Anda di halaman 1dari 1

Pada setiap kasus keganasan kanker, semua fungsi tubuh akan terpengaruh dan kemampuan adaptasi

tubuh terhadap gangguan yang terjadi juga akan menurun.

Hemalinda, H. (2014). Aplikasi Model Konservasi Levine Pada Anak Dengan Kanker yang Mengalami
Fatigue di Ruang Perawatan Anak. Jurnal Keperawatan Sriwijaya, 1(1), 69-85.

Kutipan Langsung: <41 kata, 41—150 kata, sebagian dihilangkan

Kutipan Tidak Langsung:

Model 1

Hemalinda (2014) mengatakan bahwa pada setiap kasus keganasan kanker, semua fungsi tubuh akan
terpengaruh dan kemampuan adaptasi tubuh terhadap gangguan yang terjadi juga akan menurun. 
PLAGIAT

Hemalinda (2014) mengatakan bahwa fungsi dan kemampuan adaptasi tubuh akan menurun pada tiap
kasus kanker ganas.  TIDAK PLAGIAT

Hemalinda (2014) menyatakan bahwa kasus keganasan kanker dapat menyebabkan fungsi dan
kemampuan adaptasi tubuh menjadi terganggu.  TIDAK PLAGIAT

Model 2

Menurut Hemalinda, Hidayati, dan Aqshal (2014), fungsi dan kemampuan adaptasi tubuh manusia dapat
menurun apabila menderita kanker ganas.

Model 3

Penderita kanker ganas mengalami gangguan berupa penurunan fungsi dan kemampuan adaptasi tubuh
(Hemalinda, dkk., 2014).

Anda mungkin juga menyukai