Anda di halaman 1dari 4

INDIKATOR MUTU PRIORITAS

PUSKESMAS KUTABUMI 2023

UNIT / PROGRAM

NO PROFIL INDIKATOR
1 JUDUL

2 DASAR PEMIKIRAN

3 DIMENSI MUTU

4 TUJUAN

5 DEFINISI OPERASIONAL

6 TIPE INDIKATOR

7 SATUAN PENGUKURAN

8 NUMERATOR

9 DENOMINATOR

10 TARGET CAPAIAN

11 KRITERIA

𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑜𝑏𝑎𝑡 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑠𝑒𝑟𝑎ℎ𝑘𝑎𝑛 𝑠𝑒𝑠𝑢𝑎𝑖 𝑑𝑒𝑛𝑔𝑎𝑛 𝑠𝑡𝑎𝑛𝑑𝑎𝑟 𝑤𝑎𝑘𝑡𝑢 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑡𝑒𝑡𝑎𝑝𝑘𝑎𝑛/𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑘𝑒𝑠𝑒𝑙𝑢𝑟𝑢ℎ𝑎𝑛 𝑟𝑒𝑠𝑒𝑝 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑠𝑒𝑟𝑎ℎ𝑘𝑎𝑛
12 FORMULA

13 METODE PENGUMPULAN DATA

14 SUMBER DATA

15 INSTRUMEN PENGAMBILAN DATA

16 BESAR SAMPLE

17 CARA PENGAMBILAN SAMPLE

18 PERIODE PENGUMPULAN DATA

19 PENYAJIAN DATA

20 PERIODE ANALISA DATA DAN


PELAPORAN DATA
21 PENANGGUNG JAWAB
INDIKATOR MUTU PRIORITAS
PUSKESMAS KUTABUMI 2023

: Ruang Obat

Kecepatan pelayanan resep racikan di ruang obat sesuai standar

Peraturan Menteri Kesehatan No. 74 Tahun 2016 tentang Standar Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas

Efektif, efisien, dan tepat waktu

Pasien memperoleh pengobatan sesegera mungkin setelah mendapatkan pelayanan klinis

Kecepatan pelayanan resep racikan adalah waktu yang dibutuhkan sejak resep diterima hingga obat
diserahkan kepada pasien

Proses

Satuan waktu dan persentase

Jumlah obat yang diserahkan sesuai dengan standar waktu yang ditetapkan

Jumlah keseluruhan resep yang diserahkan dalam 1 bulan

obat racik <15 menit

Inklusi: Semua resep yang dilayani di ruang obat

Eksklusi: Tidak ada

𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑠𝑒𝑟𝑎ℎ𝑘𝑎𝑛 𝑠𝑒𝑠𝑢𝑎𝑖 𝑑𝑒𝑛𝑔𝑎𝑛 𝑠𝑡𝑎𝑛𝑑𝑎𝑟 𝑤𝑎𝑘𝑡𝑢 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑡𝑒𝑡𝑎𝑝𝑘𝑎𝑛/𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑘𝑒𝑠𝑒𝑙𝑢𝑟𝑢ℎ𝑎𝑛 𝑟𝑒𝑠𝑒𝑝 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑠𝑒𝑟𝑎ℎ𝑘𝑎𝑛 𝑑𝑎𝑙𝑎𝑚 1 𝑏𝑢𝑙𝑎𝑛 𝑥 100%

Observasi

Hasil observasi (Form)

Form pemantauan kecepatan pelayanan resep

Total sampel

Pencatatan langsung pada form

Bulanan

Tabel dan grafik

Bulanan dan tahunan

PJ Ruang obat
INDIKATOR MUTU PRIORITAS
PUSKESMAS KUTABUMI 2023

UNIT / PROGRAM

NO PROFIL INDIKATOR
1 JUDUL
2 DASAR PEMIKIRAN
3 DIMENSI MUTU
4 TUJUAN
5 DEFINISI OPERASIONAL
6 TIPE INDIKATOR
7 SATUAN PENGUKURAN
8 NUMERATOR
9 DENOMINATOR
10 TARGET CAPAIAN
11 KRITERIA
(𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑜𝑏𝑎𝑡 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑘𝑎𝑑𝑎𝑙𝑢𝑎𝑟𝑠𝑎)/(𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑘𝑒𝑠𝑒𝑙𝑢𝑟𝑢ℎ𝑎𝑛 𝑜𝑏𝑎𝑡 𝑑𝑎𝑙𝑎𝑚 1 𝑏𝑢𝑙𝑎𝑛) 𝑥 10
12 FORMULA

13 METODE PENGUMPULAN DATA


14 SUMBER DATA
15 INSTRUMEN PENGAMBILAN DATA
16 BESAR SAMPLE
17 CARA PENGAMBILAN SAMPLE
18 PERIODE PENGUMPULAN DATA
19 PENYAJIAN DATA
20 PERIODE ANALISA DATA DAN
PELAPORAN DATA
21 PENANGGUNG JAWAB
INDIKATOR MUTU PRIORITAS
PUSKESMAS KUTABUMI 2023

: Gudang Obat

Kecepatan pelayanan resep racikan di ruang obat sesuai standar


Peraturan Menteri Kesehatan No. 74 Tahun 2016 tentang Standar Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas
Efektif, efisien, dan tepat waktu
Pasien memperoleh obat aman dari kadaluarsa
Pengeluaran obat berdasarkan FEFO (First Ed First Out)
Proses
Satuan waktu dan persentase
Obat yang diserahkan sesuai dengan standar waktu yang ditetapkan
Jumlah obat yang kadaluarsa dalam 1 bulan
Terhindar expired date obat 100%
Inklusi: Jumlah obat kadaluarsa di gudang obat
Eksklusi: Tidak ada
𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑜𝑏𝑎𝑡 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑘𝑎𝑑𝑎𝑙𝑢𝑎𝑟𝑠𝑎)/(𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑘𝑒𝑠𝑒𝑙𝑢𝑟𝑢ℎ𝑎𝑛 𝑜𝑏𝑎𝑡 𝑑𝑎𝑙𝑎𝑚 1 𝑏𝑢𝑙𝑎𝑛) 𝑥 100%

Observasi
Hasil observasi (Form)
Form pemantauan tanda masa waktu
Total sampel
Pencatatan langsung pada form
Bulanan
Tabel dan grafik
Bulanan dan tahunan

PJ Gudang obat

Anda mungkin juga menyukai