Anda di halaman 1dari 7

DINAS KESEHATAN KABUPATEN CIANJUR

PUSKESMAS CIJAGANG
Alamat: Kp. Cipurut Rt 003/003 Desa Cijagang Kec. Cikalongkulon

KEPUTUSAN
KEPALA PUSKESMAS CIJAGANG
NOMOR : C/VII/SK/7.6.4.1/ ...

TENTANG
PENETAPAN INDIKATOR KLINIS DI PUSKESMAS CIJAGANG

Menimbang : a. bahwa pasien mempunyai hak untuk mendapatkan pelayanan


klinis yang bermutu dan aman;
b. bahwa untuk mengetahui nilai keberhasilan pencapaian layanan
klinis, maka perlu ditetapkan indikator klinis;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana huruf a dan b
tersebut perlu dibuat ketetapan kepala Puskesmas tentang
penetapan indikator klinis di Puskesmas Cijagang.
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan;
2. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 Tentang Pemerintahan
Daerah;
3. Surat Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
1091/Menkes/SK/X/2004 tentang Standar Pelayanan Minimal
Bidang Kesehatan;
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 46 tahun
2015, tentang Akreditasi Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama;
5. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 Tahun 2014 Tentang Pusat
Kesehatan Masyarakat;
6. Peraturan Daerah Kabupaten Cianjur Nomor 02 Tahun 2008
tentang Urusan Pemerintahan Daerah Kabupaten Cianjur;
7. Peraturan Daerah Kabupaten Cianjur Nomor 07 Tahun 2008
tentang Organisasi Daerah dan Pembentukan Organisasi
Perangkat Daerah Kabupaten Cianjur;
8. Peraturan Bupati Cianjur Nomor 13 Tahun 2010 tentang
Pembentukan Pusat Kesehatan Masyarakat;
9. Peraturan Bupati Cianjur Nomor 14 Tahun 2010 tentang
Organisasi dan Tata Kerja Pusat Kesehatan Masyarakat
(Puskesmas) pada Dinas Kesehatan Kabupaten Cianjur;
10.Keputusan Bupati Cianjur Nomor 440 Tahun 2015 tentang
Persetujuan Peningkatan dan Penerapan Status Pola Pengelola
Keuangan Badan Layanan Umum Daerah Penuh Pusat Kesehatan
Masyarakat dan Laboratorium Kesehatan Daerah di Lingkungan
Dinas Kesehatan Kabupaten Cianjur.
MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS TENTANG PENETAPAN


INDIKATOR KLINIS DI PUSKESMAS CIJAGANG
KESATU : Indikator klinis merupakan acuan dalam pelayanan klinis untuk
menjamin mutu dan keselamatan pasien sebagaimana tercantum
dalam lampiran dan merupakan bagian yang tak terpisahkan dari
keputusan ini.
KEDUA : Indikator klinis sebagaimana dimaksud pada diktum kesatu
menjadi tolak ukur penilaian mutu layanan klinis.
KETIGA : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan, dengan
ketentuan akan diadakan perubahan dan perbaikan seperlunya
apabila di kemudian hari terdapat kekeliruan dalam penetapan
ini.

Ditetapkan di : Cianjur
Pada Tanggal : 2 Januari 2016
KEPALA PUSKESMAS CIJAGANG

JAVED S. MATAPUTUNG
LAMPIRAN
KEPALA PUSKESMAS CIJAGANG
NOMOR :C/VII/SK/7.6.4.1/...
TANGGAL : 2 JANUARI 2016
INDIKATOR KLINIS PUSKESMAS CIJAGANG
Indikator
No JenisPelayanan Standar
Jenis Uraian
1 Pendaftaran Senin-Kamis: 07.00-15.00 WIB
1. Jam buka pelayanan sesuai dengan ketentuan Jumat: 07.00-11.00 WIB
Input
Sabtu: 07.00-13.30 WIB
2. Kepatuhan petugas terhadap SOP 100%
1. Waktu penyediaan dokumen rekam medis ≤10Menit
Proses 2. Pengembalian dokumen rekam medis dilakukan setiap hari 100%
selesai pelayanan
Output 1. Tidak terjadi kesalahan dalam pemberian rekam medis 100%
Outcome 1. Kepuasan pasien ≥75%
2. UGD/RuangTindakan Senin-Kamis: 07.00-15.00 WIB
1. Jam buka pelayanan sesuai dengan ketentuan Jumat: 07.00-11.00 WIB
Input Sabtu: 07.00-13.30 WIB
2. Kepatuhan petugas terhadap SOP 100%
3. Tersedianya alat kesehatan dan obat-obatan emergensi Sesuai standar
1. Respon time petugas 3 Menit
2. Petugas selalu melakukan Triase 100%
Proses
3. Petugas selalu melakukan Informed Consent sesuai SOP 100%
4. Kepatuhan menggunakan APD 100%
1. Kejadian infeksi pasca tindakan ≤10%
Output ≥80%
2. Pasien gawat darurat dapat ditangani/dilakukan stabilisasi
Outcome 1. Kepuasan Pasien ≥75%
3 Klinik BP Input 1. Jam buka pelayanan sesuai dengan ketentuan Senin-Kamis: 07.00-15.00 WIB
Jumat: 07.00-11.00 WIB
Sabtu: 07.00-13.30 WIB
2. Pemberi pelayanan 75% Dokter
1. Kepatuhan petugas terhadap SOP 100%
Proses
2. Kesesuaian antara layanan klinis dengan rencana terapi ≥80%
1. Penulisan rekam medis Sesuai standar
Output
2. Penulisan obat sesuai formularium nasional 100%
Outcome 1. Kepuasan pasien ≥75%
4 Klinik MTBS/M Senin-Kamis: 07.00-15.00 WIB
1. Jam buka pelayanan sesuai dengan ketentuan Jumat: 07.00-11.00 WIB
Input
Sabtu: 07.00-13.30 WIB
2. Pemberi pelayanan 50% Bidan terlatih
1. Kepatuhan petugas terhadap SOP 100%
Proses
2. Kesesuaian antara layanan klinis dengan rencana terapi ≥80%
1. Penulisan rekam medis Sesuai standar
Output
2. Penulisan obat sesuai formularium nasional 100%
Outcome 1. Kepuasan pasien ≥75%
5 Klinik KIA/KB Senin-Kamis: 07.00-15.00 WIB
1. Jam buka pelayanan sesuai dengan ketentuan Jumat: 07.00-11.00 WIB
Input
Sabtu: 07.00-13.30 WIB
2. Pemberi pelayanan 75% Bidan terlatih
1. Kepatuhan petugas terhadap SOP 100%
Proses 2. Kesesuaian antara layanan klinis dengan rencana terapi ≥80%
3. Kepatuhan penggunaan APD 100%
1. Penulisan rekam medis Sesuai standar
Output
2. Penulisan obat sesuai formularium nasional 100%
≥75%
Outcome 1. Kepuasan pasien
6 Klinik Gigi Senin-Kamis: 07.00-15.00 WIB
1. Jam buka pelayanan sesuai dengan ketentuan Jumat: 07.00-11.00 WIB
Input Sabtu: 07.00-13.30 WIB
2. Pemberi pelayanan 75% Perawat Gigi
3. Dental Unit Sesuai standar
Proses 1. Kepatuhan petugas terhadap SOP 100%
2. Kesesuaian antara layanan klinis dengan rencana terapi ≥80%
3. Kepatuhan penggunaan APD 100%
1. Penulisan rekam medis Sesuaistandar
Output
2. Penulisan obat sesuai formularium nasional 100%
Outcome 1. Kepuasan pasien ≥75%
7 Klinik SDIDTK Senin-Kamis: 07.00-15.00 WIB
1. Jam buka pelayanan sesuai dengan ketentuan Jumat: 07.00-11.00 WIB
Input Sabtu: 07.00-13.30 WIB
2. Pemberi pelayanan 75% Perawat Gigi
3. Alat pemeriksaan SDIDTK Sesuai standar
1. Kepatuhan petugas terhadap SOP 100%
Proses
2. Kesesuaian antara layanan klinis dengan rencana terapi ≥80%
1. Penulisan rekam medis 100%
Output
2. Kunjungan SDIDTK di Puskesmas ≥ 10 pasien /bulan
Outcome 1. Kepuasan pasien ≥75%
8 KlinikImunisasi Senin-Kamis: 07.00-15.00 WIB
1. Jam buka pelayanan sesuai dengan ketentuan Jumat: 07.00-11.00 WIB
Input
Sabtu: 07.00-13.30 WIB
2. Pemberi pelayanan 100% Petugas terlatih
1. Kepatuhan petugas terhadap SOP 100%
Proses
2. Penyimpanan vaksin Sesuai standar
1. Penulisan rekam medis Sesuai standar
Output
2. Tidak terjadi reaksi KIPI 100%
Outcome 1. Kepuasan pasien ≥75%
9 Konseling (Tb, Gizi, Senin-Kamis: 07.00-15.00 WIB
Kesling) 1. Jam buka pelayanan sesuai dengan ketentuan Jumat: 07.00-11.00 WIB
Input Sabtu: 07.00-13.30 WIB
2. Pemberi pelayanan 75% Tenaga terlatih
3. Alat konseling Sesuai standar
1. Kepatuhan petugas terhadap SOP 100%
Proses
2. Kesesuaian antara layanan klinis dengan rencana terapi ≥80%
1. Penulisan rekam medis Sesuai standar
Output
2. Kunjungan pasien ke klinik konseling ≥10 pasien perbulan
Outcome 1. Kepuasan pasien ≥75%
10 LABORATORIUM Senin-Kamis: 07.00-15.00 WIB
1. Jam buka pelayanan sesuai dengan ketentuan Jumat: 07.00-11.00 WIB
Input Sabtu: 07.00-13.30 WIB
2. Pemberi pelayanan 100% Petugas terlatih
3. Alat Laboratorium Tersedia sesuai Jenis Layanan
1. Kepatuhan petugas terhadap SOP 100%
Proses 2. Pengelolaan Limbah Sesuai standar
3. Kepatuhan penggunaan APD 100%
Output 1. Hasil pemeriksaan Lab 100% Valid
Outcome 1. Kepuasan pasien ≥75%
11 LOKET OBAT Senin-Kamis: 07.00-15.00 WIB
1. Jam buka pelayanan sesuai dengan ketentuan Jumat: 07.00-11.00 WIB
Input Sabtu: 07.00-13.30 WIB
2. Pemberi pelayanan 100% petugas medis
3. Ketersediaan formularium Sesuai standar
1. Kepatuhan petugas terhadap SOP 100%
Proses 2. Waktu tunggu pelayanan obat jadi ≤10 menit
3. Waktu tunggu pelayanan obat racikan ≤ 15 menit
Output 1. Tidak adanya kejadian salah pemberian obat 100%
Outcome 1. Kepuasan pelanggan ≥75%
12 Pelayanan Rujukan Senin-Kamis: 07.00-15.00 WIB
1. Jam buka pelayanan sesuai dengan ketentuan Jumat: 07.00-11.00 WIB
Sabtu: 07.00-13.30 WIB
Input
2. Pemberi pelayanan ≥80%
3. Ketersediaan jaringan internet 100%
4. Ketersediaan kendaraan rujukan Standar ambulance
1. Kepatuhan petugas terhadap SOP 100%
Proses 2. Waktu tunggu pelayanan rujukan P-Care ≤15 menit
3. Stabilisasi pasien gawat darurat 100% dilakukan
Output 1. Tidak terjadi keterlambatan dalam proses rujukan 100%
Outcome 1. Kepuasan pelanggan ≥75%
13 Mobil Ambulance Input 1. Ketersediaan pelayanan mobil ambulance 24 jam
1. Standar K3 terpenuhi 100%
2. Semua alat transportasi berfungsi 100%
Proses
3. Waktu tanggap pelayanan ambulan kepada masyarakat yang ≤30 menit
membutuhkan
Output 1. Tidak terjadinya kecelakaan ambulans 100%
Outcome 1. Kepuasan pelanggan ≥75%
14 Pemeliharaan alat dan Input 1. Adanya Penanggung Jawab sarana pelayanan SK Kapus
sarana kesehatan Proses 2. Kepatuhan petugas dalam pemeliharaan alat Sesuai SK dan Jadwal
pemeliharaan
3. Sterilisasi alat yang harus disterilisasi Sterilisasi sesuai SOP
Output 1. Alat ukur dan alat laboratorium yang dikalibrasi tepat waktu 100%
Outcome 1. Kepuasan Pasien ≥75%
15 Pencegahan dan Input 1. Ketersediaan APD ≥ 60%
Pengendalian Infeksi Proses 1. Penggunaan APD saat bertugas 100%

KEPALA PUSKESMAS CIJAGANG

JAVED S. MATAPUTUNG

Anda mungkin juga menyukai