Anda di halaman 1dari 12

A.

INFORMASI UMUM

Penyusun/Pengajar : Tyas Endah Anggraeni


Satuan Pendidikan : SMA Negeri 5 Yogyakarta
Kelas / Fase : Kelas 10 / Fase E
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam - Fisika
Topik Pembelajaran : Gerak
Tahun : 2022
Alokasi Waktu : 8 JP (8 x 45 Menit)

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
Pertemuan 1
Setelah mengikuti pembelajaran ini peserta didik dapat:
1. Mengklasifikasikan bentuk-bentuk energi dasar,
2. Menganalisis bentuk energi yang terlibat pada penerapannya dalam kehidupan sehari-
hari,
Pertemuan 2
Setelah mengikuti pembelajaran ini peserta didik dapat:
1. Menganalisis keberlakuan Hukum Kekekalan Energi Mekanik pada peristiwa yang
terjadi dalam kehidupan sehari-hari,
2. Menentukan masalah ketersediaan energi yang ada di lingkungan sekitar tempat
tinggal
Pertemuan 3
1. Menentukan potensi sumber energi yang ada di lingkungan sekitar tempat tinggal,
2. Merencanakan rancangan pembuatan alat atau prototype penghasil energi sederhana
sebagai solusi masalah ketersediaan energi,
Pertemuan 4
1. Membuat alat atau prototipe penghasil energi sederhana
2. Memperbaiki rancangan alat atau prototipe penghasil energi sederhana yang telah
diujicobakan.
C. DIMENSI PROFIL PELAJAR PANCASILA
 Dimensi Beriman, Bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan BErakhlak Mulia
 Dimensi Bernalar Kritis
 Dimensi Gotong Royong
 Dimensi Mandiri

D. PEMAHAMAN BERMAKNA
1. Bentuk-bentuk energi dan pemanfaatannya dalam kehidupan sehari-hari
2. Transformasi energi dan dampaknya bagi kehidupan manusia
3. Hukum kekekalan energi
4. Masalah-masalah konsumsi/pengunaan energi dalam kehidupan sehari-hari
5. Energi alternative terbarukan

E. SUMBER BELAJAR
1. Buku Paket Fisika
2. Video
3. Virtual PhET
4. Power Point

F. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pertemuan 1 (Discovey Learning)
Tahapan Kegiatan Alokasi Waktu
Pendahulua Peserta didik bersama dengan guru 15 menit
n
berdoa dan bersiap untuk mengikuti
pembelajaran
Guru memeriksa kehadiran peserta didik.
Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran dan profil pelajar
Pancasila yang akan dicapai
Guru memberikan pertanyaan pemantik
tentang materi yang akan dipelajari.
Kegiatan  Sebagai penggalian konsepsi awal dan 60
Inti
motivasi, peserta didik diberi
pertanyaan tentang bagaimana
perilaku peserta didik untuk menjaga
Tahapan Kegiatan Alokasi Waktu
lingkungan?
Peserta didik diminta oleh guru untuk
membaca serta memahami artikel
terkait materi pada link:
https://lokadata.id/artikel/mengatasi-
kekeringan-dengan-kincir-air-warisan-
nenek-moyang
Peserta didik menyampaikan informasi
apa yang didapatkan pada bacaan
tersebit
Peserta didik dsiberi pertanyaan oleh
guru terkait bacaan tersebut: Bentuk
energi apa yang masih dapat digali
lebih lanjut lagi pada kincir air ini?
Adakah potensi energi di sekitar kalian
yang belum digali seperti halnya kincir
air tersebut?
Peserta didik menganalisis besaran yang
terkait dengan usaha pada kincir air
Peserta didik mampu menyebutkan
macam-macam bentuk energi yang
biasa ditemukan dalam kehidupan
sehari-hari
peserta didik dibimbing oleh guru untuk
memahami bagaimana cara mengukur
bentuk-bentuk energi tersebut
Penutup Guru memfasilitasi peserta didik untuk 15
mereview dan menyimpulkan
pembelajaran yang telah dilaksanakan.
Peserta didik menyanpaikan kesan atas
Tahapan Kegiatan Alokasi Waktu
materi yang telah dipelajari.
Guru menginformasikan materi
pembelajaran untuk pertemuan
selanjutnya agar peserta didi
mempersiapkan dengan mencari
literasi dari berbagai sumber
Guru dan peserta didik berdoa berama.

Pertemuan 2 (Discovery Learning)


Tahapan Kegiatan Alokasi
Waktu
Pendahulua Peserta didik bersama dengan guru berdoa dan 15 menit
n
presensi
Guru membrikan motivasi untuk selalu semangat
dan mendapatkan pengalaman bermakna
Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan profil
pelajar Pancasila yang akan dicapai
Guru memberikan pertanyaan pemantik tentang
materi yang akan dipelajari.
Kegiatan  Sebagai penggalian konsepsi awal dan motivasi, 60
Inti
peserta didik diberi pertanyaan: bentuk energi apa
yang terlibat pada gerak jatuh bebas? Apa yang
terjadi pada enrgi yang dimiliki benda pada posisi
yang berbeda?
Peserta didik diminta oleh guru untuk memahami
dan menganalisis video terkait materi pada link:
https://www.youtube.com/watch?v=XFtqoSVj4ys

Peserta didik menyampaikan informasi apa yang


didapatkan pada video tersebut secara tertulis dan
dikumpulkan oleh guru
Tahapan Kegiatan Alokasi
Waktu
Setelah itu, peserta didik bersama guru menganalisis
dan mendiskusikan hokum kekekalan energi
mekanik
Peserta didik diberi pertanyaan oleh guru
menngenai ketersediaan energi di sekitar kita.
Peserta didik mampu menyebutkan energi-energi
yang ada di sekitar lingkungan peserta didik
Peserta didik dibimbing oleh guru untuk memahami
perubahan energi pada alat rumah tangga yang
digunakan sehari-sehari.
Penutup Guru memfasilitasi peserta didik untuk mereview 15
dan menyimpulkan pembelajaran yang telah
dilaksanakan.
Peserta didik menyanpaikan kesan atas materi yang
telah dipelajari.
Guru memberi penguatan untuk selalu berperilakuk
menjaga lingkungan
Guru menginformasikan pekerjaan rumah pada
buku paket aktivitas 6.4 halaman 139
Guru dan peserta didik berdoa bersama

Pertemuan 3 (Problem Based Learning)


Tahapan Kegiatan Alokas
i
Waktu
Pendahulua Peserta didik bersama dengan guru berdoa dan presensi 15
n menit
Guru membrikan motivasi untuk selalu semangat dan mendapatkan
pengalaman bermakna
Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan profil pelajar
Pancasila yang akan dicapai
Guru menyampaikan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan
Kegiatan Orientasi peserta didik pada masalah 60
Inti
 Peserta didik diingatkan kembali pembelajaaran yang sudah
dilakukan sebelumnya
 Peserta didik diingatkan tugas aktivitas 6.4 pada pertemuan
sebelumnya tentang data perkembanga penduduk.
Mengorganisasi peserta didik
Peserta didik diberi kesempatan untuk menyusun kelompok sesuai
kenyaman dan kesepakatan kelas
Peserta didik mengkaji dan menganalisis berita tentang daerah
yang belum dialiri listrik pada link berikut:
https://katadata.co.id/happyfajrian/berita/5e9a41f6be793/
terkendala-infrastruktur-dan-energi-433-desa-belum-teraliri-
listrik
Peserta didik melakukan diskusi bagaimana menemukan
ketersediaan energi berdasarkan data perkembangan penduduk
Setelah itu, peserta didik juga mampu menemukan potensi sumber
daya energi di sekitar tempat tinggal
Membimbing penyelidikan individu maupun kelompok
Peserta didik diarahkan untuk bekerja secara kelompok
Peserta didik secara berkelompok melakukan diskusi tentang berita
yang disajikan
Peserta yang mengalami kesulitan dibimbing oleh guru dalam
Tahapan Kegiatan Alokas
i
Waktu
memecahkan kesulitan
Mengembangkan dan menyajikan hasil
Peserta didik dalam kelompok mengembangkan hasil diskusi
Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi
Peserta didik lain memberi sanggahan, pertanyaa, dan saran
mengenai isi presentasi
Menganalisis dan mengevalusi proses pemecahan masalah
 Guru bersama peserta didik menganalisis dan mengevaluasi
terhadap proses pemecahan masalah yang dipresentasikan
setiap kelompok
 Guru mengarahkan diskusi sambil memberikan koreksi dan
penguatan, agar seluruh permasalahan dalam diskusi dapat
terselesaikan secara tuntas.
Penutup Guru memfasilitasi peserta didik untuk mereview dan 15
menyimpulkan pembelajaran yang telah dilaksanakan.
Peserta didik menyanpaikan kesan atas materi yang telah dipelajari
dan perasaannya meggunakan mentimeter.
Guru menginformasikan peserta didik untuk membaca sub bab 6.5
sampai 6.8 di rumah
Guru dan peserta didik berdoa bersama

Pertemuan 4 (Problem Based Learning)


Tahapan Kegiatan Alokasi
Waktu
Pendahuluan Peserta didik bersama dengan guru berdoa dan presensi 15 menit
Guru membrikan motivasi untuk selalu semangat dan
mendapatkan pengalaman bermakna
Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan profil pelajar
Pancasila yang akan dicapai
Tahapan Kegiatan Alokasi
Waktu
Guru menyampaikan kegiatan pembelajaran yang akan
dilakukan
Kegiatan Orientasi peserta didik pada masalah 60
Inti
 Peserta didik diingatkan kembali pembelajaran yang sudah
dilakukan sebelumnya
Mengorganisasi peserta didik
Peserta didik diberi kesempatan untuk menyusun kelompok
sesuai kenyaman dan kesepakatan kelas
Peserta didik melihat beberapa video contoh prototype alat
penghasil energi sederhana:
https://www.youtube.com/watch?v=OyZPePyb1ng
https://www.youtube.com/watch?v=rkOh3I1Kh6Q
https://www.youtube.com/watch?v=w8iXI_hDceY
Peserta didik melakukan diskusi untuk menyusuan rancangan
prototype alat penghasil energi sederhana
Membimbing penyelidikan individu maupun kelompok
Peserta didik diarahkan untuk bekerja secara kelompok
Peserta didik secara berkelompok melakukan diskusi tentang
rancangan prototype alat penghasil energi sederhana
Peserta yang mengalami kesulitan dibimbing oleh guru dalam
memecahkan kesulitan
Mengembangkan dan menyajikan hasil
Peserta didik dalam kelompok mengembangkan hasil diskusi
Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi
Peserta didik lain memberi sanggahan, pertanyaa, dan saran
mengenai isi presentasi
Menganalisis dan mengevalusi proses pemecahan masalah
 Guru bersama peserta didik menganalisis dan mengevaluasi
terhadap proses pemecahan masalah yang dipresentasikan
Tahapan Kegiatan Alokasi
Waktu
setiap kelompok
 Guru mengarahkan diskusi sambil memberikan koreksi dan
penguatan, agar seluruh permasalahan dalam diskusi dapat
terselesaikan secara tuntas.
Penutup Guru memfasilitasi peserta didik untuk mereview dan 15
menyimpulkan pembelajaran yang telah dilaksanakan.
Peserta didik menyanpaikan kesan atas materi yang telah
dipelajari dan perasaannya meggunakan mentimeter.
Guru menginformasikan peserta didik untuk membuat
prototype alat penghasil energi sederhana yang sudah
dirancang oleh masing-masing kelompok.
Guru dan peserta didik berdoa bersama

G. PENILAIAN PEMBELAJARAN
1. Penilaian Sikap
Lembar observasi sikap
Nama Peserta Sikap yang dinilai Nilai Tindak
didik Teliti Jujur Tanggungjawab Kerjasama lanjut

Aspek
Kriteria Skor
Penilaian
Teliti dalam hal melakukan pengamatan, mencatat data, dan
5
mendeskripsikan hasil pengamatan
Teliti dalam hal melakukan pengamatan dan mencatat data
4
tetapi masih kurang pada pendeskripsian hasil pengamatan
Teliti dalam hal melakukan pengamatan tetapi masih kurang
1. Ketelitian 3
pada pencatatan data, dan pendeskripsian hasil pengamatan
Kurang teliti dalam hal melakukan pengamatan, mencatat
2
data, dan mendeskripsikan hasil pengamatan
Tidak teliti dalam hal melakukan pengamatan, mencatat data,
1
dan mendeskripsikan hasil pengamatan
2. Kejujuran Jujur dalam hal melakukan pengamatan, mencatat data, 5
Aspek
Kriteria Skor
Penilaian
mendeskripsikan hasil pengamatan, menyimpulkan hasil
pengamatan dan menyusun laporan
Jujur dalam hal melakukan pengamatan, mencatat data,
mendeskripsikan hasil pengamatan, menyimpulkan hasil 4
pengamatan tetapi masih kurang dalam menyusun laporan
Jujur dalam hal melakukan pengamatan, mencatat data,
mendeskripsikan hasil pengamatan, tetapi masih kurang
3
dalam menyimpulkan hasil pengamatan dan menyusun
laporan
Kurang jujur dalam hal melakukan pengamatan, mencatat
data, mendeskripsikan hasil pengamatan, menyimpulkan hasil 2
pengamatan dan menyusun laporan
Tidak jujur dalam hal melakukan pengamatan, mencatat data,
mendeskripsikan hasil pengamatan, menyimpulkan hasil 1
pengamatan dan menyusun laporan
Bertanggung jawab dalam hal melakukan pengamatan,
mencatat data, mendeskripsikan hasil pengamatan, 5
menyimpulkan hasil pengamatan dan menyusun laporan
Bertanggung jawab dalam hal melakukan pengamatan,
mencatat data, mendeskripsikan hasil pengamatan, tetapi
4
masih kurang dalam menyimpulkan hasil pengamatan dan
menyusun laporan
Bertanggung jawab dalam hal melakukan pengamatan,
4. Tanggun mencatat data, tetapi masih kurang dalam mendeskripsikan
3
g jawab hasil pengamatan, menyimpulkan hasil pengamatan dan
menyusun laporan
Kurang bertanggung jawab dalam hal melakukan
pengamatan, mencatat data, mendeskripsikan hasil
2
pengamatan, menyimpulkan hasil pengamatan dan menyusun
laporan
Tidak bertanggung jawab dalam hal melakukan pengamatan,
mencatat data, mendeskripsikan hasil pengamatan, 1
menyimpulkan hasil pengamatan dan menyusun laporan
Dapat memberi dan menerima penjelasan dari teman
5
sekelompoknya.
Dapat memberi dan sebagian menerima penjelasan dari teman
4
kelompoknya
4. Sebagian memberi dan sebagian dapat menerima penjelasan
3
Kerjasama dari teman sekelompoknya.
Sebagian memberi dan tidak menerima penjelasan dari teman
2
sekolompoknya.
Tidak dapat memberi dan tidak dapat menerima penjelasan
1
dari teman sekelompoknya.
skor total yang diperoleh
Nilai = x 100
skor maksimal

2. Penilaian Pengetahuan
 Penilain Formatif : Kuis, Unjuk Kerja, Penilaian Hariian
 Penilaian Sumatif : Penilaian Akhir Semester

3. Penilaian Keterampilan
Lembar Penilaian Aspek Keterampilan
Nama Kinerja Presentasi Nilai
Peserta Penguasaa Penggunaan Cara Sistematika Prsentasi
didik n materi/isi Bahasa menjawab/bertanya

No Indikator Keterangan Nilai


1. Penguasaaan materi Menunjukan penguasaan materi presentasi 4
yang dengan sangat baik
dipresentasikan Menunjukkan penguasaan materi presentasi 3
dengan cukup baik
Menunjukkan penguasaan materi presentasi 2
dengan kurang baik
Menunjukkan penguasaan materi presentasi 1
dengan sangat kurang baik
2. Sistematika Materi presentasi disajikan secara runtut dan 4
prsentasi sistematis
Materi presentasi disajikan secara runtut 3
tetapi kurang sistematis
Materi presentasi disajikan kurang runtut 2
dan tidak sistematis
Materi presentasi disajikan tidak runtut dan 1
tidak sistematis
3. Penggunaan Bahasa Bahasa yang diguanakan sangat mudah 4
dipahami
Bahasa yang diguanakan cukup mudah 3
dipahami
Bahasa yang diguanakan agak sulit dipahami 2
Bahasa yang diguanakan sangat sulit 1
dipahami
4 Kemampuan Mampu memperthankan dan menanggapi 4
mempertahankan pertanyaan/sanggahan dengan arif dan
dan menanggapi bijaksana
pertanyaan atau Mampu memperthankan dan menanggapi 3
sangggahan pertanyaan/sanggahan dengan arif dan cukup
bijaksana
Kurang mampu mempertahankan dan 2
menanggapi pertanyaan/sanggahan dengan
baik
Sangat Kurang memperthankan dan 1
menanggapi pertanyaan/sanggahan
Keterangan Skor
Masing-masing kelom kijerna presentasi diisi denan kriteria

4 = baik sekali
3 = baik
2 = cukup
1 = kurang

Pedoman Penilain Kinerja Presentasi


skor total yang diperoleh
Nilai = x 100
skor maksimal

H. PENGAYAAN DAN REMEDIAL


 Pengayaan diberikan kepada peserta didik yang telah menguasai materi dengan sangat
baik, yaitu dengen memberikan soal-soal dengan tingkatan lebih tinggi.
 Remedial diberikan kepada peserta didik yang belum menguasai materi dengan baik,
yaitu dengan cara memberikan pengulangan materi dasar serta materi spesifik yang
kurang dikuasi oleh peserta didik.

I. REFLEKSI
 Apakah ada kendala dalam kegiatan pembelajaran ini?
 Apakah semua peserta didik aktif dalam kegiatan pembelajaran?
 Apa saja kesulitan peserta didik yang dapat diidentifikasi pada kegiatan
pembelajaran?
 Apakah peserta didik yang mengalami kesulitan dapat teratasi dengan baik?

Anda mungkin juga menyukai