Anda di halaman 1dari 4

TEST

CERTIFIED PROFESSIONAL
TRAINING NEEDS ANALYST

Wisnu Yahdhiman Wiweka

May

2022
PILIHAN GANDA
Berilah warna pada jawaban yang benar.

Contoh : 10 + 10 = ?

 20
 30
 40
 50

1. Kemampuan atau keterampilan yang tidak termasuk dalam Global Operating Skills
menurut Oxford Economics and Towers Watson (2012). (10 Poin)
 Foreign Language Skills
 Ability to Manager Diverse Employees
 Ability to Work Virtually
 Cultural Sensitivity

2. Berikut adalah siklus pengelolaan kompetensi SDM. (10 Poin)


 Perencanaan – Pengorganisasian – Pengembangan – Evaluasi
 Pengorganisasian – Pengembangan – Evaluasi – Perencanaan
 Pengembangan – Evaluasi – Perencanaan – Pengorganisasian
 Evaluasi – Perencanaan – Pengorganisasian – Pengembangan

3. Berikut adalah tahapan pembelajaran dalam “6 Disciplines of Breakthrough


Learning”, KECUALI. (10 Poin)
 Demolish
 Define
 Design
 Deploy

4. Kesuksesan suatu program pelatihan bagi tujuan strategis perusahaan sangat


tergantung pada aspek berikut ini, KECUALI. (10 Poin)
 Relevansi tujuan pelatihan dengan tujuan perusahaan
 Kesuksesan dalam memetakan kebutuhan pelatihan tiap peserta
 Identifikasi yang akurat permasalahan atau kebutuhan departemen
 Anggaran pelatihan didesain kurang mahal dan mewah

5. Berikut adalah komponen penting di dalam merancang sebuah materi pelatihan.


(10 Poin)
 Evaluasi diadakan secara berkala
 Diadakan dengan fasilitas yang canggih dan memadai
 Materi didasarkan atas profil peserta yang tepat
 Penentuan visi, misi dan tujuan perusahaan

ESSAY
1. Jelaskan secara singkat (minimal 30 kata) apa tujuan dari
perancangan sistem pelatihan yang tepat dalam organisasi. (20
Poin)

Sebuah organisasi memiliki kebutuhan dan cara yang unik dalam memperkecil gap/celah
kompetensi mereka, bahkan organisasi dengan produk/layanan yang sama (untuk organisasi profit)
dan organisasi dengan misi yang sama (untuk organisasi nonprofit) memiliki kebutuhan dan cara
yang berbeda, oleh karena itu seorang yang terlibat dalam perancangan pelatihan harus mampu
menterjemahkan tujuan, budaya & kebutuhan organisasi kedalam sebuah rancangan pelatihan yang
tepat, setidaknya ada 3 prinsip tujuan perancangan system pelatihan yang tepat dalam organisasi
saya saat ini;

1. Top management (BOD & BOC) sebagai investor dari program pelatihan dapat menikmati
dampak dari pelatihan yang dilaksanakan.
2. Organisasi memiliki talent-talent yang siap mengikuti arah pergerakan organisasi.
3. Menumbuhkan budaya belajar dan mengajar (learning & sharing) diorganisasi.

2. Jelaskan secara singkat (minimal 40 kata) kenapa sebuah


pelatihan harus didasarkan pada analisis dan klasifikasi
kebutuhan departemen dan pemahaman proses bisnis dari
organisasi. (20 Poin)

Secara prinsip pelatihan diadakan untuk memperkecil celah/gap dari sebuah kompetensi, baik
kompetensi secara individu karyawan atau kompetensi organisasi, pentingnya seorang yang terlibat
dalam perancangan pelatihan untuk mengetahui kebutuhan organisasi (Divisi, Department & Group)
dan bahkan menyelam lebih dalam untuk memahami bagaimana organisasi tersebut melaksanakan
proses bisnis, hal setidaknya memiliki 3 Tujuan;

1. Pelatihan dapat memenuhi kebutuhan yang sebenarnya dibutuhkan organisasi


2. Pelatihan tidak menggangu proses bisnis yang harus berjalan secara terus menenur
3. Pelatihan tidak membosankan dan dapat membangun sikap ingin terus belajar
3. Jelaskan secara singkat (minimal 30 kata) manfaat mengikuti
kelas CPTNA bagi Anda sebagai individu di dalam organisasi. (10
Poin)

Secara teknis penerapan mungkin bisa berbeda untuk tiap organisasi, tetapi yang paling saya
rasakan setelah mengikuti CPTNA adalah saya memiliki sudut pandang baru dan prinsi-prinsi yang
dapat saya terapkan di internal organisasi, fasilitator dapat memberikan dan membentuk sudut
pandang yang berbeda serta menjelaskan dan memberikan contoh dengan sederhana sehingga saya
dapat memahami dengan mudah, yang terpenting adalah fasilitator dapat membangkinkan semangat
peserta untuk kembali belajar.

Anda mungkin juga menyukai