Anda di halaman 1dari 3

RINCIAN KEWENANGAN KLINIS

BIDAN
Rekomendasi Rincian Kewenangan klinis untuk bidan dalam menjalankan prosedur tindakan
medis di Rumah Sakit Ibu dan Anak Selaras diberikan dalam rangka peningkatan kualitas pelayanan dan
keselamatan pasien dengan kemampuan bersikap secara bertanggung jawab dan mentaati semua
disiplin dan etika keperawatan serta moral yang baik kepada pasien, sejawat dan masyarakat.

Kewenangan ini diberikan kepada :

Nama : Monalisa Astrid Wulandari

Kualifikasi : PK II

Kewenangan prosedur yang diberikan termasuk inti pelayanan yaitu melakukan diagnosis, intervensi,
implemetasi dan evaluasi asuhan kebidanan dalam penatalaksanaan dalam bidang keperawatan dan
kebidanan dengan rincian untuk prosedur tindakan sebagai berikut :

NO PROSEDUR TINDAKAN MANDIRI DIBAWAH KETERANGAN


SUPERVISI

1. Melakukan Intervensi spesifik


persiapan dan pengkajian pasien PK I
dan PK II Kebidanan
2. Mengkaji riwayat kehamilan dengan
penyakit penyerta
3. Melakukan intervensi spesifik
pemeriksaan fisik pasien pada PK I dan
PK II Kebidanan
4. Melakukan pemeriksaan kondisi status
neorologis
5. Melakukan intervensi spesifik
komunikasi, kolaborasi, dan konseling
tindakan PK I dan PK II Kebidanan
6. Memberikan konseling kepada pasien
7. Memberi motivasi spiritual
8. Melakukan kolaborasi dengan
penunjang medis
9. Melakukan kolaborasi dengan manager
keperawatan
10. Berperan sebagai konsultan pada
bidangnya
11. Melakukan intervensi spesifik
identifikasi resiko keamanan pasien PK I
dan PK II Kebidanan
12 Melakukan intervensi spesifik eliminasi
urine dan pengambilan bahan
laboratorium PK I dan PK II Kebidanan
13 Melakukan pengambilan sekret vagina
14 Melakukan pengambilan sekret serviks
15 Melakukan intervensi Spesifik eliminasi
alvi (Feses) PK I dan PK II Kebidanan
16 Melakukan intervensi spesifik vital signt
PK I dan PK II Kebidanan
17 Melakukan intervensi spesifik prinsip
pencegahan infeksi PK I dan PK II
Kebidanan
18 Melakukan intervensi spesifik
kegawatdaruratan obstetrik PK I dan PK
II Kebidanan
19 Mempersiapkan operasi kasus sedang
20 Melakukan intervensi spesifik asuhan
persalinan PK I dan PK II Kebidanan
21 Menjahit robekan vagina dan perenium
tingkat IV
22 Melakukan heacting pada ruptur portio
23 Menolong persalinan sungsang
24 Menolong persalinan mal presentasi
25 Melakukan manual plasenta
26 Melakukan pemasangan tampon uterus
27 Melakukan pemasangan balon uterus
28 Melakukan intervensi spesifik asuhan
bayi baru lahir PK I dan PK II Kebidanan
29 Memasang infus intra umbilikal
30 Melakukan perawatan kanguru mother
care
31 Melakukan intervensi spesifik asuhan
ibu nifas dan KB PK I dan PK II
Kebidanan
32 Melakukan intervensi spesifik asuhan
ibu nifas dan KB PK I dan PK II
Kebidanan
Melakukan intervensi spesifik asuhan
ibu nifas dan KB PK I dan PK II
Kebidanan
KETERANGAN :

M : Mandiri

DS : Dibawah Supervisi

Demikianlah RINCIAN KEWENANGAN KLINIS ini diberikan sebagai acuan dalam melaksanakan
penatalaksanaan prosedur tindakan, dengan ketentuan dilarang melakukan prosedur tindakan diluar
rincian kewenangan klinis kecuali dalam keadaan darurat dan tidak ada sejawat lain yang memiliki
kewenangan tersebut.

Mengetahui

Direktur, Ketua Sub Komite Kredensial

dr. Enda Ita Ketaren Ns. Verawati Tarigan,S.Kep

Anda mungkin juga menyukai