Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

PROGRAM STUDI DIII KEBIDANAN FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS DHARMAS INDONESIA
TAHUN AJARAN 2019-2020

1 Nama Mata Kuliah : Pengantar Asuhan Kebidanan (konsep kebidanan)


2 Kode Mata Kuliah : BID 102
3 Semester : 1
4 Bobot (sks) : 3 SKS (1T, 2P)
5 Dosen Pengampu : Evin Noviana Sari, M. Keb
6 Capaian Pembelajaran : Setelah perkuliahan ini selesai, Mahasiswa mampu memahami konsep kebidanan dengan pokok bahasan: konsep dasar
kebidanan, perkembangan pelayanan dan pendidikan bidan secara nasional dan internasional, paradigma asuhan kebidanan,
konsep gender, kebidanan sebagai suatu profesi, peran dan fungsi bidan, Teori dan model konseptual asuhan kebidanan,
manajemen asuhan kebidanan, pendokumentasian SOAP, ruang lingkup praktik kebidanan, prinsip penghargaan bagi bidan,
prinsip pengembangan karir bidan
7 Bahan Kajian : Memahami tentang konsep dasar asuhan kebidanan
Menjelaskan tentang perkembangan profesi, pelayanan dan pendidikan bidan secara nasional dan internasional
Menjelaskan tentang Paradigma asuhan kebidanan
Menjelaskan tentang Konsep dan perangkat analisis gender (tambahkan tentang gender)
Menjelaskan tentang Kebidanan sebagai suatu profesi
Menjelaskan tentang Peran dan fungsi bidan
Menjelaskan tentang Teori dan konseptual asuhan kebidanan
Menerapkan tentang Manajemen asuhan kebidanan,
Menerapkan tentang Pendokumentasian SOAP
Menjelaskan tentang Prinsip penghargaan bagi bidan
Menjelaskan tentang Prinsip pengembangan karir bidan
8. Acara Pembelajaran

NO WAKTU TUJUAN SUB POKOK BAHASAN METODE YANG DILAKUKAN DOSEN YANG DILAKUKAN MEDIA/ RUMUSAN METODE PENGAJAR
PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN MAHASISWA SUMBER ASESSMEN ASESSMEN
BELAJAR
1. 100’ Setelah mengikuti 1. Konsep dasar Ceramah  Menyediakan sumber  Mencari dan LCD, Laptop, Mengukur  Tes tulis EVIN
teori pembelajaran kebidanan Tanya jawab meteri yang dapat mengmpulkan informasi papan tulis, pemaham an  Essay/pilihan
mahasiswa 2. Defenisi bidan digunakan MHS. dari berbagai sumber dan flipchart, mahasiswa ganda
mampu 3. Pengertian  Memfasilitasi MHS media yang telah website,  Laporan
menjelaskan  Pelayanan kebidanan untuk kegiatan belajar disiapkan dosen buku sumber makalah
konsep dasar  Asuhan kebidanan  Memberikan penilaian  Membuat laporan hasil
kebidanan  Filosofi bidan hasil kerja mhs dalam seminar
2. 50’ teori Setelah mengikuti 1. Perkembangan Ceram  Menyediakan sumber  Mencari dan LCD, Laptop, Mengukur  Tes tulis EVIN
pembelajaran pelayanan dan Diskusi meteri yang dapat mengmpulkan informasi papan tulis, pemaham  Essay/pilihan
200’ mahasiswa pendidikan bidan digunakan MHS. dari berbagai sumber dan flipchart, an mahasiswa ganda
praktik mampu nasional  Memfasilitasi MHS unt media yang telah website, buku  Laporan
menjelaskan 2. Perkembangan kegiatan belajar disiapkan dosen sumber makalah
perkembangan pelayanan dan  Memberikan penilaian  Membuat laporan hasil
pelayanan dan pendidikan bidan hasil kerja mhs dalam seminar
pendidikan bidan Internasional
secara nasional
dan internasional
3. 50’ teori Setelah mengikuti 1. Pengertian Ceramah  Menyediakan sumber  Mencari dan LCD, Laptop, Mengukur  Tes tulis EVIN
pembelajaran 2. Komponen paradigma meteri yang dapat mengmpulkan informasi papan tulis, pemahaman  Essay/pilihan
200’ mahasiswa kebidanan digunakan MHS. dari berbagai sumber flipchart, mahasiwa ganda
praktik mampu 3. Macam-macam asuhan  Memfasilitasi MHS unt dan media yang telah website,  Laporan
menjelaskan kebidanan kegiatan belajar disiapkan dosen buku sumber makalah
paradigm asuhan 4. Kaitan paradigma  Memberikan penilaian  Membuat laporan hasil
kebidanan dengan asuhan hasil kerja mhs dalam seminar
kebidanan
4. 50’ teori Setelah mengikuti Konsep dan perangkat Ceramah  Menyediakan sumber  Mencari dan LCD, Laptop, Mengukur  Tes tulis EVIN
pembelajaran analisis gender: Brainstormi meteri yang dapat mengmpulkan informasi papan tulis, pemahaman  Essay/pilihan
200’ mahasiswa  Kerangka sosial gender Role play digunakan MHS. dari berbagai sumber flipchart, mhs ganda
praktik mampu  Konsep dan perangkat  Memfasilitasi MHS unt dan media yang telah website,  Laporan
menjelaskan analisis gender kegiatan belajar disiapkan dosen buku sumber makalah
konsepdan  Bukti-bukti  Memberikan penilaian  Membuat laporan hasil
analisis gender ketidaksetaan berbasis hasil kerja mhs dalam seminar
gender
 Pengarusutama an
kesetaraan gender di
institusi
 Hubungan gender
dengan kesehatan

5. 50’ teori Setelah mengikuti Kebidanan sebagai Ceramah  Menyediakan sumber  Mencari dan LCD, Laptop, Mengukur  Tes tulis EVIN
pembelajaran suatu profesi: Brainstorming meteri yang dapat mengmpulkan informasi papan tulis, pemahaman Essay/pilihan
200’ mahasiswa  Profesi bidan Diskusi digunakan MHS. dari berbagai sumber flipchart, mhs ganda
praktik mampu  Tinjauan filosofi  Memfasilitasi MHS unt dan media yang telah website,  Laporan
menjelaskan dalam kebidanan kegiatan belajar disiapkan dosen buku sumber makalah
bidan sebagai  Dimensi kefilosofian  Memberikan penilaian  Membuat laporan hasil
suatu profesi ilmu kebidanan hasil kerja mhs dalam seminar
 Batang Tubuh
pengetahuan bidan

6. 50’ teori Setelah mengikuti Manajemen asuhan Ceramah  Menyediakan sumber  Mencari dan LCD, Laptop, Mengukur  Tes tulis EVIN
200’ perkuliahan kebidanan : Brainstorming meteri yang dapat mengmpulkan informasi papan tulis, pemaham an Essay/pilihan
praktik mahasiswa  Konsep dan prinsip Diskusi digunakan MHS. dari berbagai sumber flipchart, mhs ganda
mampu menajemen kebidanan  Memfasilitasi MHS unt dan media yang telah website,  Laporan
menjelaskan  Pengertian manajemen kegiatan belajar disiapkan dosen buku sumber makalah
manajemen kebidanan  Memberikan penilaian  Membuat laporan hasil
asuhan kebidanan hasil kerja mhs dalam seminar
7. 50’ teori Setelah mengikuti Langkah-langkah Ceramah  Menyediakan sumber  Mencari dan LCD, Laptop, Mengukur  Tes tulis EVIN
pembelajaran manajemen asuhan Brainstorming meteri yang dapat mengmpulkan informasi papan tulis, pemaham an Essay/pilihan
200’ mahasiswa kebidanan: Diskusi digunakan MHS. dari berbagai sumber flipchart, mhs ganda
praktik mampu  Langkah 1 sampai  Memfasilitasi MHS unt dan media yang telah website,  Laporan
memahami langkah 4 kegiatan belajar disiapkan dosen buku sumber makalah
manajemen  Memberikan penilaian  Membuat laporan hasil
asuhan kebidanan hasil kerja mhs dalam seminar

8.
UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS)
9. 50’ teori Setelah mengikuti Pendokumentasian Ceramah  Menyediakan sumber  Mencari dan LCD, Laptop, Mengukur  Tes tulis EVIN
pembelajaran SOAP : Brainstorming meteri yang dapat mengmpulkan informasi papan tulis, pemaham an Essay/pilihan
200’ mahasiswa Pengertian, tujuan Diskusi digunakan MHS. dari berbagai sumber flipchart, mhs ganda
praktik mampu Pendokumenta sian  Memfasilitasi MHS dan media yang telah website,  Laporan
menjelaskan SOAP unt kegiatan belajar disiapkan dosen buku sumber makalah
pendokumentasia Langka-langkah SOAP  Memberikan  Membuat laporan hasil
n SOAP penilaian hasil kerja dalam seminar
mhs

10. 50’ teori Setelah mengikuti Manajemen asuhan Studi kasus  Menyediakan sumber  Mencari dan LCD, Laptop, Mengukur  Tes tulis EVIN
pembelajaran kebidanan pada ibu meteri yang dapat mengmpulkan informasi papan tulis, pemahaman Essay/pilihan
250’ mahasiswa dengan hamil digunakan MHS. dari berbagai sumber flipchart, mhs ganda
praktik menerapkan Manajemen asuhan  Memfasilitasi MHS dan media yang telah website,  Laporan
manajemen kebidanan pada ibu unt kegiatan belajar disiapkan dosen buku sumber makalah
asuhan kebidanan hamil  Memberikan  Membuat laporan hasil
padaibu hamil penilaian hasil kerja dalam seminar
mhs
11. 50’ teori Setelah mengikuti Manajemen asuhan Studi kasus  Menyediakan sumber  Mencari dan LCD, Laptop, Mengukur  Tes tulis EVIN
pembelajaran kebidanan pada ibu meteri yang dapat mengmpulkan informasi papan tulis, pemaham an Essay/pilihan
250’ mahasiswa bersalin digunakan MHS. dari berbagai sumber flipchart, mhs ganda
praktik mampu  Memfasilitasi MHS dan media yang telah website,  Laporan
menerapkan unt kegiatan belajar disiapkan dosen buku sumber makalah
manajemen  Memberikan  Membuat laporan hasil
asuhan kebidanan penilaian hasil kerja dalam seminar
pada ibu bersalin mhs

12. 300’ Setelah mengikuti Manajemen asuhan Studi kasus  Menyediakan sumber  Mencari dan LCD, Laptop, Mengukur  Tes tulis EVIN
praktik pembelajaran kebidanan pada ibu nifas meteri yang dapat mengmpulkan informasi papan tulis, pemahaman Essay/pilihan
mahasiswa dan BBL digunakan MHS. dari berbagai sumber flipchart, mhs ganda
mampu  Memfasilitasi MHS dan media yang telah website,  Laporan
menerapkan unt kegiatan belajar disiapkan dosen buku sumber makalah
manajemen  Memberikan  Membuat laporan hasil
asuhan kebidanan penilaian hasil kerja dalam seminar
padaibu nifas dan mhs
BBL
13. 50’ teori Setelah mengikuti Lingkup praktik Ceramah  Menyediakan sumber  Mencari dan LCD, Laptop, Mengukur  Tes tulis EVIN
pembelajaran kebidanan Brainstorming meteri yang dapat mengmpulkan informasi papan tulis, pemahaman Essay/pilihan
200’ mahasiswa  Ruang lingkup standar Diskusi digunakan MHS. dari berbagai sumber flipchart, mhs ganda
praktik mampu praktik kebidanan  Memfasilitasi MHS dan media yang telah website,  Laporan
menjelaskan  Lahan praktik unt kegiatan belajar disiapkan dosen buku sumber makalah
lingkup praktik pelayanan  Memberikan  Membuat laporan hasil
kebidanan kebidanan penilaian hasil kerja dalam seminar
mhs
14. 50’ teori Setelah mengikuti Prinsip penghargaan Ceramah  Menyediakan sumber  Mencari dan LCD, Laptop, Mengukur  Tes tulis EVIN
pembelajaran bagi bidan Brainstorming meteri yang dapat mengmpulkan informasi papan tulis, pemahaman Essay/pilihan
200’ mahasiswa Reward Diskusi digunakan MHS. dari berbagai sumber flipchart, mhs ganda
praktik mampu prinsip Sanksi  Memfasilitasi MHS dan media yang telah website,  Laporan
penghargaan bagi unt kegiatan belajar disiapkan dosen buku sumber makalah
bidan  Memberikan  Membuat laporan hasil
penilaian hasil kerja dalam seminar
mhs

15. 50’ teori Setelah mengikuti Pengembangan karir Ceramah  Menyediakan sumber  Mencari dan LCD, Laptop, Mengukur  Tes tulis EVIN
pembelajaran bidan dikaitkan dengan Brainstorming meteri yang dapat mengmpulkan informasi papan tulis, pemahaman Essay/pilihan
200’ mahasiswa peran, fungsi, dan Diskusi digunakan MHS. dari berbagai sumber flipchart, mhs ganda
praktik mampu tanggung jawab  Memfasilitasi MHS dan media yang telah website,  Laporan
menjelaskan Job Fungsional unt kegiatan belajar disiapkan dosen buku sumber makalah
pengembangan Prinsip  Memberikan  Membuat laporan hasil
karir bidan penilaian hasil kerja dalam seminar
mhs

16.
UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS)

9. Daftar Rujukan
Buku Utama
1. Bryar, R(1995), theory for Midwifery Practie Edisi I Macmillan, Houndmillo
2. Varney. H (1997), Varney’s Midwifery Jones and Bartlett Publishers, Sudbury, Massachusetts. USA
3. Pyme, RH (1992), profesional disiplin in Nursing, Midwifery and Health Visiting, edisi 2. Balack well Scienetifik, Londons

Buku Anjuran
1. Bryar, Rosamund, 2008, Teori Praktik Kebidanan. Jakarta: EGC
2. Estiwadani, Dwiana, dkk, 2008, Konsep Kebidanan. Yogyakarta: Fitramaya
3. Pusdiknakes. Konsep Kebidanan, Jakarta : Depkes RI. 1996
4. Purwandari, Atik, 2008, Konsep Kebidanan Sejarah & Profesionalisme, Jakarta: EGC
5. Suryani, Soepardan, 2007, Konsep Kebidanan, Jakarta: EGC
6. Depkes RI, Buku Panduan Manajemen Masalah Bayi Baru Lahir untuk Dokter, Bidan dan Perawat di Rumah Sakit, 2005

7. Penilaian
1. Penugasan 5%
2. UTS 30%
3. Penugasan 5%
4. UAS 30%
5. Praktek 30%

Ditelaah oleh Kepala SPMI Koordinator Dosen Pengampu Ketua Prodi DIII Kebidanan,

Estuhono, M.Pd Evin Noviana Sari, S.ST., M.Keb Siti Khotimah, M.Keb
NIDN.1023118701 NIDN. 1018098601 NIDN. 1025128701

Anda mungkin juga menyukai