Anda di halaman 1dari 18

HUKUM

HINDU
Mr. PUTU
ASTRA
KOMPETENSI
DASAR
✔ 3.1 Memahami Klasifikasi Weda sebagai
sumber HukumHindu
✔ 4.1 Menyajikan klasifikasi Weda sebagai sumber
Hukum Hindu
DI AWAL PERLU
DIBAHAS
❖ HUKUM
❖ HINDU
❖ WEDA
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, hukum adalah
peraturan atau adat yang secara resmi dianggap
mengikat, yang dikukuhkan oleh penguasa atau
pemerintah

Secara sederhana, hukum adalah peraturan yang


mengatur norma dan sanksi dari setiap pelanggaran
yang dilakukan. Setiap negara mempunyai
aturan-aturan hukum tersendiri yang berbeda antara
satu dan yang lainnya
HINDU
✔ SEBUTAN ORANG-ORANG YANG TINGGAL DI
LEMBAH SUNGAI SINDHU DENGAN
PERADABANNYA

✔ AWALNYA BUKAN AGAMA


✔ BERAWAL DARI ORANG FERSIA
✔ MENGGUNAKAN WEDA SEBAGAI PEDOMAN HIDUP
VEDA

BERASAL DARI KATA “VID”


(PENGETAHUAN SUCI)

PENGETAHUAN

Para Widya
Para Widya adalah ilmu yang mempelajari tentang pengetahuan kerohanian atau
yang biasa kita sebut dengan Brahma Widya. ilmu pengtahuan yang sifatnya
tidak bisa dirubah atau dilekang zaman.

Apara Widya
Apara Widya merupakan ilmu pengetahuan yang berisi tentang pengetahuan
keduniawian. Ilmu pengetahuan yang mempelajari bagaimanan
perkembangan zaman serta ilmu pengetahuan yang memiliki sifat yang dapat
berubah seiring dengan perkembangan zaman.
ALBERT EINSTEIN
Ilmu Tanpa Agama Itu Buta, Agama Tanpa Ilmu Itu Lumpuh. Pengetahuan agama
sangat membantu kita untuk memahami pengetahuan Para Widya, oleh karena
itu Agama merupakan pendukung kita dalam menguasai Ilmu-Ilmu pengetahuan
yang lainnya.
VEDA SEBAGAI SUMBER HUKUM
HINDU
✔ WEDA SEBAGAI SUMBER PETUNJUK HIDUP

✔ WEDA ADALAH SEBUAH PERATURAN DAN TUNTUNAN HIDUP

✔ WEDA ADALAH SEBUAH HUKUM YANG MEMILIKI ATURAN DAN


SANKSI

✔ DIPATUHI OLEH UMAT HINDU

Menyimak Vidio Pembelajaran


https://www.youtube.com/watch?v=d30Uj-4Hzik
HUKUM
HINDU
RTA/HUKUM DHARMA/HUKUM
ALAM/COMMON MANUSIA/STATUT
LAW A LAW
✔ KEKAL ✔ SEMENTARA
✔ TETAP ✔ FLEKSIBEL
✔ TERBATAS
✔ UNIVERSAL
✔ BERSUMBER DARI
✔ BERSUMBER
PENGUASA/MANUSIA
DARI TUHAN
SUMBER HUKUM
HINDU
MANAWA
✔ DHARMASASTRA,II.
SRUTI

6
SMERTI
✔ SILA
✔ ACARA
✔ ATMANASTUT
I
SRUT
I
ADALAH RTA KARNA WAHYU YANG
BERSUMBER DARI TUHAN MELALUI
PARA MAHA RSI MELALUI
PENDENGARAN SECARA
LANGSUNG
SRUTI TERBAGI DALAM 3 GOLONGAN
(MANTRA, BRAHMANA, UPANISAD)
CATUR WEDA SAMHITA (RG,
SAMA, YAJUR, ATHARWA
PANCAMA WEDA INTISARI CATUR
WEDA YAITU BHAGAWAD GITA
SMRT
I MERUPAKAN
✔ DHARMA /HUKUM
MANUSIA KARENA DITULIS
BERDASARKAN INGATAN RSI
(MANUSIA)
✔ TERBAGI DALAM 2
BAGIAN YAITU
WEDANGGA DAN
UPAWEDA
✔ KITAB HUKUM HINDU (DHARMA
SASTRA ) BERSUMBER PADA KITAB
KALPA (BAGIAN DARI SAD
WEDANGGA)
SIL
ADALAH TINGKAH LAKU/TELADAN DARI ORANG
A
SUCI
INDIA BALI
❑ SAPTARSI ❑ RSI
❑ RSI WYASA MARKANDEYA
❑ RSI WALMIKI ❑ RSIAGASTYA
❑ RSIAGASTY ❑ PANCATIRTA
A ❑ SANG KUL PUTIH
❑ DLL ❑ DANG
HYANG
NIRARTHA
❑ DLL
ACARA
ADALAH TRADISI/RITUAL/ADAT
KEBIASAAN
TURUN TEMURUN
KEARIFAN
LOKAL/NILAI
POSITIF
YANG
DIANUT
MASYARAKA
T
DIPERCAYA
MEMILIKI
DAMPAK
SEKALA/NISKALA
ETIKA DAN ESTETIKA
ATMANASTUTI
RASA PUAS DIRI
KEBAHAGIAAN JASMANI DAN
ROHANI ANALOGI HAM (HAK ASASI
MANUSIA)
Kaitan Sumber Hukum
Hindu
dengan Kerangka
Dasar Agama
Sruti adalah Tattwa Hindu
Semerti dan Sila adalah Etika/Susila
Acara dan atmanastuti adalah
Upacara
Kewajiban manusia menurut Hindu ada
2
✔ Dharma agama: menjalankan dan
mengamalkan ajaran agama
✔ Dharma Negara: menjalankan
kewajiban sebagai warga Negara
✔ Dalam penerapan tidak
boleh bertentangan satu
sama lain
OM SANTHI SANTHI SANTHI OM

Anda mungkin juga menyukai