Anda di halaman 1dari 3

KISI-KISI PENULISAN SOAL PENILAIAN TENGAH SEMESTER GENAP

SMP KABUPATEN WONOGIRI


MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA
KELAS IX
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

No Kompetensi Materi Indikator Jenis Soal No


Dasar Soal
1 3.7 Teks Peserta didik dapat menentukan pernyataan yang tepat untuk pengertian teks tanggapan PG 1
Mengidentifikas tanggapan Disajikan penggalan teks tanggapan, peserta didik dapat menentukan objek yang ditanggapi PG 2
i informasi Pengertian Disajikan penggalan teks tanggapan, peserta didik dapat menentukan pendapat penulis PG 3
berupa kritik Struktur Teks terhadap tokoh yang ditanggapi.
atau pujian dari Ciri Disajikan penggalan teks tanggapan, peserta didik dapat menentukan ide pokok paragraf PG 4
teks tanggapan Kebahasaan teks tanggapan.
(lingkungan Menyimpulka Disajikan penggalan teks tanggapan peserta didik dapat menentukan kalimat utama teks. PG 5
hidup, kondisi n Disajikan satu paragraf, peserta didik dapat menentukan simpulan pendapat kontra pada PG 6
sosial, dan/atau Menyusun teks.
keragaman teks Disajikan penggalan teks tanggapan, peserta didik dapat menentukan bagian struktur teks PG 7
budaya, dll) tanggapan tanggapan dengan tepat.
yang Menyunting Disajikan penggalan teks tanggapan, peserta didik dapat menentukan bagian struktur teks PG 8
didengar dan/atau teks tanggapan dengan tepat.
dibaca. Tanggapan Disajikan penggalan teks tanggapan, peserta didik dapat menentukan bagian struktur teks PG 9
4.7 tanggapan dengan tepat.
Menyimpulkan
isi teks Disajikan penggalan teks tanggapan , peserta didik dapat menentukan informasi pada teks PG 10
tanggapan dengan tepat.
berupa kritik Disajikan penggalan teks tanggapan, peserta didik dapat menentukan makna isi teks PG 11
atau pujian tanggapan dengan tepat.
(mengenai Disajikan paragrap tentang persyaratan memberikan pujian, peserta didik dapat menentukan PG 12
lingkungan
hidup, kondisi jenis pujian dengan memperhatikan hal tertentu.
sosial, dan/atau Disajikan kalimat pujian, peserta didik dapat menentukan bentuk pujian yang harus PG 13
keragaman dihindari.
budaya) yang Disajikan pernyataan berupa tanggapan, peserta didik dapat menetukan jenis pernyataan PG 14
didengar dan tersebut dengan tepat.
dibaca. Disajikan kalimat berupa tanggapan, peserta didik mampu menentukan kalimat pujian PG 15
terhadap suatu produk dengan tepat.
3.8 Menelaah Disajikan kalimat berupa tanggapan, peserta didik mampu menentukan kalimat kritikan PG 16
struktur dan dengan tepat.
ke-bahasaan Disajikan penggalan teks tanggapan, peserta didik dapat menentukan makna kalimat PG 17
dari teks pertama teks dengan tepat.
tanggapan
(lingkungan
Disajikan paragraf teks tanggapan, peserta didik dapat menentukan ide pokok paragraf PG 18
hidup, kondisi dengan tepat.
sosial, Disajikan paragraf teks tanggapan, peserta didik dapat menentukan makna kata maestro PG 19
dan/atau pada kalimat dengan tepat.
keragaman Disajikan paragraf teks tanggapan, peserta didik mampu menentukan penilaian berupa PG 20
budaya, dll) kalimat pujian dengan tepat.
berupa kritik, Disajikan empat kalimat bernomor 1 s.d. 4, peserta didik dapat menentukan yang santun PGK 1
sanggahan, dalam menerima pujian secara tepat
atau pujian
Disajikan langkah-langkah menulis, peserta didik dapat menentukan yang bukan langkah- PGK 2
yang didengar
dan/atau
langkah menulis teks tanggapan
dibaca Disajikan bagian struktur teks tanggapan, peserta didik dapat menentukan struktur teks PGK 3
4.8 tanggapan dengan benar.
Mengungkapk Peserta didik dapat menentukan isi pernyataan teks tanggapan pujian atau kritikan. PGK 4
an kritik, Disajikan penggalan teks tanggapan yang kalimatnya bernomor 1 s.d. 4, peserta didik dapat PGK 5
sang-gahan, menentukan kalimat yang menyatakan kelebihan karya.
atau pujian Disajikan penggalan teks tanggapan yang kalimatnya bernomor 1 s.d. 4, peserta didik dapat PGK 6
dalam bentuk menentukan kalimat yang menyatakan kelebihan dan kelemahan karya.
teks
Disajikan penggalan teks tanggapan yang kalimatnya bernomor 1 s.d. 4, peserta didik dapat PGK 7
tanggapan
secara lisan
menentukan pernyataan berupa pujian dengan tepat
dan/atau tulis Disajikan penggalan teks tanggapan yang kalimatnya bernomor 1 s.d. 4, peserta didik dapat PGK 8
dengan menentukan penulisan kata yang tidak tepat.
memperhatika Disajikan penggalan teks tanggapan, peserta didik dapat menentukan konjungsi dengan PGK 9
n struktur dan tepat.
kebahasaan Disajikan penggalan teks tanggapan, peserta didik dapat menentukan kesalahan penulisan PGK 10
kata dan pembetulannya dengan tepat.

1. Disajikan teks tanggapan, peserta didik dapat menentukan bagian struktur dengan Menjodohkan 1
benar..
2. Disajikan pernyataan, peserta didik dapat menentukan makna pernyataan tersebut Menjodohkan 2
dengan benar.
3. Disajikan kalimat teks tanggapan, peserta didik menentukan kalimat pujian atau Menjodohkan 3
kritikan
4. Disajikan paragraf, peserta didik dapat menentukan ide pokok dengan tepat Menjodohkan 4
5. Disajikan paragraf, peserta didik menentukan kalimat pujian atau kritikan dengan tepat Menjodohkan 5
Disajikan teks Tanggapan, peserta didik dapat melengkapi pernyataan sesuai dengan
isi teks Tanggapan dengan tepat.
1. peserta didik dapat menuliskan objek yang ditanggapi dengan tepat Isian Singkat 1
2. peserta didik dapat menuliskan pembuat/penulis/penghasil karya yang ditanggapi Isian Singkat 2
dengan tepat
3. peserta didik dapat menuliskan bentuk tanggapan tidak tepat. Isian Singkat 3
4. peserta didik dapat menuliskan cara menanggapi dengan tepat. Isian Singkat 4
5. peserta didik dapat menuliskan bagian struktur teks tanggapan dengan benar. Isian Singkat 5
Peserta didik dapat menuliskan struktur teks tanggapan dan menjekaskan maksudnya Uraian 1
Peserta didik dapat menetukan : Uraian 2
a. bagian struktur teks tanggapan!
b. kalimat utama
c. ide pokok
d. konjungsi antarkalimat
Disajikan paragraf teks tanggapan, peserta didik mampu: Uraian 3
a. Menulis dua kalimat pujian dengan benar,
b. Menulis dua kalimat kritikan dengan benar
Disajikan ilustrasi, peserta didik mampu menuliskan tiga kalimat santun ketika menerima Uraian 4
pujian dari orang lain.
Disajikan paragraf teks tanggapan secara acak, siswa mampu menulis kembali teks tersebut Uraian 5
secara urut.

Wonogiri, 26 Januari 2023


Penyusun,

MGMP Bahasa Indonesia

Anda mungkin juga menyukai