Anda di halaman 1dari 9

ANGGARAN DASAR (AD)

LEMBAGA KEMAHASISWAAN PROGRAM STUDI PENDIDIKAN IPA


FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR

Mukadimah

Dengan menyebut nama Tuhan yang Maha Esa, kita senantiasa memanjatkan puji
syukur atas rahmat dan karunia-Nya sehingga kita berharap dihantarkan kepada kegiatan-
kegiatan positif yang di ridhoi-Nya. Atas kasih sayang-Nya kita dapat bekerja bersama
dalam tataran pengaplikasian ilmu sehingga mahasiswa sebagai intelektual yang berjiwa
sosial dengan ini dapat mengaktualisasikan dirinya pada nilai-nilai kebenaran dan
kejujuran.
Perguruan tinggi sebagai wadah bagi kaum intelektual yang mengkaji dan
mengelaborasi berbagai masalah kehidupan masyarakat, maka perguruan tinggi
merupakan organisasi pendidikan yang dapat melakukan pencerahan dan penyadaran
berdasarkan etika dan tradisi ilmu yang ada. Selain itu perguruan tinggi memiliki peran
untuk menaungi organisasi yang menjadi wadah pengaktualisasian intelektual dan potensi
mahasiswa.
Mahasiswa sebagai intelektual muda memiliki kesadaran diri untuk
mengejawantahkan peran-peran sosialnya yang bersumber pada nilai-nilai kebenaran,
keadilan, dan kejujuran serta mengaplikasikannya. Oleh karena itu, disusunlah pedoman
atau aturan organisasi yang pada dasarnya berfungsi sebagai titik acuan dalam berpikir
dan bertindak dalam mengemban serta melaksanakan tugas-tugas organisasi.

ANGGARAN DASAR PENJELASAN


BAB I BAB I
NAMA, WAKTU, TEMPAT DAN KEDUDUKAN NAMA, TEMPAT DAN KEDUDUKAN
Pasal 1 Pasal 1
Nama Nama
Organisasi ini bernama Himpunan Penggunaan nama lengkap dan singkatan
Mahasiswa Program Studi Pendidikan IPA memiliki arti dan makna yang sama.
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan
Alam Universitas Negeri Makassar yang
disingkat menjadi HMPS Pendidikan IPA

Badan Perumus MUMAS IX


HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM
ANGGARAN DASAR (AD)
LEMBAGA KEMAHASISWAAN PROGRAM STUDI PENDIDIKAN IPA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR
ANGGARAN DASAR PENJELASAN
FMIPA UNM
Pasal 2 Pasal 2
Waktu dan Tempat Tempat
HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM didirikan Sekretariat HMPS Pendidikan IPA FMIPA
pada tanggal 29 Maret 2014 di Makassar, UNM bertempat di Gedung Fungsionaris
dan bertempat di FMIPA UNM kampus dalam lingkup FMIPA UNM kampus
Parangtambung. Parangtambung.
Pasal 3 Pasal 3
Kedudukan Kedudukan
HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM Organisasi ini merupakan organisasi di
berkedudukan di tingkat Program Studi tingkat program studi Pendidikan IPA dan
Pendidikan IPA yang merupakan tidak bertanggungjawab secara langsung
kelengkapan non struktural Program Studi kepada pimpinan Program Studi
Pendidikan IPA FMIPA UNM dan MAPERWA Pendidikan IPA serta ketua MAPERWA
FMIPA UNM. FMIPA UNM.

BAB II BAB II
ASAS, TUJUAN, SIFAT, DAN FUNGSI ASAS, TUJUAN, SIFAT, DAN FUNGSI
Pasal 4 Pasal 4
Asas Asas
HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM Diperjelas ditafsir asas Pancasila
berasaskan Pancasila.
Pasal 5 Pasal 5
Tujuan Tujuan
HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM bertujuan Berdasarkan tujuan HMPS Pendidikan IPA
untuk terbinanya kesadaran intelektual, FMIPA UNM, maka dapat diartikan
spiritual, dan sosial mahasiswa yang turut sebagai berikut:
bertanggung jawab atas terwujudnya tatanan 1. Menjadi wadah yang bertugas untuk
masyarakat kampus yang transformatif, melakukan pembinaan kesadaran
ilmiah, progresif, dan revolusioner serta intelektual, emosional dan spiritual

Badan Perumus MUMAS IX


HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM
ANGGARAN DASAR (AD)
LEMBAGA KEMAHASISWAAN PROGRAM STUDI PENDIDIKAN IPA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR
ANGGARAN DASAR PENJELASAN
berpartisipasi aktif dalam mewujudkan mahasiswa melalui program
tatanan sosial yang ideal dengan menjunjung keorganisasian.
tinggi norma dan nilai-nilai moralitas agama. 2. Organisasi ini turut bertanggung
jawab dalam usaha-usaha
mewujudkan tatanan masyarakat
kampus yang transformatif, ilmiah,
progresif, dan revolusioner.
3. Organisasi ini senantiasa menjadi pilar
utama dalam penegakan nilai dan
norma moralitas agama.
4. Organisasi ini senantiasa menjadi
pelopor gerakan dalam melakukan
transformasi sosial secara menyeluruh
baik dalam maupun di luar kampus.

Pasal 6 Pasal 6
Sifat Sifat
HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM bersifat HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM adalah
independen dalam melaksanakan seluruh organisasi yang tidak terikat pada pihak
tugas, fungsi dan wewenangnya. lain (independen) yakni tidak ada campur
tangan (intervensi) oleh siapa dan kepada
apa pun dalam setiap melaksanakan tugas,
fungsi, wewenang dan tanggung
jawabnya.
Pasal 7 Pasal 7
Fungsi Fungsi
HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM
mempunyai Fungsi :
1. Menampung, menyalurkan dan atau 1. Jelas
melaksanakan aspirasi mahasiswa
Badan Perumus MUMAS IX
HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM
ANGGARAN DASAR (AD)
LEMBAGA KEMAHASISWAAN PROGRAM STUDI PENDIDIKAN IPA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR
ANGGARAN DASAR PENJELASAN
Pendidikan IPA.
2. Memberikan saran dan usulan kepada 2. Jelas
pimpinan prodi dan organisasi terkait
mengenai hal-hal yang berhubungan
dengan tugas, fungsi, wewenang dan
tanggungjawab organisasi
kemahasiswaan. 3. Jelas
3. Wadah untuk mengembangkan potensi
dan kreatifitas mahasiswa melalui
aktifitas keorganisasian. 4. Jelas
4. Membentuk kader HMPS Pendidikan IPA
FMIPA UNM yang progresif dan
revolusioner.
BAB III BAB III
TUGAS DAN WEWENANG TUGAS DAN WEWENANG
Pasal 8 Pasal 8
Tugas Tugas
HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM Dalam hal kegiatan kemahasiswaan.
mempunyai tugas :
1. Mewakili Mahasiswa di tingkat Program 1. Jelas
Studi Pendidikan IPA FMIPA UNM
2. Menyelenggarakan aktivitas 2. Dijelaskan dalam ART
keorganisasian sesuai dengan forum
tertinggi HMPS Pendidikan IPA FMIPA
UNM
3. Menjabarkan dan melaksanakan Garis 3. Program kerja adalah berbagai rencana
Besar Program Kerja dalam bentuk kerja prioritas HMPS Pendidikan IPA
program kerja. FMIPA UNM selama satu periode
kepengurusan yang ditetapkan dalam
forum Organisasi dengan mengacu
Badan Perumus MUMAS IX
HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM
ANGGARAN DASAR (AD)
LEMBAGA KEMAHASISWAAN PROGRAM STUDI PENDIDIKAN IPA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR
ANGGARAN DASAR PENJELASAN
pada GBPK
4. Melaporkan dan 4. Kinerja keorganisasian
mempertanggungjawabkan kinerja dipertanggungjawabkan setiap
keorganisasian dalam forum organisasi. setengah periode kepengurusan

Pasal 9 Pasal 9
Wewenang Wewenang
HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM
Mempunyai wewenang :
1. Membuat keputusan dan kebijakan 1. Amanah organisasi yang lain adalah
organisasi yang senantiasa mengacu semua amanah yang muncul di luar
kepada pedoman organisasi dan forum dari forum MUMAS IX HMPS
tertinggi HMPS Pendidikan IPA FMIPA Pendidikan IPA FMIPA UNM
UNM serta amanah-amanah organisasi
yang lain.
2. Memberikan saran, pendapat serta usulan 2. Jelas
kepada MAPERWA FMIPA UNM.
BAB IV BAB IV
KEANGGOTAAN KEANGGOTAAN
Pasal 10 Pasal 10
Anggota HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM Dijelaskan dalam ART.
adalah seluruh mahasiswa aktif pendidikan
IPA yang disebut warga Program Studi
Pendidikan IPA dan diklasifikasikan menjadi
dua yaitu kader dan anggota biasa.

BAB V BAB V
STRUKTUR ORGANISASI STRUKTUR ORGANISASI
Pasal 11 Pasal 11
Organisasi HMPS Pendidikan IPA FMIPA
Badan Perumus MUMAS IX
HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM
ANGGARAN DASAR (AD)
LEMBAGA KEMAHASISWAAN PROGRAM STUDI PENDIDIKAN IPA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR
ANGGARAN DASAR PENJELASAN
UNM terdiri dari:
1. Pembimbing 1. Pembimbing dalam hal ini adalah
Dosen Prodi Pendidikan IPA FMIPA
UNM yang dipilih oleh pengurus dan
kemudian berkedudukan sebagai
pembimbing HMPS Pendidikan IPA
FMIPA UNM.
2. Badan Pertimbangan Organisasi (BPO) 2. Badan Pertimbangan Organisasi
adalah mahasiswa aktif Prodi
Pendidikan IPA FMIPA UNM yang
terdiri atas 5 orang dipilih melalui
forum MUMAS dan dikoordinatori
oleh satu orang melalui rapat internal
Badan Pertimbangan Organisasi
3. Pengurus harian 3. Jelas

BAB VI BAB VI
PENGURUS HARIAN PENGURUS HARIAN
Pasal 12 Pasal 12
1. Pengurus harian HMPS Pendidikan IPA 1. Jumlah pengurus harian HMPS
FMIPA UNM merupakan Mahasiswa aktif Pendidikan IPA FMIPA UNM
Program Studi Pendidikan IPA. disesuaikan dengan kebutuhan.
2. Pengurus harian HMPS Pendidikan IPA 2. Dijelaskan dalam ART
FMIPA UNM terdiri dari Ketua Umum,
Sekretaris Umum, Wakil Sekretaris,
Bendahara Umum, Wakil Bendahara,
Ketua Bidang dan Staf Bidang.
3. Struktur serta komposisi pengurus harian 3. Jelas
HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM
dibentuk berdasarkan hasil keputusan
Badan Perumus MUMAS IX
HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM
ANGGARAN DASAR (AD)
LEMBAGA KEMAHASISWAAN PROGRAM STUDI PENDIDIKAN IPA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR
ANGGARAN DASAR PENJELASAN
forum tertinggi organisasi.
4. Masa kerja pengurus HMPS Pendidikan 4. Selama masa bakti kepengurusan
IPA FMIPA UNM selama satu Periode terhitung sejak ditetapkannya melalui
kepengurusan terhitung sejak keputusan forum yang berwenang
ditetapkannya melalui keputusan forum sampai bulan Desember 2022 dan
tertinggi organisasi. ketua umum terdahulu tidak dapat
mencalonkan kembali.
BAB VII BAB VII
FORUM ORGANISASI FORUM ORGANISASI
Pasal 13 Pasal 13
Forum Organisasi HMPS Pendidikan IPA Dijelaskan dalam ART
FMIPA UNM terdiri dari :
1. Musyawarah Mahasiswa
2. Musyawarah Luar Biasa
3. Forum Amandemen
4. Forum Loka Karya
5. Sidang Istimewa
6. Sidang Pleno
7. Rapat Kerja
8. Rapat Pengurus
9. Rapat Pimpinan
10. Rapat Bidang
11. Rapat Konsultasi
12. Rapat Koordinasi
13. Rapat Panitia
14. Laporan Pertanggung Jawaban
Kepanitiaan
BAB VIII BAB VIII
KUORUM KUORUM
Pasal 14 Pasal 14
Badan Perumus MUMAS IX
HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM
ANGGARAN DASAR (AD)
LEMBAGA KEMAHASISWAAN PROGRAM STUDI PENDIDIKAN IPA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR
ANGGARAN DASAR PENJELASAN
Forum dinyatakan sah apabila memenuhi Dijelaskan dalam ART
kuorum.
BAB IX BAB IX
ATRIBUT ORGANISASI ATRIBUT ORGANISASI
Pasal 15 Pasal 15
HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM memiliki Dijelaskan dalam ART
atribut organisasi sebagai identitas lembaga.
Atribut organisasi terdiri dari :
1. Lambang (Logo) organisasi HMPS
Pendidikan IPA FMIPA UNM.
2. Jas Almamater UNM
3. PDH
4. Bendera organisasi
5. Kop Surat
6. Stempel
7. Kartu Identitas Pengurus
8. Hymne dan Mars HMPS Pendidikan IPA
FMIPA UNM.

BAB X BAB X
PERUBAHAN ANGGARAN DASAR (AD) PERUBAHAN ANGGARAN DASAR (AD)
Pasal 16 Pasal 16
Perubahan anggaran dasar hanya dapat Jelas
dilakukan melalui forum MUMAS HMPS
Pendidikan IPA FMIPA UNM.

BAB XI BAB XI
PEMBUBARAN KEPENGURUSAN PEMBUBARAN KEPENGURUSAN
Pasal 17 Pasal 17
Badan Perumus MUMAS IX
HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM
ANGGARAN DASAR (AD)
LEMBAGA KEMAHASISWAAN PROGRAM STUDI PENDIDIKAN IPA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR
ANGGARAN DASAR PENJELASAN
Pembubaran kepengurusan hanya dapat Dijelaskan dalam ART.
dilakukan melalui forum berwenang HMPS
Pendidikan IPA FMIPA UNM.
BAB XII BAB XII
ATURAN TAMBAHAN ATURAN TAMBAHAN
Pasal 18 Pasal 18
Hal-hal yang belum diatur di dalam Dijelaskan dalam ART dan pedoman
Anggaran Dasar dijabarkan pada Anggaran organisasi lainnya.
Rumah Tangga (ART) dan pedoman
organisasi lainnya.
BAB XIII BAB XIII
PENUTUP PENUTUP
Pasal 19 Pasal 19
Anggaran dasar ini berlaku setelah disahkan Dijelaskan dalam ART.
pada forum tertinggi HMPS Pendidikan IPA
FMIPA UNM yang berlaku selama satu
periode kepengurusan.

Badan Perumus MUMAS IX


HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM

Anda mungkin juga menyukai