Anda di halaman 1dari 12

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

TEMA/SUBTEMA: 6/2 KELAS : 5-


Hari/Tanggal: Senin, 17 Januari 2022 Mupel : IPA KD 3.6 & 4.6

No. Absen Nama Siswa Paraf Orangtua Paraf Guru NILAI

Petunjuk : Pelajari dan pahami Buku Siswa Tema : 6 ST: 2 hal: 68-70, 73-76, 80-
84, 117-122 dan Video Pembelajaran https://www.youtube.com/watch?
v=aI34OBMBF98

LK 1 : KD. 4.6 Baca dan pelajari percobaan pada hal: 76, 83 dan 121.
1. Setelah melakukan percobaan pada hal 83 lalu Buatlah laporan perpindahan panas
secara konveksi ! ( FOTO DAN KIRIM KE GCR Proses percobaan tsb)
2. Lakukan kegiatan percobaan pada hal : 121 lalu Jawablah pertanyaan berikut ini!
a. Apa yang kamu rasakan ketika kamu mendekatkan tangan ke nyala api pada jarak 2
cm?
b. Apa yang kamu rasakan ketika kamu mendekatkan tangan ke nyala api pada jarak 4
cm?
c. Apa yang kamu rasakan ketika kamu mendekatkan tangan ke nyala api
pada jarak 8 cm?
d. Bagaimana panas dari nyala api bisa kamu rasakan?
e. Apakah nama perpindahan panas yang terjadi pada percobaan di atas?

LK 2: KD. 3.6 Pelajari dan pahami video pembelajaran pada GCR lalu jawablah pertanyaan

berikut ini !

1. Tuliskan 3 cara perpindahan kalor dan Jelaskan !

2. Tuliskan masing-masing 2 contoh perpindahan kalor secara Konduksi, Konveksi dan

Radiasi !
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

TEMA/SUBTEMA: 6/2 KELAS : 5-


Hari/Tanggal: Selasa, 18 Januari 2022 Mupel : B.INDONESIA KD 3.3 & 4.3

No. Absen Nama Siswa Paraf Orangtua Paraf Guru NILAI

Petunjuk : Pelajari dan pahami Buku Siswa Tema : 6 ST: 2 hal: 68-75, 80-82, 92,
96-97 dan Video Pembelajaran https://www.youtube.com/watch?v=3aWqeEMfo0 k
Kehidupan Nelayan Indonesia

Perhatikanlah gambar di atas. Para nelayan dan pedagang ikan bertemu di sebuah tempat

pelelangan ikan di salah satu tempat di Banda Aceh, Provinsi Nangroe Aceh Darusalam.

Tempat pelelangan ikan merupakan tempat bertemunya para pembeli ikan dan para nelayan

yang telah menangkap ikan. Para pembeli di pelelangan ikan, biasanya adalah para pedagang.

Mereka akan menjual kembali hasil tangkapan para nelayan ini, kepada para konsumennya.

Tempat pelelangan ikan ramai setiap hari pada musim tangkap ikan. Akan tetapi, jika

gelombang laut sedang besar dan cuaca buruk, tempat ini menjadi sepi. Para nelayan tidak

dapat melaut, sehingga mereka tidak punya hasil tangkapan yang bisa dijual. Begitulah

kehidupan para nelayan.

Para nelayan juga harus memelihara laut tempat mereka mencari ikan. Mereka tidak

menggunakan zat berbahaya seperti racun dan bom ikan yang akan memusnahkan isi laut.

Mereka menggunakan peralatan sederhana, seperti jala ikan biasa dan menggunakan perahu

nelayan tradisional. Ketika perahu mereka telah penuh dengan muatan ikan, mereka akan

kembali ke pantai untuk menjual tangkapan mereka. Mereka harus memastikan laut mereka

tidak tercemar oleh zat-zat berbahaya yang dapat mengancam kehidupan biota laut dan

kehidupan mereka sendiri.

Kehidupan para nelayan pun diwarnai dengan serangkaian kegiatan yang telah diturunkan

dari nenek moyang mereka. Beberapa kegiatan seperti Perayaan Petik Laut dilakukan untuk

memberikan ucapan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa. Acara ini pun dimaksudkan agar

mereka terlindung dari bahaya dan laut menghasilkan banyak ikan untuk ditangkap.
1. Tulislah hal-hal penting dari bacaan di atas dengan menggunakan kalimat lengkap
dan kata baku pada tabel di bawah ini!

Paragraf Hal-Hal Penting dari Bacaan

Paragraf 1

Paragraf 2

Paragraf 3

Paragraf 4

2. Buatlah sebuah diagram yang menjelaskan isi bacaan pada setiap paragraf!
3. Buatlah pertanyaan dan tuliskan jawabannya pada tabel berikut ini berdasarkan isi

bacaan!

Pertanyaan : .....................................................................
Jawaban : .....................................................................
.....................................................................................

Pertanyaan : .....................................................................
Jawaban : .....................................................................
.....................................................................................

Pertanyaan : .....................................................................
Jawaban : .....................................................................
.....................................................................................

4. Tuliskanlah pemahamanmu tentang isi bacaan dalam tulisan satu paragraf!

.....................................................................................
.....................................................................................
.....................................................................................
.....................................................................................
.....................................................................................
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

TEMA/SUBTEMA: 6/2 KELAS : 5-


Hari/Tanggal: Selasa, 18 Januari 2022 Mupel : MATEMATIKA KD.

No. Absen Nama Siswa Paraf Orangtua Paraf Guru NILAI

Petunjuk : Pelajari dan pahami Buku Siswa Matematika hal.132-135 !

A. Hubungkanlah titik-titik tersebut dengan garis-garis hingga terbentuk sebuah gambar balok
IJKL.MNOP! Berilah nama titik sudut-titik sudutnya!
B. Perhatikan gambar!

Berdasarkan gambar di atas !


Tentukan nama bangun, rusuk, sisi, titik sudut, diagonal sisi, diagonal ruang, bidang diagonal,
dan sisi-sisi yang sejajar dari masing-masing bangun!

C. Gambarlah sebuah balok yang memiliki diagonal ruang KR, PM, NQ, dan SL. Sisi KNSP sejajar
dengan sisi LMRQ, sisi NMRS sejajar dengan sisi KLQP, dan KNML sejajar dengan sisi PSRQ!
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)
TEMA/SUBTEMA: 6/2 KELAS : 5-
Hari/Tanggal: Rabu, 19 Januari 2022 Mupel : IPS KD. 3.2 & 4.2

No. Absen Nama Siswa Paraf Orangtua Paraf Guru NILAI

Petunjuk : Pelajari dan pahami Buku Siswa Tema : 6 ST: 2 hal: 92-93, 96-97, 105-107, 109-115
dan Video Pembelajaran https://youtube.com/watch?v=aI34OBMBF98&feature=share

1. Bacalah bacaan yang berjudul “Kegiatan Pelelangan Ikan” di bawah ini!


2.
Kegiatan Pelelangan Ikan ( baca hal: 109-110 )
Kegiatan pelelangan ikan merupakan sebuah kegiatan pertemuan antara para nelayan penangkap ikan sebagai C
penjual ikan dengan para pembeli, yang biasanya adalah para pedagang ikan. Dalam pelelangan ikan, para pembeli
akan melakukan penawaran secara langsung yang dibantu oleh juru lelang. Para juru lelang ini akan menawarkan
harga, dari harga paling rendah yang ditentukan penjual. Lalu para pembeli akan melakukan penawaran. Pembeli
dengan harga penawaran tertinggi akan mendapatkan barangnya.
Para penjual adalah para nelayan yang biasanya menangkap ikan di laut secara berkelompok. Hasil tangkapan
ikan segar mereka, akan dibawa ke Tempat Pelelangan Ikan (TPI) untuk ditimbang, lalu diletakkan berjajar
dengan hasil tangkapan nelayan yang lain. Setelah semua hasil tangkapan ikan diletakkan dan semua pembeli siap
melakukan pelelangan, juru lelang akan memulai proses jual beli. Kegiatan pelelangan ini biasanya hanya
berlangsung beberapa jam saja, karena ikan segar harus segera dipasarkan. Para nelayan
penangkap ikan, berharap hasil tangkapannya akan mendapatkan harga yang layak untuk memenuhi hidup
keluarganya. Hasil penjualan ikan ini pun, harus dibagi dengan nelayan dalam
kelompoknya.
Tempat Pelelangan Ikan (TPI) biasanya dibangun di daerah pelabuhan ikan, dimana para nelayan biasa
berlabuh untuk membawa hasil tangkapannya. TPI biasanya dibangun oleh pemerintah setempat dengan tujuan
untuk melindungi para nelayan agar hasil tangkapannya mendapatkan harga yang baik untuk memenuhi kehidupan
keluarganya.
Pembeli ikan di tempat pelelangan, biasanya adalah pedagang besar yang akan menjual kembali hasil lelang
ikan ke pasar-pasar. Para pembeli ikan ini tidak hanya berasal dari daerah setempat, bisa juga berasal dari
tempat yang lain. Para pedagang ikan ini, akan menjual hasil laut terutama ke daerah-daerah yang jauh dari
pantai, seperti di kota atau di daerah pegunungan. Oleh karenanya, para pedagang ini memerlukan alat
transportasi untuk membawa barang dagangannya ke daerah-daerah lain yang membutuhkan.

arilah peran setiap orang yang terlibat dalam kegiatan pelelangan ikan tersebut dan
tuliskanlah hasil identifikasi di dalam tabel dibawah ini!

Hasil Pengamatan Gambar dan Bacaan

1. Nelayan Peran: ..............................................


......................................................

2. Peran: ..............................................

3. Peran: ..............................................

4. Peran: ..............................................
3. Buatlah peta pikiran berikut ini untuk menuliskan pendapatmu!

4. Tulislah kesimpulan yang dapat kamu ambil!

.....................................................................................
.....................................................................................
.....................................................................................
.....................................................................................
.....................................................................................
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

TEMA/SUBTEMA: 6/2 KELAS : 5-


Hari/Tanggal: RABU 19 Januari 2022 Mupel : MATEMATIKA KD.

No. Absen Nama Siswa Paraf Orangtua Paraf Guru NILAI

Petunjuk : Pelajari dan pahami Buku Siswa Matematika hal.136-137 !

Bangun Prisma Segitiga

A. Gambarlah limas segiempat T.VXYZ! Tentukan nama rusuk, sisi, dan diagonal sisinya!

B. Perhatikan gambar di bawah !


Tentukan nama bangun, rusuk, sisi, titik sudut, dan diagonal sisinya!
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

TEMA/SUBTEMA: 6/2 KELAS : 5-


Hari/Tanggal: Kamis, 20 Januari 2022 Mupel : PPKN KD. 3.2 & 4.2

No. Absen Nama Siswa Paraf Orangtua Paraf Guru NILAI

Petunjuk : Pelajari dan pahami Buku Siswa Tema : 6 ST: 2 hal: 96-97, 100-103 dan
Video Pembelajaran https://youtube.com/watch?v=5PFps4Twq_w&feature=share

I. Baca materi PPKN hal 100-101lalu jawablah pertanyaan berikut ini!

1. ‘’Setiap warga negara berhak untuk berserikat dan berkumpul dan meneluarkan
pendapatnya’’ merupakan bunyi dari pasal ...
2. Tuliskan bunyi dari pasal 31 ayat 1 !
3. ‘’Setiap warga negara berhak mempertahankan wilayahh Negara Kesatuan Republik
Indonesia atau NKRI dari serangan musuh’’ merupakan bunyi dari pasal ...
4. Tuliskan bunyi dari pasal 29 ayat 2 dan pasal 30 ayat 1 !
5. Tuliskan bunyi dari pasal 27 ayat 1 dan pasal 27 ayat 2 !

II. Simak video pembelajaran lalu Tuliskan pada tabel berikut ini Hak dan Kewajiban
masyarakat di Puskesmas !
PELAKU PERAN HAK KEWAJIBAN
Dokter

III. BACA DAN PAHAMI HAL 103, gambarlah jarimu dan tuliskan beberapa kewajiban yg
harus kamu tingkatkan dalam sebuah janji ! ( gambar jarimu pada kertas jilid dan
laminating)
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)
TEMA/SUBTEMA: 6/2 KELAS : 5-
Hari/Tanggal: JUMAT, 21 Januari 2022 Mupel : SBDP KD. 3.3 & 4.3

No. Absen Nama Siswa Paraf Orangtua Paraf Guru NILAI

Petunjuk : Pelajari dan pahami Buku Siswa Tema : 6 ST: 2 hal: 86-87, 127-129 dan
Video Pembelajaran https://youtube.com/watch?v=tqS1bo1ogNU&feature=share

I. Jawablah pertanyaan berikut !


1. Apa yang dimaksud dengan pola lantai ?
2. Tulis dan gambarkan pengembangan dari pola lantai garis lurus !
3. Tulis dan gambarkan pengembangan dari pola lantai garis lenggkung !
4. Tari topeng dari Jawa Timur menggunakan pola lantai...
5. Tari pendet dari Bali menggunakan pola lantai...

II. Simaklah video pembelajaran lalu isilah tabel berikut !


Nama tari : Saman
Asal daerah : .......................................................
Pola Lantai : .......................................................
Gambar Pola Lantai :

Nama tari : Sekapur Sirih


Asal daerah : .......................................................
Pola Lantai : .......................................................
Gambar Pola Lantai :

Nama tari : Pendet


Asal daerah : .......................................................
Pola Lantai : .......................................................
Gambar Pola Lantai :

Nama tari : Piring


Asal daerah : .......................................................
Pola Lantai : .......................................................
Gambar Pola Lantai :

Anda mungkin juga menyukai