Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

KURIKULUM 2013

Sekolah :
Kelas/Semester : IV / I
Mata Pelajaran : Matematika
Alokasi Waktu : 2 x 35 Menit

A. Kompetensi Inti (KI)


1. Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
2. Memiliki perilaku jujur, desiplin, santun, percaya diri, peduli, dan
bertanggungjawab dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, tetangga dan negara
3. Memahami pengetahuan factual, konseptual, procedural, dan metakognitif pada
tingkat
dasar dengan cara mengamati, menanya dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah, dan tempat bermain
4. Menunjukkan keterampilan berpikir dan berperilaku kreatif, produktif, kritis,
mandiri, kolaboratif, dan komunikatif. Dalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan
kritis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
tindakan yang mencerminkan perilaku anak sesuai dengan tahap perkembangannya.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kopetensi


Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kopetensi
3.5 Menjelaskan dan melakukan 3.5.1 Menganalisis dan melakukan
penjumlahan dan pengurangan penjumlahan dan pengurangan pecahan
pecahan berpenyebut sama berpenyebut sama
4.5 Menyelesaikan masalah penjumlahan 4.5.1 Meyajikan penyelesaian masalah
dan pengurangan Pecahan penjumlahan dan pengurangan pecahan
berpenyebut sama berpenyebut sama

C. Tujuan Pembelajaran
Melalui kegiatan mengamati video, siswa dapat menganalisis dan melakukan penjumlahan
dan pengurangan pecahan yang berpenyebut sama

D. PENGUATAN PENDIDIKAN KARAKTER (PPK)


1. Religius
2. Nasionalis
3. Mandiri
4. Gotong Royong
5. Integritas

E. Materi Pembelajaran
Penjumlahan dan pengurangan pecahan

F. MODEL, PENDEKATAN, DAN METODE PEMBELAJARAN


1. Model : Problem Based Learning
2. Pendekatan : Saintifik TPACK (Technological and Pedagogical Content Knowledge)
3. Metode : Daring (Diskusi, Tanya Jawab, Ceramah, Penugasan

G. Media, Alat, Bahan dan Sumber Belajar


1. Media
 WA Grup
 You Tube
 LKPD
2. Alat dan bahan
 Laptop dan HP
 Internet
3. Sumber belajar
 Buku guru Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2018 kelas 3 Tema 2
“Menyayangi Tumbuhan dan Hewan”
 Buku Siswa Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Edisi revisi 2018 Tema 2
“Menyayangi Tumbuhan dan Hewan”
 Video Youtube https://www.youtube.com/watch?v=ibOntLyYzv8

H. Langkah – langkah Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi


waktu

Pendahuluan 1. Sehari sebelum pembelajaran dimulai, guru sudah 10 menit


membagikan agenda yang berisi tentang apa saja yang
diperlukan untuk pembelajaran melalui aplikasi Whatsapp
Guru membagikan link zoom melalui grup wa, dan
meminta peserta didik dapat bergabung tepat waktu.
2. Siswa membuka aplikasi google meet melalui link yang
sudah dikirim di whatsapp grup. (ICT)
3. Guru mengucapkan salam, menyapa, dan menanyakan
kabar siswa, dilanjutkan dengan menyampaikan protokol
kesehatan (5M). (PPK: Religius)
4. Siswa berdoa sesuai dengan agama dan kepercayaan
masing-masing. Religius (PPK)
5. Guru mengecek kehadiran siswa. (PPK: Kedisiplinan
6. Siswa menyiapkan diri agar siap untuk belajar serta
memeriksa kerapihan diri dan bersikap disiplin dalam
setiap kegiatan pembelajaran. Integritas dan Kemandirian
(PPK)
7. Siswa menyimak apersepsi dari guru tentang pelajaran
sebelumnya yaitu tentang “pecahan sederhan” di kelas:
- Coba sebutkan contoh pecahan sederhana ?
- Bagaimana menuliskan lambang bilangan pecahan
satu pértiga?
8. Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang tujuan dan
manfaat pembelajaran serta kegiatan belajar yang akan
dilaksanakan.
9. Guru memberi motivasi peserta didik untuk tetap
bersemangat dalam mengikuti kegiatan pembelajaran

Inti Sintak Problem Based Learning 50 menit


a. Orientasi Peserta didik terhadap masalah
1. Siswa mengamati vidio pembelajaran yang sudah
dikirimkan guru melalui wa grup. (ICT)
2. Setelah mengamati vidio siswa menganalisis (C4) cara
melakukan penjumlahan dan pegurangan pecahan
berpenyebut sama. (saintifik mengamati)
3. Guru memberikan pertanyaan yang berkaitan dengan
video pembelajaran
 Apa yang kalian pikiran tentang video tersebut?
 Berapa banyak buah apel ibu?
 Berapa buah yang diberikan kepada adik?
4. Siswa bertanya jawab tentang hal-hal yang ingin
mereka ketahui lebih mendalam tentang tentang
penjumlahan dan pengurangan pecahan berpenyebut
sama (4C-Comunication, Saintifik Menanya)

b. Mengorganisasikan peserta didik untuk belajar


1. Guru membagikan LKPD di grup WA masing-masing
siswa dan menjelaskan langkah-langkah kegiatan yang
akan dilakukan
2. siswa diminta untuk mengerjakan LKPD yang
berkaitan dengan penjumlahan dan pengurangan
pecahan berpenyebut sama.(Creativity, mandiri)

c. Penyelidikan individu atau kelompok.


1. Guru membimbing siswa secara individu dalam
menyelesaikan tugas penjumlahan dan penguranan
pecahan berpenyebut sama.
2. Selama kegiatan berlangsung, siswa mencari dan
menemukan informasi dari berbagai sumber. Siswa
juga dapat meminta bantuan guru untuk menayangkan
kembali video pembelajaran tersebut.

d. Mengembangkan dan menyajikan hasil projek.


 Siswa menyajikan hasil penyelesaian masalah
penjumlahan dan pengurangan pecahan berpenyebut
sama lewat LKPD yang dibagikan guru.
e. Analisis dan evaluasi proses pemecahan masalah
1. Siswa diminta bercerita, tentang aktivitas yang telah
dilakukan selama proses kegiatan belajarnya.
(Communication)
2. Siswa mempersentasekan hasil penyelesaian masalah
penjumlahan dan pengurangan pecahan berpenyebut
sama
3. Siswa diberi kesempatan untuk menanggapi hasil
persentasi temannya
4. Guru memberikan penguatan terhaadap hasil presentasi
peserta didik.

Penutup 1. Peserta didik dan guru bersama melakukan refleksi 10 menit


dari pembelajaran yang sudah dilakukan.
2. apa yang kalian pelajari hari ini
3. kegiatan apa yang menurut kalian menarik dari
pembelajaran tadi ?
4. Peserta didik dan guru menyimpulkan hasil
pembelajaran hari ini.
5. Guru mengajak peserta didik untuk berdoa sebelum
mengakhiri pembelajaran. (PPK: Religius)
6. Guru kembali mengingatkan peserta didik untuk tetap
menjaga kesehatan dan terus melaksanakan protokol
kesehatan dimanapun berada.
7. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan
salam. (PPK: Religius)
I. Penilaian
1. Teknik Penilaian
a. Penilaian Sikap : Observasi
b. Penilaian pengetahuan : Tes
c. Penilaian Keterampilan : Unjuk Kerja
2. Bentuk Instrumen Penilaian
a. Sikap : Lembar Observasi Sikap
b. Pengetahuan : tes tulis

Guru kelas
Mengetahui,
Kepala Sekolah

……………………………..
…………………………….. NIP
NIP
Lampiran 1

1. PENILAIAN SIKAP

Format penilaian sikap

a. LEMBAR PENGAMATAN PERORANGAN


No Nama Siswa Perubahan Tingkah Laku
Percaya Diri Disiplin Tanggung Jawab
BT M MB SM BT M MB SM BT MT MB SM
T T
1
2
3
4
5

Keterangan:
BT : Belum Terlihat
MT : Mulai Terlihat
MB : Mulai Berkembang
SM : Sudah Membudaya
Berilah tanda centang ( ) pada kolom yang sesuai

b. Indikator Penilaian :
1. Percaya Diri :
Skor 3 : Apabila siswa percaya diri nya sudah membudaya
Skor 2 : Apabila siswa percaya diri nya mulai berkembang
Skor 1 : Apabila siswa percaya diri nya mulai terlihat.
Skor 0 : Apabila siswa percaya diri nya belum terlihat

2. Disiplin :
Skor 3 : Apabila siswa disiplinnya sudah membudaya
Skor 2 : Apabila siswa disiplinnya mulai berkembang
Skor 1 : Apabila siswa disiplinnya mulai terlihat.
Skor 0 : Apabila siswa disiplinnya belum terlihat

3. Tanggung Jawab :
Skor 3 : Apabila siswa tanggung jawabnya sudah membudaya
Skor 2 : Apabila siswa tanggung jawabnya mulai berkembang
Skor 1 : Apabila siswa tanggung jawabnya mulai terlihat.
Skor 0 : Apabila siswa tanggung jawabnya belum terlihat

Indikator Nilai Akhir


Total Nilai Siswa
Nilai Akhir : ×100
Total Nilai Maksimal
Lampiran 2

2. Pengetahuan
SOAL
2 1 …
1. + =
5 5 …
7 4 ..
2. − =
8 8 ..
3 5
3. Ibu membeli telur sebayak kg. untuk persediaan ibu membeli lagi sebayak kg.
9 9
berapa kg jumlah telur ibu sekarang?
8
4. Adik mempunyai benang sapanjang meter. Kemudian benang tersebut adik gunakan
10
5
untuk mengikat layang – layang sepanjang meter. Berapa sisa benang adik?
10
5. Ibu mempunyai sebuah semangka. Semangka tersebut dibelah menjadi 8 bagian sama
besar. Adik makan 2 bagian, lalu ibu memberi lagi adik sepotong semangka. Berapa
bagian sisa semangka ibu?
Kunci Jawaban ;
3
1.
5
3
2.
8
3 5 8
3. + =
9 9 9
8 5 3
4. − =
10 10 10
2 1 3
5. Semangka adak + =
8 8 8
Keseluruhan semangka di kurangi semangka yang dimakan adik
8 3 5
− =
8 8 8

Rubrik Penskoran
Skor masing-masing soal adalah 2
Skor maksimal = 2 x 5 = 10
Skor yang diperoleh
Nilai Sikap = x 100
Skor maksimal
Lampiran 3

3. PENILAIAN KETERAMPILAN

a. LEMBAR PENGAMATAN PERORANGAN


No Nama Siswa Ketepatan Waktu Ketelitian

3
4

b. Indikator Penilaian
1. Ketepatan waktu :
Skor 3 : Apabila kelompok siswa ketepatan waktunya sangat baik.
Skor 2 : Apabila kelompok siswa ketepatan waktunya baik.
Skor 1 : Apabila kelompok siswa ketepatan waktunya cukup baik.
Skor 0 : Apabila kelompok siswa ketepatan waktunya kurang baik.

2. Ketelitian :
Skor 3 : Apabila kelompok siswa ketelitiannya sangat baik.
Skor 2 : Apabila kelompok siswa ketelitiannya baik.
Skor 1 : Apabila kelompok siswa ketelitiannya cukup baik.
Skor 0 : Apabila kelompok siswa ketelitiannya kurang baik.

Indikator Nilai Akhir


Total Nilai Siswa
Nilai Akhir : ×100
Total Nilai Maksimal

Anda mungkin juga menyukai