Anda di halaman 1dari 11

SECURITY AWARNESS TRAINING

CILACAP, JUNI 2023


1. Pengertian dan dasar pelaksanaan
diklat SAT;
2. Memahami ketentuan Kode Keamanan
Kapal dan Port Internasional (ISPS
Code);
3. Tata cara melaporkan insiden
keamanan, termasuk ancaman
pembajakan atau perampokan
bersenjata atau serangan;
4. Prosedur yang harus diikuti saat
ancaman keamanan diidentifikasi,
Prosedur darurat terkait keamanan;
Security Awareness Training (SAT)
adalah diklat keterampilan bagi semua
pelaut tanpa harus ditunjuk sebagai petugas
keamanan di kapal termasuk anti
pembajakan dan anti perampokan
bersenjata, Pelatihan bertujuan untuk
membina kesadaran orang-orang yang
bekerja di bidang maritim atas pengamanan
kapal dan muatannya

 Amandemen STCW
(Standarts of Trainning
Certificate and Watchkeeping
Tahun 2010 Manila;
 Konvensi Internasional
Safety of Life at Sea 1974;
PENGENALAN DASAR KODE KEAMANAN KAPAL
DAN PORT INTERNASIONAL (ISPS CODE)

International Ship and Port Security Code (ISPS Code) adalah regulasi
yang IMO (International Maritime Organization) yang secara khusus
mengatur tentang kegiatan-kegiatan dan langkah-langkah yang harus
diambil oleh setiap negara dalam menanggulangi ancaman Terorisme di
laut

Karena ISPS Code berlaku secara internasional dan menuntut kerjasama


yang baik, saling pengertian, dan bahasa yang sama antar Negara
peserta, maka ada beberapa istilah yang digunakan memerlukan
pamahaman yang sama pula. Beberapa istilah penting adalah:

 Ship Security Plan (Rencana Keamanan Kapal);


 Port facility Security Plan (Rencana Keamanan Fasilitas Pelabuhan);
 Ship Security Officer (Perwira Keamanan kapal);
 Company Security Officer (Perwira Keamanan Perusahaan);
 Port Facility Security Officer (Perwira Keamanan Fasilitas Pelabuhan);
 Security level (Tingkat Keamanan)
ISPS CODE PADA KAPAL DAN FASILITAS PELABUHAN
TUJUAN PEMBELAJARAN

Untuk mendeteksi berbagai ancaman keamanan di atas


kapal dan di pelabuhan dan menerapkan tindakan sesuai
situasi

Untuk memantau aktivitas orang dan operasi kargo

Untuk memberikan tingkat keamanan pada kapal dan


memperoleh berbagai tugas dan fungsi pada tingkat keamanan
yang berbeda
Pembajakan
ANCAMAN PADA
DUNIA PELAYARAN Perompakan

Penyelundupan nakoba

Penumpang gelap

Sabotase & Terorisme

Pencurian
 Menetapkan suatu kerangka kerja
untuk mendeteksi ancaman
keamanan &mengambil tindakan
pencegahan terhadap insiden
keamanan yg mempengaruhi kapal
atau fasilitas pelabuhan;
 Menetapkan tanggung-jawab &
peran dari masing-masing;
 menghindari wilayah-wilayah
perairan konflik yang berpotensi
tinggi banyak terjadi insiden
pembajakan kapal oleh para
perampok.
HAL YANG HARUS DIIKUTI SAAT ANCAMAN KEAMANAN
DIIDENTIFIKASI, PROSEDUR DARURAT TERKAIT KEAMANAN
GOAL DIKLAT

 Peserta Mampu mengenali ancaman keamanan;


 Dapat Berkontribusi pada peningkatan keamanan maritim
dan menanggapi ancaman keamanan secara tepat
 Dapat menjaga dan mengawasi pelaksanaan rencana
keamanan kapal;
 Dapat menilai risiko keamanan, ancaman, dan kerentanan;
 Dapat melakukan inspeksi dari kapal untuk memastikan
bahwa langkah- langkah keamanan diimplementasikan dan
dipelihara;
 Dapat memastikan peralatan dan sistem keamanan
dioperasikan, diuji dan dikalibrasi dengan benar; dan
 mendorong kesadaran dan kewaspadaan keamanan.

Anda mungkin juga menyukai