Anda di halaman 1dari 39

LAPORAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI

(PRAKERIN)
PRESERVASI HOIST OVERHEAD CRANE
DOUBLE GIRDER
DI PT KERTA RAJASA RAYA

DISUSUN OLEH :
Nama : PANDU MUHAMMAD WIBOWO
No. Induk Siswa : 10174/0749.009
Semester / Kelas : 02 / XI-TITL2
Kompetensi Keahlian : Teknik Instalasi Tenaga Listrik
Program Keahlian : Teknik Listrik

PEMERINTAHAN KABUPATEN MOJOKERTO


DINAS PENDIDIKAN
UNIT PELAKSANAAN TEKNISI SATUAN PENDIDIKAN
SMK NEGERI 1 PUNGGING
Jl. Raya Trawas, Pungging – Mojokerjo Telp./Fax. 0321-593257
Email: smkn1pungging_mjk@yahoo.co.id
Website: http://www.smkn1pungging.sch.id
2022

i
LEMBAR PENGESAHAN I
LAPORAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI

DI PT KERTA RAJASA RAYA

No. Dokumen B.10.5

Tanggal Pembuatan 1 Juli 2017

Tanggal Revisi 1 Juli 2018


Tanggal Efektif 10 Agustus 2018
Telah diperiksa dan disetujui oleh
Nama Paraf/tgl

Pembimbing
Lapangan/Industri Khoirul Anam
PEMERINTAHAN PROVINSI
JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN SEKOLAH
MENENGAH KEJURUAN NEGERI Nama Paraf/tgl
1 PUNGGING
Jl. Raya Trawas Pungging Mojokerto
Telp: 0321-593257 Pembimbing
Sekolah Muhammad
Email: Agustynus, S.Pd
smkn1pungging_mjk@yahoo.co.id
Website:
http://www.smkn1pungging.sch.id Kepala Program Keahlian
MOJOKERTO
Kode Pos :61384
Disahkan Oleh

Abd.Karim.,ST.,M.,Pd
NIP. 197412172009011003

Laporan Praktik Kerja


Nama Dokumen
Lapangan

ii
LEMBAR PENGESAHAN II
LAPORAN PRAKTIK INDUSTRI

DI PT KERTA RAJASA RAYA

Disusun oleh :

PANDU MUHAMMAD WIBOWO

XI- TITL 2 / 26

Mengetahui, Mengetahui,
Pembimbing Lapangan Pemimpin Perusahaan

Khoirul Anam Tjahyo Santoso

iii
LEMBAR PENGESAHAN III
Laporan praktek kerja industri (PRAKERIN) :
Judul : Preservasi Hoist Overhead Crane Double Girder
Yang telah dilaksanakan oleh siswa Teknik Instalasi Tenaga Listrik SMK NEGERI 1
PUNGGING

Nama : Pandu Muhammad Wibowo


NIS/Absen : 10174/0749.009/26
Telah diuji dihadapan dewan juri dan dinyatakan berhasil pada tanggal ......, dengan
nilai ....
Dewan Penguji,

1. HARIKEN PAMUNGKAS,ST
NIP. 199003142009012003

2. MUHAMMAD AGUSTYNUS, S.Pd


NIP.

3. ISWATUN KHASANAH, S.Pd


NIP.

Pembimbing sekolah,
1. MUHAMMAD AGUSTYNUS, S.Pd
NIP.

Mengetahui, Mengetahui,
Kepala Kompetensi Keahlian Ketua Pokja PSG
Teknik Instalasi Tenaga Listrik Teknik Instalasi Tenaga L

Abdul Karim,S.T.,M.Pd Muhammad Agustynus, S.Pd

NIP.197412172009011003 NIP.

iv
KATA PENGANTAR
Puji syukur kita haturkan atas kehadirat Allah SWT, atas rahmat dan karunia-Nya
yang senantiasa selalu menyertai. Sehingga penulis dapat menyelesaikan laporan
pelaksanaan Praktek kerja industri (Prakerin) sesuai dengan ketentuan dan waktu yang
ditentukan. Laporan ini disusun berdasarkan pengalaman dan ilmu yang penulis dapatkan
dalam lapangan kerja.
Laporan pelaksanaan Praktek kerja industri yang telah Penulis susun ini, di buat
sebagai syarat mutlak untuk dapat menyelesaikan Praktek kerja industri, sesuai dengan
tuntutan kurikulum dan untuk dapat memperoleh nilai praktek kejuruan selama
pelaksanaan praktek di PT Kerta Rajasa Raya, sesuai dengan keahlian atau jurusan Teknik
Instalasi Tenaga Listrik pada SMKN 1 Pungging.
Dalam Prakerin ini tentunya saya mendapatkan bimbingan, arahan dan saran.
Untuk itu saya menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada :
1. Muharto,S.Pd,M.M, selaku kepala SMKN 1 Pungging.
2. Abd.Karim.,ST.,M.Pd, selaku kepala Kompetensi Keahlian Teknik Instalasi
Tenaga Listrik.
3. Muhammad Agustynus, S.Pd, selaku ketua Pokja PSG Teknik Instalasi Tenaga
Listrik .
4. Muhammad Agustynus, S.Pd, selaku pembimbing dari sekolah.
5. Khoirul Anam selaku pembimbing perusahaan.
6. Hamimatus Solikhah, S.Pd, selaku wali kelas XI- TITL 2.
7. Serta kedua orang tua yang telah membiayai serta merestui saya untuk pergi
prakerin.
Penulis menyadari bahwa laporan ini masih jauh dari kesempurnaan, oleh karena itu
kritik dan saran yang penulis harapkan demi kesempurnaan laporan ini. Akhir kata,
penulis berharap agar dengan adanya laporan ini, dapat bermanfaat bagi perkembangan
dunia usaha dan industri/instansi pemerintah serta bagi penulis pribadi.

Mojokerto, 16 April 2022

Penyusun

v
DAFTAR ISI

COVER ............................................................................................................................. i
LEMBAR PENGESAHAN I .......................................................................................... ii
LEMBAR PENGESAHAN II .......................................................................................iii
LEMBAR PENGESAHAN III ...................................................................................... iv
KATA PENGANTAR ..................................................................................................... v
DAFTAR ISI ................................................................................................................... vi
DAFTAR GAMBAR ....................................................................................................viii
DAFTAR TABEL ........................................................................................................viii
BAB I PENDAHULUAN ................................................................................................ 1
1.1. Latar Belakang ................................................................................................... 1
1.2. Rumusan Masalah .............................................................................................. 2
1.3. Tujuan Penulisan Laporan .................................................................................. 2
1.4. Batasan Masalah ................................................................................................. 2
1.5. Metode Penulisan ............................................................................................... 3
BAB II KAJIAN TEORI ................................................................................................ 4
2.1. Pengertian Hoist Atau Katrol ............................................................................. 4
2.2. Fungsi Hoist ....................................................................................................... 4
2.3. Jenis-Jenis Hoist ................................................................................................. 4
2.4. Bagian-Bagian Utama Overhead Crane Double Girder ..................................... 8
2.5. Bagian-Bagian Dalam Mesin Hoist .................................................................. 13
2.6. Alat Dan Bahan Yang Dibutuhkan ................................................................... 14
2.7. Kerusakan Yang Sering Terjadi Pada Hoist Crane .......................................... 16
BAB III PROFIL PERUSAHAAN .............................................................................. 19
3.1. Sejarah Perusahaan ........................................................................................... 19
3.2. Sistem Kerja ..................................................................................................... 19
3.3. Produksi komersil ............................................................................................. 19
3.4. Proses pengerjaan ............................................................................................. 20
3.5. Devinisi teknisi ................................................................................................. 20
3.6. Visi PT. Kerta Rajasa Raya .............................................................................. 20
3.7. Misi PT. Kerta Rajasa Raya ............................................................................. 20
BAB IV PEMBAHASAN.............................................................................................. 22

vi
vii

4.1. Mesin Hoist type Overhead Crane Double Girder ........................................... 22


4.2. Cara pengecekan gangguan pada mesin hoist .................................................. 22
4.3. Berikut adalah cara perawatan Hoist Crane ..................................................... 24
BAB V PENUTUP ......................................................................................................... 28
5.1 Kesimpulan ....................................................................................................... 28
5.2 Saran ................................................................................................................. 28
DAFTAR PUSTAKA .................................................................................................... 29
DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Hoist Crane 1 Ton ......................................................................................... 4


Gambar 2.2 Monorail Crane ............................................................................................. 5
Gambar 2.3 Suspensi Crane .............................................................................................. 5
Gambar 2.4 Jib Crane ........................................................................................................ 6
Gambar 2.5 Overhead Crane Single Girder ...................................................................... 6
Gambar 2.6 Semi Gantry................................................................................................... 7
Gambar 2.7 Gantry Crane ................................................................................................. 7
Gambar 2.8 Overhead Crane Double Girder..................................................................... 8
Gambar 2.9 Bagian-Bagian Utama Overhead Crane Double Girder ................................ 8
Gambar 2.10 Trolley Conductor Track ............................................................................. 9
Gambar 2.11 Pendant Festoon .......................................................................................... 9
Gambar 2.12 Trolley Festoon ........................................................................................... 9
Gambar 2.13 Pendant Cable ............................................................................................ 10
Gambar 2.14 Pendant ...................................................................................................... 10
Gambar 2.15 Trolley Drive ............................................................................................. 11
Gambar 2.16 Wire Rop ................................................................................................... 11
Gambar 2.17 Hook Block ............................................................................................... 11
Gambar 2.18 Bridge Drive .............................................................................................. 12
Gambar 2.19 Upper Block .............................................................................................. 12
Gambar 2.20 Downshop Conductor ................................................................................ 13
Gambar 2.21 Hoist .......................................................................................................... 13
Gambar 2.22 Bagian Dalam Mesin Hoist ....................................................................... 14
Gambar 2.23 Avometer ................................................................................................... 14
Gambar 2.24 Obeng Plus Minus ..................................................................................... 15
Gambar 2.25 Test Pen ..................................................................................................... 15
Gambar 2.26 Tang ........................................................................................................... 15
Gambar 2.27 Selotip........................................................................................................ 15
Gambar 3.1 Logo Perusahaan ......................................................................................... 19
Gambar 3.2 Peta PT.Kerta Rajasa Raya.......................................................................... 21
Gambar 4.1 Hoist type Overhead Crane Double Girder ................................................. 22
Gambar 4.2 Mengecek Hambatan Avometer .................................................................. 24
Gambar 4.3 Melepaskan Kabel Dari Terminal ............................................................... 24

viii
ix

Gambar 4.4 Mengupas Kabel Menggunakan Tang......................................................... 25


Gambar 4.5 Kapasitor ..................................................................................................... 25
Gambar 4.6 Menyambung Kabel .................................................................................... 25
Gambar 4.7 Pengisolasian Sambungan Kabel ................................................................ 26
Gambar 4.8 Penyambungan Kabel Pada Terminal ......................................................... 26
Gambar 4.9 Menutup Cover Rangkain Listrik Menggunakan Obeng ............................ 26
Gambar 4.10 Pengisolasian Kabel Yang Tidak Digunakan ............................................ 27
Gambar 4.11 Tahap Finishing ......................................................................................... 27
DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Kerusakan yang sering terjadi ......................................................................... 16

viii
BAB I
PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang


Pada perkembangan zaman masa sekarang sekolah pada tingkat SMK (Sekolah
Menengah Kejuruan) mengharuskan siswa untuk melaksanakan PRAKERIN
(PRAKTEK KERJA INDUSTRI) hal ini untuk menjawab kebutuhan dunia industri/usaha
akan siswa yang berpengalaman dan kompeten di jurusannya sesuai kebutuhan, Prakerin
adalah bagian dari Pendidikan Sistem Ganda (PSG) pada SMK. Dimana program tersebut
merupakan bagian dari program bersama antara SMK dengan industri yang terkait di
dunia usaha, praktik keahlian produktif yang dilaksanakan di industri adalah suatu bentuk
kegiatan yang mengerjakan pekerjaan produksi/jasa di industri sesuai dengan program
keahlian masing–masing.

Sebagai salah satu lembaga pendidikan, SMK Negeri 1 Pungging diharapkan


mampu menghasilkan lulusan-lulusan yang terampil, Profesional di bidangnya dan siap
untuk mengabdi di lingkungan masyarakat. Hal ini menuntut disesuaikannya program
pendidikan dengan perkembangan lapangan pekerjaan yang sesungguhnya. Sehingga
siswa dapat mempergunakan pengalaman dan pengetahuan yang diperoleh di bangku
sekolah sebagai pegangan dalam mengatasi berbagai kendala yang terjadi pada
lingkungan kerja yang sesungguhnya.

Dunia bisnis dan industri selalu membutuhkan tenaga kerja yang terampil dan
profesional di bidangnya, Dalam teknik instalasi tenaga listrik, untuk mengetahui sampai
sejauh mana kemampuan yang kami peroleh di bangku sekolah maka penting sekali kami
mengadakan praktek kerja industri (PRAKERIN). dengan adanya PRAKERIN kami
berharap lebih siap dalam menetukan langkah kami dimasa yang akan datang. Program
studi teknik Instalasi Tenaga Listrik SMK Negeri 1 Pungging, menelah konsep
kelistrikan, oleh sebab itu diperlukan suatu kajian – kajian ilmiah yang bersifat deskriptif,
argumentatif dalam bentuk survey penelitian maupun kerja praktek baik di instansi
pemerintahan maupun swasta.

Mengingat hal itu, kami memilih PT. Kerta Rajasa Raya untuk kami jadikan tempat
PRAKERIN, khususnya di bidang instalasi tenaga listrik untuk memperoleh pengalaman
dan pengetahuan di bidang instalasi tenaga listrik. Di samping itu perkembangan ilmu

1
2

pengetahuan dan teknologi yang begitu pesat apalagi dalam bidang kelistrikan dalam
bidang perbaikan/maintenance yang tidak kami peroleh dibangku sekolah.
Unit pekerjaan di PT Kerta Rajasa Raya meliputi perbaikan/maintenance.
Dikarenakan PT Kerta Rajasa Raya merupakan pabrik karung plastik, banyaknya debu
yang masuk pada kontrol panel mesin yang menggunakan motor induksi proses
pengolahan biji plastik membuat alat-alat khususnya hoist atau katroll, terkadang
memiliki kinerja yang kurang optimal.

Di PT Kerta Rajasa Raya terdapat bagian yang membutuhkan bantuan dari hoist
atau katrol ini untuk memindahkan roll plastik yang berukuran besar dan berat oleh karena
itu mesin hoist atau katrol tersebut mesti dalam kondisi prima atau kondisi yang terbaik
maka itu hoist atau katrol perlu di lakukan perawatan agar proses produksi berjalan lancar.

1.2. Rumusan Masalah


Berdasarkan latar belakang masalah dapat di hasilkan rumusan masalah seperti:
1.2.1. Apakah pengertian dari Hoist Crane Double Girder dan bagaimanakah
prinsip kerjanya?
1.2.2. Bagaimana cara pengecekan gangguan Hoist Crane?
1.2.3. Bagaimana cara perawatan gangguan yang di sebabkan oleh kapasitor
mesin Hoist Crane?
1.3. Tujuan Penulisan Laporan
Berdasarkan rumusan masalah masalah laporan ini dibuat dengan
tujuan sebagai berikut:
1.3.1. Mengetahui prinsip kerja dan pengertian Hoist Crane Double Girder.
1.3.2. Mengetahui kerusakan pada mesin Hoist Crane yang di sebabkan oleh
kapasitor.
1.3.3. Mengetahui gangguan yang di sebabkan oleh usangnya kapasitor pada
Hoist Crane.
1.3.4. Tujuan dan batasan masalah meninjau rumusan masalah.

1.4. Batasan Masalah


Berdasarkan rumusan masalah, maka penulis membatasi permasalahan sebagai
berikut:
1.4.1. Menjelaskan prinsip kerja dan pengertian Hoist Crane type Overhead
Crane Double Girder.
3

1.4.2. Menjelaskan gejala yang di sebabkan oleh usangnya kapasitor rangkaian


mesin hoist.
1.4.3. Menjelaskan gangguan yang di sebabkan oleh kapasitor yang usang pada
Overhead Crane Double Girder dan cara merawatnya.

1.5. Metode Penulisan


Dengan menggunakan beberapa metode penulisan, diharapkan data yang
diperoleh benar-benar akurat dan dapat dipertanggung jawabkan. Beberapa metode
penulisan tersebut adalah sebagai berikut :
1.5.1. Metode Praktik Kerja
Yaitu metode pengumpulan data dan praktik secara langsung di
bengkel/perusahaan. Terutama pada objek yang di bahas pada laporan ini.
1.5.2. Metode observasi
Yaitu pengumpulan data dengan mengadakan pengamatan secara
langsung pada objek di lapangan, data-data yang diperlukan di catat sesuai
dengan kenyataan di lapangan.
1.5.3. Metode Literatur
Yaitu metode pencarian data-data yang di perlukan dari buku-buku teknik
maupun internet, juga bisa dengan bertanya kepada pembimbing lapangan.
BAB II

KAJIAN TEORI

2.1. Pengertian Hoist Atau Katrol

Gambar 2. 1 Hoist Crane 1 Ton

Secara harfiah hoist adalah salah satu jenis pesawat angkat yang banyak
di gunakan untuk mengangkat dan menurunkan beban secara vertikal (tegak
lurus). Sedangkan crane sendiri adalah sistem yang dirancang dan di bangun untuk
menunjang operasional dan mobilitas hoist tersebut.

2.2. Fungsi Hoist


Secara harfiah hoist adalah salah satu jenis pesawat angkat yang banyak
di gunakan untuk mengangkat dan menurunkan beban secara vertikal (tegak
lurus). Sedangkan crane sendiri adalah sistem yang dirancang dan di bangun untuk
menunjang operasional dan mobilitas hoist tersebut.

2.3. Jenis-Jenis Hoist


2.3.1 Monorail Crane
Monorail crane merupakan salah satu jenis hoist crane yang tidak
menggunakan girder pada rangkaiannya. Monorail crane hanya bergerak
pada beam (rail) yang terpasang. Karena monorail crane tidak
menggunakan girder, maka jenis ini hanya bisa bergerak maju dan
mundur sepanjang beam. Jadi tidak ada pergerakan dari girder.

4
5

Gambar 2. 2 Monorail Crane

2.3.2 Suspensi Crane


Adalah crane yang mempunyai Girder hanya dapat melakukan
gerakan maju dan mundur. Derek ini girgernya di gantung pada balok yang
melintang di atap ruangan dan hanya cocok di pasang di dalam ruangan

Gambar 2. 3 Suspensi Crane

2.3.3 Jib Crane


Jib crane merupakan jenis crane dimana anggota horizontal (jib
atau boom) mendukung pergerakan jalur hoist tetap ke dinding atau tiang
lantai mount. Crane jib juga merupakan bagian dari tower crane panjang
yang dapat berputar secara horizontal sampai 360°(tergantung jenis post
jib atau wall jib). Selain itu, jenis crane juga cocok ditempatkan di area
workstation yang memungkinkan pengangkatan berulang kali seperti
wilayah pergudangan, dermaga, konstruksi bangunan dan perbengkelan.
Jenis crane ini juga mampu memindahkan benda dengan berat 30 pon
hingga 100 ton dari titik satu ketitik yang lain.
6

Gambar 2. 4 Jib Crane

2.3.4 Overhead Crane Single Girder


Overhead crane single girder merupakan alat pengangkat dan
pemindah barang dengan gerakan 6 arah, yaitu ke kiri, kanan, maju,
mundur, atas, dan bawah. Overhead crane biasanya berada di dalam
ruangan. Overhead crane merupakan konstruksi hoist crane yang berada
di bagian atas sebuah ruangan. Kontruksinya terdiri dari tiang coulumn,
console (optional), end carriage, dan girder. Overhead crane single girder
merupakan konstruksi overhead crane yang menggunakan 1 girder. Hoist
yang digunakan dalam konstruksi ini juga harus yang single rail.

Gambar 2. 5 Overhead Crane Single Girder

2.3.5 Semi Gantry


Semi Gantry merupakan jenis crane yang saru sisinya
menggunakan kaki untuk menopang girder yang di sebut dengan kaki
gantry. Crane jenis ini cocok di gunakan saat indoor saja jadi kurang
efisien jika di gunakan dalam kondisi outdoor atau luar ruangan
pengoperasiannya menggunakan remote control oleh operator.
7

Gambar 2. 6 Semi Gantry

2.3.6 Gantry Crane


Gantry crane adalah hoist crane yang memiliki empat kaki beroda
dan bergerak di atas rel. Kedua kaki gantry crane tersambung pada sebuah
balok dan di bagian bawah terdapat roda. Gantry crane adalah hoist crane
yang dapat digunakan indoor maupun outdoor. Sehingga cukup
menguntungkan bagi para pengusaha industri yang ingin menggunakan
hoist crane jenis ini.

Gambar 2. 7 Gantry Crane

2.3.7 Overhead Crane Double Girder


Overhead crane Double girder merupakan alat pengangkat dan
pemindah barang dengan gerakan 6 arah, yaitu ke kiri, kanan, maju,
mundur, atas, dan bawah. Overhead crane biasanya berada di dalam
ruangan. Overhead crane merupakan konstruksi hoist crane yang berada
di bagian atas sebuah ruangan. Kontruksinya terdiri dari tiang coulumn,
console (optional), and carriage, dan girder. Overhead crane double
girder merupakan konstruksi overhead crane yang menggunakan 2 girder.
Hoist yang digunakan dalam konstruksi ini harus yang double rail.
8

Gambar 2. 8 Overhead Crane Double Girder

2.4. Bagian-Bagian Utama Overhead Crane Double Girder

Gambar 2. 9 Bagian-Bagian Utama Overhead Crane Double Girder

Keterangan :
1. Trolly conductor track
2. Trolly festoon
3. Pendant cable
4. Pendant
5. Trolley drive
6. Wire rope
7. Hook block
8. Bridge drive
9. Upper block
10. Downshop conductors
11. Hoist
9

2.4.1. Trolley conductor track

Gambar 2. 10 Trolley Conductor Track

Trolley conductor track atau dalam artian bahasa di sebut jalur


konduktor troli berfungsi sebagai jalur bergeraknya hoist menggunakan
trolley drive .

2.4.2. Pendant Festoon

Gambar 2. 11 Pendant Festoon

Pendant festoon atau dalam artian bahasa di sebut perhiasan anting


anting berguna sebagai kabel yang menghubungkan remote controll
dengan brigde drive.

2.4.3. Trolley Festoon

Gambar 2. 12 Trolley Festoon

Trolley festoon atau dalam artian bahasa di sebut perhiasan troli


berbentuk sebagai kabel yang menghubungkan remote kontrol dan trolley
drive yang berfungsi untuk menggerakan hoist.
10

2.4.4. Pendant Cable

Gambar 2. 13 Pendant Cable

Pendant cable atau dalam artian bahasa di sebut kabel anting


anting berbentuk kabel yang berfungsi menghubungkan remote kontrol
dan hoist .

2.4.5. Pendant
Pendant atau dalam artian bahasa di sebut anting anting juga
liontin berbentuk remote kontrol yang berfungsi memberikan perintah
kepada hoist untuk bergerak maju, mundur, naik, turun, ke kanan, dan kiri.

Gambar 2. 14 Pendant

2.4.6. Trolley Drive


11

Gambar 2. 15 Trolley Drive

Trolley drive atau dalam artian bahasa di sebut penggerak trolley


berfungsi sebagai penggerak hoist tentunya di kendalikan oleh remote
kontrol.

2.4.7. Wire Rop


Wire rope atau dalam artian bahasa di sebut tali kawat berfungsi
sebagai tali penahan berat yang di hubungkan hook block dan hoist untuk
mengangkat beban

Gambar 2. 16 Wire Rop

2.4.8. Hook Block


Hook block atau dalam artian bahasa di sebut blok pengait, hook
block adalah satu satunya bagian dari crane yang menyentuh langsung
dengan benda yang di angkat atau di hubungkan dengan rantai terlebih
dahulu.

Gambar 2. 17 Hook Block

2.4.9. Bridge Drive


12

Brigde drive atau dalam artian bahasa di sebut penggerak jembatan


berfungsi sebagai penggerak brigde rail untuk bergerak maju dan mundur

Gambar 2. 18 Bridge Drive

2.4.10. Upper Block


Upper block atau dalam artian bahasa di sebut block atas berfungsi
sebagai gir yang memutar wire rope agar bisa mengangkat beban.

Gambar 2. 19 Upper Block

2.4.11. Downshop Conductor


Downshop conductor atau dalam artian bahasa di sebut dengan
konduktor downshop berfungsi sebagai jalur melintasnya energi listrik
yang di butuhkan hoist untuk bergerak.
13

Gambar 2. 20 Downshop Conductor

2.4.12. Hoist
Hoist dalam artian bahasa di sebut dengan kerekan berfungsi
sebagai bagian penting yang mengangkat beban.

Gambar 2. 21 Hoist

2.5. Bagian-Bagian Dalam Mesin Hoist


2.5.1. Bagian kelistrikan terletak pada ujung hoist yang terletak paling dekat
dengan kabel yang menghubungkan arus listrik yang masuk dan remote
kontrol yang terhubung langsung dengan rangkaian listrik.
2.5.2. Bagian mesin. Terletak pada bagian tengah hoist. Bagian ini memuat
sebuah alat putar bertenaga listrik. Jadi, listrik yang disuplay dari bagian
penerima arus listrik menuju bagian mesin diubah menjadi energi putaran
untuk mengangkat beban.
14

Gambar 2. 22 Bagian Dalam Mesin Hoist

2.5.3. bagian pengait. Terletak paling ujung yang memuat pengait dan kabel
kawat . Selain mengangkat pengait bagian ini juga bisa menurunkan
pengait atau beban.

2.6. Alat Dan Bahan Yang Dibutuhkan


2.6.1. Avometer
Kegunaannya avometer adalah untuk mengukur arus listrik atau
hambatan yang terpasang pada rangkaian instalasi listrik pada hoist.

Gambar 2. 23 Avometer

2.6.2. Obeng Plus Minus


Kegunaannya obeng plus minus adalah untuk melepaskan baut
yang terpasang pada body hoist yang berfungsi melindungi dari
kerusakan ringan seperti terbentur.
15

Gambar 2. 24 Obeng Plus Minus

2.6.3. Test Pen


Kegunaanya test pen adalah untuk mengecek ada atau tidaknya
aliran listrik pada rangkaian instalasi listrik hoist.

Gambar 2. 25 Test Pen

2.6.4. Tang
Kegunaannya tang adalah untuk memotong dan mengupas kabel.

Gambar 2. 26 Tang

2.6.5. Selotip
Kegunaannya selotip adalah untuk alat perekat dan juga bisa
menutupi bagian tembaga dari kabel yang terkelupas.

Gambar 2. 27 Selotip
16

2.7. Kerusakan Yang Sering Terjadi Pada Hoist Crane

Tabel 2. 1 Kerusakan yang sering terjadi

No. Nama bagian Kerusakan Perawatan

1. Hoist Crane Hoist tidak Langkah pertama yang perlu dilakukan


menyala adalah mengecek daya listrik yang di
gunakan dengan daya listrik yang di
butuhkan

2. Rantai hoist Arah hoist terbalik Ketika Anda menekan tombol naik di
remote hoist tapi rantai malah turun
ataupun menekan tombol turun tapi
malah naik, ada beberapa
kemungkinan penyebabnya. Penyebab
umum yang sering terjadi adalah
operator memasang kabel input R, S,
T, dengan posisi terbalik sewaktu
merangkai rangkaian instalai listrik
Hoist crane. Coba tukar posisi kabel S,
dan T dan coba Kembali
3. Hoist Crane Hoist mengangkat Jika pengangkatan hoist menjadi lebih
dengan kecepatan lambat periksa daya listrik seperti pada
lambat kasus hoist tidak menyala, jika bukan
daya listriknya atau mesin hoistnya
bermasalah, hal ini di sebabkan oleh
beban yang di angkat hoist terlalu
banyak atau melebihi kapasitas
maksimal yang bisa di angkat oleh
hoist.
17

4. Rangkaian instalasi Hoist berdengung Hal ini juga berhubungan dengan


listrik dan bersuara ‘klik’ sumber suara sehingga coba cari
sumber suara tersebut dan juga bila
masih ada coba cek rangkaian
intalasi listriknya dan juga sumber
arus listrik. Pastikan bahwa daya
listrik yang di gunakan sesuai dan
tidak ada kabel yang terlepas dari
terminal atau rangkaian instalasi
selain itu cek juga rantai yang di
gunakan sudah menggunakan
pelumas dengan benar serta tidak
terdapat bagian yang terlihat atau
kusut.
5. Hoist Hoist mendadak Karena ini adalah hoist electric ‘duty
tidak bisa di gunakan cycle’ yang harus diperhatikan.
Umumnya angka duty cycle harus
dilakukan minimal 25%, artinya
setiap satu jam penuh, butuh waktu
istirahat selama kurang lebih 15
menit. Hoist di buat dan di rancang
untuk berhenti bekerja ketika terjadi
overheating pada mesin.
6. Limit Switch Hoist tidak Hoist tidak mengangkat beban
mengangkat padahal beban yang di angkat masih
dalam kapasitas pengangkatan hoist,
dan daya yang di gunakan juga
sudah diperiksa. Ada 1 hal lagi yang
perlu di perhatikan pastikan limit
swicth pada hoist tidak terganggu.
Limit switch adalah saklar pembatas
yang berbentuk saklar
elektromekanis dan berkerja apabila
18

terkena tekanan, dorongan ataupun


kontak fisik. Fungsinya adalah
sebagai pengaman pada hoist pada
saat pengangkatan.
BAB III

PROFIL PERUSAHAAN

3.1. Sejarah Perusahaan

Gambar 3. 1 Logo Perusahaan

PT. KERTA RAJASA RAYA pada awalnya perusahaan ini merupakan


home industri yang di kelola oleh Bapak Nyoto Santoso (Alm).perkembangan
home industri ini semakin cepat sehingga dijadikan perusahaan oleh pemiliknya.
Perusahaan ini didirikan tanggal 28 september 1981 dan memulai produksi secara
komersil pada pertengahan tahun 1982.
Produk dari perusahaan ini memiliki komitmen untuk mengutamakan
kepuasan konsumen dan menghasilkan produk dengan kualitas terbaik. Produk
yang di hasilkan dari PT.Kerta Rajasa Raya telah memenuhi standart sertifikasi
ISO 9001. Pemeriksaan dan kontrol terhadap produk di lakukan pada tiap proses
produksi dan disesuaikan dengan permintaan konsumen. PT Kerta rajasa raya juga
memperhatikan kenyaman para pekerja, kebersihan lingkungan, serta
keselamatan dan kesehatan pekerjanya.
3.2. Sistem Kerja
PT. KERTA RAJASA RAYA menggunakan system kerja tidak langsung,
atau melalui perantara. Hal ini untuk memudahkan perusahaan untuk bisa lebih
fokus mengurus kebutuhan Costumer secara lebih teliti, dan juga memudahkan
perusahaan untuk menghemat anggaran untuk memberikan pelatihan atau training
kepada pekerja baru.

3.3. Produksi komersil


PT. Kerta Rajasa Raya juga memproduksi barang barang seperti :
3.3.1. Woven bag
a. Jahit bawah biasa THCBSF(Top Head Cut Bottom Single Folded)
b. Jahit bawah biasa THCBDF(Top Head Cut Bottom Double Folded)
c. Jahit mulut THBSF (Top Hammed Bottom Single Folded)

19
20

d. Jahit mulut THBDF (Top Hammed Bottom Double Folded)


e. Jahit valve TVBSF ( Top Valve Bottom Single Folded )
f. Jahit valve TVDF ( Top Valve Bottom Double Folded )

3.3.2. Jumbo bag


a. Top open bottom flat (TOBF) artinya bagian atas terbuka dengan
bawah tertutup
b. Top Spout Bottom spout (TSBS) artinya bagian atas berbentuk
cerobong dengan bawahnya juga berbentuk cerobong yang memakai
tali
c. Top Petal Bottom Spout (TPBS)artinya bagian atas berbentuk seperti
cerobong namun tidak memakai ring rope dengan bagian bawahnya
berbentuk cerobong dengan tali
d. Top Duffle Bottom Spout (TDBS)artinya bagian atasnya berbentuk
persegi yang di sertai tali dengan bawahnya berbentuk cerobong.
e. Top Duffle Bottom flat (TDBF)artinya bagian atasnya berbentuk
persegi yang disertai tali dengan bawahnya berbentuk datar Starpack
Atau yang sering di sebut dengan karung semen
3.4. Proses pengerjaan
Proses pengerjaan di PT. Kerta Rajasa Raya berdasarkan standar
oprasional kerja yang telah disepakati oleh seluruh pekerja
3.5. Devinisi teknisi
PT. Kerta Rajasa Raya mempunyai bagian khusus yang bernama elektric
bagian ini bekerja untuk menangani kerusakan mesin seperti mengganti
komponen listrik dimana setiap pekerja elektric terbiasa bekerja dilapangan dan
bekerja over time, yang sesuai dengan target schedule yang telah disepakati.
3.6. Visi PT. Kerta Rajasa Raya
Adalah menjadi perusahaan global yang memberikan nilai tambah bagi
pelanggan atau costumer.
3.7. Misi PT. Kerta Rajasa Raya
Adalah mengikuti persaingan global dengan perkembangan teknologi
yang terkini untuk menjadi pemenang.
3.1. Peta PT. Kerta Rajasa Raya
21

Gambar 3. 2 Peta PT.Kerta Rajasa Raya


BAB IV

PEMBAHASAN

4.1. Mesin Hoist type Overhead Crane Double Girder


Mesin hoist type overhead crane double girder adalah jenis hoist crane
yang menggunakan 2 balok rail hoist yang dirangkai sejajar.salah satu kegunaan
mesin ini di gunakan untuk mengangkat beban berat sesuai kebutuhan pabrik,
contohnya untuk mengangkat roll plastik.

Gambar 4. 1 Hoist type Overhead Crane Double Girder

Prinsip kerja hoist ini adalah dengan mengaitkan pengaitnya kepada benda
yang ingin di angkat atau melalui rantai lalu di pasangkan dengan benda yang
ingin di angkat, selanjutnya tinggal menekan tombol pada pendant maju, mundur,
ke kiri maupun ke kanan serta ke atas maupun ke bawah sesuai dengan kebutuhan
yang diinginkan.

4.2. Cara pengecekan gangguan pada mesin hoist


Mesin hoist crane mempunyai bagian inti yang sering di sebut crane atau
kerekan. Dimana ada alat yang di gunakan pasti sewaktu waktu pasti mengalami
kerusakan, di sini saya akan membahas salah satu dari gangguan dari mesin crane
atau kerekan ini yaitu usang atau rusaknya komponen listrik bernama kapasitor,
gejalanya berupa mesin tidak mengangkat beban meskipun sudah di aliri aliran
listrik dan gejala berikutnya adalah mesin tersebut berhasil mengangkat beban tapi
dengan menggunakan bantuan berupa tarikan manual dari usaha manusia.

22
23

4.2.1. Flowchart perawatan gangguan mesin hoist crane

Mulai

Menyiapkan
alat dan
bahan

Mengecek
gangguan

Hoist susah Hoist tidak


untuk menyala
bergerak

Buka panel
kontrol
rangkaian
listrik
Lumasi setiap roda Cek apakah rangkaian
yang di gunakan listrik/komponen listrik
bergerak perlu di ganti

Tidak Ya

Rapikan kabel Kapasitor atau


yang terlepas dari kontraktor perlu di
terminal rangkaian ganti
listrik

Cek kembali untuk Ganti


memastikan tidak dengan
ada gangguan yang yang
terjadi baru

Selesai
24

4.3. Berikut adalah cara perawatan Hoist Crane


4.3.1. Menyiapkan Alat dan bahan.
4.3.2. Mengecek Hoist menggunakan test pen terlebih dahulu untuk mencegah
hubungan arus pendek.
4.3.3. Mengecek hambatan atau arus ohm pada rangkaian listrik menggunakan
avometer.

Gambar 4. 2 Mengecek Hambatan Avometer

4.3.4. Jika pada hoist tidak bisa mengangkat beban, atau baru bisa mengangkat
apabila mendapat bantuan dengan menarik rantai secara manual, perlu
adanya penggantian kapasitor pada rangkaian listrik mesin hoist tersebut.
4.3.5. Melepas kabel yang menghubungkan kapasitor dari terminalnya Setelah
mengetahui masalah pada kapasitor segera lakukan tindakan pertama,
contoh melepaskan kabel yang terhubung ke terminalnya.

Gambar 4. 3 Melepaskan Kabel Dari Terminal

4.3.6. Mengupas kabel yang di butuhkan menggunakan tang untuk mengganti


kabel yang terhubung pada terminal.
25

Gambar 4. 4 Mengupas Kabel Menggunakan Tang

4.3.7. Menyiapkan Kapasitor untuk rangkaian instalasi listrik mesin hoist


Kapasitor untuk rangkaian instalasi listrik mesin hoist 3 phase ganti
komponen kapasitor sesuai rangkaian yang di butuhkan.

Gambar 4. 5 Kapasitor

4.3.8. Menyambung kabel dan kapasitor tambahan bagi rangkaian instalasi listrik
mesin hoist dengan sambungan ekor babi.

Gambar 4. 6 Menyambung Kabel

4.3.9. Tutup bagian kabel yang terbuka. Setelah tersambung dengan erat tutup
bagian kabel yang terkelupas dengan solasi pastikan tidak ada tembaga dari
kabel yang terlihat.
26

Gambar 4. 7 Pengisolasian Sambungan Kabel

4.3.10. Setelah tertutup dengan benar sambung kabel pada terminal Setelah tertutup
dengan solasi sambung kabel ke terminal rangkaian listrik mesin hoist 3
phase.

Gambar 4. 8 Penyambungan Kabel Pada Terminal

4.3.11. Setelah terhubung ke terminal tutup kembali cover rangkaian listrik


menggunakan obeng.

Gambar 4. 9 Menutup Cover Rangkain Listrik Menggunakan Obeng

4.3.12. Tutupi kabel yang tidak di gunakan. Tutupi kabel yang terlihat tembaganya
dengan solasi guna mencegah hubungan arus pendek.
27

Gambar 4. 10 Pengisolasian Kabel Yang Tidak Digunakan

4.3.13. Tahap finishing yaitu mengecek semua yang ada pada tombol remote
kontrol Pastikan semua tombol berfungsi sesuai dengan isyaratnya pada
remote kontrol.

Gambar 4. 11 Tahap Finishing


BAB V

PENUTUP
5.1 Kesimpulan
Berdasarkan pembahasan laporan Praktek Kerja Industri dapat
disimpulkan bahwa :
5.1.1. Prinsip kerja hoist crane adalah suatu alat berat yang digunakan untuk
mengangkat beban.Selain itu mesin hoist crane merupakan mesin yang
berfungsi untuk memindahkan alat berat yang lain asal masih dalam
kapasitas pengangkatan.
5.1.2. Cara mengidentifikasi mesin hoist yang mempunyai gangguan tidak bisa
mengangkat atau baru bergerak setelah mendapat bantuan manual berupa
uasaha tarikan manusia.
5.1.3. Memperbaiki mesin hoist yang disebabkan oleh usangnya komponen
kapasitor dengan langkah mengidentifikasi gangguan kemudian buka
wadah rangkaian, cek kaki kapasitor yang di hubungkan dengan terminal
kemudian, lepas kapasitor dari rangkaian ganti dengan yang baru jangan
lupa menutup tembaga dengan solasi kemudian tutup kembali wadah
rangkaian.
5.2 Saran
5.2.1. Saran Untuk Tempat Prakerin.
5.2.1.1. Di mohon untuk di setiap divisi yang ada untuk merapikan
kembali alat alat yang di punya agar tidak hilang dan segera
melengkapi segala alat yang hilang agar tidak kerepotan saat
membutuhkan alat tersebut.
5.2.2. Saran Untuk Sekolah
5.2.2.1. Pembekalan materi lebih ditingkatkan terutama untuk
pembinaan mental siswa.
5.2.2.2. Mengetahui seberapa besar ilmu yang didapatkan dari sekolah
untuk diterapkan siswa selama melaksanakan prakerin.
5.2.2.3. Meningkatkan bakat dan keahlian dalam bidangnya serta
mengawasi siswa saat melaksanakan prakerin.

28
DAFTAR PUSTAKA

Wibowo, P. M. (2022). Preservasi Hoist Overhead Crane Double Girder. Mojokerto.

Admin. (2011). Jenis dan Prinsip Kerja Hoist Crane. Jakarta Timur: kmmi.co.id.

Faisal. (2020). Pengertian dan Jenis Overhead Crane. Tanggerang: Benziro.co.id.

Jayanti, M. (2021). Jenis Crane. Jakarta Barat: Megajaya.co.id.

Pengadaan, A. (2021). Apa Itu Overhead Crane? Indonesia: Pengadaan.web.id.

Sejarah PT. Kertara Jasa. (n.d.). 123dok.com.

Sigit. (2016). Perawatan Mobile Crane. Indonesia: truckmagz.com.

29

Anda mungkin juga menyukai