Anda di halaman 1dari 1

HIZBUL WATHAN

PENGERTIAN HIZBUL WATHAN


Kepanduan Hizbul Wathan adalah organisasi otonom
persyarikatan Muhammadiyah yang
bergerak dalam bidang pendidikan kepanduan
putra maupun putri merupakan gerakan islam dan
dakwah amar makruf nahi munkar , berakidah islam
bersumberkan Al-qur'an dan As-sunnah.

SEJARAH SINGKAT HIZBUL WATHAN


HIZBUL WATHAN pada mulanya adalah nama madrasah yang
didirikan oleh KH. Mas Mansur di Surabaya pada tahun 1916 setelah ia
meninggalkan organisasi Nahdatul Wathan yang dibentuknya
bersama KH. Abdul Wahab Hasbullah.

Tujuan Hizbul Wathan adalah terwujudnya pribadi muslim


yang sebenar-benarnya dan siap menjadi kader
persyarikatan, umat, dan bangsa.

HW SEBAGAI PERINTIS PENDIRI KEPANDUAN HW


Hizbul Wathan bukan sekedar
kepanduan , namun pandu HW
juga di tempa untuk turut HIZBUL WATHAN
merintis dan memulai denyut didirikan pertama kali di
nadi kehidupan dakwah Yogyakarta pada 1336 H
Muhammadiyah. Pandu HW
(1918 M) atas prakarsa
turut merintis ranting dan
cabang di berbagai pelosok KH Ahmad Dahlan, yang
nusantara pada awal merupakan pendiri
pergerakan Muhammadiyah. Muhammadiyah .

Hizbul
Wathan
JANJI PANDU HIZBUL WATHAN
secara
harfiah 1. Setia mengerjakan kewajiban
bermakna saya terhadap Allah, Undang-

pembela Undang, dan Tanah Air.


2. Menolong siapa saja semampu
tanah air.
saya.
3. Setia menepati Undang-
Undang Pandu Hizbul Wathan.

Gina Alfin

9r2

Anda mungkin juga menyukai