Anda di halaman 1dari 11

LAPORAN UAS

SKALA SIKAP PROSOSIAL (PERILAKU MENOLONG)

Mata Kuliah
Konstruksi Alat Ukur

Dosen
Dr.Selviana, M.Si, M.Psi, Psikolog

Oleh:
Nama: Andi Muhammad Rizqi Alkautsar Azwar
NIM : 1924090228

FAKULTAS PSIKOLOGI
UNIVERSITAS PERSADA INDONESI Y.A.I
JAKARTA
2021
SIKAP PROSOSIAL (PERILAKU MENOLONG)

A. Pengertian Sikap Prososial (Perilaku Menolong)

Perilaku prososial adalah suatu tindakan menolong orang lain tanpa harus
menyediakan suatu keuntungan langsung pada orang yang melakukan
tindakan tersebut, dan mungkin bahkan melibatkan suatu resiko bagi orang
yang menolong (Byrne, 2005). Menurut Clary & Orenstein (dalam
Baron&Byrne, 2005) perilaku prososial pada dasarnya diawali dengan
timbulnya rasa empati terhadap orang lain. Minat seseorang untuk
memberikan pertolongan kepada orang lain bersumber pada motif altruistik
yang berdasarkan pada empati (empathy). Duan (Baron & Byrne, 2005)
menyatakan bahwa empati meliputi komponen afektif maupun kognitif, dan
Darley (dalam Baron & Byrne, 2005) mengungkapkan secara afektif, orang
yang berempati merasakan apa yang orang lain rasakan, sedangkan secara
kognitif orang yang berempati memahami apa yang orang lain rasakan dan
mengapa orang-orang mempunyai kadar empati yang berbeda-beda (Azar,
dalam Baron & Byrne, 2005). Komponen afektif dari empati juga termasuk
merasa simpatik, tidak hanya merasakan penderitaan orang lain tetapi juga
mengekspresikan kepedulian dan mencoba melakukan sesuatu untuk
meringankan penderitaan mereka.

Menurut Sears dkk (2000), perilaku prososial meliputi segala bentuk tindakan
yang dilakukan atau direncanakan untuk menolong, tanpa memperhatikan
motif penolongnya. Bartal (dalam Syafriman, 2005) menyebutkan bahwa
perilaku prososial adalah tingkah laku yang menimbulkan konsekuensi positif
bagi kesejahteraan fisik maupun psikis orang lain. Perilaku tersebut memiliki
pengertian yang luas sehingga perlu adanya suatu batasan yang jelas mengenai
perilaku prososial itu sendiri. Perilaku prososial yang dimaksud adalah : mau
bekerja sama, menyumbang dan berbagi, serta mempertimbangkan
kesejahteraan orang lain.
Pengertian perilaku prososial menurut William (dalam Syafriman, 2005)
adalah tingkah laku seseorang yang bermaksud untuk merubah keadaan psikis
dan fisik si penerima sedemikian rupa, sehingga penolong akan merasa bahwa
si penerima menjadi lebih sejahtera atau puas secara material ataupun
psikologis. Pengertian ini menekankan pada maksud dari perilaku untuk
menciptakan kesejahteraan fisik maupun psikis.

Berdasarkan beberapa pengertian perilaku prososial yang telah diungkapkan


oleh beberapa ahli di atas, maka dapat disimpulkan bahwa perilaku prososial
adalah perilaku yang menampilkan sikap positif terhadap orang lain, seperti
mau bekerja sama dengan orang lain, menyumbang dan berbagi dengan orang
lain, serta mempertimbangkan kesejahteraan orang lain.

B. Definisi Operasional Sikap Prososial (Perilaku Menolong)

Perilaku prososial yang dimaksud dalam penelitian ini adalah reaksi individu
terhadap rangsangan berupa pemberian pertolongan kepada orang lain terlepas dari
motif yang melatar belakanginya.

C. Blue Print Sikap Prososial (Perilaku Menolong)

Skala ini disusun berdasarkan 6 aspek dimensi perilaku prososial menurut


Carlo & Randall, 2002; Carlo, Knight, McGinley, Zamboanga, & Jarvis,
2010) yaitu: (1) Perilaku prososial altruistic, (2) Perilaku prososial compliant,
(3) Perilaku prososial emosional, (4) Perilaku prososial public, (5) Perilaku
prososial anonymous, (6) Perilaku prososial dire.
No Aspek-Aspek Indikator No. Item Σ
1 Perilaku prososial Menolong tanpa 1,2 2
altruistic mengharapkan imbalan
apapun.
2 Perilaku prososial Menolong ketika ada 3,4 2
compliant yang meminta.
3 Perilaku prososial Menolong ketika keadaan 5,6 2
emosional korban menggugah secara
emosional.
4 Perilaku prososial Menolong Ketika banyak 7,8,9 3
public yang melihat.
5 Perilaku prososial Menolong tanpa 10,11,12 3
anonymous diketahui oleh yang
menerima bantuan.
6 Perilaku prososial dire Menolong orang yang 13,14,15 3
sedang dalam situasi
krisis atau keadaan
darurat
TOTAL ITEM 15

D. Skala Sikap Prososial (Perilaku Menolong)

PILIHAN JAWABAN

1 2 3 4 5
Sangat Tidak Tidak Cukup Sesuai Setuju Sangat Setuju
Setuju Setuju
No Saya…
1 Tidak mengharapkan imbalan ketika menolong 1 2 3 4 5
orang lain.
2 Berani menolong orang lain walaupun 1 2 3 4 5
membuat saya rugi.
3 Akan menolong seseorang hanya jika orang itu 1 2 3 4 5
meminta secara langsung kepada saya.
4 Tidak akan memberikan pertolongan, jika sang 1 2 3 4 5
korban tidak meminta secara langsung kepada
saya.
5 Akan memberikan pertolongan jika orang yang 1 2 3 4 5
sedang membutuhkan pertolongan terlihat
menyedihkan.
6 Tidak akan memberikan pertolongan, karena 1 2 3 4 5
saya takut memberikan pertolongan yang
salah.
7 Senang sekali ketika saya menolong orang dan 1 2 3 4 5
dilihat banyak orang.
8 Tidak akan menolong karena sudah banyak 1 2 3 4 5
yang melihat korban, sehingga saya berfikir
pasti akan banyak yang menolong sang korban.
9 Merasa lebih semangat menolong orang, ketika 1 2 3 4 5
banyak yang melihat.
10 Sering menolong orang, tanpa diketahui orang 1 2 3 4 5
yang sedang saya bantu.
11 Selalu berusaha untuk tidak diketahui identitas 1 2 3 4 5
saya ketika sedang menolong orang.
12 Merasa kesal, jika saya sudah menolong orang 1 2 3 4 5
dan tidak diketahui oleh banyak orang.
13 Akan langsung menolong, jika orang yang 1 2 3 4 5
membutuhkan pertolongan sedang dalam
kondisi kritis.
14 Akan mencari pertolongan, jika orang yang 1 2 3 4 5
sedang membutuhkan pertolongan dalam
kondisi kritis, karena saya takut salah
mengambil tindakan.
15 Tidak akan memberikan pertolongan, jika 1 2 3 4 5
orang yang sedang membutuhkan pertolongan
dalam kondisi kritis, karena saya menjadi
panik dan takut.

E. Uji Coba Skala Penelitian

Skala penelitian dibuat dengan menggunakan google.docs yang dapat diakses

pada https://forms.gle/zqzHUF9829u1SFGZ7 dan disebarkan melalui media

sosial WhatsApp. Berdasarkan penyebaran kuisioner yang telah dilakukan,

didapatkan 35 orang yang mengisi kuisioner dalam waktu 2 hari dari tanggal 4 – 6

July 2021.

F. Hasil Uji Coba Skala Penilitian

Tabel Hasil Uji Coba Skala Sikap Prososial (perilaku menolong)

No Aspek-Aspek Indikator No. Item Σ


1 Perilaku prososial Menolong tanpa 1*,2* 2
altruistic mengharapkan imbalan
apapun.
2 Perilaku prososial Menolong ketika ada 3,4 2
compliant yang meminta.
3 Perilaku prososial Menolong ketika keadaan 5,6 2
emosional korban menggugah secara
emosional.
4 Perilaku prososial Menolong Ketika banyak 7,8*,9 3
public yang melihat.
5 Perilaku prososial Menolong tanpa 10,11*,12 3
anonymous diketahui oleh yang
menerima bantuan.
6 Perilaku prososial dire Menolong orang yang 13,14,15* 3
sedang dalam situasi
krisis atau keadaan
darurat
TOTAL ITEM 15
Keterangan: *aitem gugur

Dari tabel di atas dapat diuraikan bahwa skala sikap prososial (perilaku

menolong) yang terdiri dari 15 item menunjukkan 10 aitem yang valid dan 5

aitem yang gugur, yaitu no: 1, 2, 8, 11, dan 15. Adapun reliabilitas Cronbach's

Alpha sebesar 0.652 (Reliabel).

REFERENSI

Febiola Yulientin Rafles. 2018. Tingkat perilaku prososial pada mahasiswa yang
melakukan slacktivism, skripsi. Fakultas Psikologi Universitas sanata Dharma.
Yogyakarta.

Perilaku Prososial: Pengertian dan Faktor Penyebab Perilaku Prososial -


Universitas Psikologi | Sumber
Tulisan: https://www.universitaspsikologi.com/2018/09/perilaku-prososial-
pengertian-dan-faktornya.html

LAMPIRAN

1. Skala Online dan Penyebarannya


2. Sebaran Data Excel

SP1 SP2 SP3 SP4 SP5 SP6 SP7 SP8 SP9 SP10 SP11 SP12 SP13 SP14 SP15
4 3 4 3 4 3 2 3 3 3 3 3 4 5 3
5 4 2 3 1 1 1 1 1 2 4 1 1 2 1
4 5 4 1 4 4 3 4 3 5 4 2 5 3 3
4 4 4 2 3 3 2 2 2 4 5 2 2 4 3
5 4 2 3 2 2 3 4 1 5 5 1 5 5 3
5 4 3 3 4 4 2 2 2 3 4 4 5 4 3
4 4 2 2 2 3 2 3 2 3 4 2 2 4 4
4 3 2 2 3 3 1 3 1 4 3 1 4 4 2
5 4 1 3 1 4 3 5 1 3 2 2 3 4 2
1 2 1 1 1 1 1 4 1 1 3 1 2 2 2
4 4 3 2 4 3 2 2 1 5 4 1 5 5 2
5 4 1 1 1 2 3 3 2 5 1 1 4 4 2
5 4 3 3 5 2 1 5 3 5 5 1 5 3 3
5 5 3 1 1 3 1 2 2 5 5 2 5 3 2
4 4 4 4 5 3 2 3 2 5 4 2 5 5 3
5 3 3 2 2 3 2 2 2 3 5 1 5 5 3
4 4 3 3 5 3 2 3 3 4 3 1 5 3 1
5 4 3 2 3 2 5 2 2 5 5 2 4 5 2
5 3 3 3 3 2 3 3 2 3 4 2 4 3 3
3 2 3 4 2 3 3 4 3 4 5 3 3 4 3
5 4 2 2 4 3 1 3 1 4 5 1 5 5 1
5 3 1 1 4 3 1 2 1 4 4 1 4 5 1
5 4 2 1 1 1 1 1 1 5 5 1 5 2 2
5 4 2 2 4 2 2 2 2 3 3 2 4 4 3
3 2 1 2 1 3 3 4 3 4 3 2 5 4 2
3 1 4 2 5 3 5 2 5 3 3 4 3 3 3
4 3 2 2 3 2 2 2 2 4 4 2 2 2 2
4 3 3 2 2 2 3 4 2 3 3 2 3 5 3
3 2 4 4 2 5 3 4 3 3 3 3 4 3 3
5 5 3 2 3 1 3 1 1 5 5 1 4 5 4
5 3 2 2 5 2 2 2 1 4 5 1 5 3 2
5 1 1 1 1 1 1 1 1 5 5 1 1 5 5
5 4 1 1 5 2 2 4 2 5 4 1 5 2 1
3 3 3 3 5 3 3 1 3 5 5 1 5 3 3
5 3 1 1 2 3 1 1 1 5 5 1 5 5 3

Keterangan: SP (Sikap Prososial)


3. Hasil SPSS

Scale: ALL VARIABLES

Case Processing Summary


N %
Cases Valid 35 100.0
Excludeda 0 .0
Total 35 100.0
a. Listwise deletion based on all variables in the
procedure.

Reliability Statistics
Cronbach's Alpha N of Items
.652 15

Item Statistics
Mean Std. Deviation N
SP01 4.3143 .93215 35
SP02 3.4000 1.00587 35
SP03 2.4571 1.03875 35
SP04 2.1714 .92309 35
SP05 2.9429 1.47415 35
SP06 2.5714 .94824 35
SP07 2.2000 1.05161 35
SP08 2.6857 1.18251 35
SP09 1.9429 .93755 35
SP10 3.9714 1.04278 35
SP11 4.0000 1.02899 35
SP12 1.6857 .86675 35
SP13 3.9429 1.25892 35
SP14 3.8000 1.07922 35
SP15 2.5143 .91944 35
Item-Total Statistics
Cronbach's
Scale Mean if Scale Variance if Corrected Item- Alpha if Item
Item Deleted Item Deleted Total Correlation Deleted
SP01 40.2857 41.622 .024 .666
SP02 41.2000 39.988 .140 .653
SP03 42.1429 34.420 .597 .586
SP04 42.4286 37.840 .360 .624
SP05 41.6571 33.703 .403 .611
SP06 42.0286 36.911 .431 .614
SP07 42.4000 37.482 .325 .627
SP08 41.9143 40.963 .027 .673
SP09 42.6571 37.585 .375 .622
SP10 40.6286 38.240 .267 .636
SP11 40.6000 40.953 .058 .664
SP12 42.9143 38.845 .294 .633
SP13 40.6571 34.938 .420 .609
SP14 40.8000 38.988 .195 .646
SP15 42.0857 40.375 .133 .652

Scale Statistics
Mean Variance Std. Deviation N of Items
44.6000 42.776 6.54037 15

Anda mungkin juga menyukai