terhadap operasi Perta Life Insurance Terbaru, Pertamina bersinergi dengan
Kawasan Industri Jababeka dalam
situasi domestik. Namun Alhamdulillah, kedepannya? Kami berharap, Pertalife mewujudkan terbentuknya net zero industrial
secara bisnis kami cukup stabil. Kami akan terus meningkatkan kualitas cluster yang pertama di Asia Tenggara.
Dengan melibatkan Subholding Power, New
optimis bahwa hasil yang kita ingin capai pelayanan kepada nasabah, khususnya & Renewable Energy, Pertamina membangun
di tahun 2022 itu masih sesuai dengan kepada nasabah-nasabah korporat Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS)
dengan kapasitas 230 kWp yang mendukung
apa yang kami rencanakan dalam RKAP. yang selama ini menjadi nasabah loyal
kebutuhan listrik di kawasan industri tersebut
Baik itu dari sisi top-line, middle-line kami. Pertalife melakukan berbagai sehingga Jababeka menjadi satu dari 12 Net
Zero Industrial Cluster di seluruh dunia.
maupun bottom-line. macam upaya untuk menjaga loyalitas
Langkah ini merupakan kerja sama
tersebut, berupa sifatnya loyalty strategis Pertamina dan Jababeka untuk
Apakah wacana resesi yang terjadi program, kemudian kami berikan update aktif dalam upaya menciptakan ekosistem
energi bersih di Indonesia dan dunia. Hal
di tahun 2023 menjadi tantangan market review kepada mereka tentang tersebut juga menjadi bukti bahwa Pertamina
tersendiri bagi Perta Life Insurance? perkembangan penempatan investasi. melalui Subholding PNRE sangat antusias
menyediakan solusi bagi industri yang
Adakah strategi yang disiapkan Kami juga akan mengimplementasikan memiliki komitmen untuk meningkatkan
perusahaan guna mengantisipasi yang disebut sebagi PSAK74. PSAK74 pemanfaatan energi hijau.
Peluang yang diambil Pertamina ini tentu
dampak negatif jika hal tersebut ini akan memberikan dampak terhadap harus didukung oleh gerak cepat seluruh
terjadi? Dari apa yang telah disampaikan pengelolaan bisnis asuransi kedepan. jajarannya.  Tanggung  jawab  besar sebagai
pengelola energi nasional dan lokomotif
oleh beberapa ekonom salah satunya Kita harus memenuhi semua standar,
ekonomi bangsa harus menjadi landasan
Chatib Basri, Bank Dunia, World Bank dan standar compliance, standar Good seluruh Perwira Pertamina, tidak hanya untuk
memajukan perusahaan tercinta ini, tapi juga
OECD, Indonesia diperkirakan tidak akan Corporate Governance, dan juga kami
berkontribusi dalam melindungi bumi dari
masuk dalam fase resesi di tahun 2023, ingin meningkatkan kapasitas dalam pemanasan global.
dikarenakan kebijakan makro prudensial hal pemanfaatan teknologi digital Optimisme memang harus terus dipupuk
agar semua perwira Pertamina dapat terus
yang telah dilakukan Pemerintah Republik untuk meningkatkan pelayanan sebaik- inovatif dalam memberikan solusi untuk
Indonesia selama ini berada di jalur yang baiknya, agar excellence level kami dapat mengatasi global warming. Demi kemajuan
perusahaan, sekaligus demi kemaslahatan
lebih baik dibandingkan beberapa negara terjaga.•STK bersama.•RO
5
16 Januari 2023
No. 3 TAHUN LIX

SOROT
SKK Migas Puas Produksi WK Pangkah PGN Saka
Lampaui Target APBN 2022
GRESIK, JAWA TIMUR - Wilayah Kerja membanggakan ini dapat terus dipertahankan cadangan yang cukup baik.
(WK) Pangkah yang dioperasikan oleh Saka dan ditingkatkan,” kata Pengawas Internal SKK Di samping itu Direktur Operasi PGN Saka
Indonesia Pangkah Limited (SIPL) selaku Migas Eko Indra Heri saat kunjungan kerja dan Khostarosa Andhika Jaya menyampaikan
Anak Perusahaan PGN Saka, afiliasi dari pengawasan SKK Migas di Blok Pangkah untuk bahwa PGN Saka telah bekerja sama
PGN Subholding Gas Pertamina, berhasil menyaksikan kegiatan lifting akhir tahun 2022. pengadaan dan penggunaan Rig dengan PHE
mencatatkan kinerja produksi melampaui target CEO PGN Saka, Avep Disasmita WMO untuk mengatasi Kelangkaan Rig yang
APBN 2022. Hingga 30 Desember 2022, lifting menyampaikan bahwa besarnya support dari dibutuhkan untuk kegiatan pengeboran.
minyak WK Pangkah mencapai 7.620 barel PGN sebagai induk usaha. Tahun 2023 akan Dalam acara lifting akhir tahun SIPL
minyak per hari (BOPD) atau sebesar 143% dari ada 3D Seismic 500 KM2 untuk mendapatkan ini, Eko juga menegaskan bahwa migas
APBN 2022 yang menargetkan 7.000 BOPD. data dan memperbaiki data yang sudah ada di akan terus memberikan peranannya yang
Untuk salur gas tercapai 50.51.juta kaki kubik Lapangan Pangkah dan sekitarnya. Kegiatan ini dominan dalam mendukung penyediaan
per hari (MMSCFD) atau sebesar 120% dari merupakan terobosan yang telah juga di setujui energi di Indonesia. Tidak hanya terkait energi,
target 33 MMSCFD. oleh SKK Migas sebagai Percepatan Komitmen peranan gas sebagai bahan baku industri
Tahun 2022 menjadi tahun yang sangat Kerja Pasti (KKP). akan semakin memberikan peran yang besar
baik untuk kinerja produksi dan lifting PGN Avep menambahkan, support Induk untuk mendukung tumbuhnya sektor industri
SAKA. Meskipun ada berbagai tantangan usaha PGN, selain Seismic adalah Rencana petrokimia, pupuk dan industri lainnya di masa
sepanjang tahun 2022, termasuk akhir-akhir ini Pemboran 2 sumur tambahan di lapangan mendatang.
kondisi cuaca yang tidak bersahabat Wilayah Sidayu, 1 sumur di Ujung Pangkah, dan 1 “Kami berharap, SIPL dapat terus
Kerja (WK) Pangkah. sumur eksplorasi di Lapangan Kepodang. meningkatkan kegiatan eksplorasi untuk
Kinerja PGN Saka ini mendapatkan Pada tahun 2023, PGN Saka akan agresif menemukan cadangan migas baru, dan
apresiasi dari SKK Migas telah mencatatkan melakukan kegiatan untuk mempertahankan melakukan upaya-upaya untuk dapat
capaian yang membanggakan di tahun produksi serta meningkatkan produksi dengan meningkatkan produksinya, agar dapat
2022. “Ketika secara nasional lifting migas koordinasi yang sangat intens dengan SKK memberikan dukungan bagi upaya pencapaian
dan minyak masih belum mencapai target, Migas. Salah satunya dengan melakukan target produksi migas nasional di tahun 2030,
kinerja SIPL sangat luar biasa, dan tentu saja well deepening untuk mencapai lapisan yaitu produksi minyak 1 juta BOPD dan gas 12
kami berharap di tahun 2023, kinerja yang yang berpotensi besar untuk mendapatkan BSCFD,” terang Eko.•SHG
6 16 Januari 2023
No. 3 TAHUN LIX

SOROT
PIS Middle East Kantongi 2 Kontrak
Kerja Sama dengan Mitra Global
JAKARTA - Meski baru saja diresmikan
pada akhir Desember lalu, kantor cabang
Pertamina International Shipping Pte Ltd
yang berada di Dubai sudah langsung
mengantongi 2 kerja sama dengan mitra
global.
Bersamaan dengan peresmiannya
pada 23 Desember 2022, PIS Middle
East (PIS ME) menandatangani Head of
Agreement dengan BGN International
DMCC (BGN) dan Memorandum of
Collaboration (MoC) dengan Elite Tankship
Pte Ltd (Elite Tankship). Penandatanganan
HoA dengan BGN dilakukan langsung

FOTO : SHIML
oleh Group CEO BGN Rüya Bayegan
dan CEO PIS Yoki Firnandi. Isi dari Penandatanganan HoA dengan BGN dilakukan langsung oleh Group CEO BGN Rüya Bayegan dan CEO PIS Yoki Firnandi.

kesepakatan antara lain membahas digunakan untuk mendukung perdagangan tercatat di wilayah operasi kedua belah
tentang pembentukan Joint Venture BGN dan kargo impor LPG Pertamina, pihak. Penandatanganan dilakukan
(JV) kedua perusahaan untuk akuisisi, bahkan bisa juga ke depan diimanfaatkan langsung oleh CEO Elite Tankship Mangish
pemeliharaan, dan pengoperasian kapal untuk pasar kargo amoniak,” ujar Direktur Kakodkar dan Direktur Operasi PIS
VLGC (Very Large Gas Carriers) dan atau Niaga Arief Sukmara. sekaligus Managing Director PIS Pte Ltd
jenis kapal lainnya. Sementara, penandatanganan MoC Brilian Perdana.
BGN, yang memiliki headquarter office dengan Elite Tankship mempertimbangkan Elite Tankship sendiri saat ini sudah
di Dubai - UAE, di industri migas dikenal kolaborasi bisnis di sektor Clean Petroleum menjalin kerja sama dengan PIS, tercatat
sebagai salah satu perusahaan trading Product (CPP), Dirty Petroleum Product sebagai penyewa kapal VLCC Pertamina
LPG terbesar dunia, dan pemasok LPG (DPP), gas dan komoditas lainnya yang Prime, kapal milik terbesar yang menjadi
impor terbesar di Indonesia. dibutuhkan di kawasan Timur Tengah kebanggaan perusahaan, selama jangka
“Bisnis VLGC ini nantinya akan dan Barat, maupun area lainnya yang waktu 6 tahun.•SHIML

Penandatanganan Memorandum of Collaboration (MoC) dilakukan oleh CEO Elite Tankship Mangish Kakodkar dan Direktur Operasi PIS sekaligus
Managing Director PIS Pte Ltd Brilian Perdana.
7
16 Januari 2023
No. 3 TAHUN LIX

SOROT
Sumur Eksplorasi Kolibri 001 (Kol-001)
Resmi Dikelola PT Pertamina EP Sukowati Field
BOJONEGORO, JAWA TIMUR - Sumur (Barel Condensate Per Day),” tegas Dedi. aspek produksi minyak dan gas maupun
minyak dan gas bumi (migas) Kolibri KOL-001 Disela-sela sambutan, Dedi aspek lingkungan serta kemasyarakatan,”
yang terletak di Desa Bondol, Kecamatan mengungkapkan rasa bangga dan terimakasih ujar Totok.
Ngambon, Kabupaten Bojonegoro, Jawa atas dukungan dari berbagai fungsi. “Ini Tidak hanya di lapangan Kolibri 001,
Timur, saat ini resmi dikelola PT Pertamina adalah keberhasilan kita bersama Sejak agenda serah terima sumur potensional
EP (PEP) Sukowati Field. Serah terima sumur dilakukan Tajak sumur pada tanggal 03 Juli tersebut menjadi fokus pembahasan
Eksplorasi Kolibri 001 (Kol-001) dilakukan 2022 dan Release sumur pada tanggal 16 antar management seperti halnya Vice
pada Jumat, 30 Desember 2022 pukul 20.00 November 2022 rekan-rekan seluruh fungsi President Eksplorasi, Vice President Drilling
WIB. baik dari Eksplorasi, Drilling, HSSE, serta & Development, Senior Manager Commercial
Serah terima diwakili oleh VP Eksplorasi Relations sangat senada dalam pelaksanaan dan General Manager Zona 11 sejak Jumat
Regional 4, Dedi Yusmen, dan Senior pembagian irama pekerjaan, saya sangat pagi dan bertempat di Kantor Zona 11
Manager SSDP Eksplorasi Regional 4 Area mengapresiasi hal tersebut,” tegas Dedi. Surabaya.
1, Bambang Suryoko kepada Field Manager Menanggapi sambutan dan serah Terpisah, Totok memberikan arahan
PEP Sukowati, Totok Parafianto. terima dari tim Eksplorasi Regional 4, Totok kepada seluruh tim PEP Sukowati Field agar
Dalam sambutannya VP Eksplorasi Parafianto selaku Field Manager PEP Sukowati sesegera mungkin dapat mengumpulkan list
Regional 4, Dedi Yusmen, menerangkan Kolibri menyatakan siap mengambil alih tongkat kebutuhan pengembangan dan perbaikan
memiliki potensi besar dalam meningkatkan estafet dan memaksimalkan segala potensi area sumur untuk dibahas dalam agenda rapat
ketersediaan cadangan energi bagi negara. yang ada. “Terima kasih atas kepercayaan koordinasi mingguan. “Saya mohon bantuan
“Hasil studi pasca weltesting disimpulkan, Fungsi Eksplorasi Regional 4, karena telah rekan-rekan fungsi yang hadir agar dapat
proyeksi gas hasil sumur sebesar 15 juta kaki mempercayakan pengembangan sumur membuat list kebutuhan pengembangan
kubik per hari atau 15 Milion Standard Cubic Kolibri 001 (Kol-001) kepada Field Sukowati. dan perbaikan area sumur untuk kita bahas
Feet per Day (MMSCFD). Sedangkan proyeksi Kami berkomitmen untuk memaksimalkan dalam rapat koordinasi mingguan,” pungkas
Condensat dihasilkan sebesar 80 BCPD segala potensi yang ada di wilayah baik dalam Totok.•SHU
8 16 Januari 2023
No. 3 TAHUN LIX

SOROT
Penandatanganan Perjanjian Penjaminan & Perjanjian Pelaksanaan Penjaminan
Pemerintah Dukung Pertamina dalam Menjaga
Ketahanan Energi Nasional
J A K A R TA - K e m e n t e r i a n bagi Pertamina karena bukan hanya
Keuangan, Kementerian BUMN, untuk meningkatkan kredit tetapi juga
dan PT Penjaminan Infrastruktur untuk meningkatkan kemampuan
Indonesia bersama beberapa BUMN, kami agar bisa melaksanakan tugas
termasuk Pertamina melakukan dengan baik. Ini menjadi berkah bagi
Perjanjian Penjaminan & Perjanjian kami dan semoga 2023 kami bisa
Pelaksanaan Penjaminan, di Grha jauh lebih baik lagi,” kata Emma.
Pertamina, Jumat (30/12/2022). Wakil Menteri BUMN 1
Penandatanganan perjanjian tersebut Pahala N. Mansury menjelaskan,
dilakukan oleh Direktur Jenderal penandatanganan perjanjian ini dalam
Pengelolaan Pembiayaan dan Risiko rangka program pemulihan ekonomi
Kementerian Keuangan Suminto, nasional sekaligus implementasi
Wakil Kementerian BUMN Pahala N. dari salah satu Permen BUMN yang
Mansury, dan PTH Direktur Utama menekankan pentingnya adanya risk

FOTO : AP
Pertamina, A. Salyadi Saputra. management yang lebih baik karena
Dalam kesempatan tersebut, setiap penjaminan harus memiliki Direktur Jenderal Pengelolaan Pembiayaan dan Risiko Kementerian Keuangan Suminto,
Wakil Menteri BUMN 1 Pahala N. Mansury dan PTH Direktur Utama Pertamina A. Salyadi
D i re k t u r K e u a n g a n P e r t a m i n a komitmen untuk menjaga kondisi dan Saputra menandatangani Perjanjian Penjaminan & Perjanjian Pelaksanaan Penjaminan antara
Emma Sri Martini Emma Sri Martini kinerja keuangan. Kementerian Keuangan, PT Penjaminan Infrastruktur Indonesia dan BUMN, pada Jumat
mengatakan sangat bersyukur karena “Melalui pendatanganan ini (30/12/2022) di Grha Pertamina, Jakarta.
Pertamina mendapat dukungan diharapkan ke depannya semakin jelasnya. baiknya untuk peningkatan kinerja
dari Kementerian Keuangan banyak instrumen penjaminan sebagai Hal senada disampaikan Direktur dan menjaga tata kelola yang baik
dan Kementerian BUMN dalam satu bentuk sinergi antara BUMN Jenderal Pengelolaan Pembiayaan dalam proses penjaminan. Dengan
menjalankan tugasnya untuk menjaga dengan Kementerian keuangan dalam dan Risiko Kementerian Keuangan demikian, seluruh proses pemberian
ketahanan energi nasional. merealisasikan adanya pertahanan Suminto. “Dengan penandatanganan penjaminan dalam pelaksanaannya
“Perjanjian penjaminan dan energi, ketahanan pangan, dan perjanjian ini diharapkan dapat dapat terkelola dengan baik dan ini
perjanjian pelaksanaan penjaminan penguatan di sektor infrastruktur, membantu kinerja BUMN sehingga tugas bersama kita untuk menjaga
dari pemerintah ini sangat penting khususnya di sektor mobilitas,” perjanjian ini dapat digunakan sebaik- semua,” pungkas Suminto.•HS

Pertagas Kembangkan Infrastruktur Gas di Kalimantan dan Sulawes


Perluas Jaringan Layanan Kesehatan, Pertamedika IHC
Gandeng RS Khusus Daerah Sulawesi Selatan
JAKARTA - Menutup tahun memperoleh akses formularium
2022, PT Pertamina Bina Medika obat dan alat kesehatan standar
Indonesia Healthcare Corporation IHC. “Rumah sakit yang menjadi
(Pertamedika IHC) sebagai holding member kami diharapkan
rumah sakit BUMN mencapai dapat memanfaatkan berbagai
kinerja yang positif. Salah satunya layanan yang kami tawarkan,
ditandai dengan perluasan jaringan sehingga dapat mencapai
rumah sakit melalui skema kerja peningkatan dalam kualitas
sama keanggotaan (membership) pelayanan, keunggulan klinis dan
FOTO : PERTAMEDIKA IHC

dengan Rumah Sakit Khusus perencanaan strategisnya,” jelas


Daerah Dadi, Sulawesi Selatan, dr. Asep.
pada akhir Desember 2022. Sepanjang tahun 2022,
Penandatanganan kerja sama beberapa milestone perusahaan
dilakukan oleh Direktur SDM dan di antaranya peresmian RS
Pertamedika IHC memperluas jaringan rumah sakit melalui skema kerja sama
Pengadaan Pertamedika IHC dr. Otak dan Jantung Pertamina keanggotaan (membership) dengan Rumah Sakit Khusus Daerah Dadi, Sulawesi
Asep Saepul Rohmat, Sp.PD, Royal Biringkanaya, topping off Selatan, pada akhir Desember 2022.

KGEH, FINASIM dan Direktur Merial Tower RS Pelni, hingga Kiprah perseroan sebagai masyarakat sehingga dapat
Rumah Sakit Khusus Daerah pembangunan Bali International tim medis juga diakui dalam memberikan layanan kesehatan
Dadi, Provinsi Sulawesi Selatan Hospital di KEK Kesehatan Sanur. perhelatan acara internasional yang ekselen,” jelas dr. Asep.
dr. Arman Bausat, Sp.B, Sp. Perseroan juga memperoleh di tanah air, diantaranya dalam Saat ini Pertamedika IHC
OT(K) Spine, yang disaksikan oleh sertifikasi inter nasional ISO Formula E, KTT G20, serta FIBA sebagai salah satu anak usaha
Gubernur Sulawesi Selatan Andi 9001:2015 (Sistem Manajemen Asia Cup 2022. PT Pertamina (Persero) mengelola
Sudirman Sulaeman, di Makassar. Mutu), ISO 45001:2018 (Sistem “Kami optimistis pada tahun 36 rumah sakit serta berafiliasi
Sebagai member Pertamedika Manajemen K3), dan ISO 2023, Pertamedika IHC dapat dengan 39 rumah sakit, serta
IHC, RS Khusus Dadi dapat 14001:2015 (Sistem Manajemen bertumbuh menjadi holding rumah 172 klinik kesehatan di seluruh
melakukan konsultasi, selain itu Lingkungan). sakit yang lebih dekat dengan Indonesia.•PERTAMEDIKA IHC
9
16 Januari 2023
No. 3 TAHUN LIX

SOROT
KPI dan PPN Bersinergi
untuk Perkuat Ketahanan Energi Nasional
J A K A R TA - P T K i l a n g dukungan KPI untuk menjamin
Pertamina Internasional (KPI) ketahanan stok BBM dan non-
dan PT Pertamina Patra Niaga BBM, termasuk LPG, pelumas,
( P P N ) bersinergi dalam j u a l dan produk petrokimia dengan
b e l i p ro d u k k i l a n g s e b a g a i tetap mempertimbangkan
salah satu upaya mewujudkan aspek competitiveness dan
bisnis yang berkelanjutan pengembangan bisnis bersama,”
dalam mendukung ketahanan ujar Direktur Utama PT KPI Taufik
energi nasional. Kolaborasi dua Aditiyawarman.
subholding Pertamina ini berisikan Menurut Taufik, Pertamina
kesepakatan untuk mengamankan Patra Niaga saat ini merupakan
stok pasokan produk-produk BBM customer terbesar kilang yang
dan non-BBM dalam periode 3 menyerap sekitar 96% produk
tahun ke depan. dari kilang dengan produk utama,

FOTO : SHR&P
Sesuai kesepakatan tersebut, gasoil, avtur, dan gasoline.
PPN akan menampung semua Sementara itu, Direktur
hasil olahan minyak bumi dari Pemasaran Pusat & Niaga PPN Riva
hasil kegiatan usaha pengolahan Siahaan menegaskan kolaborasi dalam perjanjian ini. Kami selalu dengan penyerahan dokumen jual
minyak dan pemur nian yang tersebut sebagai bentuk koalisi menempatkan hal ini menjadi hal beli yang dilakukan oleh Direktur
dilakukan oleh KPI dengan prinsip antar subholding yang diharapkan yang utama,” ujar Riva. Feedstock & Optimization PT
mengedepankan pemenuhan membawa kemaslahatan bagi Signing Ceremony Perjanjian KPI Sani Dinar Saifuddin dan
kebutuhan pasokan domestik dan/ kedua belah pihak. Jual Beli Produk Kilang yang Direktur Pemasaran Pusat & Niaga
atau penugasan pemerintah. “Manajemen PPN akan terus berlangsung di Jakarta, Senin, 9 PT Pertamina Patra Niaga Riva
“Ini adalah bentuk komitmen mengupayakan yang terbaik Januari 2023 tersebut ditandai Siahaan.•SHR&P

Pertagas Kembangkan Infrastruktur Gas di Kalimantan dan Sulawes


PT KPI RU Dumai Berhasil Raih Peringkat Emas
dari Polri untuk Sistem Manajemen Pengamanan
DUMAI - PT Kilang Pertamina Pengaman Objek Vital Nasional
Internasional (PT KPI) Refinery dan Objek Tertentu,” ujarnya.
Unit (RU) Dumai sebagai Dia memaparkan audit yang
Objek Vital Nasional menerima telah dilakukan pada pekan
sertifikat hasil audit Sistem pertama September 2022
Manajemen Pengamanan lalu tersebut, bertujuan untuk
(SMP), dengan predikat Gold mengukur dan memastikan
Reward dari Kepolisian Republik penerapan Sistem Manajemen
Indonesia (Polri). Pengamanan (SMP) di PT Kilang
Penyerahan sertifikat ini Pertamina Internasional (PT
dilakukan oleh Kabarhakam KPI) Refinery Unit (RU) II Dumai
Polri Kakorsabhara Baharkam telah berjalan sesuai dengan
FOTO : SHR&P DUMAI

Polri Irjen Pol Drs. Priyo peraturan yang berlaku.


Widyanto MM dan diterima Adapun pelaksanaan audit
langsung oleh SMOM Kilang ini berdasarkan Peraturan
Dumai Khabibullah Khanafie Kepolisian Negara Nomor 7
di Ruang Auditorium STIK, tahun 2019 tentang Perubahan peringkat Baik Sekali/Emas. Prinsip-prinsip yang dinilai,
Jalan Tirtayasa Raya No.06 Kedua atas Peraturan Kepala “Pencapaian ini sungguh antara lain komitmen dan
Kebayoran Baru Jakarta Kepolisian Negara Republik memuaskan karena penilaian kebijakan, pola pengamanan,
Selatan, Senin (12/12/2022) Indonesia Nomor 13 tahun 2017 ini sudah jauh meningkat jika konfigurasi pengamanan,
lalu. tentang Pemberian Bantuan dibandingkan dengan pada saat standar kemampuan
Khabibullah menjelaskan Pengamanan Objek Vital dilakukan pra-audit dan bintek pelaksanaan pengamanan,
sertifikat ini berhasil diraih oleh Nasional dan Objek Tertentu. bulan Juli lalu yang nilainya serta monitoring dan evaluasi.
KPI RU Dumai, karena telah Sebelumnya Area Manager masih diangka 75,53% atau “PT KPI RU II Dumai
melaksanakan rangkaian audit Communication, Relations, & peringkat Baik/Perak,” ujar patut berbangga dengan
Sistem Manajemen Pengaman CSR KPI RU Dumai Nurhidayanto Nurhidayanto. pencapaian hasil eksternal
Objek Vital Nasional berupa mengatakan berdasarkan hasil Teknik yang digunakan audit kali ini. Semoga
Bintek, audit dan klarifikasi audit. audit Ditpamobvit Korsabhara dalam pelaksanaan eksternal dapat terus dipertahankan
“Sertifikat ini akhirnya diraih Kabaharkam Polri yang dibawah a u d i t S M P i n i t e rd i r i d a r i bahkan ditingkatkan score-
setelah dilakukan proses audit tanggung jawab Brigjen Pol interview, tinjauan dokumen nya hingga 100% atau full
sebagai pemenuhan terhadap Suhendri, SH,. S.I.K tersebut, kegiatan serta tinjauan lapangan compliance terhadap Perpol
regulasi sesuai dengan Perpol PT KPI RU II Dumai berhasil terkait pelaksanaan kegiatan no. 7 Tahun 2019,” tutup
No. 07 Tahun 2019, Tentang meraih nilai 91,81% atau pengamanan perusahaan. Nurhidayanto.•SHR&P DUMAI
10 16 Januari 2023
No. 3 TAHUN LIX

SOROT
Berikan Upaya Terbaik, Pertamina Patra Niaga
Bersama KRI Distribusikan BBM Untuk Karimun Jawa
SEMARANG - Pertamina Patra Niaga Regional Semarang menuju Karimunjawa pada Kamis logistik yang dibutuhkan,” tegas Haryono.
Jawa Bagian Tengah memberikan upaya terbaik (5/1/2023) pagi,” jelas Brasto. Camat Karimun Jawa, Muslikin
dalam mendistribusikan Bahan Bakar Minyak KRI Makassar-590 berhasil menyandarkan mengungkapkan, pihaknya mewakili masyarakat
(BBM) untuk masyarakat Karimun Jawa, Kabupaten kapalnya di Karimun Jawa, Kabupaten Jepara, Karimun Jawa berterima kasih kepada semua pihak
Jepara dengan bekerja sama dengan Kapal Perang pada sore harinya sekitar pukul 16.30 WIB. Melalui yang turut membantu dalam pengiriman BBM ke
Indonesia (KRI) Makassar - 590. Kapal KRI ini proses loading dari KRI Makassar-590, 20 mobil Karimun Jawa yang sempat terkendala karena
digunakan karena sebelumnya Kapal Self Propelled tangki langsung bergerak dan tiba di SPBU Kompak cuaca buruk.
Oil Barge (SPOB) Liang Indah tidak bisa digunakan 46.594.03 pukul 18.00 WIB. “Kami sangat berterima kasih kepada semua
untuk mengantarkan BBM ke Karimun Jawa “Total sebanyak 100 kiloliter (KL) BBM siap pihak berupaya maksimal untuk mendistribusikan
disebabkan faktor gelombang laut tinggi. didistribusikan untuk SPBU Kompak 46.594.03 kebutuhan BBM kepada kami bahkan hingga
Area Manager Communication, Relations, & Karimun Jawa dan dapat dibeli oleh masyarakat menggunakan KRI Makassar-590,” tutur Muslikin.
Corporate Social Responsibility (CSR) Regional mulai Jumat (06/01). Pertamina sangat berterima Salah satu warga Karimun Jawa, Ati juga
Jawa Bagian Tengah Pertamina Patra Niaga, Brasto kasih kepada TNI Angkatan Laut, Pemerintah mengucapkan terima kasih. “Kami tahu dari
Galih Nugroho mengungkapkan, Pertamina Patra Daerah, serta pihak lainnya yang terlibat yang kemarin gelombang sangat tinggi sehingga tidak
Niaga berterima kasih kepada Pemerintah Provinsi mendukung kelancaran distribusi BBM ini,” jelas mungkin beberapa kapal untuk melaut. Kami
(Pemprov) Jawa Tengah dan Kepala Staff TNI Brasto. ucapkan terima kasih kepada Pertamina karena
Angkatan Laut (KSAL) untuk peminjaman Kapal Brasto menambahkan loading BBM dari sudah mengupayakan hingga menggunakan KRI
KRI Makassar - 590. mobil tangki ke SPBU dilakukan hingga dini hari. Makassar-590 untuk mengirimkan BBM kepada
“Kami melakukan upaya terbaik untuk Pertamina Patra Niaga berharap stok BBM ini cukup kami,” kata Ati.
pengiriman BBM ini karena sudah sangat dibutuhkan untuk memenuhi kebutuhan masyarakat hingga 2 Setelah pendistribusian BBM selesai dilakukan
masyarakat Karimun Jawa,” tutur Brasto. minggu ke depan. di SPBU Kompak 46.594.03, mobil tangki kembali ke
Brasto menambahkan, Kapal KRI Makassar Sementara itu, Komandan Pangkalan TNI KRI Makassar-590 karena pada pagi hari (6/1/2023),
– 590 ini akan mengangkut 20 Mobil Tanki (MT) Angkatan Laut (Danlanal) Semarang, Kolonel Marinir KRI Makassar-590 kembali ke Semarang.
dengan kapasitas 5 KL per MT. Mobil Tanki tersebut Hariyono Masturi mengatakan, pihak TNI Angkatan “Kami harapkan masyarakat dapat membeli
akan membawa 65 KL Biosolar, 30 KL Pertalite, Laut turut senang bisa membantu mendistribusikan bahan bakar sesuai kebutuhan dan peruntukannya.
serta 5 KL Dexlite. BBM dan logistik hingga tiba dengan selamat di Kami juga sudah menyiapkan Kapal Self Propelled
“Kapal KRI Makassar - 590 ini tiba di Semarang Karimun Jawa. Oil Barge (SPOB) atau kapal pengangkut BBM
pada Selasa (3/1/2023) malam dan memuat mobil “Yang penting sekarang BBM sudah sampai ke dan akan berangkat ke Karimun Jawa bila cuaca
tangki VBM pada Rabu (4/1/2023) yang kemudian Karimun Jawa. Kami mengimbau agar masyarakat sudah membaik dan gelombang laut sudah kembali
diberangkatkan dari Pelabuhan Tanjung Emas, tertib ketika membeli BBM dan mendapatkan normal,” tutup Brasto.•SHC&T JBT

Persiapan keberangkatan awak mobil tangki BBM ke Karimun Jawa. Proses loading BBM di SPBU.

Mobil tangki BBM tiba di Karimun Jawa dan langsung menuju SPBU Kompak 46.594.03 Mobil tangki BBM satu per satu masuk ke KRI Makassar-590.
16 Januari 2023
No. 3 TAHUN LIX 11
KIPRAH
Masuki Usia 51 Tahun, RSPP Resmikan 3 Fasilitas Baru
JAKARTA - Guna meningkatkan dia menambahkan, Pertamedika
kenyamanan masyarakat dalam IHC juga akan melengkapi fasilitas
layanan kesehatan, Rumah Sakit kesehatan di berbagai rumah sakit dan
Pusat Pertamina (RSPP) meresmikan klinik Perseroan di seluruh Indonesia.
tiga fasilitas baru, yaitu Radioterapi “Hal itu menjadi upaya kami untuk
Linac Accelerator Elekta Versa HD, mewujudkan ketahanan kesehatan
area baru Medical Check Up (MCU) nasional.” ujarnya.
One Stop Service, dan Klinik Gigi
dan Mulut (Dental Aesthetic Clinic) MCU One Stop Service di Tengah
dengan tambahan “Executive Clinic”. Pemandangan Kota Jakarta
Peresmian tiga fasilitas tersebut RSPP melakukan peningkatan layanan
sekaligus menandai hari jadi ke-51 “MCU One Stop Service” dengan
RSPP, Jumat (6/1/2023). menambah kapasitas di area MCU
RSPP merupakan salah satu baru, di Gedung Graha RSPP Lantai
rumah sakit yang dikelola PT Pertamina 9. Dengan fasilitas penunjang yang
Bina Medika – Indonesia Healthcare semakin lengkap, layanan ini mampu

FOTO : TA
Corporation (Pertamedika IHC), anak melayani lebih dari 100 peserta.
usaha PT Pertamina (Persero). Fasilitas MCU ini juga didukung oleh
Secara simbolis Direktur Utama Pertamedika IHC drg. Mira Dyah Wahyuni, MARS dan
Direktur Utama Pertamedika ruang tunggu yang luas dan nyaman,
Direktur RSPP dr. Theryoto, M.Kes, Sp.OK, MARS meresmikan 3 fasilitas baru di RSPP.
IHC drg. Mira Dyah Wahyuni, MARS dengan suguhan pemandangan
mengungkapkan fasilitas tersebut kota Selatan Jakarta yang mampu Melalui alat terkini Radiotherapi Linac terapi secara keseluruhan,” ujarnya.
mencerminkan komitmen Pertamedika memanjakan mata pengunjung. Accelerator Elekta Versa HD yang Alat radioterapi ini dilengkapi
IHC dalam menghadirkan pelayanan Sementara itu, Dental Aesthetic dapat meradiasi kanker dengan lokasi Radiasi Versa HD dengan fitur 4D
kesehatan. Hal ini seiring dengan Clinic yang berada di Graha RSPP sulit, sehingga mampu membaca data yang dapat menargetkan sekaligus
kebutuhan masyarakat dalam Lantai 10 juga didukung dengan dengan akurasi hingga submilimeter. verifikasi posisi tumor jauh lebih akurat,
penanganan penyakit yang semakin layanan terintegrasi One Stop Service, Direktur RSPP dr. Theryoto, fitur canggih seperti advanced beam-
kompleks. terdiri dari pelayanan gigi dan mulut, M.Kes, Sp.OK, MARS menjelaskan, shaping, pencitraan yang superior
“Penambahan fasilitas ini akan Dokter Gigi Umum, Dokter Gigi terapi radiasi ini merupakan prosedur dan kemampuan high-dose-rate
memberikan patient experience Spesialis, dan Klinik Executive. Layanan non-invasive dengan komplikasi yang radiation, yang sangat membantu
yang lebih baik kepada masyarakat. ini juga ditunjang oleh Laboratorium lebih sedikit sehingga memungkinkan dalam mengatasi tumor di lokasi
Tentunya dengan didukung tenaga Gigi Palsu, Farmasi, serta Radiologi pasien pulih lebih cepat. area kritis.
medis yang profesional dan alat-alat Gigi yang dilengkapi dengan alat “Radioterapi ini membutuhkan “Tempat MCU lebih bagus,
medis baru yang canggih, serta canggih 3D/CBCT, panoramic dan presisi tinggi dalam meradiasi target mewah, dan luas sehingga terasa lebih
digitalisasi layanan sehingga pasien sefalometri. tumor serta mengamankan struktur terang. Dokter dan suster semakin
dapat dilayani lebih cepat dan tepat,” Lebih lanjut, RSPP juga dan jaringan sehat sekitarnya. Sehingga ramah. Keren lah,” ujar Nathalia salah
jelasnya. menghadirkan solusi penanganan dapat memberikan terapi yang lebih satu pengguna ruang MCU baru di
Sebagai induk rumah sakit BUMN, penyakit kanker yang lebih baik. singkat dan meningkatkan pengalaman RSPP.•PERTAMEDIKA IHC

Pertagas Kembangkan Infrastruktur Gas di Kalimantan dan Sulawes


Pertamina dan Polda Sumatera Utara Tanda Tangani
Kesepakatan Penyediaan BBM dan Pelumas Tahun 2023
MEDAN, SUMATERA UTARA Utara baik dari polres dan satuan
- PT Pertamina Patra Niaga kerja Polda Sumut.
Regional Sumatera Utara dengan “Kami mengucapkan terima
Kepolisian Daerah Sumatera Utara kasih dan apresiasi yang sebesar-
(Polda Sumut) kembali melakukan besarnya kepada seluruh jajaran
penandatanganan MoU Polda Sumatera Utara atas kerja
(Memorandum of Understanding) sama yang telah terjalin dengan
terkait penyediaan BBM untuk baik dari tahun ke tahun,” ujar
tahun 2023. Penandatanganan Pande.
komitmen tersebut meliputi Ia menegaskan, Polri
pelayanan serta kepastian merupakan mitra strategis
FOTO : SHC&T SUMBAGUT

suplai BBM dan pelumas bagi Pertamina dalam mendukung


kebutuhan operasional kepolisian kebijakan dan pengamanan
di lingkungan Polda Sumut. distribusi energi nasional, sehingga
Penandatanganan MoU keterjaminan suplai energi untuk
dilaksanakan pada Selasa Polri pun menjadi prioritas bagi
Pande Made Andi Suryawan selaku Region Manager Corporate Sales Pertamina Patra
(10/1/2023) di Medan, yang Pertamina. Niaga Regional Sumbagut bersama AKBP Zonni Aroma S.H, M.H selaku Kabaglog
diwakili oleh Pande Made Andi Adapun jenis BBM yang Polrestabes Medan usai menandatangani MoU penyediaan BBM untuk Polda Sumut
tahun 2023.
Suryawan selaku Region Manager digunakan oleh Polri melalui
Corporate Sales Pertamina kerja sama bersama Pertamina Non Subsidi sehingga akses BBM BBM dan Pelumas yang kita
Patra Niaga Regional Sumbagut Patra Niaga Regional Sumbagut Subsidi dapat tersalurkan kepada gunakan sebagai operasional
bersama AKBP Zonni Aroma S.H, adalah BBM Industri. Hal tersebut masyarakat yang berhak. dalam melayani masyarakat dapat
M.H selaku Kabaglog Polrestabes membuktikan bahwa untuk Sementara itu, Kabaglog digunakan dengan sebaik-baiknya
Medan. Turut hadir dalam kegiatan kegiatan operasionalnya Polri Polrestabes Medan, AKBP sesuai dengan peruntukannya,”
jajaran Kepolisian Daerah Sumatera berkomitmen menggunakan BBM Zonni Aroma S.H, M.H “Semoga ucap AKBP Zonni.•SHC&T SUMBAGUT
12 16 Januari 2023
No. 3 TAHUN LIX

KIPRAH
Pertamina Perluas Penggunaan QR Code
untuk Pembelian BBM Subsidi di Beberapa Wilayah
JAKARTA - Pertamina melalui PT Pertamina dengan peraturan daerah yang ada untuk 48.803 kendaraan roda empat atau lebih di wilayah
Patra Niaga mulai melakukan implementasi pembelian solar subsidi maupun pertalite dibatasi Aceh. Ia mengingatkan kepada masyarakat saat
secara menyeluruh (Full Cycle) Program Subsidi yakni sebesar 40 liter per hari untuk roda 4 pribadi, ini pendaftaran Program Subsidi Tepat masih
Tepat untuk pembelian Bahan Bakar Minyak 60 liter per hari untuk roda 4 angkutan barang dan terus dibuka.
(BBM) bersubsidi Pertalite dan Solar dengan umum, dan untuk angkutan barang dan umum Konsumen perlu menyiapkan dokumen yang
menggunakan QR Code di 34 kota dan kabupaten roda 6 atau lebih dibatasi maksimal 80 liter per nantinya akan diupload melalui website yaitu Foto
di Indonesia. Penerapan Subsidi Tepat secara hari per kendaraan. KTP, Foto Diri, Foto STNK (tampak depan dan
menyeluruh menggunakan QR Code ini merupakan “Untuk mengakomodir konsumen yang belakang), Foto Kendaraan tampak keseluruhan,
komitmen pertamina dalam memberikan pelayanan masih belum memiliki dan belum mendaftarkan Foto Kendaraan tampak depan Nomor Polisi dan
dan penyaluran BBM bersubsidi agar tepat sasaran. kendaraannya di website subsidi tepat, pada saat foto KIR bagi kendaraan pengguna KIR.
Bagi masyarakat yang sudah mendapatkan pelaksanaan full cycle ini masih dapat membeli BBM “Apabila masyarakat memerlukan bantuan
QR Code atau sudah terdaftar di website Subsidi bersubsidi namun dengan volume pembatasan untuk pendaftaran bisa mendatangi posko yang ada
Tepat, bisa membeli Solar subsidi dengan volume yang diatur yakni maksimal 20 liter per hari dan di SPBU, nanti operator SPBU akan mengarahkan
sesuai dengan SK BPH Migas No. 04/P3JBT/ konsumen tersebut diharuskan untuk melakukan cara-cara untuk pendaftaran,” ujar Satria.
BPH Migas/KOM/2020 yakni 60 liter per hari registrasi untuk mendaftarkan kendaraannya di
untuk roda 4 pribadi, 80 liter per hari untuk website subsidi tepat,” tambah Edi. REGIONAL JATIMBALINUS
roda 4 angkutan barang dan umum dan untuk Untuk lokasi SPBU yang melayani sosialisasi Di Jawa Timur sendiri, ada 8 kota/kabupaten, yaitu
angkutan barang dan umum roda 6 atau lebih dan pendaftaran untuk transaksi pembelian BBM Kota Mojokerto, Kota Kediri, Kabupaten Lumajang,
dibatasi maksimal 200 liter per hari per kendaraan. Subsidi menggunakan QR Code yaitu: untuk Kabupaten Kediri, Kota Madiun, Kabupaten
wilayah Kota Jayapura dengan Kode Area SPBU Jember, Kabupaten Bondowoso dan Kabupaten
REGIONAL PAPUA -MALUKU 84.99102, 84.99107, 84.99103, dan 84.99104. Mojokerto, yang sudah menerapkan subsidi tepat
Di Regional Papua-Maluku, Pertamina mulai Untuk wilayah Kabupaten Jayapura dengan Kode secara menyeluruh untuk produk solar subsidi.
menerapkan pembelian BBM bersubsidi dengan Area SPBU 84.99301, dan 84.99302. Untuk Area Manager Communication, Relations &
menggunakan QR Code di Kota dan Kabupaten wilayah Kabupaten Mimika dengan Kode Area CSR Pertamina Patra Niaga Region Jatimbalinus,
Jayapura, serta Kabupaten Mimika mulai Senin SPBU 84.99901, 84.99902, 84.99903, 84.99904, Deden Mochammad Idhani mengatakan, melalui
(9/1/2023). Hal ini tentunya di sambut baik dan 84.99905, dan 8A.99901. Masyarakat tidak perlu uji coba ini Pertamina terus mengedukasi dan
mendapatkan dukungan dari Pemerintah setempat. khawatir untuk transaksi pembelian BBM Subsidi mensosialisasikan kepada masyarakat untuk
Area Manager Communication, Relations menggunakan QR Code tidak wajib melalui mendaftarkan kendaraannya dan mendapatkan
& CSR Pertamina Patra Niaga Regional Papua- handphone atau gadget, QR Code juga dapat di QR Code. ”Pertamina menyediakan help desk atau
Maluku, Edi Mangun menjelaskan, penerapan print dan dibawa ke SPBU. booth untuk memudahkan masyarakat yang ingin
pembelian BBM Subsidi dengan menggunakan “Bagi masyarakat yang belum memiliki QR dibantu untuk mendaftar,” kata Deden.
QR Code yang dilaksanakan di wilayah Kota dan Code dan belum mendaftarkan kendaraannya, Bambang Sapto, warga Jember yang
Kabupaten Jayapura masih diberlakukan bagi dapat mendatangi SPBU terdekat dengan merupakan pengguna Panther ini mengaku sudah
kendaraan roda empat atau lebih untuk pembelian membawa dokumen-dokumen yang diperlukan. mendaftar untuk memperoleh QR Code sejak
BBM jenis Solar Subsidi. Sedangkan di Kabupaten Selain itu masyarakat juga dapat mendaftarkan tiga hari lalu. Kebijakan ini menurutnya juga tidak
Mimika untuk pembelian BBM Subsidi jenis Solar kendaraannya pribadinya secara mandiri melalui menyulitkan proses pendaftarannya cukup mudah.
dan Pertalite bagi kendaraan roda 4 atau lebih. website subsiditepat.mypertamina.id,” jelas Edi. Sebagai pengguna BBM jenis solar subsidi,
“Kota dan Kabupaten Jayapura serta Bambang merasa dengan penggunaan QR Code
Kabupaten Mimika merupakan wilayah pertama REGIONAL SUMBAGUT ini peruntukan subsidi BBM akan lebih terarah.
yang memgimplementasikan sistem ini di wilayah Area Manager Comm, Rel & CSR Pertamina Patra Kuota sebesar 60 liter per hari untuk konsumen
Papua. Pertamina Patra Niaga Regional Papua Niaga Regional Sumbagut, Susanto August Satria pribadi seperti dirinya sudah sangat mencukupi.
Maluku akan secara bertahap untuk mengkaji mengatakan, Pertamina Patra Niaga melakukan “Kalau saya untuk penggunaan dalam kota saja,
kesiapan dan keandalan sistem digitalisasi di perluasan wilayah uji coba penerapan Program tidak pernah mengisi sampai full 60 liter,” ujarnya.
wilayah lain untuk implementasi Full Cycle Program Subsidi Tepat secara menyeluruh (full cycle) atau M. Azis Al Huda, pemilik perusahaan tour and
Subsidi Tepat dalam mendukung penyaluran BBM implementasi pengunaan Kode QR untuk pembelian travel P.O Djoko Kendil di Mojokerto ini mengaku
bersubsidi yang tepat sasaran,” kata Edi. BBM subsidi jenis Biosolar bagi konsumen dengan tidak keberatan harus mendaftarkan 15 unit bus
Pembelian Solar Subsidi di wilayah Kota kendaraan roda empat atau lebih. pariwisatanya untuk mendapatkan QR Code
Jayapura dan Kabupaten Jayapura yakni sebesar Menurut Satria, khusus di wilayah Sumbagut agar bisa mengisi BBM jenis solar subsidi. “Kalau
40 liter per hari untuk roda 4 pribadi, 60 liter per uji coba Subsidi Tepat ini dilaksanakan di Kota memang aturannya seperti itu ya kami mengikuti
hari untuk roda 4 angkutan barang dan umum, dan Payakumbuh, Kabupaten Limapuluh, Kabupaten saja. Itu juga tidak menyulitkan bagi sopirnya
untuk angkutan barang dan umum roda 6 atau lebih Aceh Barat, dan Kota Banda Aceh. karena QR Code-nya bisa diprint dan ditempel di
dibatasi maksimal 120 liter per hari per kendaraan. Hingga saat ini, konsumen Biosolar yang telah masing-masing kendaraan,” tuturnya.•SHC&T MALUKU
Sedangkan di Kabupaten Mimika sesuai terdaftar dalam program Subsidi Tepat sebanyak PAPUA-SUMBAGUT-JATIMBALINUS
16 Januari 2023
No. 3 TAHUN LIX 13
KIPRAH
Pertamina Apresiasi Bantuan Hukum
Kejaksaan Negeri Penajam Paser Utara
JAKARTA - Pengamanan aset negara 55 sertifikat yang diajukan untuk
yang dikelola Pertamina melalui PT dibatalkan, Kantor Wilayah Badan
Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Pertanahan Negara Propinsi Kalimantan
Balikpapan memerlukan dukungan dari Timur pada tanggal 19 Desember
semua para pemangku kepentingan, 2022 telah membatalkan sebanyak
salah satunya aparat penegak hukum. 52 SHM. Sementara itu 3 SHM masih
Untuk itu, PT KPI Unit Balikpapan berproses oleh karena masih dibebani
bekerja sama dengan Kejaksanaan hak tanggungan.
Negeri Penajam Paser Utara (PPU) telah Dalam proses pembatalan itu,
berhasil menyelesaikan pembatalan 55 Kejaksaan Negeri PPU memberikan
sertifikat hak milik karena tanah tersebut dukungan penuh kepada PT KPI
merupakan tanah milik Pertamina. Unit Balikpapan. “Kejaksaan Negeri
Atas keberhasilan itu, Pertamina Penajam Paser Utara telah memberikan

FOTO : SHR&P BALIKPAPAN


memberikan penghargaan kepada dukungan penuh sehingga terbit surat
Kejaksaan Negeri Penajam Paser Utara pembatalan atas SHM yang terbit
dan Kejaksaan Tinggi Kalimantan Timur, diatas tanah Pertamina tersebut,” ujar
Kamis, 12 Januari 2023. Cahyaning.
“Pertamina memiliki banyak aset Atas bantuan hukum yang telah
khususnya tanah yang tersebar di diberikan itu, Cahyaning menyampaikan
beberapa daerah. Dari aset itu, ada apresiasi dari Pertamina. “Kami sangat Secara simbolis Pertamina memberikan penghargaan kepada Kejaksaan Negeri Penajam
Paser Utara dan Kejaksaan Tinggi Kalimantan Timur.
juga klaim yang diajukan ke Pertamina,” mengapresiasi atas bantuan dan
kata Chief Legal Counsel PT Pertamina dukungan yang diberikan Kejari PPU Jaksa Agung agar Kejaksaan aktif Amiek juga memberikan apresiasi
(Persero) Cahyaning Nuratih Widowati. dan Kejati Kalimantan Timur,” kata melakukan upaya untuk memberantas kepada Kejaksaan Negeri Penajam
Salah satu aset Pertamina yang Cahyaning. mafia tanah yang meresahkan Paser Utara atas bantuan hukum yang
diklaim dalam hal ini adalah jalur pipa “Aset Pertamina itu merupakan masyarakat dan dapat menghambat telah diberikan kepada PT KPI Unit
untuk pengiriman minyak mentah obyek vital nasional yang digunakan pembangunan nasional,“ jelas Chandra. Balikpapan.
yang berada di Kecamatan Penajam sebagai jalur pipa yang tersambung Sementara itu, Plt. Kepala “Apresiasi dan penghargaan saya
Kabupaten Penajam Paser Utara. dengan Terminal Lawe-Lawe dan Kejaksaan Tinggi Kalimantan tujukan kepada Kepala Kejaksaan
Sebagai tindak lanjutnya atas klaim Pipa Loading Jalur Lepas Pantai Timur Amiek Mulandari, S.H., M.H. Negeri Penajam Paser Utara berserta
tersebut, Pertamina menurut Cahyaning Tanjung Jumlai,” kata Kepala Kejaksaan menyampaikan terima kasih atas jajaran Tim JPN dan Tim Pemberantasan
telah mengajukan langkah hukum. Negeri Penajam Paser Utara, Dr. Agus kepercayaan yang diberikan oleh M a f i a Ta n a h , d e n g a n h a r a p a n
“Pertamina sudah mengajukan gugatan Chandra, S.H.,M.H. Pertamina kepada Kejaksaan Negeri kalian selalu dapat meningkatkan
atas terbitnya sertifikat diatas tanah Dalam penanganan masalah ini, PPU maupun Kejaksaan Tinggi profesionalisme dan dedikasi dalam
Pertamina dimaksud. Gugatan tersebut menurut Chandra Kejaksaan Negeri Kalimantan Timur untuk memberikan rangka melaksanakan 7 Program Kerja
dikabulkan sehingga sertifikat yang PPU melakukan beberapa langkah- bantuan pendampingan hukum. Prioritas Kejaksaan RI Tahun 2023 guna
terbit di atas bidang tanah tersebut langkah.“Kami melibatkan Tim “ D e n g a n k e p e rc a y a a n y a n g meningkatkan kepercayaan kepada
dibatalkan,” kata Cahyaning. Pemberantasan Mafia Tanah sekaligus diberikan kita akan penuh semangat. Kejaksaan Republik Indonesia,” tutup
Sebagai informasi, dari total dalam rangka menindaklanjuti instruksi Kita siap mendukung,” kata Amiek. Amiek.•SHR&P BALIKAPAN

Pertagas Kembangkan Infrastruktur Gas di Kalimantan dan Sulawes


Dukung Target Net Zero Emission, Kilang Pertamina Plaju
Lakukan Uji Emisi Kendaraan Perusahaan
PA L E M B A N G , S U M AT E R A Kehutanan.
SELATAN - PT Kilang Pertamina Melalui uji emisi kendaraan,
Internasional (KPI) Refinery Unit III Kilang Pertamina Plaju menegaskan
Plaju menggelar Uji Emisi untuk bentuk kontribusi langsung
kendaraan perusahaan. Uji emisi dalam mengurangi dampak
dilakukan sebagai bagian dari emisi gas buang terhadap
bentuk dukungan dari Pertamina kesehatan lingkungan tanpa
dalam rangka mendukung aspirasi mengesampingkan performa
Indonesia untuk target nol emisi kendaraan.
karbon (Net Zero Emission) pada Uji emisi dilakukan selama
2060 mendatang. dua hari pada Senin dan Selasa
Selain itu, Pjs Area Manager (19-20/12/2022) di Gedung Aneka
Communication, Relations & CSR Komperta Plaju dengan total
Kilang Pertamina Plaju Perliansyah kendaraan yang diuji sebanyak
FOTO : SHR&P PLAJU

mengatakan kegiatan uji emisi ini 150 kendaraan yang terdiri dari
dilakukan dalam rangka mengurangi mobil dinas manajemen, mobil
emisi gas rumah kaca serta dinas operasional, dan mobil bis
mencegah pemanasan global. pekerja di bawah pengelolaan PT
“Kita ingin mendukung target Prima Armada Raya (PAR) serta Uji emisi di Kilang Pertamina Plaju.
NZE, mengurangi emisi gas rumah firetruck dan mobil pick up patroli
kaca serta mencegah pemanasan security. Dari 150 total kendaraan sebagai pihak independen. buang yang keluar pada mobil
global,” ujar Perliansyah. yang masuk, seluruh kendaraan Perwakilan UPTD diesel,” ujarnya.
Uji Emisi Kendaraan juga dinyatakan lulus uji emisi. Laboratorium Lingkungan, Rizki Koordinator Lapangan PAR,
sejalan dengan Program Langit Kegiatan uji emisi rutin Novarinda mengatakan, kendaraan Zainal menyampaikan, pihaknya
Biru, suatu program pengendalian dilaksanakan setiap tahun. Terakhir perusahaan yang diukur emisinya tetap melakukan perawatan rutin
pencemaran udara yang bertujuan uji emisi dilakukan pada 2019 ditargetkan opasitasnya tidak lebih kendaraan operasional agar
untuk mengendalikan dan lalu sebelum adanya pandemi dari 40% untuk kendaraan di atas opasitasnya tidak melebihi batas
mencegah pencemaran udara COVID-19 dengan melibatkan tahun 2010 atau tidak lebih dari maksimal. “Kami rutin melakukan
dan mewujudkan perilaku sadar UPTD Laboratorium Lingkungan 80% untuk kendaraan di bawah servis mekanik,” ujarnya. Jumlah
lingkungan yang dicanangkan Dinas Lingkungan Hidup dan tahun 2010. “Opasitas sendiri kendaraan di bawah pengelolaan
Kementerian Lingkungan Hidup dan Pertanahan (DLHP) Provinsi Sumsel adalah ukuran kepekatan gas PAR sebanyak 145 mobil.•SHR&P PLAJU
14 16 Januari 2023
No. 3 TAHUN LIX

KIPRAH
Rebranding, PTK Siap Jadi Penyedia Tenaga Maritim Skala Global
JAKARTA - PT Pertamina Trans belajar ke luar negeri, di universitas
Kontinental (PTK) telah melakukan yang termasuk dalam 50 universitas
rebranding anak usaha, di antaranya ternama di dunia, magang atau
adalah Pertamina Marine Solutions benchmark di perusahaan-
yang memiliki fokus bisnis pada perusahaan multinasional, serta
Manpower Supply, Crewing, Ship mengikutsertakan karyawan
Management, dan General Services. mendapatkan berbagai sertifikasi
Dengan rebranding tersebut, dan pendidikan lainnya.
PTK bertekad menjadi institusi Menurut Nepos, dengan
pemasok tenaga di bidang jasa adanya peningkatan kemampuan,
maritim (marine) terdepan untuk dan kepemilikan sejumlah sertifikasi,
semua anak usaha perusahaan. akan membuka wawasan karyawan
“Ke depannya, subholding yang dalam menjalankan tugas-tugasnya
membutuhkan tenaga maritim yang tentu nantinya akan berdampak
haruslah dari PTK karena kami positif pada perusahaan.

FOTO : SHIML
memiliki networking dan kader- Bagi PTK, Human Capital
kader yang berkualitas,” jelas Management (HCM) memiliki peran
Direktur Utama PTK Nepos MT strategis terkait pengembangan
Pakpahan. SDM PTK dan hal itu telah waktu. HCM juga dapat memastikan senior akan terus membimbing
Terkait hal itu, pihak PTK akan diintegrasikan dengan Rencana organisasi PTK menyesuaikan dan membuka wawasan pekerja
membuat sistem dimana setiap Kerja Jangka Panjang (RJPP) dan dengan tantangan bisnis dan junior, dan terlibat langsung dalam
anak usaha yang membutuhkan Key Performance Indicators (KPI) sesuai dengan visi subholding kegiatan bisnis dengan pihak
tenaga maritim harus ke PTK. tahunan PTK. Adapun komitmen Integrated Marine Logistics (IML) eksternal PTK.
Dengan begitu, ruang lingkup pengembangan HC dalam RJPP dan Pertamina (Persero). Untuk melakukan penetrasi
pekerjaan karyawan PTK tidak yaitu: Becoming Reliable Partner, Saat ini, PTK memiliki banyak pasar, PTK telah mengalokasikan
hanya sebatas di PTK saja. Ensuring Best In Class Productivity pekerja yang sudah berpengalaman anggaran khusus setiap
Guna mencapai target itu, and Growing Remarkable Talent. di dunia kemaritiman. Selain itu, tahunnya dalam Rencana Kerja
perusahaan terus melakukan Menurut Nepos, HCM berperan pekerja dari golongan milenial juga Anggaran Perusahaan (RKAP)
pembinaan dan peningkatan kualitas penting dalam memastikan rasio terus bertambah yang nantinya akan untuk peningkatan kompetensi
dan kemampuan para pekerjanya. HC Productivity (perbandingan mengisi posisi-posisi strategis di sumber daya manusia, termasuk
Manajemen PTK akan melakukan antara indikator kinerja perusahaan level senior. Dalam menjembatani diantaranya pelaksanaan training,
kegiatan-kegiatan seperti mengirim dengan jumlah pekerja) terkendali pengembangan karir seiring dengan sertifikasi, upskilling hingga
karyawan melaksanakan tugas dan semakin meningkat seiring kemajuan perusahaan, para pekerja assessment program.•SHIML

Pertagas Kembangkan Infrastruktur Gas di Kalimantan dan Sulawes


Pertamina Energy Terminal Jalin Kerja Sama Bisnis
Penyediaan Air dengan Subsidiaries Krakatau Steel
CILEGON, BANTEN - PT Harapan kami kerja sama ini
Pertamina Energy Terminal, menghasilkan kontibusi positif,”
anak usaha dari PT Pertamina ujar Direktur Utama PET Hari
International Shipping, Purnomo dalam sambutannya.
menandatangani nota Adanya sinergi dan kerja
kesepahaman atau MoU kerja sama antar BUMN ini, diharapkan
sama dengan PT Krakatau Tirta mampu mendorong perekonomian
Industri (KTI) dan PT Krakatau di Indonesia. PET yakin akan
Tirta Operasi dan Pemeliharaan pergerakan dan pertumbuhan lini
(KTOP) yang merupakan anak bisnis Fresh Water Supply yang
dan cucu usaha dari PT Krakatau kini dikelola dan menjadi langkah
Steel. awal untuk mendapatkan proyek-
Penandatanganan kerja proyek strategis lainnya.
FOTO : SHIML

sama ini dilakukan di The Royale Direktur Utama KTI Alugoro


Krakatau Hotel, pada Jumat, Mulyowahyudi menyampaikan
9 Desember 2022 dan dihadiri momen hari ini sebagai komitmen
Direktur Utama PT Pertamina Energy Terminal (PET) Hari Purnomo, Direktur Utama
antara lain oleh Direktur Utama bersama untuk selangkah dan PT Krakatau Tirta Industri (KTI) Alugoro Mulyowahyudi, dan Direktur Utama PT
PT Pertamina Energy Terminal s e i r a m a m e n d o ro n g s i n e r g i Krakatau Tirta Operasi & Pemeliharaan (KTOP) Rudyanto Sihotang menandatangani
(PET) Hari Purnomo, Direktur bisnis dalam penyediaan air di kesepakatan kerja sama.
Utama PT Krakatau Tirta Industri Indonesia. “MoU tersebut menjadi treatment maupun operation and semata-mata sebagai bentuk
(KTI) Alugoro Mulyowahyudi, dan kesepahaman awal bagi KTI, maintenance dapat memberikan kerja sama pengembangan bisnis,
Direktur Utama PT Krakatau Tirta KTOP, maupun PET untuk KTI nilai tambah bagi Pertamina namun juga sebagai salah satu
Operasi & Pemeliharaan (KTOP) dan KTOP berkontribusi dalam Group. “Kami yakin kehadiran upaya untuk menjaga lingkungan.
Rudyanto Sihotang. penyediaan air bersama-sama KTI dan KTOP di lingkungan “Kerja sama ini bukan hanya
“Kita sebagai perusahaan PET, khususnya di lingkungan Pertamina Group dapat menjadi win-win solution, namun juga
yang sama-sama bernanung di Pertamina Group,” ujarnya. nilai tambah bagi bisnis mereka.” untuk menjawab isu tantangan
BUMN, tentunya ini merupakan Selain itu, Alugoro yakin Dirut KTOP Rudyanto global yang semakin semarak
kebanggaan tersendiri sebagai pengalaman dan kompetensi KTI Sihotang menambahkan acara dan mempengaruhi kualitas air di
bentuk sinergi antar BUMN. maupun KTOP di bidang water penandatanganan ini bukan hanya dunia,” tutur Rudyanto.•SHIML
16 Januari 2023
No. 3 TAHUN LIX 15
SOCIAL Responsibility
Dukung Perikanan Dumai, Pertagas dan Walikota Dumai
Resmikan Program Budi Daya Gurami
DUMAI, RIAU - PT Pertamina Gas terintegrasi atau bioflok, yaitu
(Pertagas) yang merupakan afiliasi mikroorganisme yang terdiri
Subholding Gas Pertamina melalui dari bakteri probiotik dan jamur
Operation Rokan Area (Pertagas ditumbuhkan di dalam kolam
ORA) meresmikan Program Budi budi daya yang memiliki sistem
Daya Ikan Gurami di Kelurahan sirkulasi air yang baik. Diharapkan
Bukit Timah Kecamatan Dumai dengan budi daya sistem bioflok
Selatan Kota Dumai. Program yang penggunaan pakan lebih efisien,
dilaksanakan untuk mendorong produktivitas tinggi, hemat air, dan

FOTO : SHG-PERTAGAS
industri perikanan Dumai tersebut ramah lingkungan.
diresmikan oleh H. Paisal selaku Wa l i k o t a D u m a i H . P a i s a l
Walikota Dumai dan Anggota DPRD menyampaikan apresiasi kepada
Dumai, Jumat (30/12/2022). Pertagas atas program CSR-nya
Pada program tersebut, yang dapat mendorong kemandirian Peresmian Program Budi Daya Ikan Gurami di Kelurahan Bukit Timah Kecamatan Dumai
Selatan Kota Dumai.
Pertagas memberikan bantuan dan meningkatkan kesejahteraan
kepada 18 orang anggota masyarakat. Sementara itu, Ganjar Sinergi perusahaan dengan
Kelompok Fajar Barokah dalam “Saya berharap warga Ali Setiawan selaku Manager masyarakat melalui program CSR
bentuk 6.400 benih gurami, fasilitas bersungguh-sungguh dalam Operation Rokan Area Pertagas senantiasa dilaksanakan oleh
air bersih dan saung yang akan pengelolaan budi daya ikan gurami menyampaikan, “Program Pertagas secara berkelanjutan
dimanfaatkan untuk budi daya ikan, ini. Dibantu pendampingan dari ini merupakan bukti komitmen sebagai salah satu upaya
penyimpanan pakan dan pusat Pertagas, semoga program ini dapat perusahaan yang fokus pada berkontribusi positif pada
pelatihan kelompok. berjalan dengan baik, berkelanjutan, pemberdayaan masyarakat sehingga pencapaian Tujuan Pembangunan
Ikan gurami akan dibudidayakan dan mendorong ketahanan pangan dapat memberikan dampak ekonomi Berkelanjutan (TPB) nasional.• SHG-
menggunakan sistem budi daya di Kota Dumai,” ungkap Paisal. yang berkelanjutan,” jelas Ganjar. PERTAGAS

Pertagas Kembangkan Infrastruktur Gas di Kalimantan dan Sulawes


Kilang Pertamina Plaju Salurkan Bantuan Peralatan dan
Bahan Budikdamber
PA L E M B A N G , S U M AT E R A atau bahkan dikembangkan
SELATAN - Mengawali tahun untuk dijual sebagai penghasilan
2023, PT Kilang Pertamina tambahan,” katanya, Senin
Internasional Refinery Unit III (2/1/2023).
Plaju (Kilang Pertamina Plaju) Sebelumnya, Kilang
menyerahkan bantuan peralatan Pertamina Plaju juga telah
dan bahan budidaya ikan dalam mengoptimalkan program TJSL
ember (budikdamber) bagi 20 yang fokus pada sektor perikanan
Rumah Tangga Miskin (RTM) di melalui kelompok pembudi daya
Kelurahan Plaju Darat, Kecamatan ikan (pokdakan) Barokah di Dusun
Plaju. II Srinanti, Desa Sungai Gerong.
Dalam pelaksanaannya, “Kami berkomitmen program
FOTO :SHR&P PLAJU

bantuan ini diarahkan ke Dinas serupa dapat diperluas untuk


Perikanan dan Kelautan Sumsel. wilayah ring I perusahaan sehingga
Selain bantuan, masyarakat juga lebih banyak lagi manfaat yang
mendapatkan penyuluhan cara dirasakan oleh masyarakat,” jelas Penyerahan secara simbolis bantuan peralatan dan bahan budi daya ikan dalam
melalukan budi daya ikan di media Rachmi. ember (budikdamber) bagi 20 Rumah Tangga Miskin (RTM) di Kelurahan Plaju Darat,
Kecamatan Plaju.
tanam yang lebih murah dan Kepala Dinas Pertanian
mudah digunakan. Provinsi Sumsel, Widada Sukrisna makanan dari halaman terbatas “Niat baik ini sangat berguna
A r e a M a n a g e r mengatakan, bantuan yang di area tempat tinggal. untuk menjaga populasi ikan yang
Communication, Relations & CSR diberikan oleh Kilang Pertamina “Selain pertanian, perikanan nantinya juga berguna untuk anak
Kilang Pertamina Plaju Siti Rachmi Plaju menjadi pelengkap dalam juga menjadi salah satu sektor cucu di masa depan,” kata dia.
Indahsari mengatakan, bantuan implementasi Gerakan Sumsel penting sebagai penopang Sementara, Lurah Plaju Darat,
ini sebagai bentuk dukungan Mandiri Pangan (GSMP) yang ketahanan pangan bagi Rupawansyah menambahkan
pada Program Gerakan Sumsel diinisiasi gubernur Sumsel sejak masyarakat. Kami berterima kasih pihaknya bersyukur atas bantuan
Mandiri Pangan (GSMP) yang 2021. atas bantuan ini,”ujarnya. yang diberikan karena dapat
d i c a n a n g k a n o l e h P e m p ro v Menurut Widada, bantuan Bukan itu saja, Widada pun membantu warga di wilayah
Sumsel. ini secara perlahan dapat mengapresiasi upaya Kilang tersebut.
“Lewat program ini kami ingin mengubah pola pikir masyarakat Pertamina Plaju dalam menjaga “Semoga bantuan bermanfaat
masyarakat dapat menghasilkan dari konsumen jadi produsen. kelestarian ikan di Sungai di dan menjadikan warga di sini
bahan pangan secara mandiri Masyarakat dapat mulai belajar Sumsel, salah satunya dengan bisa mandiri dari sisi ekonomi,”
sehingga bisa dikonsumsi sendiri untuk menyediakan bahan melakukan pelestarian ikan belida. ucapnya.•SHR&P PLAJU
16 16 Januari 2023
No. 3 TAHUN LIX

SOCIAL Responsibility
Banjir Melanda Semarang, Pertamina Gerak Cepat
Salurkan Bantuan Bright Gas dan Sembako
SEMARANG, JAWA TENGAH - Hujan
dengan intensitas tinggi dan berlangsung
cukup lama sejak Jumat (30/12/2022)
hingga jelang pergantian tahun pada
Sabtu (31/12/2022) menyebabkan
banjir melanda di sejumlah wilayah Kota
Semarang.
Merespons situasi tersebut,
Pertamina langsung menyalurkan
bantuan Bright Gas dan logistik berupa
sembako ke posko utama di Balai Kota
Semarang secara berangsur pada Sabtu
malam (31/12/2022) dan Minggu pagi

FOTO : SHC&T JBT


(1/1/2023). Bantuan tersebut diterima
oleh Kepala Dinas Kota Semarang,
Penyerahan bantuan untuk masyarakat terdampak banjir di Semarang.
Heroe Soekendar.
A re a M a n a g e r C o m m u n i c a t i o n ,
Relations, & Corporate Social
Responsbility (CSR) Regional Jawa
Bagian Tengah PT Pertamina Patra
Niaga, Brasto Galih Nugroho,
mengungkapkan bantuan ini merupakan
bentuk kepedulian dan tanggap bencana
dari Pertamina terhadap masyarakat
yang ada di sekitar wilayah operasi kota
Semarang, khususnya yang terdampak
banjir.
“Berdasarkan informasi yang kami FOTO : SHC&T JBT

terima dan koordinasi yang kami lakukan


dengan tim Badan Penanggulangan
Bencana Daerah (BPBD) Kota Semarang, Penyerahan bantuan untuk masyarakat terdampak banjir di Pati.

kecamatan-kecamatan yang terdampak dalam meredakan dan memulihkan terjadi,” katanya.


mendirikan posko banjir atau dapur keadaan masyarakat yang terdampak Pertamina juga menyalurkan bantuan
umum di lokasi masing-masing, sehingga banjir, terutama pada momen pergantian ke 2 titik dapur umum di Kabupaten Pati,
distribusi bantuan logistik akan dilakukan tahun ini,” imbuh Brasto. yaitu di Kantor Kecamatan Gabus dan
terpusat dari Balai Kota,” pungkasnya. Di sela penerimaan bantuan, Heroe Kantor Kecamatan Juwana, pada Rabu
Brasto menuturkan, bantuan yang menyampaikan apresiasi atas kepedulian (4/1/2023).
disalurkan Pertamina di antaranya yang dijalankan Pertamina. Eko Suwarno selaku perwakilan Dinas
tabung LPG Bright Gas, minyak goreng, “Kami ucapkan terima kasih kepada Sosial Kabupaten Pati yang menerima
beras, telur, mie instant, gula, dan Pertamina atas bantuan yang diberikan, bantuan Pertamina mengucapkan terima
bahan-bahan pokok sejenis lainnya. tentu akan membantu pemerintah Kota kasih atas bantuan yang disalurkan
“Kami berharap bantuan yang kami Semarang dalam memulihkan keadaan kepada warga di Kabupaten Pati yang
berikan dapat membantu pemerintah masyarakat dari musibah banjir yang masih terdampak banjir.•SHC&T JBT
16 Januari 2023
No. 3 TAHUN LIX 17
SOCIAL Responsibility
Kilang Cilacap Berdayakan Kader Kesehatan Kelurahan
Cegah Penyakit Tidak Menular
C I L A C A P, J AWA T E N G A H - informasi kesehatan dari kegiatan
Minimnya aktivitas fisik serta ini kepada warga lainnya. “Pola
kurangnya konsumsi buah dan hidup bersih dan sehat menjadi
sayur disebut menjadi faktor risiko kunci dalam pencegahan penyakit
penyebab penyakit menular. Hal tidak menular,” imbuh Anung.
itu mengemuka dalam Pelatihan Lurah Tegalreja, Sri Subarwati
Pencegahan Penyakit Tidak mengapresiasi kontribusi PT KPI
Menular yang diinisiasi oleh PT RU IV dalam ikut menjaga derajat
Kilang Pertamina Internasional (KPI) kesehatan masyarakat melalui
RU IV Cilacap di aula Kelurahan pelatihan ini. “Kegiatan ini sangat
Tegalreja, Kecamatan Cilacap penting dan strategis mengingat
Selatan, Rabu (11/1/2023). sebagian dari kita masih abai

FOTO : SHR&P CILACAP


Pada kegiatan ini PT KPI terhadap ancaman penyakit tidak
RU IV melibatkan Kampung menular,” katanya.
Berkualitas (KB) ‘Gadis’ Kelurahan Sementara itu Programmer
Tegalreja, sebagai bukti kepedulian Pencegahan Pengendalian Penyakit
perusahaan pada derajat kesehatan Tidak Menular Puskesmas Cilacap Anung Aditya DN, Officer CSR & SMEPP PT KPI RU IV Cilacap memberikan sambutan
masyarakat. “Penyakit tidak Selatan 1, Ichwanul Chamid selaku pada pembukaan Pelatihan Pencegahan Penyakit Tidak Menukar untuk Kader Kesehatan
Kelurahan Tegalreja.
menular ini bisa menjadi ancaman pemateri menyebutkan beberapa
serius, karena penderitanya terus penyakit tidak menular di antaranya usia di atas 10 tahun mengonsumsi asap rokok, rajin aktivitas fisik,
mengalami kenaikan setiap tahun,” hipertensi, diabetes, penyakit alkohol mencapai 4,6%,” jelasnya. diet seimbang, istirahat cukup dan
kata Anung Aditya DN, Officer CSR jantung, stroke, obesitas, kanker Adapun upaya pencegahannya kelola stres” ucap Ichwan.
& SMEPP PT KPI RU IV Cilacap dan lain-lain. “Selain minimnya antara lain perilaku hidup sehat, Sebagai bentuk dukungan
saat membuka kegiatan. aktivitas fisik dan kurangnya lingkungan yang sehat dan menjaga terhadap upaya pencegahan
Anung berharap para peserta konsumsi buah-buahan maupun kondisi tubuh. “Pencegahan ini penyakit tidak menular, PT KPI
yang merupakan kader kesehatan sayur, faktor pemicu lainnya adalah kami namakan sebagai program RU IV Cilacap juga menyerahkan
perwakilan RW dari Kelurahan penduduk usia 15 tahun ke atas Cerdik. Kepanjangan dari cek bantuan alat kesehatan.• SHR&P
Tegalreja bisa menyebarluaskan sebagai perokok dan penduduk kesehatan secara rutin, enyahkan CILACAP
18 16 Januari 2023
No. 3 TAHUN LIX

Road To : Quality Management Forum 2023


Oleh: Fungsi QMS - Direktorat SDM

penyusunan program kerja di masing-masing Entitas atau


Fungsi QM di tingkat Hoding/Sub Holding/Anak Perusahaan.
QMF 2023 ini diselenggarakan bersama oleh Fungsi Quality
Management and Standardization (QMS) bekerjasama
dengan Fungsi KM&LI - PCU, dan akan dihadiri oleh QM Sub
Holding, QM AP Service dan QM Unit Operasi/Regional untuk
membahas strategi implementasi 4 Pilar di 2023, diantaranya
adalah Innovation Ecosystem yang menjadi strategic initiative
dari Tim Manajemen Fungsi Human Capital Development
Quality Management Forum (QMF) 2023 merupakan event
bagaimana menyelaraskan ekosistem roda penggerak inovasi
tahunan dari Pengelola kegiatan 4 Pilar Quality Management
di Pertamina terutama terkait program-program yang sudah
System, yaitu Fungsi Quality Management and Standardization
establish, diantaranya yaitu Continuous Improvement Program
dan Fungsi KM&LI dalam rangka untuk melakukan evaluasi
(CIP), My Idea dari Subholding Upstream, Ex Cube me dari
atas kinerja 4 Pilar Quality Management System di tahun
Subholding C&T dan Biznovation dari Fungsi New Venture
2022 serta merencanakan dan menyelaraskan tujuan &
Holding, harapannya dapat mengakomodir destructive idea
target kegiatan Quality Management and Standardization dan
yang dapat dikomersialkan dan mampu menambah revenue
Knowledge Management di tahun 2023. Pelaksanaan Quality
perusahaan sebagai new competitive advantage dan menjadi
Management Forum tahun ini akan dilaksanakan secara
multiplier effect di Tahun 2023.
offline pada tanggal 19-20 Januari 2023 di Surabaya yang
dengan tema Enhancing Innovation Ecosystem for Building
Resilience towards Green Economy align dengan tema besar
Pertamina 2023 ini.
Quality Management Forum ini juga menjadi sarana
dalam meningkatkan nilai kebersamaan dari seluruh Quality
Management di Pertamina. Hasil dari kegiatan Quality
Management Forum ini dituangkan dalam Calendar of Event
(CoE) dan Kesepakatan Kinerja untuk digunakan sebagai acuan

Perwira Akhlak, Energizing You!!!


Insan Mutu…Semangat !!! Hebat!!!
Pertamina…Jaya!!!Jaya!!!
Konten rubrik ini diisi oleh Tim QM Korporat (Mutu-Korporat@pertamina.com)

KETUA PENGARAH Vice President Corporate Communication • WAKIL KETUA PENGARAH/PENANGGUNG JAWAB Media Communication Manager • PIMPINAN REDAKSI Fajriyah Usman • WK.
PIMPINAN REDAKSI Heppy Wulansari • REDAKTUR PELAKSANA Ray Jordan • EDITOR Rianti Octavia • KOORDINATOR LIPUTAN Antonius Suryo Sukmono • TIM REDAKSI Hari Maulana, Septian
Tri Kusuma, Indah Nurbaeti, Indah Dwi kartika, Harniati Sartika, Rina Purwati • TATA LETAK Rianti Octavia, Riska Ayu Suryani, Yogi Ageng Saputro, Dhita Umairoh • FOTOGRAFER Kuntoro, Priyo Widiyanto,
Adityo Pratomo, Trisno Ardi, Andrianto Abdurrahman • WEBSITE Yogi Lesmana, Antonius Suryo Sukmono, Dea Safierra Nuranni Permatasari, Kiemas Dita Anugerah Susetya • SIRKULASI Ichwanusyafa •
KONTRIBUTOR Seluruh Hupmas Unit, Anak Perusahaan & Joven • ALAMAT REDAKSI Kantor Pusat Pertamina Gedung Perwira 2 Lantai 3 Ruang 304 Jl. Medan Merdeka Timur 1A, Jakarta, 10110 Telp.
3815946, 3815966 Faks. 3815852, 3815936 • HOME PAGE http://www.pertamina.com • EMAIL bulletin@pertamina.com • PENERBIT Corporate Communication -- Corporate Secretary PT Pertamina (Persero)
16 Januari 2023
No. 3 TAHUN LIX 19
RTI News

Komitmen Pertamina Apresiasi


dan Lindungi Kekayaan Intelektual Perusahaan
survive di berbagai zaman yang berbeda ke depan.
“Ada beberapa hal yang perlu kita targetkan di
antaranya jumlah peneliti (researcher), fasilitas
yang baik dan knowledge atau know how. Know
how yang kita akumulasikan di dalam perusahaan
adalah HAKI (Hak Kekayaan Intelektual). Kami
sangat berterima kasih kepada rekan-rekan
Pertamina Corporate University dan Direktorat
Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI) yang
telah banyak sekali membantu dalam kegiatan
pendaftaran, monitoring, assessment, dan
pemeliharaan Kekayaan Intelektual di Pertamina.
Sebagai bentuk apresiasi, kami juga berterima
kasih kepada para researcher yang banyak
sekali memberikan waktu, tenaga dan ilmu demi
kepentingan serta kemajuan perusahaan. Oleh
BANDUNG - PT Pertamina (Persero) melalui Downstream Research & Technology Innovation), sebab itu layak mendapatkan reward berupa
Fungsi Research & Technology Innovation (RTI), Yan Martes Andreas (VP Pertamina Corporate acknowledgment atas invensinya yang telah
Direktorat Strategy Portfolio dan Pengembangan University), dan Hery Haerudin (VP Pertamina didaftarkan sebagai Hak Kekayaan Intelektual,”
Usaha mengadakan acara Apresiasi Kekayaan Energy Institute). ujar Oki Muraza.
Intelektual dan Workshop Bimbingan Penyusunan Kekayaan Intelektual merupakan hal yang “Hari ini kita menghadiri acara yang sangat
Paten bagi para researcher (inventor) pada Senin bernilai tinggi, sangat penting dan indikasi penting, karena Fungsi RTI memiliki peran penting
dan Selasa, 19 – 20 Desember 2022 di Trans signifikan atas invensi (penemuan) dan inovasi dalam menentukan masa depan Pertamina. Kita
Luxury Hotel, Bandung. (penciptaan nilai). la membutuhkan perlindungan dihadapkan dengan perkembangan yang sangat
Sekitar 90 peserta termasuk 47 Perwira yang bersifat eksklusif sehingga dapat mencegah menantang terutama dengan adanya transisi
inventor penerima penghargaan atas paten yang pihak lain melakukan claiming atau pengambilan energi. Teknologi dan riset menjadi salah satu
telah granted, tamu undangan, dan narasumber manfaat ekonomi maupun komersial dari suatu kunci yang memungkinkan transisi energi berjalan
hadir dalam rangkaian acara tersebut. Event invensi tanpa persetujuan dari pemegang paten. dengan smooth. Pertamina sebagai pilar dan
Apresiasi Kekayaan Intelektual adalah bentuk Selain itu, perlindungan terhadap kekayaan penyedia energi untuk negeri ini harus bersiap
kepedulian perusahaan dalam memberikan intelektual dapat meningkatkan posisi tawar suatu diri untuk mengarah kesana, maka dari itu Fungsi
penghargaan setinggi-tingginya sebagai tanda produk dalam perdagangan, meningkatkan citra RTI selain sangat penting juga sangat crucial bagi
dan pengakuan pada pencapaian para researcher positif perusahaan dan menjadi intangible asset Pertamina dan bagi negara ini ke depannya. Saya
Pertamina. untuk meningkatkan profitabilitas perusahaan. sangat mengapresiasi dan mengucapkan selamat
Kegiatan ini juga dihadiri pula oleh Drs. “Bilamana kita bandingkan dengan negara kepada para inventor yang menerima paten –
Yasmon, M.L.S (Direktur Paten, Desain Tata tetangga sedikit mengagetkan karena Petronas paten di hari ini. Mudah – mudahan menjadi
Letak Sirkuit Terpadu & Rahasia Dagang), Rani mengajukan permohonan melalui PCT (Patent motivasi untuk melangkah lebih maju.” pungkas
Nuradi, S.Si. (Koordinator Pemeriksaan Paten), Cooperation Treaty) sekitar 1087 paten. Namun Salyadi Saputra.
A. Salyadi D. Saputra (Direktur Strategy Portfolio begitu Pertamina patut berbangga, karena untuk Acara juga diisi dengan pendampingan dari
dan Pengembangan Usaha PT Pertamina tahun 2022 ini Pertamina telah mengajukan DJKI kepada para inventor untuk pemeriksaan
(Persero), Lelin Eprianto (SVP Human Capital sebanyak 75 paten secara total. Momentum ini substansif pengajuan paten – paten baru yang
Management), Oki Muraza (SVP Research harus dijadikan semangat baru untuk mencapai akan didaftarkan pada hari kedua. Kegiatan itu
& Technology Innovation), Ary Kur niawan target seperti halnya perusahaan tetangga terbagi dalam beberapa kelompok sesuai bidang
(VP Planning & Commercial Development), sebelah,” ujar Rani Nuradi. research agar mendapatkan bimbingan DJKI
Merry Marteighianti (VP Upstream Research & Salah satu tugas utama RTI adalah mengawal secara optimal sesuai keahlian masing – masing
Technology Innovation), Ismal Gamar (Pjs. VP business survivability di Pertamina agar mampu Pemeriksa Paten Ahli Utama.•DA/TIP/SB
20 16 Januari 2023
No. 3 TAHUN LIX

Dari Perwira Untuk Pertamina

PEMUDA AKTIF UNTUK KEMAJUAN


PERTAMINA DAN INDONESIA
Oleh : Muhammad Dwiki Saputra - PT Kilang Pertamina Internasional Refinery Unit III

“Beri aku 1.000 orang tua, niscaya akan kucabut Semeru dari Santri Antar TK/TPA di Lingkungan Komperta Plaju-Sungai Gerong.
akarnya. Beri aku 10 pemuda, niscaya akan kuguncangkan dunia”. Pada kegiatan Forum Presentasi CIP di RU III terlihat mayoritas
Begitulah kutipan pidato dari Bung Karno yang sudah familiar ditelinga Perwira Pertamina yang ikut serta merupakan pemuda-pemuda. Pada
kita. Bukan hanya asal kata penyemangat, namun hal tersebut acara tersebut Perwira Pertamina dapat saling belajar menganai inovasi
memang lah menjadi gambaran bagaimana sesungguhnya pemuda- yang dipresentasikan oleh masing-masing gugus yang tampil. Bagi
pemuda dibutuhkan dalam memajukan Bangsa dan Negara Kesatuan gugus yang tampil juga itu dapat menjadi sharing knowledge kepada
Republik Indonesia. Pemuda dengan pikiran positif yang selalu dapat Perwira lainnya.
mengenergize pikiran orang-orang disekitarnya. Pemuda dengan Kemudian untuk kegiatan Khitanan Massal, Perwira Pertamina yang
semangat positif yang disebarkan dengan cara masing-masing untuk tergabung dalam Dewan Kemakmuran Masjid di Komperta Plaju-Sungai
tujuan mulia yaitu mensejahterahkan bangsa Indonesia. Tentu saja tidak Gerong bekerja sama dengan RS Pertamina Plaju melakukan khitanan
seluruh pemuda yang dapat melakukan itu, hanya yang mempunyai untuk 300 anak disekitar Refinery Unit III. Terlihat suka cita anak-anak
semangat untuk terus belajarlah yang dapat melakukannya. yang mengikuti khitanan dengan souvenir yang didapatnya walaupun
Cara pembelajaran untuk Pemuda yang paling jelas adalah terjun tentu saja hiruk pikuk teriakan dan tangisan anak-anak banyak juga
langsung dalam kegiatan bermasyarakat. Dengan berperan aktif terdengar di telinga saat eksekusi khitan dilakukan oleh Dokter yang
di masyarakat, Pemuda akan terus belajar menghadapi masalah- menangani.
masalah dalam kehidupan nyata sehingga pengalaman yang didapat Lalu kegiatan yang lainnya di Refinery Unit III adalah Lomba Santri
sangat berharga dikemudian harinya. Pemuda yang berperan aktif di Antar TK/TPA di Lingkungan Komperta Plaju-Sungai Gerong. Pada
masyarakat juga akan terbentuk pola pikir yang kritis dan kreatif sebagai kegiatan itu Perwira menginisasinya dengan tujuan agar dapat melihat
modal untuk pengembangan diri. bibit dan bakat anak-anak santri TK/TPA sehingga siap menjadi calon
Kita semua tahu bahwa Perwira Pertamina sekarang lebih banyak penerus pemimpin-pemimpin bangsa. Adapun beberapa lomba yang
diisi oleh Pemuda. Hal tersebut bisa menjadi keunggulan yang dapat diadakan yaitu lomba praktik sholat, lomba mengumandangkan adzan,
dimanfaatkan demi kemajuan Pertamina pada khususnya serta Bangsa lomba pembacaan surat pendek, dan lomba mewarnai. Euforia terlihat
Indonesia pada umumnya. Perwira Pertamina juga tergolong aktif pada anak-anak yang menjadi peserta pada saat mengikuti lomba.
didalam kehidupan bermasyarakat. Banyak kegiatan Pertamina yang Harapan kedepannya lomba tersebut dapat dilaksanakan dengan
diorganisir oleh Perwira yang masih termasuk golongan Pemuda. peserta yang lebih banyak lagi.
Beberapa waktu lalu, Perwira Pertamina di Refinery Unit III yang Pada akhirnya Pemuda di Perwira Pertamina harus terus belajar
masih termasuk dalam golongan Pemuda berperan aktif dalam beberapa dan menambah pengalaman diri, sehingga siap dikemudian hari nanti
kegiatan yang berkaitan langsung dengan Perwira Pertamina lainnya menjadi generasi yang dapat memajukan Pertamina dan Bangsa
dan masyarakat disekitar. Beberapa kegiatan tersebut adalah Forum Indonesia. Sekarang tergantung pada diri kita masing-masing, apakah
Presentasi Continous Improvement Program (CIP) di RU III, Khitanan mau menjadi Pemuda yang terus belajar atau menjadi Pemuda yang
Massal yang bekerja sama dengan RS Pertamina Plaju, dan Lomba hanya berdiam diri tanpa menambah pengalamannya di masa muda.•

Anda mungkin juga menyukai