Anda di halaman 1dari 2

mendukung visi “Terwujudnya Masyarakat Gorontalo Utara yang Taat Beragama, Rukun, Cerdas,

dan Sejahtera Lahir Batin dalam Rangka Mewujudkan Indonesia yang Berdaulat, Mandiri, dan
Berkepribadian Berlandaskan Gotong Royong”

Kantor Kementerian Agama Kab. Gorontalo Utara telah menyusun 7 ( tujuh) misi sebagai pendukung,
yaitu :

1. Meningkatkan pemahaman dan pengamalan ajaran agama;

2. Memantapkan kerukunan intra dan antar umat beragama;

3. Menyediakan pelayanan kehidupan beragama yang merata dan erkualitas;

4. Meningkatkan pemanfaatan dan kualitas pengelolaan potensi ekonomi keagamaan;

5. Mewujudkan penyelenggaraan ibadah haji dan umrah yang berkualitas dan akuntabel;

6. Meningkatkan akses dan kualitas pendidikan umum berciri khas agama, pendidikan agama
pada satuan pendidikan umum, dan pendidikan keagamaan;

7. Mewujudkan tata kelola pemerintahan yang bersih, akuntabel, dan terpercaya.

Visi dan misi tersebut kemudian dijabarkan dalam 8 (delapan) tujuan sesuai dengan masing-masing
sasaran. Berikut indikator realisasi dan pengukuran capaiannya, yaitu:

1. Peningkatan kualitas pemahaman dan pengamalan ajaran agama;

2. Pengukuhan suasana kerukunan hidup umat beragama yang harmonis;

3. Pemenuhan kebutuhan akan pelayanan kehidupan beragama yang berkualitas dan merata;

4. Peningkatan pemanfaatan dan kualitas pengelolaan potensi ekonomi keagam aan;

5. Peningkatan kualitas penyelenggaraan ibadah haji dan umrah;

6. Peningkatan kualitas tata kelola pembangunan bidang agama;

7. Peningkatan akses pendidikan umum berciri khas agama dan pendidikan keagamaan; dan

8. Peningkatan mutu pendidikan umum berciri khas Agama, pendidikan agama, dan pendidikan
keagamaan.

Dalam upaya penyelarasan dan mempertajam tugas dan fungsi Kantor Kementerian Agama
Kabupaten Gorontalo Utara, berdasarkan kebijakan Kanwil Kementerian Agama Prov. Gorontalo,
delapan tujuan diatas kemudian disederhanakan ke dalam 5 (lima) sasaran, sasaran tersebut adalah :

1. Meningkatnya kualitas kehidupan umat beragama;

2. Meningkatnya harmoni sosial dan kerukunan antar umat beragama;


3. Meningkatnya kualitas pelayanan keagamaan;

4. Meningkatnya akses layanan pendidikan;

5. Meningkatnya mutu pendidikan agama dan keagamaan.

Adapun capaian dan sasaran selama kurun waktu 2015-2019 berdasarkan indikatornya masing-masing
disajikan dalam uraian berikut.

Anda mungkin juga menyukai