Anda di halaman 1dari 36

49

3.2.1.2 Perancangan Usecase Diagram

Perancangan proses dirancang menggunakan Unified Modeling Language

(UML). Berikut ini adalah Use Case Diagram dari perancangan aplikasi posyandu

Mawar seto.

Gambar 3.3 Use Case Diagram Commented [HP1]: Bunder2an itu (Lihat data diri; lihat
pengukuran, lihat status gizi, dsb…) nanti dijabarkan dalam activity
diagram.
1. Identifikasi Aktor

Tabel 3.5 Identifikasi Actor

Aktor Penjelasan

1. Peserta a. Sebagai sumber data dengan


melakukan login menggunakan
username dan password

b. Akses dimiliki adalah peserta


dapat melihat informasi data anak,
data penimbangan pengukuran,
50

dan status gizi

2. Kader a. Bertugas mengolah data hasil


pengukuran penimbangan
menjadi sebuah informasi berupa
laporan untuk kemudian
diserahkan kepada petugas gizi.
b. Hak akses yang dimiliki adalah
melakukan registrasi bayi dan
balita, mengelola data bayi dan
balita, mengelola data
pengukuran, dan membuat
laporan.
c. Kader dapat melakukan input
data, mengubah, menyimpan,
menghapus, dan memperoleh
informasi yang dibutuhkan
3. Petugas_gizi a. Pengguna admin (petugas gizi
Puskesmas Gajahan) atau orang
yang diberikan hak akses khusus
agar dapat mengelola data user,
merubah data, menghapus segala
infomasi.
b. Menerima laporan

2. Identifikasi Use Case Diagram

Tabel 3.6 Identifikasi Usecase Diagram

No Use Case Identifikasi of Use Case Diagram Aktor

1. Login a. Login dilakukan oleh peserta yang sudah Peserta


memiliki username dan password.
b. Login sebagai kader yang memiliki akses Kader
untuk mengelola data peserta, data Petugas gizi
penimbangan, dan mengelola laporan.
c. Login sebagai admin (petugas gizi) juga
memiliki akses untuk mengelola data
kegiatan posyandu dan menerima laporan.
2. Lihat data diri Peserta posyandu dapat melihat data diri Peserta
lengkap yang terdiri dari (informasi
registrasi, identitas keluarga, identitas bayi
51

dan balita)

3. Lihat pengukuran Peserta posyandu dapat melihat data Peserta


pengukuran miliknya, dalam bentuk data
grid.

4. Lihat status gizi Peserta posyandu dapat melihat laporan Peserta


status gizi pada kegiatan posyandu terakhir.
Laporan tersebut berupa (Keterangan
kategori status gizi, yaitu :

Gizi Buruk, Gizi Kurang, Gizi Baik, dan Gizi


Lebih berdasarkan BB/U.

Sangat Pendek, Pendek, Normal, Tinggi


berdasarkan TB/U.

Sangat Kurus, Kurus, Normal, Gemuk,


Obesitas berdasarkan BB/TB)

5. Kelola data peserta Pengelolaan data bayi dan balita. Kader Petugas gizi Kader
dapat menambahkan data registrasi peserta
dengan cara menginputkan data lengkap
mengenai balita, selain itu kader juga dapat
mengubah, dan menghapus data yang sudah
terdaftar

6. Kelola data Pengelolaan data pengukuran bayi dan balita Petugas gizi Kader
pada kegiatan posyandu. Kader dapat
pengukuran menambahkan data, mengubah data, dan
menghapus data

7. Kelola data kader Pengelolaan data registrasi kader dengan cara Petugas gizi
menginputkan data diri kader yang berisi
(nama, tempat tanggal lahir, jenis kelamin,
alamat, nomor telepon)

8. Kelola data user Pengelolaan data pengguna sistem sesuai Petugas gizi
dengan hak akses masing masing user

9. Laporan Berisi dua laporan Kader Commented [HP2]: 1 sampai 9 ini konsisten dengan gambar use
case nya.
1. Laporan penimbangan dan status gizi Petugas gizi
untuk peserta
2. Laporan hasil kegiatan posyandu kepada
petugas gizi yang berisikan data peserta
posyandu yang terdaftar, laporan
pengukuran, laporan status gizi.
52

3.2.1.3 Skenario Use Case dan Activity Diagram

Skenario usecase dibuat untuk mengetahui jalannya masing-masing usecase

yang telah didefinisikan terlebih dahulu. Skenario usecase pada perancangan

aplikasi posyandu ini adalah sebagai berikut :

1. Login Peserta, Kader, dan Petugas Gizi Commented [HP3]: Tadi kan use case nya ada 9, nah ini ativity
diagramnya juga ada 9.

Nama usecase : Login

Actor : Peserta, Kader, dan Petugas Gizi

Deskripsi : Proses ini adalah sebuah proses melakukan login sebagai

peserta, kader atau petugas gizi (admin) dengan mengisi

identitas untuk membuka hak akses. Untuk masing-

masing user yang ingin membuka aplikasi diharuska login

terlebih dahulu dengan menggunakan Username dan

password yang sudah terdaftar.

Pre-condition : Input Username dan password.

Post-condition : Sistem masuk pada halaman utama (dashboard) masing-

masing user.

Tabel 3.7 Skenario Usecase Login

Aksi Aktor Aksi Sistem

1. Masuk halaman Login

2. Memasukkan Username/UserID dan password


53

pada halaman login sesuai hak akses masing-


masing.

3. Sistem akan memvalidasi data.


Apabila Username dan password
benar, maka dapat masuk dan
mengakses halaman utama
masing-masing hak akses yaitu
bagi peserta akan memasuki
halaman utama peserta, kader akan
memasuki halaman utama kader,
dan bagi aktor yang login sebagai
admin akan memasuki halaman
admin sesuai hak aksesnya.
Didalam masing-masing halaman
utama akan ditampilkan menu
yang berbeda menyesuaikan
masing-masing hak akses dari
user. Apabila Username/UserID
dan password salah, maka sistem
akan kembali ke menu login.

4. Masuk pada halaman utama (dashboard), jika


login sebagai peserta posyandu maka terdapat
pilihan menu informasi yang dapat diakses oleh
peserta yang terdapat pada halaman utama sistem.
Menu tersebut untuk mulai mengakses informasi
mengenai identitas peserta dan laporan tumbuh
kembang anak. Sedangkan pada tampilan
dashboard kader dan admin akan masuk pada
halaman utama menu pengolahan data dan
laporan.

Dari skenario di atas dapat digambarkan ke dalam activity diagram sebagai

berikut:
54

Gambar 3.4 Activity Diagram Login Sebagai Calon Karyawan dan Admin

2. Activity Diagram Melihat Data Diri

Nama usecase : Lihat data diri

Actor : Peserta

Deskripsi : Proses ini adalah sebuah proses dimana user peserta

dapat melihat data peserta lengkap yaitu mengenai

informasi registrasi, informasi identitas keluarga, dan

informasi identitas anak.

Pre-condition : Peserta harus login terlebih dahulu.

Post-condition : Sistem menampilkan informasi lengkap berupa

informasi registrasi, identitas keluarga, dan identitas anak.

Tabel 3.8 Skenario Usecase Lihat data diri

Aksi Aktor Aksi Sistem

1. User berhasil login sebagai peserta

2. Masuk ke menu utama dan pilih menu data


diri.
55

3. Sistem menampilkan informasi


registrasi, identitas keluarga, dan
identitas anak.

4.Terdapat tombol keluar untuk keluar dari


menu.

5. Sistem kembali ke halaman


utama dan menampilkan menu
peserta.

Dari skenario di atas dapat digambarkan ke dalam activity diagram sebagai

berikut:

Gambar 3.5 Activity Diagram melihat data diri

3. Activity Diagram Melihat Data Pengukuran

Nama usecase : Lihat data pengukuran

Actor : Peserta

Deskripsi : Proses ini adalah sebuah proses dimana user peserta

dapat melihat list informasi penimbangan dan pengukuran


56

lengkap setiap bulannya yang selalu di update setelah

kegiatan posyandu.

Pre-condition : Peserta harus login terlebih dahulu.

Post-condition : Sistem menampilkan data list informasi lengkap

penimbangan dan pengukuran setiap bulan.

Tabel 3.9 Skenario usecase lihat data pengukuran

Aksi Aktor Aksi Sistem

1. User berhasil login sebagai peserta

2. Masuk ke menu utama dan pilih menu data


pengukuran.

3. Sistem menampilkan data list


penimbangan dan pengukuran
anak.

4.Terdapat tombol keluar untuk keluar dari


menu.

5. Sistem kembali ke halaman


utama dan menampilkan menu
peserta.

Dari skenario di atas dapat digambarkan ke dalam activity diagram sebagai


berikut:
57

Gambar 3.6 Activity Diagram melihat data pengukuran

4. Activity Diagram Melihat Status Gizi Anak

Nama usecase : Lihat status gizi

Actor : Peserta

Deskripsi : Proses ini adalah proses dimana user peserta dapat

melihat informasi ter update mengenai status gizi anak

dari hasil penimbangan terakhir pada kegiatan posyandu.

Pre-condition : Peserta harus login terlebih dahulu.

Post-condition : Sistem menampilkan informasi update mengenai status

gizi anak terakhir.

Tabel 3.10 Skenario usecase lihat status gizi

Aksi Aktor Aksi Sistem

1. User berhasil login sebagai peserta

2. Masuk ke menu utama dan pilih menu status


58

gizi anak.

3. Sistem menampilkan update


status gizi anak.

4.Terdapat tombol keluar untuk keluar dari


menu.

5. Sistem kembali ke halaman


utama dan menampilkan menu
peserta.

Dari skenario di atas dapat digambarkan ke dalam activity diagram sebagai

berikut:

Gambar 3.7 Activity Diagram melihat status gizi

5. Activity Diagram Mengelola Data Kader

Nama usecase : Kelola Data kader

Actor : Petugas gizi

Deskripsi : Proses ini adalah proses dimana user admin (petugas

gizi) dapat melihat data kader, merubah, menghapus,


59

maupun menambah data kader dimana akses ini hanya

dimiliki oleh petugas gizi selaku admin.

Pre-condition : Admin harus login terlebih dahulu.

Post-condition : Sistem menampilkan data grid kader yang dapat

diupdate.

Tabel 3.11 Skenario usecase kelola data kader

Aksi Aktor Aksi Sistem

1. User berhasil login sebagai admin

2. Masuk ke menu utama dan pilih menu data


kader.

3. Sistem menampilkan data kader.

4.Terdapat tombol tambah, edit, dan hapus


untuk mengelola data kader. Terdapat juga
tombol simpan dan keluar

5. Sistem menampilkan hasil


update data kader atau kembali ke
halaman utama dan menampilkan
menu.

Dari skenario di atas dapat digambarkan ke dalam activity diagram sebagai

berikut:
60

Gambar 3.8 Activity diagram registrasi kader

6. Activity Diagram Mengelola Data Peserta Posyandu

Nama usecase : Kelola data peserta

Actor : Kader dan Petugas_gizi

Deskripsi : Proses ini adalah proses dimana user kader dan petugas

gizi dapat melihat data peserta, merubah, menghapus,

maupun menambah data peserta posyandu. Dimana akses

ini dimiliki oleh kader dan petugas gizi.

Pre-condition : Kader dan petugas gizi harus login terlebih dahulu.

Post-condition : Sistem menampilkan data grid peserta posyandu yang

dapat diupdate.

Tabel 3.12 Skenario usecase kelola data peserta

Aksi Aktor Aksi Sistem


61

1. User berhasil login sebagai kader dan


petugas_gizi

2. Masuk ke menu utama dan pilih menu kelola


data peserta.

3. Sistem menampilkan data


peserta posyandu.

4. Terdapat tombol tambah, edit, dan hapus


untuk mengelola data bayi dan balita juga
terdapat tombol simpan dan keluar

5. Sistem menampilkan hasil


update data peserta atau kembali
ke halaman utama dan
menampilkan menu.

Dari skenario di atas dapat digambarkan ke dalam activity diagram sebagai

berikut:

Gambar 3.9 Activity diagram kelola data peserta

7. Activity Diagram Data Penimbangan dan Pengukuran


62

Nama usecase : Kelola Data Pengukuran

Actor : Kader dan Petugas_gizi

Deskripsi : Proses ini adalah proses dimana user kader dan petugas

gizi dapat melihat data pengukuran, merubah, menghapus,

maupun menambah data pengukuran dan penimbangan.

Dimana akses ini dimiliki oleh kader dan petugas gizi.

Pre-condition : Kader dan petugas gizi harus login terlebih dahulu.

Post-condition : Sistem menampilkan data penimbangan dan pengukuran

peserta posyandu yang dapat diupdate.

Tabel 3.13 Skenario usecase penimbangan dan pengukuran

Aksi Aktor Aksi Sistem

1. User berhasil login sebagai kader dan


petugas_gizi

2. Masuk ke menu utama dan pilih menu data


pengukuran.

3. Sistem menampilkan data


pengukuran peserta posyandu yang
sudah tercatat sebelumnya.

4.Terdapat tombol tambah, edit, dan hapus


untuk mengelola data pengukuran
penimbangan peserta terbaru dan juga terdapat
tombol simpan dan keluar.

5. Sistem menampilkan hasil


update data pengukuran atau
kembali ke halaman utama dan
menampilkan menu.

Dari skenario di atas dapat digambarkan ke dalam activity diagram


sebagai berikut:
63

Gambar 3.10 Activity diagram kelola data pengukuran

8. Activity Diagram Pengelolaan Data User

Nama usecase : Kelola data user

Actor : Petugas_gizi

Deskripsi : Proses ini adalah dimana petugas gizi dapat melihat data

pengguna sistem, merubah, menghapus, maupun

menambah data akses pengguna sistem tersebut. Dimana

akses membuat data user ini hanya dimiliki oleh petugas

gizi.

Pre-condition : Petugas gizi harus login terlebih dahulu.

Post-condition : Sistem menampilkan data user pengguna aplikasi

posyandu yang selalu update.

Tabel 3.14 Skenario usecase kelola data user


64

Aksi Aktor Aksi Sistem

1. User berhasil login sebagai petugas_gizi

2. Masuk ke menu utama dan pilih menu kelola


data user.

3. Sistem menampilkan data user


pengguna sistem posyandu yang
sudah tercatat sebelumnya.

4.Terdapat tombol tambah, edit, dan hapus


untuk mengelola data user dan juga terdapat
tombol simpan dan keluar.

5. Sistem menampilkan hasil


update data user atau kembali ke
halaman utama dan menampilkan
menu.

Dari skenario di atas dapat digambarkan ke dalam activity diagram


sebagai berikut:

Gambar 3.11 Activity diagram usecase user


65

9. Activity Diagram Pembuatan Laporan

Nama usecase : Laporan

Actor : Kader dan Petugas_gizi

Deskripsi : Proses ini adalah proses dimana user kader dan petugas

gizi dapat melihat data laporan kegiatan posyandu

bulanan, merubah, menghapus, maupun menambah data

pengukuran dan penimbangan. Dimana akses ini dimiliki

oleh kader dan petugas gizi.

Pre-condition : Kader dan petugas gizi harus login terlebih dahulu.

Post-condition : Sistem menampilkan data penimbangan dan pengukuran

peserta posyandu yang dapat diupdate.

Tabel 3.15 Skenario usecase laporan

Aksi Aktor Aksi Sistem

1. User berhasil login sebagai kader dan


petugas_gizi

2. Masuk ke menu utama dan pilih menu


laporan.

3. Sistem menampilkan data


laporan bulanan yang sudah
tersimpan sebelumnya.

4. Terdapat tombol tambah, edit, hapus,


simpan, dan keluar untuk mengelola data
laporan penimbangan terbaru.

. 5. Sistem menampilkan hasil


laporan

6. Kader dan petugas gizi mencetak laporan


tersebut
66

Dari skenario di atas dapat digambarkan ke dalam activity diagram sebagai


berikut:

Gambar 3.12 Activity diagram laporan

3.2.1.4 Class Diagram

Class diagram menggambarkan struktur sistem, memiliki atribut dan

metode. Class diagram juga merupakan perancangan static dari gambaran sistem,

class diagram banyak memperhatikan hubungan antar kelas dan penjelasan detail

pada setiap kelas dalam pemodelan desain dari suatu sistem. Berikut Class

diagram pada sistem aplikasi posyandu.


67

Gambar 3.13 Class diagram aplikasi report posyandu


75

3.2.2.1 Struktur Tabel

Struktur tabel pada basis data berfungsi untuk mengetahui data-data pada

aplikasi yang memerlukan basis data. Pada sistem aplikasi report posyandu

menggunakan 8 tabel basis data, yaitu tabel user, peserta, kader, pengukuran,

tabel laporan, tabel bbu, tabel tbu, dan tabel bbtb. Tabel tersebut adalah sebagai

berikut :

Tabel 3.16 User

Nama Field Type Data Keterangan


id_user Varchar(20) Primary Key
akses Enum
username Varchar(100)
password Varchar(100)

Tabel 3.17 Peserta

Nama Field Type Data Keterangan


nik Varchar(20) Primary Key
user Varchar(100)
nm_anak Varchar(100)
jenis_kelamin_anak Varchar(20)
tempat_lahir_anak Varchar(100)
tgl_lahir_anak Date
bb_lahir Integer(5)
panjang_lahir Integer(5)
anak_ke Varchar(10)
nm_ayah Varchar(100)
pekerjaan_ayah Varchar(100)
nm_ibu Varchar(100)
pekerjaan_ibu Varchar(100)
alamat_tinggal Text
tlp_ortu Varchar(100)
no_akte Varchar(100)
76

Tabel 3.18 Pengukuran

Nama Field Type Data Keterangan


id_ukur Varchar(20) Primary Key
nik Varchar(20) Foreign Key
tgl_ukur Date
umur Integer(5)
bb Integer(5)
tb Integer(5)
bbu Varchar(100)
tbu Varchar(100)
bbtb Varchar(100)
keterangan Text

Tabel 3.19 Kader

Nama Field Type Data Keterangan


id_kader Varchar(20) Primary Key
nm_kader Varchar(100)
jabatan Varchar(100)
jenis_kelamin_kader Varchar(100)
tgl_lahir_kader Date
alamat_kader Text
tlp_kader Varchar(100)
user Varchar(100)

Tabel 3.20 Laporan

Nama Field Type Data Keterangan


tgl_ukur date Primary Key
tgl_laporan date
nm_pelapor Varchar(100)
nm_psyd Varchar(100)
kel Varchar(100)
kec Varchar(100)
kota Varchar(100)
kader_ld Integer(5)
kader_pd Integer(5)
77

text Text

Tabel 3.21 BBU

Nama Field Type Data Keterangan


umur Integer (11) Primary Key
-3sd float
-2sd float
-1sd float
median float
1sd float
2sd float
3sd float

Tabel 3.22 TBU

Nama Field Type Data Keterangan


umur Integer (11) Primary Key
-3sd float
-2sd float
-1sd float
median float
1sd float
2sd float
3sd float

Tabel 3.23 BBTB

Nama Field Type Data Keterangan


idbbtb Integer (10) Primary Key
tb Float
-3sd Float
-2sd Float
-1sd Float
median Float
1sd Float
78

2sd Float
3sd Float

3.2.2.2 Relasi Antar Tabel

Gambar 3.23 Relasi Antar Tabel

3.2.3 Perancangan Desain Tampilan

Perancangan antar muka digunakan untuk memberikan gambaran sistem

yang didesain sedemikian agar mudah dimengerti oleh pemakai saat memberikan

masukan data maupun saat melihat hasil dari masukan data tersebut.

3.2.3.1 Perancangan Halaman Login

Halaman login berfungsi untuk keamanan masuk ke dalam aplikasi dengan

cara memasukkan username dan password yang sesuai dengan masing - masing

hak akses. Halaman login juga merupakan halaman awal pengguna agar mendapat

hak akses masuk ke sistem aplikasi. Pada halaman ini user harus didaftar terlebih
79

dahulu oleh admin untuk mendapatan username dan password. Untuk

mendapatkanya peserta posyandu maupun user kader harus sudah menyelesaikan

registrasi terlebih dahulu. Jika pengguna sudah memiliki akun maka pengguna

bisa langsung mengisi username dan password. Berikut merupakan tampilan

halaman login.

Gambar 3.24 Halaman Login

3.2.3.2 Perancangan Hak Akses Peserta

Hak akses user peserta diantaranya adalah mengakses menu lihat data diri,

lihat data pengukuran, dan lihat update status gizi anak. Berikut perancangan

desain tampilan untuk hak akses peserta.

3.2.3.2.1 Halaman Utama Peserta


80

Halaman utama ketika pengguna peserta berhasil masuk ke dalam sistem.

Halaman ini berfungsi untuk memudahkan user peserta beralih menu dalam satu

aplikasi dengan adanya shortcut yang tertera pada halaman utama.

Gambar 3.25 Home Peserta

Halaman utama akses peserta adalah tampilan home aplikasi terdapat

shortcut untuk masuk ke dalam setiap menu dalam bentuk tombol.

3.2.3.2.2 Melihat Data Diri

Halaman lihat data diri memudahkan peserta dalam melihat data anak dan

data orang tua.


81

Gambar 3.26 Perancangan halaman lihat data diri

Halaman lihat data diri terdapat shortcut dalam bentuk tombol. Yaitu

tombol ‘Kembali’ untuk kembali ke menu utama.

3.2.3.2.3 Melihat Data Pengukuran

Halaman lihat data pengukuran memudahkan peserta dalam melihat data-

data pengukuran yang sudah tercatat pada sistem.


82

Gambar 3.27 Perancangan halaman lihat data pengukuran

Halaman lihat data pengukuran terdapat shortcut dalam bentuk tombol.

Yaitu tombol ‘Kembali’ untuk kembali ke menu utama.

3.2.3.2.4 Melihat Status Gizi

Halaman lihat status gizi memudahkan peserta dalam melihat update status

gizi berdasarkan pengukuran terakhir peserta.


83

Gambar 3.28 Perancangan halaman lihat status gizi

Halaman lihat status gizi terdapat shortcut dalam bentuk tombol. Yaitu

tombol ‘Kembali’ untuk kembali ke menu utama.

3.2.3.3 Perancangan Hak Akses Kader

3.2.3.3.1 Halaman Utama Kader

Halaman utama ketika user kader berhasil masuk ke dalam sistem. Halaman

ini berfungsi untuk memudahkan user kader untuk beralih menu dalam

pengolahan data posyandu. Dalam home kader terdapat shortcut yang tertera pada

halaman utama.
84

Gambar 3.29 Perancangan home kader

Halaman utama akses kader adalah tampilan home aplikasi terdapat shortcut

untuk masuk ke dalam setiap menu dalam bentuk tombol.

3.2.3.3.2 Kelola Data Peserta

Kader mencatat data registrasi anak ke dalam sistem dengan memilih menu

kelola data peserta untuk mendaftarkan peserta posyandu baru. Berikut

merupakan tampilan perancangan form kelola data peserta.


85

Gambar 3.30 Perancangan kelola data peserta oleh kader

Kader dapat menampilkan form tersebut ketika sudah mengklik list data

anak untuk merubah data dengan cara klik button update, selain itu kader juga

dapat menambah data baru dengan mengklik button “+” yang berada di sebelah

kanan atas form dan memilih tombol ‘Simpan’ untuk menyimpannya.

3.2.3.3.3 Kelola Data Pengukuran

Kader mencatat data penimbangan dan pengukuran anak ke dalam sistem

dengan memilih menu kelola data pengukuran untuk menginputkan hasil

penimbangan yang dilaksanakan pada kegiatan posyandu. Berikut merupakan

tampilan perancangan form kelola data pengukuran.


86

Gambar 3.31 Perancangan kelola data pengukuran oleh kader

Form diatas merupakan form yang akan muncul jika salah satu data list

pengukuran anak diklik. Kader dapat mengedit pengukuran sebelumnya atau

mulai mengisikan data pengukuran baru.

3.2.3.3.4 Laporan

Perancangan laporan kegiatan posyandu digunakan untuk mempermudah

kader dalam proses pelaporan bulanan kegiatan posyandu. Berikut form isian

untuk pembuatan laporan.


87

Gambar 3.32 Perancangan form laporan


88

Kader dapat megelola laporan dengan cara memilih data laporan yang

berada di sebelah kiri pada gambar form perancangan di atas yang nanti akan

ditampilkan dalam bentuk data list. Selanjutnya kader mengecek data laporan dan

menginputkan beberapa data keperluan laporan diantaranya: nama posyandu,

kelurahan, kecamatan, kota, jumlah kader hadir, dan menambahkan catatan.

3.2.3.4 Perancangan Hak Akses Petugas Gizi

3.2.3.4.1 Perancangan Home Petugas Gizi

Halaman utama ketika admin berhasil masuk ke dalam sistem. Halaman ini

berfungsi untuk memudahkan user admin / petugas gizi untuk beralih menu dalam

pengolahan data posyandu.

Gambar 3.33 Perancangan home Admin


89

Halaman utama akses admin terdapat tampilan home aplikasi yang terdapat

shortcut untuk masuk ke dalam setiap menu dalam bentuk tombol.

3.2.3.4.2 Kelola Data Kader

Admin mencatat data registrasi kader ke dalam sistem dengan memilih

menu kelola data kader untuk mendaftarkan akses kader posyandu. Berikut

merupakan tampilan perancangan form kelola data kader.

Gambar 3.34 Perancangan kelola data kader

Admin dapat mulai mengisikan data baru dan memilih tombol ‘Simpan’

untuk menyimpannya atau memilih tombol tambah yang berada di bawah form

tabel untuk memasukkan data identitas, selain itu juga terdapat tombol untuk

mengolah data dalam bentuk tombol ubah, dan hapus.


90

3.2.3.4.3 Kelola Data User

Admin mencatat data user ke dalam sistem dengan memilih menu kelola

data user untuk mendaftarkan akses username dan password untuk kader dan

peserta posyandu. Berikut merupakan tampilan perancangan form kelola data

user.

Gambar 3.35 Perancangan kelola data user

3.2.3.4.4 Lihat Laporan

Halaman lihat laporan oleh admin pada aplikasi posyandu merupakan hasil

dari laporan kegiatan pengukuran yang sudah di update oleh kader.


91

Gambar 3.36 Perancangan Lihat Laporan

Admin hanya dapat melihat laporan yang telah di update oleh kader setiap

bulannya. Di dalam laporan tersebut menampilkan data diantaranya jumlah kader

datang, total balita, jumlah balita datang, jumlah balita dengan keterangan naik,

prosentase kedatangan, prosentase naik, dan catatan indikator status gizi. Selain

informasi tersebut laporan juga dapat menampilkan daftar nama anak yang

pengukuran bulan tersebut masuk dalam keterangan tidak naik.

Anda mungkin juga menyukai