Anda di halaman 1dari 1

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

Menghitung Jumlah Populasi Dalam Kuadran


A. Tujuan
Peserta didik dapat menghitung jumlah populasi dalam suatu kuadran tertentu
B. Alat dan Bahan
1. Tali Rafia ukuran 5 meter
2. Pasak Kayu
C. Langkah Kerja
1. Tentukan lokasi/tempat dari populasi yang akan ditentukan
2. Buatlah kuadra dengan luas ukuran 1 meter x 1 meter

3. Hitunglah jumlah setiap vegetasi yang ada di dalam kuadran


4. Jika ada jumlah vegetasi lebih dari satu, maka hitunglah jumlah masing-masingnya
D. Tabel Pengamatan
No. Nama Vegetasi Jumlah
1.
2.
3.

Dst.

E. Hasil Pengamatan
Jumlah vegetasi
Jumlah Populasi=
Luas

No. Nama Vegetasi Jumlah Vegetasi Jumlah Populasi


1.
2.
3.

Dst.

Anda mungkin juga menyukai