Anda di halaman 1dari 1

PELIMPAHAN TUGAS/WEWENANG ANESTESI

NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN


Jl. Gajah Mada No.435 A Lansano 0/0 1/1
Lubuk Basung, Kab. Agam 26414
Telp. (0752) 66364
Fax. (0752) 66367
email: rsia.rizkibunda@yahoo.co.id
DITETAPKAN OLEH:
RSIA RIZKI BUNDA
DIREKTUR
STANDAR PROSEDUR TANGGAL TERBIT
OPERASIONAL JUNI 2018
(SPO)

dr. DEWI SANDRA MAYA SARI, MARS


Pemberian atau pelimpahan tindakan medis anestesi dari dokter
PENGERTIAN
spesialis anestesi kepada penatan anestesi
Terselenggaranya pelayanan anestesi, analgesia dan sedasi
TUJUAN sedang dan dalam yang aman dan efektif
SK Direktur RSIA Rizki Bunda Nomor tentang
KEBIJAKAN
Kebijakan Pelayanan Anestesi di RSIA Rizki Bunda
1. Jika ada dokter spesialis anestesi maka tindakan medis
anestesi dilakukan oleh dokter spesialis anestesi dan penata
anestesi sebagai asisten anestesi.
2. Dalam hal perlu dilakukan tindakan anestesia namun dokter
spesialis anestesiologi berhalangan, tidak berada ditempat
atau tidak ada, maka tindakan anestesia tersebut menjadi
tanggung jawab dokter penanggung jawab pasien bedah
(operator).
3. Sesuai ketentuan diatas maka kepada penata anestesia
diberikan kewenangan melakukan tindakan anestesia sesuai
PROSEDUR
dengan keahlian yang dimiliki di bawah supervisi dan
tanggung jawab dokter penanggung jawab pasien
anestesia/dokter penanggung jawab pasien bedah apabila
dokter spesialis anestesia tidak ada.
4. Tindakan anestesia dilakukan dengan terlebih dahulu
menghubungi dokter spesialis anestesia dan setelah
mendapatkan persetujuan tindakan dari dokter spesialis
anestesia dan atau berkolaborasi dengan dokter yang
melakukan tindakan operasi apabila dokter spesialis
anestesia tidak ada.
1. Unit Kamar Operasi
2. Unit Gawat Darurat
UNIT TERKAIT
3. Unit Kamar Bersalin
4. Unit Rawat Inap

Anda mungkin juga menyukai