Anda di halaman 1dari 7

Hasil Kegiatan Perumusan Tujuan Pembelajaran

Mata Pelajaran: Bahasa Indonesia Fase D


Capaian Pembelajaran:
Pada akhir fase D, peserta didik memiliki kemampuan berbahasa untuk
berkomunikasi dan bernalar sesuai dengan tujuan, konteks sosial, dan
akademis. Peserta didik mampu memahami, mengolah, dan
menginterpretasi informasi paparan tentang topik yang beragam dan karya
sastra. Peserta didik mampu berpartisipasi aktif dalam diskusi,
mempresentasikan, dan menanggapi informasi nonfiksi dan fiksi yang
dipaparkan; Peserta didik menulis berbagai teks untuk menyampaikan
pengamatan dan pengalamannya dengan lebih terstruktur, dan menuliskan
tanggapannya terhadap paparan dan bacaan menggunakan pengalaman dan
pengetahuannya. Peserta didik mengembangkan kompetensi diri melalui
pajanan berbagai teks untuk penguatan karakter.

Mata Pelajaran: Bahasa Indonesia


Fase: D
Elemen: Menyimak
Capaian Pembelajaran Materi Ajar Tujuan Pembelajaran
Menganalisis dan -Pengertian teks deskripsi 1. Peserta didik dapat menyimpulkan isi
memaknai informasi -Ciri-ciri teks deskripsi teks deskripsi yang diperdengarkan
pada teks nonfiksi (teks -Jenis teks deskripsi
deskripsi, teks prosedur,
dan surat) dan teks fiksi -Pengertian cerita fantasi 2. Peserta didik dapat menemukan
(Cerita fantasi, cerita -Ciri teks cerita fantasi peristiwa imajinasi dan kenyataan
rakyat, puisi rakyat) -Unsur intrinsik teks cerita dalam cerita fantasi
dalam bentuk monolog. fantasi (tema, alur, latar,
tokoh dan penokohan,
sudut pandang, amanat)

-Pengertian puisi rakyat 3. Peserta didik dapat memaknai


(pantun, syair, gurindam) informasi pada pantun, syair, dan
-Ciri-ciri pantun, syair gurindam
gurindam
-Cara menyimpulkan isi pada
pantun, gurindam, dan syair

-Pengertian teks prosedur 4. Peserta didik mengenali ciri kalimat


-Ciri teks prosedur serta unsur dalam teks prosedur dan
-Isi/makna teks prosedur menyimak paparan prosedur lisan
-Literasi buku fiksi dan 5. Peserta didik dapat menganalisis unsur
nonfiksi pembangun buku fiksi dan nonfiksi
-Unsur-unsur buku
-Cara membaca buku dengan
SQ3R, yaitu

Mata Pelajaran: Bahasa Indonesia


Fase: D
Elemen: Membaca dan Memirsa
Capaian Pembelajaran Materi Ajar Tujuan Pembelajaran
Peserta didik -Majas Personifikasi 1. Peserta didik dapat menganalisis unsur
memahami -Struktur teks deskripsi indra dan majas dalam teks deskripsi
informasi berupa (identifikasi, definisi bagian,
gagasan, pikiran, penutup)
pandangan, arahan
atau pesan dari -Struktur teks cerita fantasi 2. Peserta didik mengkaji struktur dan
berbagai jenis teks (orientasi, komplikasi. kebahasaan cerita fantasi
misalnya teks Resolusi)
deskripsi, narasi, -Kaidah/ unsur kebahasaan
puisi, eksplanasi dan teks cerita fantasi
eksposisi dari teks (Kata pencerap panca indera
visual dan (deskripsi latar
audiovisual untuk tempat,waktu, suasana),
menemukan makna Kata Ganti Orang, Makna
yang tersurat dan Kias, Kata sambung penanda
tersirat. Peserta urutan waktu,
didik kata/ungkapan Keterkejutan,
menginterpretasikan dialog)
informasi untuk
mengungkapkan Teks Prosedur 3. Peserta didik dapat menemukan
simpati, kepedulian, perbedaan informasi penting dalam
empati atau dua teks prosedur
pendapat pro dan
kontra dari teks Surat pribadi dan surat dinas 4. Memahami informasi surat pribadi dan
visual dan Informasi isi surat pribadi, surat dinas
audiovisual. Peserta surat dinas 5. Peserta didik dapat menentukan jenis
didik menggunakan dan ciri surat
Isi surat pribadi dan dinas
sumber informasi
lain untuk menilai
akurasi dan kualitas
data serta
membandingkan
informasi pada teks.

Mata Pelajaran: Bahasa Indonesia


Fase: D
Elemen: Berbicara dan mempresentasikan
Capaian Pembelajaran Materi Ajar Tujuan Pembelajaran
Menyampaikan Teks Deskripsi 1. Peserta didik dapat menyampaikan
gagasan, pikiran, teks deskripsi dalam bentuk lisan
pandangan, arahan atau
pesan untuk tujuan -Bercerita teks cerita fantasi 2. Peserta didik menceritakan kembali isi
pengajuan usul, yang dibaca cerita fantasi secara teliti, sopan,
pemecahan masalah, tanggung jawab, dan percaya diri
dan pemberian solusi
secara lisan dalam -Struktur teks prosedur 3. Menyajikan teks prosedur secara lisan
bentuk monolog (Tujuan, Bahan dan Alat, dengan runtut dan menarik
dan dialog logis, kritis, Langkah2 , penutup)
dan kreatif. -Kaidah/unsur teks prosedur
(Kalimat Perintah/
imperative, Saran dan
Larangan, Kata Ukuran
Akurat, Kelompok kalimat
dengan batasan, Bentuk
Pasif untuk proses,
eterangan cara, alat, tujuan,
keterangan
derajat/kuantitas, syarat,
akibat, Kata Penghubung,
Pelesapan, Acuan)

4. Mendiskusikan pesan daring, jenis


-Unsur-unsur surat pribadi surat, unsur, pilihan kata baku dan
dan dinas tidak baku , serta sapaan yang sesuai
-Kebahasaan surat priadi dan untuk jenis surat.
dinas

5. Peserta didik dapat berbalas pantun


-Pola pengembangan isi
pantun, gurindam, dan syair
-Variasi kalimat perintah,
saran, ajakan, larangan
dalam pantun

Mata Pelajaran: Bahasa Indonesia


Fase: D
Elemen: Menulis
Capaian Pembelajaran Materi Ajar Tujuan Pembelajaran
Menulis gagasan, -Rancangan/ kerangka 1. Peserta didik dapat menyajikan teks
pikiran, pandangan, menulis teks deskripsi deskripsi yang menarik
arahan atau pesan
tertulis untuk berbagai -Membuat teks cerita fantasi 2. Peserta didik menyajikan gagasan
tujuan secara logis, dalam bentuk teks cerita fantasi
kritis, dan kreatif. dengan baik dan menarik
Menggunakan dan
mengembangkan 3. Peserta didik dapat menyusun pantun
kosakata baru yang
memiliki makna
denotatif, konotatif, dan -Membuat teks prosedur 4. Mengungkapkan gagasan dan
kiasan untuk menulis. Menjelaskan proses berkomunikasi secara tertulis dengan
Menyampaikan tulisan membuat/ melakukan baik dan santun menggunakan ragam
berdasarkan fakta, sesuatu pesan
pengalaman, dan
imajinasi secara indah -Cara membuat rangkuman 5. Menyajikan peta konsep buku nonfiksi
dan menarik dalam
bentuk prosa dan puisi
dengan penggunaan -Cara menulis surat pribadi 6. Peserta didik dapat menentukan ragam
kosa kata secara kreatif. dan dinas bahasa dalam penyusunan surat
pribadi dan dinas

Mengetahui, Cibinong, 15 Agustus 2022


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran,

Rina Astuti S.Pd Goldy Esther, S.Pd

Hasil Kerja Penyusunan ATP


Mata Pelajaran: Bahasa Indonesia
Fase: D (Kelas VII )
Alur Topik/Konten dan Perkira Dimensi Karakteristik/
Tujuan Pembelajaran Kompetensi -an Profil Pelajar pote-nsi sekolah
Materi inti Kompetensi Jumlah Pancasila yang terkait
(Konten) (Keterampilan) JP topic
Peserta didik dapat Menyimpulkan Bernalar Speaker, Kamu
menyimpulkan isi 5 JP kritis, Besar Bahasa
teks deskripsi dalam Berkebhinek Indonesia
satu atau dua a-an globaL
paragraf
Peserta didik dapat Menganalisis 5 JP Bergotong Perpustakaan
menganalisis unsur royong
indra dan majas
dalam teks deskripsi
Peserta didik dapat Teks Deskripsi Menyajikan 5 JP Mandiri, Lingkungan
menyajikan teks kreatif sekolah
deskripsi yang
menarik
Peserta didik dapat Menyampaikan 10 JP Berkebhinek Lingkungan
menyampaikan teks aan global, sekolah
deskripsi dalam kreatif
bentuk lisan
Peserta didik dapat Menemukan 7 JP Bernalar Perpustakaan
menemukan kritis,
peristiwa imajinasi mandiri
dan kenyataan
dalam cerita fantasi
Peserta didik Menceritakan 7 JP Kreatif Perpustakaan
menceritakan kembali
kembali isi cerita
fantasi secara teliti,
sopan, tanggung
jawab Cerita Fantasi
Peserta didik Mengkaji 5 JP Gotong Lingkungan
mengkaji struktur royong, sekolah
dan kebahasaan bernalar
cerita fantasi kritis
Peserta didik Menyajikan 10 JP Kreatif, Lingkungan
menyajikan gagasan mandiri sekolah
dalam bentuk teks
cerita fantasi dengan
baik dan menarik
Peserta didik dapat Memaknai 10 JP Beriman Lingkungan
memaknai informasi beritaqwa sekolah,
pada pantun, syair, kepada perpustakaan
dan gurindam Tuhan Yang
Puisi Rakyat Maha Esa
dan
berakhlak
mulia
Peserta didik dapat Menyusun 5 JP Mandiri, Lingkungan
menyusun pantun kreatif sekolah
Peserta didik dapat Menyampaikan 10 JP Kreatif, Lingkungan
berbalas pantun gagasan bergotong sekolah
royong,
berkebhinek
aan global
Peserta didik Mengenali 5 JP Berkebhinek Lingkungan
mengenali ciri aan global sekolah
kalimat serta unsur
dalam teks prosedur
dan menyimak
paparan prosedur
lisan
Peserta didik dapat Menemukan 5 JP Bernalar Lingkungan
menemukan kritis, sekolah
perbedaan informasi Teks Prosedur mandiri
penting dalam dua
teks prosedur
Mengungkapkan Mengungkapka 5 JP Beriman Lingkungan
gagasan dan n gagasan beritaqwa sekolah
berkomunikasi kepada
secara tertulis Tuhan Yang
dengan baik dan Maha Esa
santun dan
menggunakan ragam berakhlak
pesan mulia
Peserta didik dapat Menyajikan 10 JP Bergotong Lingkungan
menyajikan teks royong, sekolah
prosedur secara lisan berkebinekh
dengan runtut dan aan global,
menarik kreatif
Peserta didik dapat Memahami 7 JP Bernalar
memahami kritis,
informasi surat mandiri
pribadi dan surat
dinas
Peserta didik dapat Menentukan 7 JP Mandiri, Lingkungan
menentukan jenis bernalar sekolah,
dan ciri surat kritis proyektor
Peserta didik dapat Surat Pribadi Mendiskusikan 10 JP Bergotong Lingkungan
mendiskusikan dan Dinas royong, sekolah,
pesan daring, jenis Beriman proyektor
surat, unsur, pilihan beritaqwa
kata baku dan tidak kepada
baku , serta sapaan Tuhan Yang
yang sesuai untuk Maha Esa
jenis surat dan
berakhlak
mulia
Peserta didik dapat Mengungkapan 10 JP Beriman Lingkungan
mengungkapkan beritaqwa sekolah
gagasan dan kepada
berkomunikasi Tuhan Yang
secara tertulis Maha Esa
dengan baik dan dan
santun berakhlak
menggunakan ragam mulia,
pesan bergotong
royong
Peserta didik dapat Menganalisis 5 JP Bernalar Perpustakaan
menganalisis unsur kritis
pembangun buku
fiksi dan nonfiksi Buku Fiksi dan
Pesrta didik dapat Nonfiksi Menentukan 10 JP Kreatif, Perpustakaan
menyajikan peta mandiri
konsep buku nonfiksi

Mengetahui, Cibinong, 15 Agustus 2022


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran,

Rina Astuti S.Pd Goldy Esther, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai