Anda di halaman 1dari 10

LAPORAN SEMENTARA

PRKTIKUM GEOSTATISTIKA TG 3009

MODUL KE – 01
KONSEP STATISTIKA DASAR

Oleh:
Muhamad Arif Samsudin 120120158

Asisten :
DANI PUSPITA SARI 119120030
GRASELA YUNISIA SIREGAR 119120052
DENNYA ANGELINE A.P 119120097
AHMAD MAULANA SIDIK 119120133
ANUGRAH MARIO TAMBA 119120161
GHEVIRA ANGELINA MITRA 120120018
FAJAR ADIVADILAH 120120124
SALSABILA MUKHSIS 120120160

PROGRAM STUDI TEKNIK GEOFISIKA


JURUSAN TEKNOLOGI PRODUKSI DAN INDUSTRI
INSTITUT TEKNOLOGI SUMATERA
2023
HASIL DAN PEMBAHASAN
1. HISTOGRAM POROSITAS
1.1 Bins = 3

1.2 Bins = 20
1.3 Bins = 8

1.4 Bins = 58
2. HISTOGRAM PERMHEABILITAS
2.1 Bins = 3

2.2 Bins = 20
2.3 Bins = 8

2.4 Bins = 58
3. HISTOGRAM LOG PERMHEABILITAS.
3.1 Bins = 3

3.2 Bins = 20
3.3 Bins = 8

3.4 Bins = 58
4. HASIL PERHITUNGAN MEDIAN, MEAN, VARIANSI, DAN
KOEFISIEN VARIANSI

4.1 POROSITAS

4.2 PERMHEABILITAS

4.3 LOG PERMHEABILITAS


PEMBAHASAN
Pada hasil 1 adalah gambar histogram porositas, dengan diberikan variasi Bins:
3, 20, 8 dan 58, Bins sendiri adalah Angka yang dikelompokkan dalam bentuk rentang
tertentu, misal diberikan bins sebesar 3, maka grafik yang keluar hanya 3 batang grafik,
begitupun untuk variasi bins lainnya, grafik yang keluar akan menyesuaikan dengan
jumlah bins yang di inputkan. Histogram sendiri adalah sebuah diagram yang
mengambil sekumpulan pengukuran dan menggambarkan banyaknya pengukuran
(frekuensi) yang terdapat dalam masing-masing interval. Histogram juga merupakan
pendekatan untuk probability density function (pdf).
Dari hasil histogram porositas menunjukkan trend grafik yang lebih basar pada
area 15-20. Pada hasil 2 yaitu histogram permheabilitas, yang juga dilakukan
menggunakan variasi bins yang sama, menunjukkan trend grafik yang lebih tinggi pada
area antara 1-2. Pada hasil 3 yaitu histogram log permheabilitas, yang juga masih
dilakukan variasi bins yang sama, menunjukkan trend grafik yang lebih tinggi pada
area antara 1-3.

Dari hasil ketiga histogram dapat diamati bahwa porositas terpusat ditengah,
permeabilitas dari kiri ke kanan, dan log permheabilitas dari kanan kebanyakan nilai
minus. Dipilihnya variasi bins 58, karena semakin besar bins maka gambar grafik
histogram akan semakin jelas, dan juga trend naik turunnya grafik akan dapat diamati
dengan lebih mudah.
Hasil 4 adalah hasil perhitungan mean, median, variansi dan koefisien variansi,
dari porositas, permheabilitas, dan log permheabilitas.
Adapun sedikit penjelasan mengenai modul yang digunakan pada
pemrogramannya, yaitu pandas yang digunakan untuk memproses data, mulai
pembersihan data, manipulasi data, hingga melakukan analisis data, lalu numpy untuk
memproses data, mulai pembersihan data, manipulasi data, hingga melakukan analisis
data, matplotlib digunakan untuk melakukan visualisasi data secara 2D maupun 3D dan
menghasilkan suatu gambar, seaborn untuk membuat grafik dan statistik, dan math
mengevaluasi operasi matematika yang kompleks.
LAMPIRAN

Link Google Colab :


https://colab.research.google.com/drive/1NlNT4CfMF0QJFQpQfc1nw46p_Evc
A35a?usp=sharing

Excel

Google Colab

Anda mungkin juga menyukai