Anda di halaman 1dari 8

FORM WAWANCARA

HARI, TANGGAL : Selasa, 16 Mei 2023


TEMPAT : MTs Negeri 7 Blitar

NO TOPIK/TEMA INDIKATOR PERTANYAAN SUMBER


1. Peserta didik cenderung  Penyebab lemahnya  Menurut bapak seberapa  Pengawas Madrasah
bosan dan malas literasi siswa pentingnya literasi siswa  Fasilitator Provinsi
apabila membaca  Faktor pengaruh dalam menunjang proses  Wakil Kepala Bidang
sumber ajar yang minimnya literasi siswa pembelajaran? Kurikulum
berbentuk buku, modul,  Sarana dan prasarana  Menurut anda apa yang
atau Lembar Kerja perpustakaan menjadi penyebab lemahnya
 Program literasi sekolah siswa berliterasi terutama
literasi baca tulis di MTsN 7
Blitar ini?
 Menurut anda apa factor-
faktor yang mempengaruhi
rendahnya literasi siswa
terutama baca tulis?
 Menurut anda apakah sarana
dan prasarana yang ada di
MTs ini sudah menunjang
kegiatan literasi siswa
utamanya yang ada di
perpustakaan?
 Apakah ada program literasi
di sekolah bapak?Menurut
anda apa perlu diadakan
suatu program khusus terkait
literasi di MTs ini demi
menunjang peningkatan
minat baca anak?
FORM WAWANCARA

HARI, TANGGAL : Selasa, 16 Mei 2023


TEMPAT : MTs Negeri 7 Blitar

NO TOPIK/TEMA INDIKATOR PERTANYAAN SUMBER


2 Peserta didik kurang  Lemahnya pemahaman  Menurut bapak apakah rata-  Pengawas Madrasah
mampu memahami peserta didik rata indeks prestasi siswa di  Fasilitator Provinsi
materi yang diberikan  Faktor penyebab terkait MTs sudah baik?  Wakil Kepala Bidang
indeks prestasi siswa  Menurut anda apa yang Kurikulum
yang minim menjadi penyebab lemahnya
 Model pembelajaran pemahaman siswa terkait
guru materi yang diberikan
(utamanya maple
matematika)
 Menurut anda apa faktor-
faktor yang mempengaruhi
lemahnya pesera didik dalam
memahami materi yang
diberikan guru selama ini?
 Menurut anda apakah hanya
peserta didik yang
berkategori menengah ke
bawah yang kurang mampu
dalam memahami inti materi
yang disampaikan?
 Menurut anda apakah guru
juga mempunyai andil besar
terkait masalah ini? Apakah
guru wajib mengembangkan
model – model pembelajaran
terkait masalah ini?
FORM WAWANCARA

HARI, TANGGAL : Selasa, 16 Mei 2023


TEMPAT : MTs Negeri 7 Blitar

NO TOPIK/TEMA INDIKATOR PERTANYAAN SUMBER


3. Peserta didik, orang tua  Komunikasi peserta  Menurut bapak apakah  Pengawas Madrasah
dan pendidik kurang didik, pendidik, dan komunikasi sangat penting  Fasilitator Provinsi
dalam berkomunikasi orang tua antara peserta didik,  Wakil Kepala Bidang
pada saat proses  Faktor pengaruh pendidik, dan orang tua? Kurikulum
pembelajaran baik di minimnya komunikasi  Terkait banyak permasalahan
sekolah maupun saat di antara peserta didik, yang muncul karena
rumah dan kurang pendidik, dan orang tua minimnya komunikasi 3 arah
dalam memonitoring  Komunikasi 3 arah tersebut, apa factor yang
prkembangan kemajuan dalam menunjang indeks mempengaruhi komunikasi
belajar peserta didik prestasi siswa tersebut tidak bias maksimal?
saat di rumah  Manfaat komunikasi  Menurut bapak, jika
yang baik antara peserta komunikasi yang terjalin ini
didik, pendidik, dan bisa terjalin dengan teratur
orang tua dan kontinu, apa bisa indeks
prestasi siswa dapat
meningkat?
 Menurut bapak, apa langkah
awal yang harus dilakukan
guru guna menjalin
komunikasi ini dapat berjalan
teratur dan peserta didik
dapat lebih terbuka mungkin
untuk bertanya terkait
kesulitan dalam proses
pembelajaran baik di sekolah
maupun di rumah?
 Menurut bapak, apa
sebenarnya manfaat yang
dapat diperoleh dari
pendidik, orang tua dan
utamanya peserta didik jika
komunikasi 3 arah ini dapat
berjalan dengan baik?
FORM WAWANCARA

HARI, TANGGAL : Selasa, 16 Mei 2023


TEMPAT : MTs Negeri 7 Blitar

N TOPIK/TEMA INDIKATOR PERTANYAAN SUMBER


O
4. Peserta didik cenderung  Faktor penyebab kurang  Menurut anda apa factor  Pengawas Madrasah
jenuh dalam model fokus anak s penyebab peserta didik  Fasilitator Provinsi
pembelajaran dan  Lingkungan belajar kurang fokus dalam  Wakil Kepala Bidang
penyampaian karakteristik siswa pembelajaran terutama maple Kurikulum
materi yang monoton  Guru sebagai faktor sains sehingga menyebabkan
tanpa ada variasi utama kejenuhan?
 Model pembelajaran  Menurut anda apakah
lingkungan belajar
berpengaruh terhadap rasa
bosan dan jenuh peserta
didik?
 Menurut anda apakah guru
punya andil utama terkait
penyebab jenuhnya siswa
dalam proses pembelajaran?
 Menurut anda apakah yang
harus dilakukan guru untuk
mengatasi masalah kejenuhan
peserta didik?
 Menurut anda apakah guru
perlu menganalisis dan
memberikan suasana baru
atau bervariasi terkait
pemilihan model
pembelajaran?
FORM WAWANCARA

HARI, TANGGAL : Rabu, 17 Mei 2023


TEMPAT : MTs Negeri 7 Blitar

N TOPIK/TEMA INDIKATOR PERTANYAAN SUMBER


O
5. Pembelajaran di kelas yang  Indeks prestasi siswa  Menurut anda apakah indeks  Kepala Madrasah
belum berbasis HOTs secara keseluruhan prestasi siswa keseluruhan di  Guru/ rekan sejawat
 Faktor penyebab belum Indonesia sudah meningkat?
 Dosen
maksimalnya  Menurut anda apa penyebab
pembelajaran berbasis belum maksimalnya
HOTS pembelajaran berbasis HOTS
 Model pembelajaran di beberapa
matematika yang sekolah/madrasah?
berbasis HOTS  Menurut anda apa yang harus
dilakukan oleh guru
khususnya guru matematika
dalam memaksimalkan
pembelajaran matematika
yang berbasis HOTS ?
 Menurut anda apa perlu
dilakukan seminar terkait ini
secara berkelanjutan untuk
menunjang pengembangan
profesi guru sehingga dapat
memilih model pembelajaran
berbasis HOTS yang sesuai
dengan karakteristik siswa?
FORM WAWANCARA

HARI, TANGGAL : Rabu, 17 Mei 2023


TEMPAT : MTs Negeri 7 Blitar

N TOPIK/TEMA INDIKATOR PERTANYAAN SUMBER


O
6. Kurang maksimalnya  Kemampuan pendidik  Menurut anda, dari kacamata  Kepala Madrasah
pemanfaatan teknologi dalam pemanfaatan anda sebagai pakar  Guru/ rekan sejawat
dalam kegiatan proses teknologi pendidikan, apa sudah optimal
 Dosen
pembelajaran  Kemampuan peserta pemanfaatan teknologi dalam
didik dalam pemanfaatan dunia pendidikan akhir-akhir
teknologi ini?
 Faktor kurang  Menurut anda bagaimana
optimalnya pemanfaatan kemampuan guru dalam
teknologi pemanfaatan teknologi dalam
menunjang proses
pembelajaran?
 Menurut anda apakah peserta
didik era sekarang sudah
melek digital semua? Apa rata-
rata peserta didik sudah
mampu mengoperasikan media
ajar berbasis teknologi?
 Apa factor – factor yang
mempengaruhi kurang
optimalnya pemanfaatan
teknologi dalam dunia
pendidikan?

Anda mungkin juga menyukai