Anda di halaman 1dari 28

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP) KURIKULUM 2013

Satuan Pendidikan : SDN Sindang II


Kelas / Semester :5/2
Tema : 9. Benda-Benda di Sekitar Kita
Sub Tema : ST 1. Benda Tunggal dan Campuran
Pembelajaran ke :2
Muatan Pelajaran : Bahasa Indonesia dan IPA
Materi Pokok : Iklan Media Cetak (Bahasa Indonesia)
Materi, Zat Tunggal dan Zat Campuran (IPA)
Alokasi waktu : 1 Hari (5 X 35 Menit)

A. KOMPETENSI INTI
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan
percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangga.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara ,mengamati (mendengar,
melihat, membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan
logis dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR


Muatan: Bahasa Indonesia
Kompetensi Indikator
3.4. Menganalisis informasi yang 3.4.1 Mengidentifikasi unsur-unsur
disampaikan paparan iklan dari iklan dari paparan gambar
media cetak atau elektronik. iklan media cetak

1
3.4.2 Menyimpulkan informasi yang
disampaikan paparan iklan dari
media cetak.
4.4. Memeragakan kembali informasi 4.4.1. Membuat iklan media cetak
yang disampaikan paparan iklan dengan tepat.
dari media cetak atau elektronik
dengan bantuan lisan, tulis, dan
visual.

Muatan: IPA
Kompetensi Indikator
3.9. Mengelompokkan materi dalam 3.9.1 Mengklasifikasikan benda-
kehidupan sehari-hari benda berdasarkan komponen
berdasarkan komponen penyusunnya (zat tunggal dan
penyusunnya (zat tunggal dan zat zat campuran)
campuran) 3.9.2 Menganalisis komponen
penyusun suatu zat dalam
sebuah minuman.
4.9. Melaporkan hasil pengamatan 4.9.1. Melaporkan hasil pengamatan
sifat-sifat campuran dan sifat-sifat campuran dan
komponen penyusunnya dalam komponen penyusunnya dalam
kehidupan sehari-hari. kehidupan sehari-hari.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Melalui pengamatan paparan iklan media cetak yang ada dalam tayangan
video, siswa dapat mengidentifikasi unsur-unsur iklan yang terdapat pada
gambar iklan dengan tepat.
2. Melalui diskusi kelompok, siswa dapat menyimpulkan isi teks paparan
iklan media cetak secara lisan dan tulisan dengan tepat.
3. Melalui tugas proyek, siswa dapat membuat sebuah iklan media cetak
dengan benar.

2
4. Melalui pengamatan video, siswa dapat mengklasifikasikan zat penyusun
suatu benda dengan benar.
5. Melalui pengamatan terhadap gambar minuman dan beberapa benda, siswa
dapat menganalisis komponen penyusun suatu zat dalam sebuah minuman
dan benda dengan benar.
6. Melalui diskusi kelompok, siswa dapat membuat laporan hasil pengamatan
tentang sifat-sifat campuran dan komponen penyusunnya dengan benar.

D. MATERI PEMBELAJARAN
- Bahasa Indonesia
Iklan media cetak
- IPA
Materi, zat tunggal dan zat campuran

E. PENDEKATAN, MODEL, DAN METODE PEMBELAJARAN


- Pendekatan : saintifik
- Model : Discovery learning
- Metode : Penugasan, pengamatan, tanya jawab, dan diskusi.

F. MEDIA PEMBELAJARAN
- Powerpoint
- LCD Proyektor
- Video dari channel youtube.
- Beberapa benda yang akan digunakan untuk melakukan pengamatan

G. SUMBER BELAJAR
- Buku Guru dan Siswa Tema 5 Kurikulum 2013 Revisi 2017
- Buku Penilaian BUPENA Jilid 5D Penerbit Erlangga
- https://youtu.be/DnbW3irjZ2M
- https://bit.ly/331Awcn
- https://bit.ly/3t8vUvJ
- https://bit.ly/2Sd8t7H

3
- https://bit.ly/33fXyfH

- https://bit.ly/3gXtvSq

H. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi
Waktu
1. Pendahuluan
Persiapan  Guru memberikan salam dan mengajak semua 20 menit
/Orientasi siwa berdo’a menurut agama dan keyakinan
masing-masing. (Religius)
 Menyanyikan lagu “Indonesia Raya”. Guru
memberikan penguatan tentang pentingnya
menanamkan semangat kebangsaan.
 Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi
lembar kehadiran dan memeriksa kerapihan
pakaian, posisi dan tempat duduk disesuaikan
dengan kegiatan pembelajaran.
 Siswa menyimak penjelasan guru guru tentang
pentingnya sikap disiplin yang akan
dikembangkan dalam pembelajaran.
 Pembiasaan membaca. Siswa dan guru
mendiskusikan perkembangan kegiatan literasi
yang telah dilakukan.
Apersepsi  Guru memberikan apersepsi berupa pertanyaan
terkait materi yang akan disampaikan.
- “Siapa yang pernah melihat iklan di media
cetak?”
- “Apa isi iklan yang pernah kamu lihat?”
 Guru menginformasikan tema, subtema dan
materi yang akan dipelajari yaitu “Tema Benda-
Benda di Sekitar Kita, Subtema Benda

4
Tunggal dan Campuran, Materi Zat Tunggal
dan Zat Campuran”
 Siswa memperhatikan penjelasan guru tentang
Motivasi tujuan, manfaat, aktivitas pembelajaran yang
akan dilakukan. (Mengamati/Critical Thinking)
2. Inti 140
menit
Tahap 1
Stimulasi  Siswa mengamati tayangan video yang
/Stimulation ditunjukkan guru pada slide power point.
(Mengamati/Critical Thinking)
 Siswa dan guru bertanya jawab tentang gambar
tersebut. (Menanya/Critical Thinking)
 Apa judul dari iklan pertama?
 Apa isi dari iklan kedua?
 Iklan manakah yang menunjukkan minuman
yang termasuk zat tunggal?
 Minuman dalam iklan yang mana yang termasuk
ke dalam zat campuran?

Tahap 2
Rumusan  Siswa membentuk 3 kelompok belajar yang
Masalah/ masing-masing kelompok terdiri dari 3-4 orang
Problem siswa.
Statement  Siswa dalam kelompok mengamati tayangan
PPT. (Mengamati/Critical Thinking)
 Siswa diberi pertanyaan “termasuk ke dalam zat
apakah gambar yang telah ditampilkan?”
 Siswa dalam kelompok berdiskusi untuk
menjawab pertanyaan tersebut. (Critical
Thinking dan Kolaborasi)

5
Tahap 3
Pengumpulan  Setiap kelompok dibagi LKPD dan alat peraga
Data/ Data gelas berisi larutan.
Collecting  Siswa dalam kelompok berdiskusi tentang
LKPD dan alat peraga. (Mengumpulkan
informasi)
Tahap 4
Pengolahan  Setiap kelompok diminta melaksanakan kegiatan
Data/ Data sesuai dengan instruksi dalam LKPD yang telah
Processing dibagikan. (Kolaborasi)
 Setiap kelompok mengisi LKPD berdasarkan
hasil pengamatan yang telah dilaksanakan.
(Mengolah informasi)
 Guru membimbing jika ada kelompok yang
mengalami kesulitan dalam kegiatan
pengamatan yang dilakukan.
Tahap 5
Verifikasi  Siswa dalam kelompok membuktikan hasil
/verification penyimpulan dan pengolahan data. (Critical
Thinking dan Klaborasi)
 Perwakilan masing-masing kelompok
mempresentasikan hasil diskusi kelompoknya di
depan kelas.(Mengkomunikasikan)
Tahap 6
Penarikan  Siswa menarik kesimpulan dari hasil percobaan
Kesimpulan/ dan memverifikasi kesesuaian rumusan. masalah
Generalization dengan hasil diskusi kelompok. (Critical
Thinking dan Kreatif)
 Siswa mengerjakan evaluasi

6
3. Penutup 15 menit
 Guru memberi kesempatan kepada peserta didik untuk menyampaikan
pendapatnya tentang pembelajaran yang telah diikuti.
 Melakukan penilaian hasil belajar
 Menyanyikan lagu ”Sabilulungan” untuk menumbuhkan nasionalisme,
persatuan, dan toleransi
 Menutup pembelajaran dengan membaca doa dipimpin oleh salah satu siswa
(Religius)

I. PENILAIAN
1. Teknik Penilaian

a. Sikap
Bentuk Butir Waktu
No Teknik Keterangan
Instrumen Instrumen pelaksanaan
1. Observasi Lembar Lihat Saat Penilaian
observasi lampiran pembelajaran untuk dan
(rating scale) berlangsung pencapaian
pembelajaran
(assessment
for and of
learning)

b. Pengetahuan
Waktu
No Teknik Bentuk Instrumen Keterangan
pelaksanaan
1. Tes Tes pilihan ganda, Saat Penilaian untuk,
uraian, dan Lembar pembelajaran sebagai dan/atau
kerja Peserta DIdik berlangsung pencapaian
(LKPD) pembelajaran
(assessment for, as and
of learning)

c. Keterampilan
Waktu
No Teknik Bentuk Instrumen Keterangan
pelaksanaan
1. Unjuk Lembar Saat Penilaian untuk,
kerja pengamatan pembelajaran sebagai dan/atau
berlangsung pencapaian
dan/atau pembelajaran

7
setelah (assessment for, as and
pembelajarn of learning)
usai

8
EVALUASI PEMBELAJARAN

PENILAIAN
1. PENGETAHUAN
KISI-KISI PENILAIAN HARIAN RPP 1

Satuan Pendidikan : SDN Sindang II


Kelas/Semester : 5/2
Tema : 9. Benda-Benda di Sekitar Kita
Sub Tema : 1. Benda Tunggal dan Campuran
Pembelajaran :2

LEVEL
MUATAN KOMPETENSI BENTUK NO
NO INDIKATOR INDIKATOR SOAL KOGNI BOBOT
PELAJARAN DASAR SOAL SOAL
TIF
1. Bahasa 3.4 Menganalisis 3.4.1 3.4.1 Mengidentifikasi Disajikan gambar iklan
Indonesia informasi yang unsur-unsur iklan media cetak, siswa dapat
disampaikan dari paparan menganalisis unsur-unsur Level 3
Uraian 20 1
paparan iklan dari gambar iklan dalam iklan tersebut C4
media cetak atau media cetak dengan lengkap
elektronik

9
3.4.2 Menyimpulkan Disajikan gambar iklan,
informasi yang siswa dapat Level 1
Uraian 20 2
disampaikan paparan menyimpulkan isi iklan C2
iklan dari media cetak. dari gambar.
2. IPA 3.9 Mengelompokkan 3.9.1 Mengklasifikasikan Disajikan gambar
materi dalam benda-benda beberapa jenis makanan
kehidupan sehari- berdasarkan komponen dan minuman, siswa
hari berdasarkan penyusunnya (zat dapat mengklasifikasikan Level 1
Uraian 30 3
komponen tunggal dan zat gambar tersebut C2
penyusunnya (zat campuran) berdasarkan jumlah zat
tunggal dan zat penyusunnya
campuran)
3.9.2 Menganalisis Disajikan gambar sop
komponen penyusun buah, siswa dapat
Level 3
suatu zat dalam sebuah menganalisis zat Uraian 30 4
C4
minuman. penyusun dari sop buah
tersebut.

10
11
KARTU SOAL
Muatan Pelajaran : Bahasa Indonesia, IPA
Kelas / Semester :5/2
Bentuk Soal : Uraian

Soal nomor 1
Kompetensi Dasar : Menganalisis informasi yang disampaikan paparan iklan dari
media cetak atau elektronik
Materi : Memahami unsur-unsur iklan media cetak
Indikator soal : Disajikan gambar iklan media cetak, siswa dapat menganalisis
unsur-unsur dalam iklan tersebut dengan lengkap
Level Kognitif : Level 3, C4
Soal : Uraian
Perhatikan gambar iklan di bawah ini!

Analisis unsur-unsur apa saja yang ada pada iklan tersebut!

Kunci Jawaban Judul iklan: MiguMigu


Isi iklan: rasakan kesegaran buah asli dari sebotol migumigu
Sumber iklan: Dibuat oleh:Osaki Dept. Japan 113409
Diimpor oleh: PT. Alam Indah Bandung, Jawa
Barat, Indonesia
Deskripsi produk: Gambar minuman dan buah-buahan dengan
latar cipratan air yang memberi kesan
menyegarkan.
Pedoman Penskoran Jika siswa bisa menyebutkan 4 unsur iklan 4
Jika siswa bisa menyebutkan 3 unsur iklan 3
Jika siswa bisa menyebutkan 2 unsur iklan 2
Jika siswa hanya bisa menyebutkan 1 unsur 1
iklan
12
Bobot Soal 20
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛
Rumus penskoran = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑢𝑚 x 20

Soal nomor 2
Kompetensi Dasar : Menganalisis informasi yang disampaikan paparan iklan dari
media cetak atau elektronik
Materi : Memahami unsur-unsur iklan media cetak
Indikator soal : Disajikan gambar iklan, siswa dapat menyimpulkan isi iklan
dari gambar.
Level Kognitif : Level 1, C2
Soal : Uraian
Perhatikan iklan berikut!
Informasi apa yang kamu dapat dari iklan tersebut!

Kunci Jawaban Iklan tersebut berisi tentang produk suatu minuman merk
“HydroCoco”, yang terbuat dari air kelapa murni, yang terasa
enak di lidah dan di hati.
Pedoman Penskoran Jika siswa bisa menyebutkan 3 unsur iklan 3
Jika siswa bisa menyebutkan 2 unsur iklan 2
Jika siswa hanya bisa menyebutkan 1 unsur 1
iklan
Bobot Soal 20
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛
Rumus penskoran = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑢𝑚 x 20

13
Soal nomor 3
Kompetensi Dasar : Mengelompokkan materi dalam kehidupan sehari-hari
berdasarkan komponen penyusunnya (zat tunggal dan zat
campuran)
Materi : Zat tunggal dan Zat Campuran
Indikator soal : Disajikan gambar beberapa jenis makanan dan minuman,
siswa dapat mengklasifikasikan gambar tersebut
berdasarkan jumlah zat penyusunnya
Level Kognitif : Level 1, C2
Soal : Uraian
Klasifikasikan gambar berikut berdasarkan jumlah zat penyusunnya!

https://bit.ly/2Rlzzcu
https://bit.ly/3gXtvSq
https://bit.ly/3vHabg5

https://bit.ly/3nOR6pN https://bit.ly/3nPMQq4
https://bit.ly/3nPMQq4

https://bit.ly/3xP5fHS
https://bit.ly/3h3SROm

Satu Zat Penyusun Dua Zat Penyusun Tiga/Lebih Zat Penyusun

14
Kunci Jawaban :

Satu Zat Penyusun Dua Zat Penyusun Tiga/Lebih Zat Penyusun


Air putih Air teh Air kopi
Es batu Air susu Teh lemon
Es boba
Rujak

Pedoman Penskoran Jika siswa bisa mengelompokkan semua 4


unsur dengan tepat
Jika siswa bisa mengelompokkan sebagian 3
unsur dengan tepat
Jika siswa bisa mengelompokkan sebagian 2
unsur namun kurang tepat
Jika siswa tidak bisa mengelompokkan semua 1
unsur
Bobot Soal 30
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛
Rumus penskoran = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑢𝑚 x 20

15
Soal nomor 4
Kompetensi Dasar : Mengelompokkan materi dalam kehidupan sehari-hari
berdasarkan komponen penyusunnya (zat tunggal dan zat
campuran)
Materi : Zat tunggal dan Zat Campuran
Indikator soal : Disajikan gambar sop buah, siswa dapat menganalisis zat
penyusun dari sop buah tersebut.
Level Kognitif : Level 3, C4
Soal : Uraian
Analisis zat penyusun dari gambar berikut

https://bit.ly/3tlovcL

Kunci Jawaban Zat penyusun dari gamanr tersebut yaitu:


- Air
- Es batu
- Buah strawberi,
- Gula
- Buah manga
- Nata de coco
Pedoman Penskoran Jika siswa bisa menyebutkan semua zat 4
penyusun dengan tepat
Jika siswa hanya bisa menyebutkan sebagian 3
zat penyusun dengan tepat
Jika siswa hanya bisa menyebutkan sebagian 2
zat penyusun namun kurang tepat
Jika siswa tidak bisa menyebutkan satupun 1
zat penyusun
Bobot Soal 30
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛
Rumus penskoran = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑢𝑚 x 20

16
Soal Evaluasi

1. Perhatikan gambar iklan di bawah ini!

Tuliskan unsur-unsur yang ada pada iklan


tersebut!

2. Perhatikan gambar iklan disamping ini!


Informasi apa yang kamu dapat dari iklan
disamping?

3. Klasifikasikan gambar berikut berdasarkan jumlah zat penyusunnya!

https://bit.ly/2Rlzzcu https://bit.ly/3gXtvSq

17
https://bit.ly/3nOR6pN
https://bit.ly/3vHabg5

https://bit.ly/3nPMQq4 https://bit.ly/3nPMQq4

https://bit.ly/3h3SROm https://bit.ly/3xP5fHS

Satu Zat Penyusun Dua Zat Penyusun Tiga/Lebih Zat


Penyusun

18
4. Analisis zat penyusun dari gambar berikut

https://bit.ly/3tlovcL

2. SIKAP
Butir Pos/Neg Tindak
No Hari/Tanggal Nama Kejadian/Perilaku
Sikap (+/-) Lanjut
1 2 3 4 5 6 7
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
Keterangan:
1. Nomor urut;
2. Hari dan tanggal kejadian
3. Nama peserta didik yang menunjukkan perilaku yang menonjol baik
positif maupun negatif;
4. Catatan kejadian atau perilaku yang menonjol baik positif maupun
negatif;
5. Diisi dengan butir sikap dari catatan pada kolom kejadian;
6. Diisi dengan (+) untuk sikap positif dan (-) untuk sikap negatif;
7. Diisi dengan tindak lanjut yang akan dilakukan terhadap catatan pada
kolom 6

19
3. KETERAMPILAN
Skor
No. Aspek yang dinilai
1 2 3
1 Inovasi dan Kreativitas
Kemampuan
2
Berkomunikasi
3 Kemampuan Bekerjasama
Jumlah Skor

Rubrik Penilaian Keterampilan


Keterampilan
No Skor Rubrik
yang dinilai
Siswa mampu melaksanakan percobaan
dengan menggunakan alat peraga dengan
3
langkah yang sesuai dengan instruksi
dalam LKPD
Siswa mampu melaksanakan percobaan
Inovasi dan dengan menggunakan alat peraga dengan
1 2
kreativitas langkah yang kurang sesuai dengan
instruksi dalam LKPD
Siswa mampu melaksanakan percobaan
namun langkah pengerjaannya sama
1
sekali tidak sesuai dengan instruksi
dalam LKPD
Penyampaian laporan mudah dipahami,
3
sangat komuikatif dengan audien
Penyampaian laporan mudah dipahami,
Kemampuan 2
2 kurang komunikatif dengan audien
berkomunikasi
Penyampaian laporan kurang dapat
1 dipahami, kurang komunikatif dengan
audien

20
Siswa aktif bekerjsama dan menjadi
3
pemim;in dalam kelompoknya
Kemampuan
3 Siswa aktif bekerjasama dan menjadi
bekerjsama 2
anggota dalam kelompoknya
1 Siswa kurang aktif bekerjasama

Perhitungan Nilai Skor


𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉
Skor nilai = x 100
𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒕𝒐𝒕𝒂𝒍

2. Pembelajaran Remidial dan pengayaan

a. Remedial
Bagi peserta didik yang belum memenuhi kriteria ketuntasan minimal
(KKM) setelah melakukan tes tertulis pada akhir pembelajaran, maka
akan diberikan pembelajaran tambahan (Remedial Teaching) terhadap
IPK yang belum tuntas kemudian diberikan tes tertulis pada akhir
pembelajaran lagi dengan ketentuan:
- Soal yang diberikan berbeda dengan soal sebelumya namun setara
- Nilai akhir yang akan diambil adalah nilai hasil tes terakhir jika
belum mencapai KKM namun jika melebihi maka nilai yang didapat
sama dengan nilai KKM
- Siswa lain yang sudah tuntas (>KKM) dipersilahkan untuk ikut bagi
yang berminat untuk memberikan keadilan.

b. Pengayaan
Pengayaan diberikan kepada siswa yang telah memenuhi KKM.
Pengayaan dapat diberikan berupa tugas yaitu memerinci jenis-jenis zat
campuran homogen dan heterogen yang dapat ditemui dalam kehidupan
sehari-hari

21
Refleksi Guru:

Mengetahui, Sumedang, April 2021


Kepala SDN Sindang II Wali Kelas V

Hj. Nani Rostiani, S.Pd. Rusmiati Hasanah, S.Pd.


NIP. 196305261983052002 NIP. 198005262014112001

22
BAHAN AJAR

Menjelaskan Unsur-Unsur Iklan Media Cetak

Iklan dalam media cetak memiliki unsur-unsur sebagai berikut:


1. Judul iklan, merupakan bagian paling penting dalam iklan. Biasanya berisi
nama produk. Nama produk ditulis dengan huruf lebih besar. Tujuannya agar
pembaca tidak salah jika ingin membeli barang tersebut.
2. Isi iklan, merupakan bagian yang berisi keunggulan produk yang ditawarkan
dan biasanya menggunakan jenis huruf yang lebih kecil dari judul iklan.
3. Sumber iklan, dapat berupa nama penjual, lembaga, atau perusahaan yang
menawarkan produk.
4. Deskripsi produk, yaitu penjelasan tentanag produk yang diiklankan yang
mencakup keunggulan produk dan harga produk. Deskripsi juga dapat disertai
foto atau gambar agar terlihat menarik.
5. Alamat dan nomor kontak sumber. Hal ini berguna untuk membantu
pembaca mencari informasi lebih rinci dari iklan.

Menjelaskan Ciri-Ciri Zat Tunggal dan Campuran dalam Kehidupan Sehari-


hari
Berdasarkan komposisi penyusunnya, materi dibedakan menjadi zat tunggal dan zat campuran,
 Zat tunggal
Merupakan materi yang hanya tersusun atas satu jenis zat.
 Zat campuran
Merupakan materi berupa kumpulan dari dua zat atau lebih zat. Dalam campuran, sifat-sifat
zat asal masih tetap nampak

23
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

Kelompok: …………………………
Anggota:
1. ………………………………
2. ………………………………
3. ………………………………
4. ………………………………

Kegiatan 1
Perhatikan cuplikan video yang ditayangkan oleh guru dengan teliti

Kegiatan 2
1. Dengan diskusi kelompok, sebutkan dan jelaskan unsur-unsur yang ada pada
iklan tersebut!
2. Apakah iklan tersebut sudah memenuhi syarat iklan yang baik?Jelaskan dan
bacakan hasil diskusimu di depan kelas.

Hasil Diskusi:
……………………………………………………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………………………………………………………

24
Kegiatan 3
Setelah kamu mengamati video di atas, coba diskusikan termasuk ke dalam
golongan zat apa minuman yang dibuat pedagang tersebut, dan jelaskan struktur
zat penyusun minuman tersebut!

Hasil Diskusi:
………………………………………………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………………………………………………………

Kegiatan 4
1. Siswa disediakan 6 gelas plastik :
a. Gelas ke-1 diisi dengan air + gula
b. Gelas ke-3 diisi dengan air+pasir
c. Gelas ke-4 diisi dengan air+pewarna makanan
d. Gelas ke-5 diisi dengan minyak+pasir
e. Gelas k-6 diisi dengan minyak+pewarna makanan
f. Gelas ke-7 diisi dengan minyak+gula
2. Siswa dibagi ke dalam 3 kelompok.
3. Setiap kelompok diberikan 2 gelas yang berisi larutan yang berbeda.
Kelompok 1 dibagi gelas 1+2, kelompok 2 gelas 3+4, dan kelompok 3 dibagi
gelas 6+7.
4. Siswa diminta untuk mengamati dan menuliskan hasil pengamatannya.
5. Siswa kemudian membuat kesimpulan dari hasil pengamatan yang sudah
dilakukan.

25
6. Perwakilan kelompok menyampaikan hasil diskusi kelompoknya di depan
kelas.

Hasil Pengamatan:
………………………………………………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………………………………………………………

26
MEDIA PEMBELAJARAN
Slide 1

PEMBELAJARAN TEMATIK KELAS V


TEMA 9 BENDA-BENDA DI SEKITAR KITA
SUBTEMA 1 BENDA TUNGGAL DAN CAMPURAN
PEMBELAJARAN KE-2

Slide 2

Slide 3

27
Slide 4

Slide 5

Slide 6

28

Anda mungkin juga menyukai