Anda di halaman 1dari 4

Benteng baluwarti keraton Surakarta

 Ukuran :
wilayah baluwarti terletak di lingkaran kedua setelah Kawasan kedhaton (lingkungan inti
istana) yang berada di antara 2 tembok tebal dengan ukuran 2 meter dan tinggi 6 meter. 1200
meter dari sisi timur ke barat, dan 940 meter dari sisi utara ke selatan.

 Layout :

Tata hunian dan pola jalan dalam tata ruang permukiman baluwarti
Pola hunian permukiman di dalam lbaluwarti dibagi menjadi bebrapa wilayah menurut
golongan sosial atas-bawah. Para bangsawan dan pejabat tinggi tinggal pada lokasi yang
terletak di pinggir jalan lingkar utama, sedangkan para abdi dalem menempati wilayah
perkampungan. Wilayah dalam benteng baluwarti sendiri dibagi menjadi 5 yaitu : kampung
tamtaman, kampung carangan, kampung wirengan, kampung hordenaan, dan kmapung
gambuhan. Berdasarkan penuturan KGHI Poeger (2016) bahwa lahan yna gmenjadi
permukiman baluwarti adalah tanah milik keraton, dan diperuntukkan sebagai tempat tinggal
sntana dalem dan abdi dalmen dengan status hak pakai (magersari).
(Jurnal Arsitektur Pendapa, Vol. 3 No. 2 Tahun 2020. Tri Hartanto, A Bambang Yuwono,
Konsep tata ruang permukiman baluwarti keraton kasunanan Surakarta)
 Bentuk :

(http://kekunaan.blogspot.com/2012/07/lingkungan-perumahan-baluwarti.html)

 Usia :
Benteng baluwarti berusia 300 tahun. Bentneg ini mulai dibangun pada tahun 1785

Wilayah baluwarti memiliki 2 buah pintu gerbang yang disebut kori brajanala utara dan kori
brajanala selatan. Ukuran pintu gerbang kori brajanala adalah setinggi 7 meter dan lebar 5
meter dengan polesan cat berwarnah biru langit.
(https://www.kerajaannusantara.com/id/surakarta-hadiningrat/benteng#:~:text=Wilayah
%20Baluwarti%20terletak%20di%20lingkaran,meter%20dan%20tinggi%206%20meter.)
Benteng baluwarti bekas benteng keraton
Ukuran : 2 meter dan tinggi 4 meter
Layout : -
Bentuk : -
Usia : 300 thn

Lokais bekas benteng baluwarti keraton solo ada di sisi barat, sekitar 450 meter dari keraton
kartasura namun Sebagian besar benteng beluwarti sudah tidak tampak lagi. Peninggalan
benteng baluwarti yang masih bisa ditemukan hanyalah sepanjang sekitar 100 meter.
https://www.solopos.com/dijebol-warga-benteng-baluwarti-keraton-kartasura-berusia-
300-tahun-1302372

“Kondisi benteng bekas Keraton Kartasura cukup memprihatinkan. Yang paling utama kebersihan di
dalam area benteng. Selain itu, banyak lubang di benteng. Sebagian batu bata dicuri oleh oknum tak
bertanggung jawab untuk dikoleksi,” kata juru kunci benteng bekas Keraton Kartasura, Mas Ngabehi
Suryo Hastono, saat berbincang dengan Solopos.com, Jumat (21/2/2020).
“Kondisi benteng bekas Keraton Kartasura cukup memprihatinkan. Yang paling utama kebersihan di
dalam area benteng. Selain itu, banyak lubang di benteng. Sebagian batu bata dicuri oleh oknum tak
bertanggung jawab untuk dikoleksi,” kata juru kunci benteng bekas Keraton Kartasura, Mas Ngabehi
Suryo Hastono, saat berbincang dengan Solopos.com, Jumat (21/2/2020).
Benteng cepuri
Material : batu bata merah
Sejarah :
sumber : https://solo.tribunnews.com/2022/04/24/sejarah-benteng-keraton-kartasura-dulu-
besar-mengeliling-sekarang-tinggal-120-meter-saja?page=all
.Benteng tersebut diperkirakan sudah ada sejak tahun 1680-an.
Keraton Kartasura didirikan oleh Sultan Amangkurat II, setelah Keraton Pleret diduduki oleh
saudaranya, yakni Pangeran Puger.
Sultan Amangkurat II pun kemudian mendirikan benteng yang mengintari Keraton Kartasura
untuk pertahanan.
"Pada Era Mataram hingga Kartasura, tempat seperti Keputren dan Sasono Putro berada di
luar Benteng Cepuri," ujarnya.
Masa keruntuhan Keraton Kartasura sendiri pada tahun 1742, karena diserang oleh VOC.
Story :
Benteng Baluarti kini tengah menjadi sorotan, karena adanya perobohan yang dilakukan
dengan sengaja oleh pemilik lahan di Kampung Krapyak Kulon, Kelurahan/kecamatan
Kartasura, Kabupaten Sukoharjo, pada Kamis (21/4).
Padahal, keberadaan sisa-sisa Benteng bekas Keraton Kartasura itu masuk dalam cagar
budaya yang harus dilindungi, dirawat, dan dilestarikan.
"Sisa Benteng Baluarti itu tinggal ada 2, yakni di sisi barat atau disamping Gedong Obat, dan
di sisi timur atau dibekas Segoroyoso," katanya, kepada TribunSolo.com, Minggu
(24/4/2022).
Dikatakan Nuky, Benteng Cepuri dibangun untuk melindungi tempat tinggal raja dan
keluarga.

Anda mungkin juga menyukai