Anda di halaman 1dari 4

Nama Anggota Kelompok :

1. Yesha Raskaraz(34)

2. Davina Salma Ramadanti(8)

3. Salsabila Nurman(33)

4. Marsella Putri Afriani Azahra(17)

5. Nayla Putri Zahrani(24)

6. Sabila Muttakin(32)

X BDP 1

1. Bentuklah kelompok yang terdiri atas empat atau lima orang peserta didik.
2. Salinlah tabel variabel dalam penetapan segmentasi pasar bisnis.
3. Lakukanlah survei ke perusahaan atau pasar yang terdekat dengan lokasi kelompok Anda.
4. Lengkapi kolom uraian yang sesuai dengan perusahaan atau pasar yang anda survei dan lewati
jika dianggap tidak terlalu signifikan.
5. Buatlah laporan dan presentasikan di depan kelas.

Survei Perusahaan/Pasar : Perusahaan Segari

Segari (PT Sayur Untuk Semua) didirikan oleh tiga orang founder, meliputi Yosua Setiawan (CEO), Farand
Anugerah (COO), dan Farandy Ramadhana (CTO). Visi Segari adalah menghadirkan produk segar kualitas
tinggi untuk kalangan rumah tangga di Indonesia.

Variabel Uraian

1. Demografis

 Industri Industri mana yang menjadi sasaran? (pabrik,


penyedia jasa badan pemerintah,militer, pedagang
besar, pengecer, dan lain sebagainya)

= Petani lokal.
Berapa ukuran perusahaan sasaran? (jumlah
karyawan atau volume penjualan)
 Ukuran perusahaan
= ukuran perusahaan Segari memiliki volume
penjualan yang cukup besar
Wilayah geografis mana yang harus kita perhatikan?
(negara. wilayah dalam suatu negara, desa, atau
kota)

 Lokasi = Jaringan mitra petani Segari saat ini sudah


tersebar di seluruh
Pulau Jawa dan Sumatera dengan menerapkan
sistem
desentralisasi gudang dan jaringan mitra penjualan.
2. Operasi
Teknologi pelanggan apa yang harus diperhatikan?

= “Kami membangun infrastruktur teknologi end-to-


end secara internal disesuaikan untuk menangani
 Teknologi
masalah rantai pasokan yang kompleks ini.
Termasuk mencakup penerimaan produk dari
petani, hingga pengiriman jarak jauh ke pelanggan,”
imbuh Farandy(CTO)
Apakah fokus pada pengguna berat, sedang, ringan,
atau bukan pengguna?
 Status pemakai/bukan pemakai
= penggunaan dapat dari semua kalangan
Apakah memusatkan perhatian pada pelanggan
yang membutuhkan banyak atau sedikit pelayanan?
 Kemampuan pelanggan
= Perusahaan Segari berpusat pada pelanggan yang
membutuhkan banyak pelayanan
3. Pendekatan Pembelian
 Apakah berfokus pada perusahaan dengan
organisasi pembelian yang sangat
tersentralisasi atau yang desentralisasi?
 Organisasi fungsi pembelian
= desentralisasi
 Pembelian langsung, pembelian modifikasi
atau pembelian baru?
=-
 Struktur kekuatan Apakah berfokus pada perusahaan yang dikuasai
oleh mesin atau oleh keuangan?

=-
Apakah berfokus pada konsumen yang memiliki
hubungan kuat dengan perusahaan ataukah hanya
mengejar konsumen yang paling diinginkan?

 Hubungan alami yang ada = Perusahaan Segari berfokus pada konsumen yang
berlangganan karena jika semakin sering seorang
konsumen membeli produk di perusahaan ini makan
konsumen tersebut akan mendapat reward berupa
voucher.
Apakah berfokus pada perusahaan yang lebih
menyukai sewa guna usaha, kontrak yang
 Kebijakan pembelian umum dinegosiasikan atau kontrak jangka panjang?

= tidak
Apakah berfokus pada perusahaan yang mencari
kualitas, pelayanan, atau harga?
 Kriteria pembelian
= Perusahaan Segari fokus pada kualitas barang dan
kepuasan pelanggan
4. Faktorisasi
Apakah berfokus pada perusahaan yang
membutuhkan kecepatan serta ketepatan
pengiriman dan pelayanan?
 Kepentingan
= Ya, Karena produk yang dijual adalah produk
sayuran dan bahan makanan . Maka produk harus
sampai segera ke konsumen
Apakah berfokus pada pengajuan tertentu atas
produk perusahaan atau semua pengajuan?
 Pesanan khusus
=-
Apakah berfokus pada pesanan besar atau yang
kecil?
 Ukuran pesanan
= Pesanan dapat berskala besar maupun kecil.
Tergantung kepada konsumen
5. Karakteristik Individu
Apakah berfokus pada perusahaan yang memiliki
orang dan nilai-nilai yang sama dengan kita?
 Kesamaan pembeli dan penjual
=-
 Sikap terhadap risiko Apakah berfokus pada konsumen yang berani
mengambil risiko atau mereka yang menghindari
risiko?

= perusahaan berfokus pada konsumen yang berani


mengambil risiko
Apakah berfokus pada perusahaan yang memiliki
loyalitas yang tinggi pada pemasok mereka?
 Loyalitas
= Ya, karena dampak dari perusahaan Segari yang
membantu petani lokal untuk mendapatkan
penghasilan yang adil

Anda mungkin juga menyukai