Anda di halaman 1dari 21

PENGARUH PACKAGING PRODUK TERHADAP

MINAT KONSUMEN DI PT. RIA BUSANA 56


DAYEUHKOLOT

Diajukan sebagai salah satu syarat untuk menempuh ujian sekolah pada sekolah
menengah kejurusan mutiara sandi tahun ajaran 2022/2023

Disusun oleh:

Nama : RANGGA FERDIANSYAH


Kelas : XI C BDP
No. Induk :
Bidang Keahlian : Bisnis Dan Manajemen
Program Keahlian : Bisnis Dan Pemasaran
Kompentesi Keahlian : Bisnis Daring Dan Pemasaran

LEMBAGA PENDIDIKAN POLA INDONESIA

SMK MUTIARA SANDI BALEENDAH

JL.Raya Laswi No. 345 Kel Manggahang Kec. Baleendah


LEMBAR PENGESAHAN I

SMK MUTIARA SANDI BALEENDAH

Bidang Keahlian : Bisnis Dan Manajemen


Program Keahlian : Bisnis Dan Pemasaran
Kompetensi Keahlian : Bisni Daring Dan Pemasaran

Guru Pembimbimbing

SITI MARYANI, S.E

Mengetahui

KEPALA SMK MUTIARA SANDI BALEENDAH

.......................
LEMBAR PENGESAHAN II

PT. RIA BUSANA 56

DAYEUHKOLOT
KATA PENGANTAR

Bismillah hirahmanirahim

Assalamualaikum wr.wb

Pertama-tama kami panjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah
memberikan kesehatan dalam praktik kerja industry (PRAKERIN). Dan menulis
laporan ini merupakan syarat untuk memenuhi atau mengikuti ujian sekolah (US),
Dan laporan ini sebagai bukti bahwa penyusun telah melaksanakan dan
menyelesaikan praktek kerja industri (PRAKERIN) di ria busana 56 dayeuhkolot.

Dan kami tidak lupa mengucapkan terima kasih kepada semua pihak dan kami
ucapkan banyak-banyak terima kasih kepada yang terhormat:

1. kedua orang tua dan saudara-saudara, yang telah memberikan


semangat dan dukungan.
2. ......................................., selaku kepala sekolah SMK MUTIARA SANDI
BALEENDAH.
3. Siti Maryani, S.E, selaku ketua pelaksana PRAKERIN dan selaku guru
pembimbing laporan.
4. Bapak ibu guru SMK MUTIARA SANDI BALEENDAH, yang telah
memberikan bimbingan.
5. Bpk. Norman Muzamil, selaku pemimpin RIA BUSANA 56
DAYEUHKOLOT
6. Bpk. Tevi Moch, selaku pembimbing PRAKERIN di RIA BUSANA 56
DAYEUKOLOT
7. Karyawan RIA BUSANA 56 DAYEUHKOLOT. yang telah member
pengarahan dalam dunia kerja.
8. Serta semua pihak yang turut membantu dalam penyusunan laporan ini
yang namanya tidak tercantum, penyusun mengucapkan banyak terima
kasih sebesar-besarnya.
Demikian yang dapat saya sampaikan, mohon maaf jika ada salah kata
mudah-mudahan laporan ini memberikan manfaat dan menambah
wawasan berifikir serta referensi ataupun informasi yang bermanfaat bagi
pengetahuan.

Wassalamualaikum wr.wb

Bandung, Maret 2023

Penyusun
DAFTAR ISI
DAFTAR ISTILAH
DAFTAR LAMPIRAN

OWNER
BPK RAMLAN GINTING

DIREKTUR
BPK LEONARDO GINTING

GENERAL MANAGER
MARPANI DJARKASIH

DEPUTI GENERAL MANAGER


-

AREA MANAGER
DEDE ALFATH

STORE MANAGER
NORMAN MUZAMIL

SUPERVISOR SUPERVISOR HEAD CASHIER MCD


TEVI MOCH M YUSUF NUR ARTA HERDI PURWANTO

CASHIER EDP
HENDI SUPRIADI SANDI SANDORO
RANY A

STORE ADMIN SALES EXECUTIF ANNOUNCER STORE WAREWHOUSE


RINI MARYANI AL - ANWAR APRIZAL PRATIKNO
M HENDRIK KURNIAWAN
GUNAWAN
NUR FAJRINA S

DRIVER SALES ASSISTENT KHL


BAB I

PENDAHULUAN

1 .1 Latar belakang PRAKERIN

Praktek kerja indstri (PRAKERIN) merupakan kegiatan praktek


penambahan pengalaman untuk siswa-siswi sekolah menengah kejuruan
(SMK) pada dunia kerja terkait selama jangka waktu tertentu dengan melalui
tahap pengamatan dan pelaksanaan kegiatan yang nyata. Sehingga siswa-
siswi akan menambah pengetahuan yang sebelumnya diperoleh dibangku
sekolah.
Mengingat pentingnya hal di atas,maka setiap sekolah menengah kejuruan
(SMK) wajib mengadakan PRAKERIN dengan tujuan pelaksanaan salah satu
syarat menempuh ujian sekolah (US).
Dari uraian di atas maka setiap sekolah menengah kejuruan (SMK) wajib
mengadakan kegiatan PRAKERIN dengan tujuan mendekatkan siswa-siswi
pada pelaksanaan kegiatan yang nyata baik di instansi pemerintah maupun
swasta serta persahaan yang berkaitan dengan proses studi yang dilakukan
atau diajarkan.

1.2 Tujuan PRAKERIN

a. Mengembangkan sikap professional yang diperlukan siswa-siswi untuk


memasuki lapangan kerja yang sesuai
b. Meningkatkan pengenalan siswa-siswi pada aspek-aspek usaha potensial
dalam lapangan kerja
c. Meningkatkan keterampilan yang membentuk sebagai bekal untuk
memasuki lapangan kerja
d. memperluas penyerapan teknologi baru dari lapangan kerja
e. memperoleh masukan dan umpan balilk untuk diperoleh dalam
kesepadanan pendidikan kejuruan
f. menciptakan peluang kerja untuk menetapkan lulusan industri atau
perusahaan dan masyarakat
g. menambah pengetahuan dalam mengenal dunia kerja

1.3 Alasan Pemilihan Judul

Dalam pemilihan judul yang saya pilih dalam laporan PRAKERIN ini
adalah:

“ PENGARUH PACKAGING PRODUK TERHADAP


MINAT KONSUMEN DI PT. RIA BUSANA 56
DAYEUHKOLOT ”

Penyusun meiliki alasan tersendiri dan menyesuaikan dengan pekerjaan


selama penyusun melaksanakan di perusahaan tersebut.

Hal ini dimaksudkan untuk mengethui lebih dalam tentang pengauh


packaging produk terhadap minat konsumen.

1.4 Metode Menyusun Laporan

Metode penyusunan laporan adalah mengguankan bahasa Indonesia


yang baik dan benar dengan ejaan yang yang disempurnakan dan pedoman
pembuatan laporan tersebut.

Adapun metode yang di gunakan penyusun dalam penulisan laporan


yaitu sebagai berikut:

a. Studi Pusaka
Yaitu mengumpulkan data dari berbagai sumber yang dihasilkan sesuai
dengan data yang dibutuhkan
b. Wawancara (interview)
Yaitu pengumpulan data dengan cara tanya jawab
c. Pengamatan
Yaitu melakukan pengamatan secara langsung di lapangan kerja
(PRAKERIN)

1.5 Tempat Dan Waktu pelaksanaan

Tempat pelaksanaan praktek kerja industri (PRAKERIN) bertepapatan di


PT. RIA BUSANA 56 DAYEUKOLOT.
Waktu pelaksanaan praktek kerja industry (PRAKERIN) dilaksanakan
selama 2 bulan mulai dari tanggal 11 januari – 11 maret 2023

Jadwal Kegiatan Prakerin

Hari Masuk Pulang


Senin 09:00 16:00
Selasa LIBUR LIBUR
Rabu 09:00 16:00
Kamis 09:00 16:00
Jum’at 09:00 16:00
Sabtu 09:00 16:00
Minggu 09:00 16:00

Tabel 1.1 Waktu Pelaksanaan Praktek Kerja Industri (PRAKERIN)


1.6 Sistematika Laporan

BAB I PENDAHULUAN
Latar Belakang PRAKERIN, Tujuan PRAKERIN, Alasan Pemilihan Judul,
Metode Penyusunan LAPORAN, Tempat Dan Waktu Pelaksanaan, Sistematika
Laporan.

BAB II URAIAN UMUM


Sejarah singkat perusahaan, Letak Geografis/lokasi, Fungsi, Kedudukan,
& Tujuan Perusahaan, Visi & Misi Perusahaan, Logo/Lambang Perusahaan,
Struktur Organisasi Perusahaan, Pandangan Teori & Pustaka

BAB III URAIAN UMUM

BAB IV PENUTUP
Kesimpulan, Saran Bagi Perusahaan & Bagi Sekolah.
BAB II
URAIAN UMUM

2.1 Sejarah Singkat Ria Busana


Dimulai pada tahun 1995, asal mula Ria Busana Group berdiri dari sebuah
toko yang berlokasikan di lantai dasar Dewi Sartika Bogor dan di beri nama
ria busana 01 oleh Bapak Ramlan Ginting (Owner Ria Busana Group), di
mana toko Ria Busana adalah perusahaan yang bergerak di bidang retail yang
menjual semua jenis pakaian (dari mulai perlengkapan bayi sampai dengan
dewasa). Pada saat itu karyawan nya hanya berjumlah 6 orang saja. Pada
bulan Oktober 1996, di buka toko kedua di Plaza Bogor yang dikenal dengan
Ria Busana 02. Pada tahun 1998, berdiri toko ketiga, masih di Dewi Sartika
Bogor yang dikenal dengan Ria Busana 03. Pada saat itu toko Ria Busana
hanya sekedar kios-kios kecil saja yang belum berbentuk perusahaan seperti
sekarang ini, yang mana perdagangan dan perindustriannya dilakukan sendiri.
Pada tahun 1999 mulai lah terbentuk suatu struktur jabatan seperti dekorasi
gudang dll. Dimana pada saat itu juga berbarengan terbentuk RB 04 yang
berlokasikan di Jl.Cibinong. Management Ria Busana mulai terbentuk
meskipun masih sangat sederhana tetapi kinerja dan kemajuannya sangat baik
sekali, terbukti dengan mulai berdirinya toko di luar daerah Bogor, yaitu RB
05 (Cianjur), RB 09 (Cianjur), RB 07 (Bandung), RB 08 (Bandung). Pada
tahun 2000 juga di dirikan RB 06 di Plaza Bogor dan RB 10 di Cibinong yang
sampai saat ini menjadikan torpusat. Pada tahun 2001, struktur organisasi Ria
Busana semakin jelas dan lengkap di tambah dengan jabatan yang menunjang
terhadap penjualan, seperti bagian Cashier, Marchandise Departement (MD),
SM, MCD, SPV, Admin, dll. Pada tahun yang sama pula di dirikan RB 11 di
Jatinegara, RB 12 di Plaza Bogor, dan RB di Jatinegara. Setelah ekspansi dari
Ria Busana tidak bisa di bending lagi. Pada tahun 2002, struktur organisasi
mulai ada personalia, di karenakan kebutuhan akan sumber daya manusia
semakin cepat dan banyak. Di tahun ini juga di dirikan RB 14 di Bandung,
satu tahun berikutnya di Bandung Victoria Busana dengan nama VB 02 dan
VB 03 di Bandung. Muncul beberapa toko baru lagi di berbagai daerah,
hingga berdirilah toko Ria Busana 56 berlokasikan di Dayeuhkolot Kabupaten
Bandung pada tahun 2014 tepatnya pada tanggal 6 Desember. Di mulai
pembangunan pada tanggal 22 November 2014, yang mana bangunan RB 56
ini merupakan bangunan bekas toko K2 Busana. Dan kemudian di buka lantai
1 (AllOut) pada tanggal 31 Januari 2015. Hingga sampai saat ini telah tercatat
total toko Ria Busana Group ±100 toko tersebar diman canegara, dan
diperkirakan akan terus bertambah.

2.2 Letak Geografis / Lokasi Perusahaan

Gambar 2.1 lokasi RIA BUSANA 56 DAYEUHKOLOT


Dari sebelah barat ria busana terdiri atas pos Dayeuhkolot, Dan dari sebelah
selatan terdiri atas Pasar Dayeuhkolot, Dan sebelah utara ria busana terdapat
Rahaja Plaza.

2.3 Fungsi , Kedudukan , Dan Tujuan Perusahaan

2.3.1 Fungsi PT. Ria Busana

Fungsi nya yakni sebagai pusat penjualan semua jenis pakaian mulai dari
bayi sampai dengan pakaian dewasa, selain pakaian ada juga penjualan
shoes (Sepatu Dan Sandal) mulai dari bayi sampai dewasa , boneka, toys
(Mainan) dan ada juga tempat bermain untuk anak-anak (Story Land).
Dan menjadi tempat terseslenggaranya jual beli barang (Pakaian, Shoes,
Boneka, Toys). Dan juga sebagai wadah atau media yang memberikan
penawaran kepada konsumen untuk harga yang terjangkau dengan
pelayanan yang prima.

2.3.2 Kedudukan PT. Ria Busana

Untuk keudukan Ria Busana Group sendiri merupakan perusahaan yang


bergerak di bidang retail (Eceran) sebagai sarana penjualan sandang
sehingga memudahkan masyarakat untuk berbelanja.

2.3.3 Tujuan PT. Ria Busana

Untuk mencapai tingkat keuntungan jangka panjang perusahaan, dan


menjamin kelangsungan hidup serta pengembangan perusahaan dengan
memberikan pelayanan kepada konsumen dengan produk-produk yang
berkualitas. Dan juga memberikan lahan kerja baru.
2.4 Visi Dan Misi Perusahaan

2.4.1 Visi

Menjadi low price departemen store terbaik untuk berbelanja dan


berkarya.

2.4.2 Misi

a. Menyajikan produk unggulan sesuai trend dan harga terjangkau.

b. Menjalankan strategi operasinal unggulan di dalan aktivitas bisni


perusahaan.

c. Bersinergi dengan pemasok untuk mengembangkan produk yang


variatif.

d. Pengelolaan dan peningkatan sumber daya manusia sebagai asset


terpenting di dalam perusahaan.

e. Pelayanan pelanggan yang berorientasi pada kepuasan pelanggan.


2.5 Logo Dan Lambang Perusahaan

Gambar 2.2 Logo Ria Busana

Gambar 2.3 Logo Bubu

Gambar 2.4 Logo Riri


2.6 Struktur Organisasi Perusahaan
OWNER
BPK RAMLAN GINTING

DIREKTUR
BPK LEONARDO GINTING

GENERAL MANAGER
MARPANI DJARKASIH

DEPUTI GENERAL MANAGER


-

AREA MANAGER
DEDE ALFATH

STORE MANAGER
NORMAN MUZAMIL

SUPERVISOR SUPERVISOR HEAD CASHIER MCD


TEVI MOCH M YUSUF NUR ARTA HERDI PURWANTO

CASHIER EDP
HENDI SANDI SANDORO
SUPRIADI
RANY A

STORE ADMIN SALES EXECUTIF ANNOUNCER STORE WAREWHOUSE


RINI MARYANI AL - ANWAR APRIZAL PRATIKNO
M HENDRIK KURNIAWAN
GUNAWAN
NUR FAJRINA S

DRIVER SALES ASSISTENT KHL


- - -

2.7 Pandangan Dan Teori Pustaka

Pengaruh merupakan dorongan atau bujukan dan bersifat membentuk atau


merupakan suatu efek (menurut hugiono dan poerwantana).

Packaging (kemasan) sebagai aktifitas dalam mendesain dan memproduksi


tempat atau pembungkus untuk sebagai produk (kotler & Amstrong, 2001).

Minat konsumen yaitu merupakan sebuah perilaku konsumen dimnana


konsumen memiliki keinginan dalam memilih, menggunakan, dan
mengkonsumsi atau bahkan menginginkan suatu produk yang di tawarkan
( Adi, 2015).
BAB III

URAIAN UMUM

3.1 Packaging (Kemasan)

Pada dasarnya kegiatan ini dilakukan bila ada barang yang belum di kemas
atau barang yang kemasan nya sudah kotor maka harus di ganti agar minat
konsumen terhadap barang tersebut makin meningkat karena terkemas dengan
rapi dan bersih.

3.1.1Pengertian Packaging (Kemasan)

Packaging (kemasan) adalah bahan yang di gunakan untuk mewadahi


untuk membungkus barang.

Packaging (kemasan) dapat didefinisikan sebagai kegiatan-kegiatan


umum dalam perencanaan barang yang melibatkan penentuan desain dan
pembuatan bungkus atau kemasan bagi suatu barang.

3.1.2 Fungsi Packaging (Kemasan)

 Menarik perhatian
 Menggambarkan keistimewaan produk
 Meyakinkan konsumen
 Memberiksn kesan tertentu.
3.1.3 Packaging (Kemasan) Barang
Packaging (Kemasan) barang adalah membungkus/mengemas barang
sebelum di display di konter, dengan cara membungkus/mengemas barang
tersebut (boneka) dengan plastik yang masih baru dan bersih, lalu
membungkus/mengemas barang tersebut dengan menyesuaikan ukuran
dan bentuk barang agar rapi dan bersih. Dengan kata lain penyusun harus
membungkus/mengemas barang tersebut dengan baik.

3.2 Mendisplay Barang Packaging (Kemasan)


Mendisplay barang packaging (kemasan) adalah ketika barang yang ingin di
display sudah di bungkus dengan rapid dan bersi lalu mendisplay nya
sedemikian rupa sehingga menarik minat konsumen.

3.2.1 Mengelompokan Barang Packaging (Kemasan)


Mengelompokan barang packaging (kemasan) adalah mengelompokan
barang sesuai dengan jenis, bentuk, ukuran dan harga.
Mengelompokan barang umunya ditangani oleh merchandising dengan
sehari-seharinya dengan meliputi menganalisa, merencanakan, serta
mengendalikan barang.
3.2.2 Klasifikasi Barang Packaging (Kemasan)
Barang tersebut di tata di conter berdasarkan ukuran, bentuk, warna,
kualitas, harga. barang tersebut di beri kode yang telah di tentukan oleh
perusahaan. yaitu:
1701 : Boneka
3.3 Mengeluarkan Barang Dari Gudang Ke Area
Mengeluarkan barang dari gudang ke area adalah hal yang harus dilakukan
oleh setiap konter sebelum mendisplay barang di konter, yaitu:
 Dengan cara men scan dahulu barang yang ingin dikeluarkan
 Lalu pilih untuk area konter dengan kode: 9999
 Setelah itu pilih berapa jumlah yang ingin di keluarkan dari gudang lalu
save.
 Hal ini agar menghindari minus dari barang tersebut.

Anda mungkin juga menyukai