Anda di halaman 1dari 1

RAGAM BAHASA ATAU VARIASI BAHASA

OLEH
SAMSUDDIN
DOSEN PENDIDIKAN BAHASA INDONESIA FKIP
UNIVERSITAS SEMBILANBELAS NOVEMBER KOLAKA

A. Pendahuluan
Tulisan ini berisi sejumlah pertanyaan yang berkaitan dengan ragam bahasa yang
menjadi standar kompetensi yang harus dimiliki oleh mahasiswa setelah mengikuti
perkuliahan ini. Mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan pertanyaan-pertanyaan tersebut
disertai dengan rujukan yang dapat dikonfirmasi. Untuk kepentingan tersebut, Anda
dapat menggunakan berbagai sumber informasi, seperti buku, jurnal, kamus, wiki pedia,
ensiklopedia, dan lain sebagainya yang dapat memberikan informasi mengenai ragam
bahasa. Pertanyaan-pertanyaan dimaksud menyangkut hal-hal sebagai berikut: (1) ragam
bahasa secara konseptual, (2) pentingnya mahasiswa mempelajari ragam bahasa, (3) tokoh
yang mencetuskan ragam bahasa (mengkaji pertama ragam bahasa), (4) klasifikasi ragam
bahasa, dan (5) klasifikasi ragam bahasa secara spesifik. Pertanyaan-pertanyaan tersebut
lebih lanjut dikemukakan (diuraikan) pada bagian pembahasan.

B. Pembahasan
Berikut ini dikemukakan pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan dengan ragam
bahasa.
1. Jelaskan pengertian/batasan ragam bahasa!
2. Jelaskan pentingnya mahasiswa mempelajari ragam bahasa!
3. Jelaskan tokoh pencetus ragam bahasa!
4. Jelaskan klasifikasi atau pembagian ragam bahasa!
5. Jelaskan klasifikasi ragam bahasa secara spesifik!
6. Ragam bahasa bagian mana yang berkaitan langsung dengan Anda sebagai mahasiswa
farmasi?

C. Penutup

Daftar Pustaka

Anda mungkin juga menyukai