Anda di halaman 1dari 2

PROGRAM KERJA PRODI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

Membaca Al-Qur'an dengan baik dan benar

Nama : Rohmat Hidayat

Fakultas : Agama Islam

Prodi : Pendidikan Agama Islam

Nama/ Judul Membaca Al-Qur'an dengan baik dan benar


Kegiatan
Pembelajaran :
Jenis Kegiatan Pembelajaran tentang pentingnya anak didik yayasan Al-Hidayah untuk
membaca Al-Qur'an dengan baik dan benar.
Kegiatan ini bertujuan untuk mendidik anak didik yayasan Al-Hidayah
Tujuan Kegiatan
agar dapat membaca Al-Qur'an dengan lancar baik dan benar.
Mitra/ Sasaran Anak didik yayasan Al-Hidayah
Kegiatan
Kontribusi Pihak Bapak Aep Saefudin, S.Pd.I selaku pengelola sekaligus sebagai guru di
lain yayasan Al-Hidayah.
Metode dan Metode : Dalam program/kegiatan ini menggunakan metode muroja'ah
Tahapan Kegiatan serta memberikan contoh membaca Al-Qur'an dengan baik dan benar
Tahapan Kegiatan :
Persiapan
 Mempersiapkan bahan ajar dan media yang dibutuhkan yaitu Al-
Qur'an
 Melakukan konfirmasi kepada pihak yayasan Al-Hidayah perihal
kegiatan yang akan dilakukan kepada anak-anak.
Pelaksanaan
 Memulai kegiatan dari jam 13.00-15.00 WIB pada tanggal 20
september 2021
 Membaca juz Amma bersama-sama dari surah An-Nas sampai
surah al-bayyinah
 Mendengarkan dan menyimak satu persatu anak didik membaca
Al-Qur'an dan memberi contoh bacaan Al-Qur'an. Kemudian,
memurojaah bacaan Al-Qur'an bersama-sama.
 Mengakhiri kegiatan dengan mengucapkan Hamdalah dan do’a.
 Mengucapkan kata penutup dan salam
Kegiatan ini berhasil meningkatkan kemampuan pelafalan anak dalam
membaca Al-Qur'an dengan baik dan benar (tartil), serta mampu
Hasil yang dicapai
meningkatkan motivasi dan semangat para anak didik di yayasan Al-
Hidayah untuk terus belajar membaca Al-Qur'an dengan baik.
Hambatan :
Hambatan yang dirasakan yaitu kurangnya keefektifan kegiatan
pembelejaran dengan daring
Hambatan dan
Solusi :
Solusi
Agar pembelajaran lebih efektif, maka diperlukan adanya suatu
pengawasan terhapat seluruh kegiatan pembelajaran dengan penuh agar
pelaksanaan kegiatan pembelajaran berjalan dengan lebih optimal.

Anda mungkin juga menyukai