Anda di halaman 1dari 5

Ilmu pengetahuan teknik

(Engineering sciences)

PUPUK DARI STRYFOAM

HESTI AULIA PRADHANI


ANDINI NURUL MAULYAH
MTSN 1 KOTA MAKASSAR

2021
FORM ABSTRAK

LOMBA KARYA ILMIAH REMAJA KE-50 TAHUN 2018

1. Objek penelitian berupa


o Manusia
JUDUL : Pupuk dari Stryfoam o Hewan
o Tumbuhan
BIDANG : Ilmu Pengetahuan Teknik o Pembuatan Alat
o Lain-lain
KATEGORI : Engineering Sciences

NAMA : Hesti Aulia Pradhani 2. Apa penelitian ini lanjutan dari peneli-
tian sebelumnya
o Ya, dari tahun....
Andini Nurul Maulyah
Tidak

SEKOLAH : MTSN 1 Kota Makassar


3. Metodologi penelitian yang digu-
Penelitian ini dilakukan karena banyaknya sampah yang berserakan
nakan
tidak dimanfaatkan, terutama sampah stryfoam yang bisa diolah o Kualitatif
menjadi pupuk. Adapun tujuan penelitian ini dimaksudkan untuk o Kuantitatif
meningkatkan produksi pupuk pada pertanian, membantu o Analisis Wacana
mengurangi macam-macam penyakit pada tanaman, memperbaiki o .......
kondisi kimia, fisika dan biologi tanah, mengurangi sampah stryfoam
dan memanfaatkan limbah styrofoam untuk dijadikan sebagai
alternatif salah satu bahan pembuatan pupuk. Stryfoam merupakan 4.Metode Penelitian
salah satu pilihan kemasan yang popular untuk digunakan sebagai o Wawancara
kemasan makanan yang rentan rusak maupun makanan sekalipun. o Kuisoner
Studi Laboraturium
Stryfoam memiliki keunggulan yaitu praktis dan tahan lama. Pupuk
o Observasi
organik adalah nama kolektif untuk semua jenis bahan organik asal
o Studi Literature
tanaman dan hewan yang dapat dirombak menjadi hara tersedia bagi Catatan:
tanaman. Dalam Permentan No.2/Pert/Hk/.060/2/2006, tentang Hapus yang tidak perlu
pupuk organik dan pembenah tanah, dikemukakan bahwa pupuk
organik yang berasal dari tanaman dan atau hewan yang telah
melalui proses rekayasa, dapat berbentuk padat atau cair yang
digunakan mensuplai bahan organik untuk memperbaiki sifat fisik,
kimia dan biologi tanah. Dengan menganalisis bahan pupuk dari
styrfoam yang dapat dimanfaatkan sebagai bahan pupuk
dibandingkan pupuk biasa. Penelitian ini direncanakan dalam masa
tiga bulan bertempat di laboraturium IPA MTSN 1 Kota Makassar.
Dalam analisis data yang dilakukan pada penelitian ini adalah
dengan menggunakan pupuk dari stryfoam ini ke salah satu
tanaman yang ada disekitar lingkungan. Lalu meneliti
perkembangan dan efek yang ditimbulkan pada tanaman yang
sudah diberi pupuk dari stryfoam dan membandingkannya
dengan tanaman yang diberi pupuk kimia dan juga
membandingkan dengan tanaman yang tidak diberi pupuk.
Semua data dimasukkan ke dalam Ms Excel, kemudian
membuat tabel dan grafik untuk membandingkan hasil tanaman
yang diberi pupuk dari stryfoam, pupuk berbahan kimia dan
tanaman yang tidak diberi pupuk

Kata Kunci : Pupuk, Stryfoam.


ISI PROPOSAL

Tidak ada ketentuan baku dalam format penulisan proposal dari panitia LKIR Ke-48 Tahun 2016.
SIlahkan pergunakan kaidah penulisan proposal penelitian yang umum dipergunakan (dapat
berkonsultasi dengan guru pembimbing dari sekolah).
BIODATA PESERTA

Ketua Tim
Nama : Hesti Aulia Pradhani
Sekolah : Mtsn 1 Kota Makassaar
Alamat Sekolah : JL. A. P. Pettarani No 1 A, Mannuruki, Kota Makassar
Alamat Rumah : BTN Kampung Kalimata Blok B No 1
Tempat Lahir : Makassar FOTO
Tanggal Lahir : 2 Mei 2007
Jenis Kelamin : Perempuan
Kelas : VIII
Nomor HP : 082346384853
Email : hestiaulia24@gmail.com

Anggota Tim (bila tidak ada dapat dihapus)


Nama : Andini Nurul Maulyah
Sekolah : Mtsn 1 Kota Makassaar
Alamat Sekolah : JL. A. P. Pettarani No 1 A, Mannuruki, Kota Makassar
Alamat Rumah : JL Syekh Yusuf Kompleks Kodam Katangka Blok A No 19
Tempat Lahir : Makassar FOTO
Tanggal Lahir : 2 April 2007
Jenis Kelamin : Perempuan
Kelas : VIII
Nomor HP : 081524518241
Email : dinimaulyah@gmail.com

Data Guru Pembimbing


Nama : Dra. Kartini
Sekolah : Mtsn 1 Kota Makassar
Mata Pelajaran : IPA TERPADU
Alamat Rumah : Jl. Swadaya 3 No 27
Jenis Kelamin : Perempuan
Nomor HP : 085255484391
Email : drakartini69@gmail.com

Anda mungkin juga menyukai