Anda di halaman 1dari 10

Kewajiban-Kewajiban Pajak yang harus dipatuhi Perseroan Terbatas di Indonesia.

Tax Obligations that must be complied with by Limited Liability Companies in


Indonesia

Berdasarkan ketentuan Undang-Undang No. 7 Tahun 2021 tentang Harmonisasi


Peraturan Perpajakan (“HPP”), menyebutkan:
Based on the provisions of Law no. 7 of 2021 concerning Harmonization of Tax Regulations
(“HPP”), states:

“Setiap Wajib Pajak yang telah memenuhi persyaratan subjektif dan objektif
sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan perpajakan wajib
mendaftarkan diri pada kantor Direktorat Jenderal Pajak yang wilayah kerjanya
meliputi tempat tinggal atau tempat kedudukan Wajib Pajak dan kepadanya
diberikan Nomor Pokok Wajib Pajak”
"Every Taxpayer who has fulfilled the subjective and objective requirements in
accordance with the provisions of the taxation legislation is obligated to register himself
at the office of the Directorate General of Taxes whose working area includes the
residence or domicile of the Taxpayer and he is given a Taxpayer Identification Number"

Seluruh perseroan terbatas di Indonesia merupakan wajib pajak. Pajak yang


dikenakan kepada perseroan terbatas, antara lain sebagai berikut:
The entire limited liability companies in Indonesia are taxpayers. Taxes imposed on limited
liability companies, include the following:

1. Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 21


Income Tax (PPh) Article 21

PPh 21 merupakan retribusi yang dikenakan atas penghasilan berupa gaji,


upah, honorarium, tunjangan dan pembayaran lainnya atas pekerjaan, jasa,
atau kegiatan lain dengan nama dan bentuk apapun yang diterima oleh Wajib
Pajak. Retribusi ini harus dibayarkan atau disetorkan secara rutin tiap
bulannya. Perusahaan akan memotong penghasilan karyawan secara
langsung dan menyetorkannya ke kas negara. Dalam hal ini, perusahaan juga
wajib memberikan Bukti Potong PPh Pasal 21 kepada karyawan yang
dipekerjakan.
Income Tax 21 is a levy imposed on income in the form of salaries, wages,
honorariums, allowances, and other payments for work, services, or other activities
by name and in any form received by taxpayers. This levy must be paid or deposited
regularly every month. The company will directly deduct employee income and
deposit it into the state treasury. In this case, the company is also required to provide
proof of withholding PPh Article 21 to employees who are employed.

Page 1 of 10
Terdapat perubahan pada tarif progresif yang digunakan untuk menghitung
penghasilan kena pajak (PKP) pada tahun 2021. Berikut ini adalah besaran
tarif progresif yang berlaku:
There are changes to the progressive rates used to calculate taxable income (PKP) in
2021. The following is the amount of the applicable progressive rate.

 Tarif 5% dikenakan untuk PKP hingga Rp 60 juta;


5% rate for taxable persons up to Rp. 60 million;

 Tarif 15% dikenakan pada PKP dari Rp. 60 juta sampai dengan Rp. 250
juta;
15% rate is imposed on taxable persons from Rp. 60 million to Rp. 250
million;

 Tarif 25% dikenakan pada PKP dari Rp. 250 juta sampai dengan Rp.
500 juta;
25% rate is imposed on taxable persons from Rp. 250 million to Rp. 500
million;

 Tarif 30% dikenakan pada PKP dari Rp. 500 juta hingga Rp. 5 miliar;
30% rate is imposed on taxable persons from Rp. 500 million to Rp. 5 billion;

 Tarif 35% dikenakan pada PKP di atas Rp5 miliar;


35% rate is imposed on taxable persons above Rp. 5 billion;

Berikut beberapa kriteria pengenaan pajak PPh 21 sebagai berikut:


There are several criteria for the imposition of Income Tax 21 as follows:

 Pegawai Tetap
Bagi pegawai tetap besarnya penghasilan yang dipotong pajak adalah
penghasilan bruto dikurangi dengan biaya jabatan, iuran pensiun, dan
Penghasilan Tidak Kena Pajak. Dalam pengertian iuran pensiun
termasuk juga iuran tunjangan hari tua atau tabungan hari tua yang
dibayar oleh pegawai.
Permanent Employees
For permanent employees, the amount of income deducted by tax is
gross income minus office expenses, pension contributions, and non-
taxable income. The definition of pension contributions includes
contributions to old-age benefits or old-age savings paid by
employees.

Contoh:
Example:

Fahri bekerja pada PT Utomi Baskara. Status-nya belum menikah dan


tidak mempunyai tanggungan dengan gaji bersih senilai Rp
5.500.000 sebulan. Perusahaan tempatnya bekerja memberikan

Page 2 of 10
tunjangan pajak penuh kepada Fahri sejumlah Rp 35.167. Sementara,
iuran pensiun yang dibayar Fahri adalah Rp 55.000 sebulan.
Fahri works for PT Utomi Baskara. He is unmarried and has no
dependents with a net salary of Rp 5,500,000 a month. The company
where he works gives Fahri a full tax allowance of Rp 35,167.
Meanwhile, the pension contribution paid by Fahri is Rp 55,000 a
month.

Gaji Pokok Rp. 5.500.000


(i) Tunjungan Pajak Rp. 35.167
Penghasilan bruto Rp. 5.464.833
sebulan
Pengurangan
1. Biaya Jabatan: Rp. 276.758
5% x Rp.
5.464.834
2. Iuran/Jaminan Rp. 55.000
Pensiun. 1% dari
gaji pokok
3. Jaminan Rp. 60.000
Pensiun, 1% dari
gaji pokok, jika
ada
Rp. (331.758)
Penghasilan neto Rp. 5.203.408
sebulan
Penghasilan neto 62.440.900
setahun 12 x Rp.
5.203.408
Penghasilan Tidak Kena Rp. 54.000.000
Pajak
Rp. (54.000.000)
Penghasilan Kena Pajak Rp. 8.440.000
Setahun
PPh Terhutang
5% x 8.440.000 Rp. 422.000
PPh Pasal 21 Rp. 35.167

Basic Salary Rp. 5.500.000


(i) Tax allowance Rp. 35.167

Gross monthly income Rp. 5.464.833


Deduction
1. Position Expenses: 5% x Rp. 276.758
Rp. 5,464,834
2. Pension Rp. 55.000

Page 3 of 10
contribution/insurance.
1% of basic salary
3. Pension Guarantee, 1% of Rp. 60.000
base salary, if any.
Rp. (331.758)
Net gross income for a month Rp. 5.203.408
Net gross income for the year 12 62.440.900
x Rp. 5,203,408
Non-taxable income Rp. 54.000.000
Rp. (54.000.000)
Taxable Income for a Year Rp. 8.440.000
Income Tax Payable
5% x 8.440.000 Rp. 422.000
Income Tax Article 21 Rp. 35.167

Jika wajib pajak tidak memiliki NPWP, maka PPh 21 perlu dikalikan
120% sehingga PPh 21 terutang menjadi Rp. 35.167 x 120% = Rp.
42.200.
If the taxpayer does not have an NPWP, then Income Tax 21 needs to
be multiplied by 120% so that the Income Tax 21 payable becomes Rp.
35,167 x 120% = Rp. 42,200.

 Tenaga Kerja lepas


Tenaga kerja lepas yang memperoleh penghasilan dengan nama dan
dalam bentuk apapun dari Pemotong PPh 21 dan/atau PPh 26 sebagai
imbalan jasa yang dilakukan berdasarkan perintah atau permintaan
dari pemberi penghasilan.
Freelance Worker
Freelance workers who obtain income by any name and in any form
from the withholder of Income Tax 21 and/or Income Tax 26 in
exchange for services performed based on orders or requests from the
income provider.

Contoh:
Example:

Ardi adalah pegawai tenaga lepas untuk desain grafis di PT. Intan
Kurnia Jaya dengan penghasilan Rp 5.000.000.
Ardi is a freelance graphic design employee at PT Intan Kurnia Jaya
with an income of Rp 5,000,000.

Besarnya PPh 21 yang terutang adalah:


5% x 50% x Rp 5.000.000,00 = Rp 125.000.
The amount of Income Tax 21 payable is:
5% x 50% x Rp 5,000,000.00 = Rp 125,000.

Bila Aditya tidak memiliki NPWP maka besarnya PPh Pasal 21 yang
terutang adalah:

Page 4 of 10
120% x 5% x 50% x Rp 5.000.000,00 = Rp 150.000.
If Aditya does not have an NPWP, the amount of Income Tax Article 21
payable is:
120% x 5% x 50% x Rp 5,000,000.00 = Rp 150,000.

2. Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 22


Income Tax (PPh) Article 22

PPh 22 merupakan pajak penghasilan yang dikenakan subjek pajak yang


melakukan kegiatan ekspor dan atau impor. Tarif pajak ini bervariasi, dilihat
dari objek dan jenis transaksinya dan berdasarkan kategori barang ekspor
dan/ atau impor. Namun PPh 22 ini juga dikenakan pada penjualan barang
mewah yang tarif pajaknya bervariasi.
PPh 22 is an income tax imposed on tax subjects who carry out export and or import
activities. This tax rate varies, based on the object and type of transaction and based
on the category of export and/or import goods. However, ITA 22 is also imposed on
the sale of luxury goods whose tax rates vary.

3. Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 23


Income Tax (PPh) Article 23

Tarif PPh 23 ini beragam, tergantung pada objek pajaknya. Seperti:


The rate of PPh 23 varies, depending on the object of the tax. Like:

 Tarif 15%
PPh 23 dengan tarif 15% ini dikenakan pada penghasilan berupa
dividen untuk perusahaan berbentuk BUT (kecuali pembagian dividen
kepada orang pribadi dikenakan final), bunga dan royalti, serta hadiah
dan penghargaan selain yang telah dipotong PPh 21.
15% rate
PPh 23 at a rate of 15% is imposed on income in the form of dividends
(except for dividend distribution to individuals subject to final), interest and
royalties, as well as prizes and awards other than those that have been
deducted by PPh 21.

 Tarif 2%
PPh 23 dengan tarif 2% dikenakan pada penghasilan atas sewa dan
penghasilan lain yang berkaitan dengan penggunaan harta (kecuali
sewa tanah dan/atau bangunan), imbalan jasa teknik, imbalan jasa
manajemen, imbalan jasa konsultan, imbalan jasa lainnya sesuai
dengan ketentuan perpajakan yang berlaku.
2% rate
PPh 23 at a rate of 2% is imposed on income from rental and other income
related to the use of assets (except land and/or building leases), technical
service fees, management service fees, consulting service fees, other service
fees in accordance with applicable tax provisions .

Page 5 of 10
Tarif PPh 23 untuk yang Tidak Punya NPWP.
Income Tax Rate 23 for those without a Tax ID Number.

Konsekuensi tidak memiliki Nomor Pokok Wajib Pajak atau NPWP adalah


pengenaan tarif pajak dua kali lipat lebih tinggi dibanding Wajib Pajak yang
memiliki NPWP. Artinya, tarif PPh 23 bagi yang belum punya NPWP akan
dipotong 100% atau lebih tinggi dari tarif normalnya. Sehingga besaran tarif
PPh 23 karena tidak punya NPWP ini menjadi:
The consequence of not having a Taxpayer Identification Number or NPWP is the
imposition of a tax rate that is twice as high as that of taxpayers who have an
NPWP. This means that the PPh 23 rate for those who do not have an NPWP will be
deducted 100% or higher than the normal rate. So that the amount of PPh 23 rate
for not having an NPWP becomes:

 30% dari DPP untuk pajak dividen, royalti, bunga, hadiah dan
penghargaan.
30% of DPP for tax on dividends, royalties, interest, gifts and awards

 4% dari DPP untuk objek pajak lainnya.


4% of DPP for other tax objects.

4. Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 25


Income Tax (PPh) Article 25

PPh 25 merupakan angsuran pajak penghasilan dalam tahun berjalan yang


harus dilakukan sendiri oleh Wajib Pajak. Angsuran Pajak ini dilakukan
untuk mengurangi beban Wajib Pajak sehingga pembayaran pajak tetap
dapat dilakukan tepat waktu. Secara singkat, tarif PPh 25 Badan terbagi
menjadi 3 golongan sesuai dengan tingkat penghasilan kotornya, yakni
sebagai berikut:
PPh 25 is an installment of income tax in the current year that must be done by
the taxpayer himself. This tax installment is carried out to reduce the burden on
taxpayers so that tax payments can still be made on time. In brief, the corporate
income tax rate is divided into 3 groups according to the level of gross income,
which are as follows:

 Dalam hal penghasilan bruto kurang dari Rp4.800.000.000,- (empat


milliar delapan ratus juta rupiah), maka tarif PPh yang dikenakan
adalah 1% dikalikan dengan penghasilan kotor.
In the event that the gross income is less than Rp.4,800,000,000.- (four
billion and eight hundred million rupiahs), the income tax rate imposed is 1%
multiplied by the gross income.

 Penghasilan bruto antara Rp4.800.000.000,- (empat milliar delapan


ratus juta rupiah), hingga Rp50.000.000.000 (lima puluh miliar rupiah)
maka tarif PPh yang dikenakan pada badan tersebut sebesar 25% –
(0,6 Miliar ÷ penghasilan kotor) x Pengusaha Kena Pajak (“PKP”)
Gross income is between Rp.4,800,000,000.- (four billion and eight hundred
million rupiah), to Rp. 50,000,000,000 (fifty billion rupiah), so the income tax

Page 6 of 10
rate imposed on the agency is 25% – (0.6 billion gross income) x VAT
enterprise(s) (“PKP”)

 Penghasilan bruto lebih dari Rp50.000.000.000 (lima puluh miliar


rupiah), maka perhitungan PPh-nya dikenakan tarif sebesar 20% x PKP.
Gross income is more than Rp. 50,000,000,000 (fifty billion rupiah), then the
income tax calculation is subject to a rate of 20% x PKP.

5. Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 29


Income Tax (PPh) Article 29

PPh Pasal 29 merupakan pajak penghasilan kurang bayar yang tercantum


pada Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan, yaitu sisa dari PPh yang terutang
dalam tahun pajak yang bersangkutan dikurangi kredit PPh. PPh 29 ini
merupakan sisa dari PPh yang terutang dalam tahun pajak dikurangi dengan
kredit PPh (jenis PPh Pasal 21, PPh Pasal 22, PPh Pasal 23, PPh Pasal 24) dan
Pasal 25. Singkatnya, Pajak Penghasilan Pasal 29 merupakan PPh kurang bayar
yang diketahui pada saat melakukan serangkaian proses pelaporan SPT
Tahunan PPh.
Income Tax Article 29 is the underpayment of income tax stated in the Annual
Income Tax Return (SPT), which is the remainder of the income tax payable in the
relevant tax year minus the income tax credit. Income Tax Article 29 is the remainder
of the income tax payable in the tax year minus the income tax credit (types of
Income Tax Article 21, Income Tax Article 22, Income Tax Article 23, Income Tax
Article 24) and Article 25. I n short, Income Tax Article 29 is an income tax
underpayment that is known when carrying out a series of Annual Income Tax Return
reporting processes.

6. Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 4 ayat (2)


Income Tax (PPh) Article 4 paragraph (2)

Pajak ini disebut sebagai PPh Final yang merupakan pemotongan atas
penghasilan yang dibayarkan sehubungan dengan jasa dan sumber tertentu,
seperti jasa konstruksi, sewa tanah atau bangunan, hadiah undian, dsb. Tarif
PPh Final yang dikenakan kepada Wajib Pajak yang merujuk pada sumber-
sumber penghasilan yang telah diperolehnya.
This tax is referred to as Final Income Tax which is a deduction from income paid in
connection with certain services and sources, such as construction services, land or
building rentals, raffle prizes, etc. Final income tax rate imposed to the Taxpayer
which refers to the sources of income he has earned.

Objek PPh Pasal 4 Ayat 2 (Pajak Penghasilan Pasal 4 Ayat 2) dikenakan pada
jenis tertentu dari penghasilan/pendapatan, dan berupa:
The object of Income Tax Article 4 Paragraph 2 (Pajak Penghasilan Article 4
Paragraph 2) is imposed on certain types of income/income, and is in the form of:

 Peredaran bruto (omzet penjualan) sebuah usaha di bawah Rp 4,8 miliar


dalam 1 tahun masa pajak;
The gross turnover (sales turnover) of a business is below IDR 4.8 billion in 1 tax
year;

Page 7 of 10
 Bunga dari deposito dan jenis-jenis tabungan, bunga dari obligasi dan
obligasi negara, dan bunga dari tabungan yang dibayarkan oleh koperasi
kepada anggota masing-masing;
Interest from deposits and other types of savings, interest from bonds and
treasury bonds, and interest from savings paid by cooperatives to their
respective members;

 Hadiah berupa lotere/undian;


Prize in the form of lottery/draw;

 Transaksi saham dan surat berharga lainnya, transaksi derivatif


perdagangan di bursa, dan transaksi penjualan saham atau pengalihan
ibukota mitra perusahaan yang diterima oleh perusahaan modal usaha;
Transactions in shares and other securities, transactions in derivatives trading
on the stock exchange, and transactions in the sale of shares or transfer of
capital of corporate partners received by venture capital companies;

 Transaksi atas pengalihan aset dalam bentuk tanah dan/atau bangunan,


usaha jasa konstruksi, usaha real estate, dan sewa atas tanah dan/atau
bangunan; dan
Transactions on the transfer of assets in the form of land and/or buildings,
construction services business, real estate business, and lease of land and/or
buildings; and

 Pendapatan tertentu lainnya, sebagaimana diatur dalam atau sesuai


dengan Peraturan Pemerintah.
Certain other revenues, as regulated in or in accordance with Government
Regulations.

Bagi Wajib Pajak peredaran bruto dibawah Rp. 4,8 miliar maka dikenakan
tarif PPh Final sebesar 0,5%. Apabila Wajib Pajak peredaran brutonya diatas
4,8 miliar berdasarkan PP Nomor 55 Tahun 2022, Wajib Pajak dapat
menggunakan tarif Pasal 17 Undang-Undang PPh. Selain itu, dalam beberapa
kondisi, Wajib Pajak juga tetap dapat memperoleh fasilitas PPh lainnya,
seperti:
For taxpayers with gross revenue below IDR 4.8 billion, the Final Income Tax rate is
0.5%. If the gross revenue taxpayer is above 4.8 billion based on Government
Regulation Number 55 Year 2022, the taxpayer can use the rate of Article 17 of the
Income Tax Law. In addition, in some conditions, taxpayers can also still obtain other
income tax facilities, such as:

 Pengurangan tarif PPh sebesar 50% sesuai Pasal 31E Undang-Undang PPh
apabila peredaran bruto sampai dengan Rp50 miliar;
Reduction of the income tax rate by 50% in accordance with Article 31E of the
Income Tax Law if the gross turnover is up to IDR 50 billion;

Page 8 of 10
 Pengurangan PPh Badan sesuai Pasal 29 PP Nomor 94 Tahun 2010 apabila
Wajib Pajak melakukan penanaman modal baru yang merupakan industri
pionir; dan
Reduction of Corporate Income Tax in accordance with Article 29 of Government
Regulation Number 94 Year 2010 if the Taxpayer makes new investment which is
a pioneer industry; and

 Pengurangan PPh Badan sesuai Pasal 75 dan 78 PP Nomor 40 Tahun 2021


apabila Wajib Pajak Badan Usaha dan/atau Pelaku Usaha yang
menjalankan kegiatan usaha di Kawasan Ekonomi Khusus melakukan
penanaman modal pada kegiatan utama atau pada kegiatan lainnya.
Reduction of Corporate Income Tax in accordance with Articles 75 and 78 of
Government Regulation Number 40 of 2021 if the Corporate Taxpayer and/or
Business Actor carrying out business activities in the Special Economic Zone
invests in the main activity or in other activities.

Pengenaan Pajak PPh Final pasal ini juga meliputi Pajak Deviden untuk
penerima deviden atas nama pribadi dengan tarif 15% dari jumlah bruto
deviden untuk wajib pajak dalam negeri dan 20% untuk subjek pajak orang
pribadi diluar negeri atau perusahaan luar negeri yang beroperasi di
Indonesia.
The imposition of Final Income Tax article also includes Dividend Tax for recipients of
dividends on behalf of individuals at a rate of 15% of the gross amount of dividends
for domestic taxpayers and 20% for overseas individual tax subjects or overseas
companies operating in Indonesia.

Namun ada beberapa pengecualian objek PPh bagi beberapa deviden yaitu:
However, there are some exceptions to the income tax object for some dividends,
namely:

 Deviden yang berasal dari dalam negeri dikecualikan dari objek PPh
dengan syarat harus diinvestasikan di Indonesia dalam jangka waktu
tertentu.
Dividends originating domestically are exempted from the object of Income
Tax under the condition that they must be invested in Indonesian within a
certain period of time.

 Deviden yang berasal dari luar negeri yang dikecualikan dari objek PPh
syarat harus diinvestasikan atau digunakan untuk mendukung
kegiatan usaha lainnya di Indonesia dalam jangka waktu tertentu.
Dividends originating from abroad are exempted from the object of Income
Tax provided that they must be invested or used to support other business
activities in Indonesia within a certain period of time.

7. Pajak Pertambahan Nilai (PPN)


Value Added Tax (VAT)

Page 9 of 10
Pajak ini adalah pungutan yang dibebankan atas transaksi jual-beli barang dan jasa
yang dilakukan oleh wajib pajak pribadi atau wajib pajak badan yang telah menjadi
Pengusaha Kena Pajak (PKP).
This tax is a levy imposed on the sale and purchase of goods and services carried out
by personal taxpayers or corporate taxpayers who have become VAT enterprise(s)
(PKP).

Setiap kewajiban pajak perseroan terbatas akan dijabarkan pada dokumen Surat
Keterangan Pajak yang akan diterima oleh perusahaan setelah memperoleh Nomor
Pokok Wajib Pajak Badan Usaha. Tarif pajak untuk setiap pungutan pajak berbeda-
beda dan wajib dipungut serta disetorkan ke kas negara.
Each limited liability company's tax obligations will be described in the Tax Certificate
document which will be received by the company after obtaining the Business Entity
Taxpayer Identification Number. The tax rate for each tax levy is different and must be
collected and deposited into the state treasury.

Pajak wajib disetorkan kepada Negara secara rutin dan berkala setiap bulan dan
setiap tahun. Wajib pajak yang tidak patuh maupun terlambat melakukan
pembayaran dan pelaporan pajak akan dikenakan sanksi administratif.
Taxes must be deposited to the State regularly and periodically every month and every year.
Taxpayers who do not comply or are late in making payments and reporting taxes will be
subject to administrative sanctions.

Page 10 of 10

Anda mungkin juga menyukai