Anda di halaman 1dari 1

Unit Kerja Farmasi

1 Nama Indikator Kepatuhan Pengadaan Sesuai Formularium


2 Nama Program PMKP
3 Dimensi Mutu Efektifitas, kesinambungan pelayanan, efisiensi
4 Tujuan Tersedianya obat yang bermutu sesuai formularium untuk
menjamin efektifitas pelayanan farmasi
5 Rasional/Literatur Pedoman Penyusunan Formularium Rumah Sakit
6 Definisi Terminologi Formularium Rumah Sakit adalah daftar obat yang digunakan di
yang Digunakan dan Rumah Sakit.
Standar
7 a. Kriteria Inklusi Obat resep rawat jalan
b. Kriteria Ekslusi Obat resep rawat inap
8 Tipe Indikator Proses dan outcome
9 Tipe Indikator Persentase
10 Numerator Jumlah item produk obat yang diadakan sesuai formularium
rumah sakit
11 Denumerator Jumlah seluruh item produk obat yang ada di formularium
12 Cara Pengukuran N/D x 100%
13 Target Pengukuran 80%
Indikator
14 Sumber Data Resep rawat jalan instalasi farmasi
15 Target dan Ukuran 100%, Total Populasi
Sampel (n)
16 Metode Pengumpulan Concurrent
Data
17 PIC Ka. Instalasi Farmasi
18 Pengumpulan Data apt. Nurul Fitri Rizkilla, S. Farm.
19 Validator Triani Kholiliatun Romsi, S.K.M.
20 Frekuensi Setiap bulan
Pengumpulan Data
21 Periode Waktu Triwulan
Pelaporan
22 Penjelasan Mengenai Line Chart, menganalisa, melaporkan pada rapat tingkat
Rencana Analisa bagian/bidang dan kepada direktur setiap bulan
23 Penjelasan tentang 1. Data hasil survey disampaikan dan dibahas pada rapat
hasil data yang tingkat kepala unit dan mendapat tanggapan serta
disebarkan kepada umpan balik dan dilakukan interverensi seperlunya.
staff 2. Pada tiap triwulan, Analisa data disampaikan pada rapat
pleno.

Anda mungkin juga menyukai