Anda di halaman 1dari 4

1.

Praktek pembelajaran terpadu dikelas II SDS Adya Pratama dapat dilihat di link
youtube sbb: https://youtu.be/t4azYyt8PpU

2. Jawaban latihan komprehensip 3

1. Bentuk kegiatan akhir dan tindak lanjut

Kegiatan akhir dalam pembelajaran tidak hanya diartikan sebagai kegiatan


untuk menutup pelajaran, tetapi juga sebagai kegiatan penilaian hasil belajar siswa
dan kegiatan tindak lanjut. Kegiatan tindak lanjut harus dicapai berdasarkan pada
proses dan hasil belajarsiswa.Secara umum kegiatan akhir dan tindak lanjut
pembelajaran yang harus dilakukan oleh guru diantaranya:

1. Menilai proses hasil belajar mengajar


2. Memberikan tugas/latihanyang dikerjakan diluarjampelajaran.
3. Memberikan motivasi dan bimbinganbelajar.
4. Menyampaikan alternatif kegiatan belajar yang dapat di lakukan siswa di luar jam
pelajaran.
5. Berdasarkan hasil penilaian belajar siswa, kemungkinan siswa harus diberikan
program pembelajaran secara pribadi atau kelompok untuk melaksanakan
program pengayaan dan atau perbaikan yang dilakukan di luar jam pelajaran.
Kegiatan tersebut merupakan rangkaian yang tidak dapat
dilakukandipisahkan. Sedangkan waktu yang tersedia untuk kegiatan tersebut
relatif singkat, maka guru perlu mengatur dan memanfaatkan waktu seefisien
mungkin untuk kegiatan tersebut.

Tema : Tugasku

Subtema : Tugasku sehari-hari di rumah

Kegiatan Akhir

 Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / rangkuman hasil belajar selama sehari


 Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari (untuk mengetahui hasil
ketercapaian materi)
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk menyampaikan pendapatnya tentang
pembelajaran yang telah diikuti.
 Melakukan penilaian hasil belaja
 Memberikan tugas pekerjaan rumah kepada siswa
 Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-masing (untuk
mengakhiri kegiatan pembelajaran) (Religius)
2. Keterampilan dasar mengajar
1. Keterampilan membuka dan menutup pelajaran
2. Keterampilan menjelaskan dan bertanya
3. Keterampilan memberikan penguatan dan variasi dalam pembelajaran
4. Keterampilan mengelola kelas
5. Keterampilan memimpin diskusi
6. Keterampilan mengelola kelompok kecil dan perorangan

Dalam pertanyaan nomor 2 jawabannya adalah keterampilan memberikan penguatan dan


variasi dalam pembelajaran yang dilakukan dengan:

1. Memberikan penguatan non verbal


- Penguatan dengan mimik dan gerakan tubuh
- Penguatan dengan kegiatan yang menyenangkan
2. Variasi dalam gaya mengajar
3. Variasi dalam pola interaksi pembelajaran
- pola interaksi satu arah
- pola interaksi dua arah
- pola interaksi banyak arah

4. Variasi dalam penggunaan media


3. Catatan sekolah adalah laporan tentang kemajuan belajar siswa berupa deskripsi tentang
aspek-aspek yang dialami siswa berlaitan dengan mata pelajaran di sekolah

Contoh catatan sekolah


Jurnal merupakan catatan harian siswa yang menggambarkan kegiatan siswa setiap hari.
Jurnal ini dapat berisikan hal-hal yang dilakukan siswa didalam kelas maupun diluar jam
sekolah, selain itu juga dapat digunakan oleh guru untuk memberikan pertimbangan,
motivasi, dan penguatan kepada siswa

Contoh jurnal sekolah

Anda mungkin juga menyukai