Anda di halaman 1dari 37

P02 – RAGAM LANSKAP

(HASIL INTERAKSI MANUSIA DAN LANSKAP)


06 Febuari 2023

AL32218 - INTERAKSI MANUSIA DAN LANSKAP

Team Teaching :
Rian Adetiya Pratiwi, S.P., M.Si.
Zulvita Amanda, S.T., M.Ars.L.
Cipta Vidyana, S.Pd., M.Ars

Sumber : httpswww.orbitmetro.comcari-suasana-tenang-dan-sejuk-ada-telaga-warna-bogor
OUTLINE:
1. Proses Interaksi Manusia dan Lanskap

2. Faktor yang Mempengaruhi

3. Lanskap sebagai Hasil Interaksi Manusia

Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023


1. Proses Interaksi Manusia dan Lanskap
Lanskap 🡪 bentang alam, bumi 🡪 tempat berpijak, beraktivitas,
media sistem kehidupan/aliran energi
🡪 mencakup elemen-elemen :
- lahan
- tanah
- iklim (udara, air)
- tanaman, vegetasi
- satwa
- manusia
- struktur fisik (buatan manusia)
🡪 ada energi yang menggerakkan elemen 🡪 proses-proses alam
dan buatan
Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023
Kebutuhan hidup manusia:

• needs: food, drink, shelter (clothing, housing) 🡪


untuk physical maintenance (termasuk physiological
dan biological)
• wants: untuk dapat berperan dalam kelompoknya
(terkait dengan kebutuhan komunikasi dan budaya),
kenyamanan, kepuasan, kebanggaan

Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023


TEORI HIRARKI KEBUTUHAN MANUSIA – ABRAHAM MASLOW

https://www.indopositive.org/2019/08/5-tingkatan-dalam-teori-hirarki.html
Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023
interaksi
ALAM/LANSKAP, LAND MANUSIA,
& RESOURCES MASYARAKAT
(NEEDS, WANTS)
Waktu

LAND USES/rona lanskap

Semakin kuat Semakin man-made,


karakter alaminya artificial

Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023


Konsep hubungan manusia dan lanskap

Lanskap Manusia

• Manusia beraktivitas dengan pertimbangan


penggunaan terbaik pada lanskap dan sumber
daya yang ada untuk mempertahankan dan
meningkatkan standar hidupnya.
• Manusia harus memahami lingkungan fisik (form
and feature) dan proses/siklus serta
konsekuensi/dampak aktivitasnya terhadap
lingkungan tersebut.

Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023


• Cara manusia mengubah alam/beradaptasi
dengan lingkungannya merupakan refleksi
interpretasi (persepsi) potensi dan dengan cara
apa mengeksploitasinya
• Derajad dan tipe perubahan lanskap ditentukan
oleh karakter lanskap dan karakter manusia
atau masyarakatnya
• Pengaruh manusia: apa yang dipersepsikan 🡪
menentukan sikap/apresiasi 🡪 dapat dilihat
dalam tindakan/perilaku

Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023


Mosaik lanskap di DAS Cianjur

Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023


Land Use
•Interaksi suatu masyarakat dengan lingkungannya
menghasilkan suatu pola penggunaan lahan (land use
pattern).
•Contoh:
🡪 lanskap perdesaan mencakup land use:
permukiman, sawah, kebun, hutan, pasar,
makam, dll.
🡪 lanskap perkotaan mencakup land use:
permukiman, perdagangan, industri,
perdagangan, rekreasi, ruang terbuka hijau, dll.

Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023


Central city
Navigable road

Very intensive

Intensive

Less intensive

Extensive

Very extensive

Von Thunen’s Basic System of Land Use

Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023


Central city
Navigable road

Very intensive

Intensive

Less intensive

Extensive

Very extensive

A small city with its own


production zones

Von Thunens System of Land Use with Two Deviations

Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023


Land Use Pattern • Gambar
Perubahan
Land Use di
Kalimantan
•Lanskap perdesaan Timur
Seperti pedesaan, lahan
sawah, kebun, hutan, Tempat
pemakaman umum (TPU),
pasar, dan lainnya

•Lanskap perkotaan
Seperti kawasan pemukiman
kota, kawasan
perdagangan, industri, area
rekreasi, RTH, dll.

Sumber : https://www.sciencedirect.com/science/article/pii/S1470160X19303000
Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023
Gambar Land use Bali
Sumber : httpswww.sciencedirect.comsciencearticlepiiS1470160X19303000#f0015
Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023
Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023
Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023
The variety of landscape
characteristic

Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023


2. Faktor-faktor yang mempengaruhi
•kondisi alam (sumberdaya alam, bentuk lahan,
iklim, letak geografi, dll)
•kebutuhan manusia (memanfaatkan SDA)
•sosial-budaya, filosofi, pendidikan, kepercayaan
•teknologi
•ekonomi
•politik, kebijakan, peraturan, perencanaan
•pengaruh asing/luar (dari luar area/ teritori)🡪
globalisasi

Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023


Pemahaman dasar tingkat intervensi manusia
pada alam
• Determinism: aktivitas kehidupan manusia sangat
ditentukan oleh alam
• Possibilism: Manusia dengan segala
kemampuannya dapat mengubah alam untuk
memenuhi kebutuhan hidupnya
• Probabilism: Manusia mempunyai peluang untuk
mengubah alam (namun alam juga mempunyai
kekuatan, perlu dipikirkan dampaknya)

Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023


3. Lanskap Sebagai Hasil Interaksi Manusia

Lanskap yang dihasilkan


dipengaruhi oleh :

• Kondisi alam (SDA, iklim, dll)


• Budaya dan sosial
• Kebutuhan Manusia / Ekonomi
• Kepercayaan / Agama
• Perkembangan Teknologi /
Pendidikan
Sumber
httpswww.brilio.netjalan-jalan9-destinasi-wisata-alam-di-malang-yang-menarik-untuk-dikunjungi-
210107f.html2
Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023
1. Kondisi Alam
• Interaksi manusia dengan alam
terbentuk dari SDA yang ada, dari
iklim yang terjadi, orientasi ruang,
dan menghasilkan suatu pola
bentukan penggunaan lahan
(land use pattern).

• Bentuk tersebut dapat dilihat


dengan kebutuhan manusia akan
tempat tinggal (pembentukan
pedesaan/perkotaan, jenis
bangunan, atau tempat rekreasi)
Sumber :httpsriauaktual.comnewsdetail18857perusahaan-diminta-berpartisipasi-untuk-pembangunan-desa.html

Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023


Sumber : https://indonesia.go.id/kategori/komoditas/2215/rumah-panggung-minahasa-dari-
woloan-hingga-mendunia

Sumber
httpswww.brilio.netjalan-jalan9-destinasi-wisata-alam-di-malang-yang-menarik-untuk-dikunjungi- Sumber : https://www.kompas.com/tren/read/2020/03/27/150000065/seperti-inilah-kehidupan-
210107f.html2 perkotaan-baru-usai-wabah-virus-corona-?page=all

Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023


Lanskap
Pedesaan
• Lanskap yang
memiliki karakteristik
pada interaksi
manusia dan
lanskapnya
menyatu dengan
alam, dan
beradaptasi
dengan alam. Sumber : https://pixabay.com/id/photos/desa-tanaman-hijau-lanskap-pedesaan-1820241/
Sumber : https://www.rumah.com/areainsider/jakarta-barat/article/apa-saja-infrastruktur-jakarta-barat-2524

Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023


Lanskap Perkotaan
• Lanskap yang
mempunyai karakteristik
menunjukkan interaksi
manusia dan
lanskapnya yang
didominasi man-made
environment, dengan
penduduk padat dan
mempunyai latar
belakang sosial dan
budaya yang beragam
Sumber : https://www.rumah.com/areainsider/jakarta-barat/article/apa-saja-infrastruktur-jakarta-barat-2524

Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023


2. Kondisi Budaya & Sosial
• Interaksi antar perilaku masyarakat
terhadap budaya dan sosial lebih
ditentukan oleh peraturan /
regulasi dan nilai-nilai norma sosial
yang sifatnya dinamis.

• Nilai normal sosial tersebut


berkembang dan akan menjadi
pola budaya yang akan diwariskan
kepada keturunannya / anggota
baru dari masyarakat melalui
pendekatan yang dilakukan
secara bebas (formal/informal,
perlahan/langsung, dan acara
keagamaan / ritual).

Sumber : https://www.gotravelly.com/blog/5-desa-adat-di-bali/
Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023
Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023
Sumber : httpswww.flokq.comblogbaliexciting-bali-tourist-destinations

Sumber : httpstravel.kompas.comread20211215180500527melukat-tradisi-umat-hindu-di-bali-dan-wisata-
https://www.kompasiana.com/image/sekarkurniaa8325/5d0ddf63097f367a595a5022/hindu-di-bali-antara-agama-dan-
spiritual-
budaya-yang-saling-melekat?page=1

Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023


Sumber : https://desaingambarkeren.blogspot.com/2020/12/36-gambar-interaksi-manusia-dengan.html

Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023


3. Kebutuhan
Manusia / Ekonomi

• Interaksi manusia dengan


lanskap terbentuk dari
kondisi kebutuhan
manusia.
• Kebutuhan untuk makan,
hidup, dan bekerja
membentuk lanskap
menjadi sebuah ladang
ekonomi --> Sawah,
Kebun, Hutan, dll Sumber : httpswww.idxchannel.comeconomics90-ribu-hektare-sawah-hilang-tiap-tahun-ini-langkah-bpn

Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023


• Dalam rangka pemenuhan kebutuhan
hidup masyarakat, alam bukan hanya • Infrastruktur yang terbentuk berupa
menjadi faktor terpenting didalam hidup. Pedestrian, Jalur kendaraan mobil /
Munculya sebuah infrastruktur menjadi latar kendaraan, Fasilitas umum, Jembatan, Jalur
belakang dan kerangka pemenuhan
Rel kereta api, Bandara, Kanal, dll
kebutuhan dari kehidupan manusia.

Sumber : httpsleica-geosystems.comid-idindustriesreality-capturedigital-infrastructure
Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023
Sumber : https://www.idntimes.com/life/inspiration/anggita-rezki-a/hal-yang-dilarang-dilakukan-di-tempat-
Sumber : https://www.idxchannel.com/market-news/8-bandara-internasional-di-indonesia-ini-berpotensi-jadi- umum-c1c2
hub-dan-super-hub

Sumber : https://www.99.co/blog/indonesia/fasilitas-umum-sekitar-rumah/

Sumber : https://www.metropolitan.id/2020/12/tempat-sampah-baru-rp194-juta-mejeng-di-seputaran-ssa-
bogor/ Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023
4. Kepercayaan
• Interaksi antar manusia dan
lanskap dapat menjadi sebuah
pendekatan keagamaan,
alam menjadi sebuah tempat
dan kepercayaan bagi
beberapa masyarakat.

• Beberapa hal kemudian


dibuktikan dari berbagai
orientasi bangunan yang
mengarah ke sumbu tertentu,
sebuah kawasan yang menjadi
tempat keramat , dan
menggunakan alam sebagai Sumber : httpsbuguruku.comnilai-nilai-budaya-masa-praaksara-di-indonesia
ruang ritual.
Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023
Sumber : httpswww.flokq.comblogbaliexciting-bali-tourist-destinations

Haifa, Israel: the Bahai temple - terraces and


stairway
Sumber : httpstravel.kompas.comread20211215180500527melukat-tradisi-umat-hindu-di-bali-
dan-wisata-spiritual-

Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023


5. Perkembangan Teknologi /
Pendidikan
• Interaksi manusia dengan
alam juga menjadi sebuah
perkembangan teknologi,
dengan memanfaatkan SDA
yang ada, manusia
mengembangkan berbagai
teknologi dan benda yang
dapat menghasilkan panas,
listrik, batu bara, emas, dan
lainnya melalui pemanfaatan Sumber : https://www.ge.com/news/reports/ini-dia-10-sumber-energi-listrik-yang-menerangi-malammu-
sampah-pun-bisa
yang ada pada alam.
Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023
Sumber : https://mosaicone.blogspot.com/2017/01/contoh-pemanfaatan-sumber-daya-alam.html
Sumber : https://environment-indonesia.com/dampak-lingkungan-pembangkit-listrik-tenaga-angin/

Sumber : httpstravel.kompas.comread20211215180500527melukat-tradisi-umat-hindu-di-bali-dan-wisata-
spiritual-

Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023


TERIMA
KASIH

https://www.kompasiana.com/image/sekarkurniaa8325/5d0ddf63097f367a595a5022/hindu-di-bali-antara-agama-dan-budaya-yang-saling-melekat?page=1

Sumber : httpsi.pinimg.comoriginals03c57f03c57f2c362e5659a7d5d4c3b2ab08df.jpg Interaksi Manusia dan Lanskap – AL32218 | Semester Genap TA 2022/2023

Anda mungkin juga menyukai