Anda di halaman 1dari 37

No.

: DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 1 of 37

Project Information:

MOLDING CENTER PROJECT


Customer:

PT. MATTEL INDONESIA


Scope of Supply:

Structural Steel Building

Document Control

Rev. Date Description Prepared By Reviewed By Approved By

0 01-APRIL-22 INITIAL ISSUE Site/Const. Mgr Project Manager Project Mgt.Mgr

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 2 of 37

TABLE OF CONTENTS

1. OBJECTIVE .................................................................................................................... 4
2. SCOPE........................................................................................................................... 4
3. DEFINITION ................................................................................................................... 4
4. PROJECT TEAM ............................................................................................................. 7
4.1. PROJECT MANAGER ............................................................................................. 8
4.2. SITE MANAGER .................................................................................................... 9
4.3. SAFETY INSPECTOR / SAFETYMAN ........................................................................ 9
4.4. ERECTION SUPERVISOR ...................................................................................... 10
4.5. MATERIAL CONTROLLER ..................................................................................... 11
4.6. ERECTION TEAM ................................................................................................ 11
5. EQUIPMENT AND TOOLS ............................................................................................. 12
5.1. EQUIPMENT ....................................................................................................... 12
5.2. TOOLS ............................................................................................................... 12
5.3. TEMPORARY SUPPORT ....................................................................................... 12
6. WORK PREPARATION .................................................................................................. 13
6.1. JOB SITE PLAN .................................................................................................... 13
6.2. ACCESS WAY ...................................................................................................... 13
6.3. STORAGE AREA .................................................................................................. 14
7. MATERIAL DELIVERY ................................................................................................... 14
7.1. DELIVERY PLAN .................................................................................................. 14
7.2. RECEIVING & STORAGE ...................................................................................... 15
8. SAFETY ....................................................................................................................... 15
8.1. PROCEDURE & ORGANIZATION .......................................................................... 15
8.2. RISKS ................................................................................................................. 16
9. ERECTION ................................................................................................................... 17
9.1. GENERAL PRINCIPLE ........................................................................................... 17
9.2. SEQUENCE ......................................................................................................... 18
9.2.1. Column .................................................................................................. 18
9.2.2. Rafter .................................................................................................... 20
9.2.3. Connection Beam (Tie-Beam) ................................................................. 22
9.2.4. Bracing .................................................................................................. 22
9.2.5. Purlin..................................................................................................... 23
9.2.6. Accessories ............................................................................................ 23
9.3. INSTANT LIFT MODULE ....................................................................................... 23
9.4. THE PROJECT...................................................................................................... 24
10. QUALITY INSPECTION .................................................................................................. 25
10.1. BOLTING ............................................................................................................ 25
10.2. WELDING ........................................................................................................... 25

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 3 of 37

10.3. VERTICALITY ...................................................................................................... 25


10.4. VISUAL .............................................................................................................. 26
Attachment-1A: DANWO ORGANIZATION ......................................................................... 27
Attachment-1B: PROJECT ORGANIZATION ........................................................................ 28
Attachment-2: PROJECT STAFF LIST .................................................................................. 29
Attachment-3: EQUIPMENT LIST ...................................................................................... 30
Attachment-4: ERECTION DETAILS.................................................................................... 31

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 4 of 37

1. OBJECTIVE
Metoda erection ini disusun sebagai panduan pelaksanaan pekerjaan pemasangan struktur
baja yang dilakukan oleh PT. DANWO Steel Sejati untuk memastikan agar proses management
di lapangan dapat dilakukan dengan benar dan safe sesuai dengan aturan standard (Code)
dan spesifikasi kontrak yang berlaku sehingga dapat diselesaikan dalam periode yang
direncanakan.
This erection method was developed as a guidance the implementation of the structural steel
installation work by PT. DANWO Steel Sejati to ensure the process management at site can be
carried out correctly and the safety in accordance with the applicable standards (Codes) and
the contract specifications so that it can be completed within the planned period.

2. SCOPE
Metoda erection ini diterapkan pada semua pekerjaan pemasangan struktur baja di lapangan
yang dilakukan oleh PT. DANWO Steel Sejati, baik untuk project yang pekerjaan design
dan/atau fabrikasi-nya dilakukan sendiri (in-house) ataupun oleh pihak lain dalam kaitan
kontrak.
This erection method is applied to all the work of steel structure installation at site conducted
by PT DANWO Steel Sejati, for both of in-house design-fabrication project and/or other party’s
design-fabrication in a contractual relationship.

3. DEFINITION
Untuk memudahkan dan menyamakan persepsi tentang istilah-istilah yang digunakan,
berikut ini adalah definisi tentang istilah-istilah yang biasa digunakan dalam industri struktur
baja:
To simplify and equalize the perception about the terms that are used, the following are
definitions of terms commonly used in the industry of steel structure:

Accessories : Komponen pelengkap yang bukan termasuk bagian struktural:


handrail, tangga, talang, canopy, fascia, pintu, jendela, dll.
Complementary components which are not including structural
parts, i.e.: handrail, ladder, gutter, fascia, canopy, door, window,
etc.
Anchor Bolt : Batang baja berulir yang dilengkapi dengan mur, digunakan untuk
mengikat kolom/balok baja pada pondasi atau dinding (embeded).
Steel threaded rods are fitted with nuts, is used to bind a steel
column/beam on the foundation or wall (embeded).
Anchor Bolt Plan : Denah (lay-out) tampak lokasi anchor bolt yang dilengkapi dengan
dimensi (ukuran) komponen, konfigurasi dan jarak-jarak
perletakannya.

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 5 of 37

Floor plan (lay-out) seemed the location of anchor bolt which come
with the dimensions (size) of the components, the configuration and
the distance of positions.
Approval Drawing : Usulan gambar yang dikirimkan ke User/Owner untuk dipelajari dan
diperiksa kembali jika ada penyimpangan atau perubahan untuk
diperbaiki dan disetujui, sebagai dasar pembuatan detail/shop
drawing.
The proposed drawings to be sent to the User/Owner for review and
check if there are any deviations or changes to be fixed and
approved, as the basis for developing detail/shop drawings.
Base Plate : Plate tumpuan yang dilas pada column profile yang berfungsi
sebagai joint (penghubung/sambungan) antara column dan pondasi
yang dengan diikat anchor bolt.
The object of welded plate on column profile that serves as a joint
(liaison/connection) between the column and the foundation with
anchor bolt is fastened.
Bay : Jarak longintudinal antara tengah-tengah kolom (center to center -
ctc).
Longintudinal distance between the middle of columns (center to
center - ctc).
Beam : Balok strukstural yang dipasang secara horizontal menghubungkan
satu komponen dengan komponen lainnya.
Strukstural beams are mounted horizontally connects one
component with the other components.
Bill Of Material : Tabel kebutuhan material yang akan digunakan sebagai dasar
(BOM) pengadaan bahan baku dan pekerjaan fabrikasi, berisi tentang jenis
material, dimensi dan volumenya.
The table material needs to be used as the basis for procurement of
raw materials and fabrication works, describes the type of material,
dimension and volume.
Bird/Insect Screen : Wire mesh yang yang dipasang untuk mencegah burung atau
serangga masuk ke dalam bangunan melalui jendela, ventilasi, dll.
The installed wire mesh to prevent birds or insects get into the
building through a window, ventilation, etc.
Bracing : Batang penegar yang dipasang secara diagonal untuk menjaga
sudut suatu frame bangunan dari perubahan selama proses
pemasangan dan inspeksi; bisa hanya berupa alat bantu sementara
atau sebagai komponen permanen pada struktur bangunan.
Stem-handler mounted diagonally across a corner of the frame to
keep the building from changes during the process of installation
and inspection; could just be a temporary tool or as a permanent
component of the structure of the building.

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 6 of 37

Bracket : Dudukan struktural yang menempel pada struktur utama yang biasa
digunakan untuk menopang komponen-komponen lainnya: crane
beam, talang beton dll.
Structural holder attached to the main structure used to prop up
other components: crane beam, concrete gutter, etc.
Canopy : Atap tambahan yang dibuat sebagai pelindung panas dan hujan
pada bagian luar dari struktur utama konstruksi bangunan.
Additional roof designed as protectors of the heat and the rain on
the outside of the main structure of the building construction.
Cleat : Potongan plate atau siku yang digunakan untuk mengikat dua atau
lebih batang secara bersamaan.
The pieces of plate or bracket that is used to tie up two or more
members simultaneously.
Column : Struktur utama baja yang dipasang secara vertical dengan fungsi
sebagai penahan beban vertical dari kuda-kuda (rafter) ke pondasi
atau komponen penopang lainnya.
The primary structure of steel installed vertically to support the
vertical load of the rafter onto a foundation or other support
components.
Cross Section : Tampak melintang pada sumbu portal struktur bangunan.
Views of the transverse axis of the portal on the structure of the
building.
Downspout : Saluran vertical yang meneruskan air dari talang ke arah lebih yang
lebih rendah (tanah).
Vertical channels that carry on the water from the gutter to the the
lower level (ground).
End Plate Potongan plate yang dilas di ujung komponen yang berfungsi
sebagai penutup atau menjadi penghubung ke komponen lainnya.
The pieces of plate welded on the end of a component that serves as
a cover or be a connector to other components.
Erection : Proses perakitan dan pemasangan struktur baja di lapangan.
The process of assembly and installation of the steel structure at
Site.
Erection Drawing : Gambar kerja yang menjelaskan cara pemasangan lengkap, dengan
tanda penomeran dan posisi komponen.
Drawing of work that explains how to complete installation, with the
marked numbers and component positions.
Fascia : Aksesori bangunan yang ditempatkan pada sisi luar atap dengan
fungsi sebagai penutup area bukaan sehingga menambah nilai
arsitektur bangunan.

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 7 of 37

The building accessory is placed on the outer side of the roof with
the function of closing the openings area thus adding value to the
architecture of the building.
Gusset Plate : Potongan plate yang menjadi penghubung beberapa komponen dan
berfungsi untuk mendistribusikan beban.
The plate pieces connecting several components and serves to
distribute the load.
Gutter : Talang penampung air hujan langsung dari atap yang akan
diteruskan ke bawah melalui downspout.
Holding rain water directly from the roof which is passed down
through the downspout.
Purlin/Gording/ : Frame non struktural yang dihubungkan pada cleat (bolting,
Cladding Support welding) yang menempel di rafter atau column untuk dudukan atap
atau dinding cladding.
Non structural frame which is linked on the cleat (bolting, welding)
are sticking to the rafters or column for roof or wall cladding holder.
Rafter : Balok utama atap sebagai rangka struktural yang ditopang oleh
kolom-kolom.
The main roof beam as structural framework that is supported by
columns.
Trekstang / SagRod : Batang penegar yang dipasang pada batang purlin/cladding
support, dapat berupa round bar, pipa atau profil baja kecil lainnya.
Stem-handler mounted on the stem the rafters/cladding support,
can be either round bars, pipe or other small steel profiles.
TieBeam / Strut : Komponen penegar horizontal digunakan untuk mengikat dua
komponen dan berfungsi untuk menahan beban horizontal dari
arah panjang.
Components of a horizontal-handler used to bind two components
and serves to hold the horizontal loads from the direction of the
length.
Truss / Rangka : Komponen struktural yang dibuat dari beberapa batang tunggal
yang dilas atau di-baut bersama menjadi satu unit yang bersama-
sama digunakan untuk menahan beban.
Structural components made from some single-trunk weld or bolt
together into one unit that is used to hold load.

4. PROJECT TEAM
Adalah team yang dibentuk sebagai kepanjangan tangan dari management perusahaan untuk
melaksanakan pekerjaan suatu project sesuai dengan kebutuhan kontrak dengan tugas dan
tanggung jawab yang diberikan secara jelas.
The team was formed as an extension of the management to carry out the work of a project
according to contract requirement with clear duties and responsibilities.

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 8 of 37

Struktur organisasi project digambarkan sebagaimana terdapat pada Lampiran-1B di


belakang.
The organizational structure of the project as it is described in the Attachment-1B.

4.1. PROJECT MANAGER


Project Manager bertugas untuk memastikan pelaksanaan suatu project secara
keseluruhan dengan benar berdasarkan ketentuan yang tertuang di dalam kontrak.
Project Manager on duty to ensure the implementation of an overall project correctly
based on the provisions contained in the contract.
Melapor langsung kepada Top Management PT. DANWO, Project Manager memiliki
tugas dan tanggung jawab sebagai berikut:
Report directly to Top Management of PT DANWO, the Project Manager has the duties
and responsibilities as follows:

a. Bertanggung jawab penuh untuk menyediakan pelayanan kepada Client untuk


kegiatan rapat, pelaporan, diskusi dan/atau tindakan-tindakan lain yang
dibutuhkan untuk penyelesain pekerjaan dalam kondisi safe, sesuai dengan
anggaran (budget) and target waktu yang ditetapkan (schedule).
Solely responsible for providing service to the Client for the activities of the
meeting, reporting, discussion and/or other actions required for projected work in
conditions of safety, in accordance with the budget (budget) and targeted time
(schedule).
b. Merencanakan dan mengarahkan seluruh aktivitas yang berhubungan dengan
penyelesaian project secara tepat waktu dengan kualitas pekerjaan sebagaimana
yang dijanjikan.
Plan and direct the whole activity related to the completion of the project in a
timely manner with the quality of the work as committed.
c. Mereview dan menyetujui surat-surat resmi, gambar dan document lainnya yang
berhubungan dengan kepentingan erection.
Reviewing and approving official letters, drawings and any other document
relating to the interests of the erection.
d. Mengalokasikan kebutuhan sumber daya secara tepat secara kualifikasi dan
kecukupan jumlahnya.
Allocate resources appropriately in qualifying and the adequacy of the amount.
e. Bertanggung jawab untuk memastikan pembayaran progress pekerjaan secara
tepat waktu sesuai dengan schedule pengiriman (delivery) dan erection.
Responsible for ensuring payment of the progress of the work in a timely manner
in accordance with the schedule of delivery and erection.
f. Memastikan rencana dan tindakan yang cukup untuk penyelesaian masalah yang
timbul khususnya terhadap keluhan (complaint) yang diberikan oleh Client.
Ensure plans and actions for the resolution of problems that arise in particular
against a complaint rised by the Client.

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 9 of 37

4.2. SITE MANAGER


Site Manager bertindak sebagai wakil penuh dari Project Manager untuk mengatur
semua aktivitas yang ada di lapangan.
Site Manager acts as a representative of the Project Manager to manage all existing
activities at Site.
Melapor langsung kepada Project Manager, memiliki tugas dan tanggung jawab sebagai
berikut:
Reporting directly to the Project Manager, having duties and responsibilities as follows:
a. Merencanakan schedule persiapan lapangan, sumber daya, dan persiapan
material untuk pelaksanaan pekerjaan.
Planning the schedule of Site preparation, resources, and preparation of materials
for the execution of the work.
b. Koordinasi untuk pengiriman material dan proses pemasangannya serta aktivitas
safety di lapangan.
Coordination for the delivery of materials and installation process as well as the
activity of safety at Site.
c. Melaksanakan dan menjaga lingkungan kerja yang aman dengan memastikan
praktek pekerjaan yang benar sesuai dengan prosedur.
Implement and maintain a safe working environment by ensuring the correct work
practices in accordance with the procedures.
d. Memastikan bahwa pekerjaan erection yang dilakukan di lapangan adalah sesuai
dengan approved drawing dan spesifikasi yang terakhir.
Ensure that the work done at Site erection is in accordance with the approved
drawings and specifications.
e. Memastikan seluruh pemeriksaan, inspeksi dan test telah dilewati sebelum
melangkah ke tahap pekerjaan berikutnya.
Make sure the entire examination, inspection and test has been passed before
stepping into the next stage of work.
f. Melakukan pekerjaan erection secara safe berdasarkan risk assessment yang
dibuat dan telah disetujui.
Doing the work of erection safely based on the risk assessment made and
approved.
g. Memonitor dan memastikan bawa seluruh staf di lapangan bekerja secara efektif
dan efisien.
Monitor and ensure bring the entire staff at Site to work effectively and efficiently.
h. Mewakili Project Manager untuk mengambil keputusan di lapangan dalam batas
kewenangan yang dimiliki.
Represents a Project Manager to take decisions at Site within the limits of the
authority owned.

4.3. SAFETY INSPECTOR / SAFETYMAN


Secara struktural melapor kepada Site Manager di lapangan dan secara fungsional
melapor kepada Safety Manager di kantor pusat, memiliki tugas dan tanggung jawab
sebagai berikut:

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 10 of 37

Structurally reporting to the Site Manager and functionally report to the Safety
Manager at home office, has duties and responsibilities as follows:
a. Berkoordinasi secara dekat dengan safety team pihak Client untuk memastikan
bahwa sistem safety yang diterapkan adalah sesuai dengan standard yang
berlaku/diterapkan.
Coordinate closely with Client’s safety team to ensure that the safety system is
applied in accordance with the applicable standard.
b. Terlibat dalam setiap safety meeting dan menyusun sistem arsip safety serta
rutinitas pelaporan di lapangan.
Involved in any safety meeting and generate the safety archive system as well as
reporting routines at Site.
c. Mengorganisir pelaksanaan safety sistem di lapangan.
Organizing the implementation of safety systems at Site.
d. Menyelenggarakan safety training/induction kepada seluruh staff dan karyawan
yang bekerja di lapangan.
Organizes safety training/induction of all staff and employees who work at Site.
e. Memastikan kondisi aman pada equipment & tools yang digunakan selama proses
erection dan juga kelengkapan alat pelindung diri para pekerja sesuai dengan
standard yang diharuskan.
Ensuring safe conditions on equipment & tools used during the process of erection
and also the completeness of personal protection equipments for workers in
compliance with the required standard.
f. Menganalisa seluruh informasi safety, merekam dan menunjukkan kemungkinan
resiko-resiko baru dan keadaan berbahaya lainnya yang mungkin timbul selama
proses erection.
Analyze all safety information, record and highlight the possibilities of the new risks
and other dangerous circumstances which may arise during the process of erection.

4.4. ERECTION SUPERVISOR


Melapor kepada Project Manager dan Site Manager, memiliki tugas dan tanggung
jawab sebagai berikut:
Reporting to the Project Manager and Site Manager, has duties and responsibilities as
follows:
a. Memonitor erection team guna memastikan proses kerja yang sesuai dengan
schedule pekerjaan, quality yang ditetapkan dan prosedur safety yang berlaku.
Monitor the erection team to ensure the work process in accordance with the
schedule of work, quality and safety procedures set out in force.
b. Mengikuti urutan prosedur, standard dan checklist untuk melaksanakan
pemeriksaan proses dan hasil pekerjaan bersama-sama dengan erection team
guna memastikan bahwa setiap tahap pekerjaan dilakukan secara baik dan benar.
Follow the order procedure, standard and checklist for carrying out the
examination process and work together with erection team to ensure that every
stage of the work was done properly.
c. Berkoordinasi secara dekat dengan kontraktor sipil untuk kesesuaian schedule di
lapangan dan antisipasi permasalahan yang mungkin timbul.

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 11 of 37

Coordinate closely with civilian contractors for the match schedule at Site and the
anticipation of problems that may arise.
d. Menyusun laporan harian untuk seluruh lingkup pekerjaan yang dibebankan.
Compile daily reports for the entire scope of work is charged.

4.5. MATERIAL CONTROLLER


Melapor kepada Site Manager, memiliki tugas dan tanggung jawab:
Reporting to the Site Manager, has duties and responsibilities as follows:
a. Melakukan inventory fasilitas dan peralatan kerja yang digunakan untuk proses
erection.
Do inventory work of facilities and equipment used for the process of erection.
b. Mengkoordinasikan detil pengiriman material ke lapangan, termasuk proses
penurunan dan penempatan secara benar di lokasi yang aman dan tepat.
Coordinate the details of material delivery to the site, including the process of
unloading and proper placement in a secure location.
c. Melakukan inventory untuk seluruh material project dan consumable yang
digunakan di lapangan serta menuangkannya ke dalam bentuk laporan secara
periodik.
Do inventory for the entire project and consumable materials used in the site and
compliled it into the form of a periodic report.

4.6. ERECTION TEAM


Melapor kepada Erection Supervisor, memiliki tugas dan tanggung jawab:
Reporting to the Erection Supervisor, has duties and responsibilities as follows:
a. Menjalankan perintah dan arahan dari Erection Supervisor.
Run the command and direction of the Erection Supervisor.
b. Bekerja sesuai dengan schedule pekerjaan, quality yang ditetapkan dan prosedur
safety yang berlaku.
Working in accordance with the schedule of work, quality and safety procedures
set out in force.
c. Menyediakan tenaga kerja dan peralatan pendukung yang memadai untuk dapat
melakukan proses erection secara efektif.
Provide labor and equipment supporting for erection process can perform
effectively.
d. Melakukan tool box meeting, safety training kepada seluruh anggota team untuk
dapat bekerja secara benar dan safe.
Do a tool box meetings, safety training to all members of the team to be able to
work in correct and safe.
e. Memastikan seluruh pekerja lapangan untuk bekerja menggunakan perlengkapan
alat pelindung diri yang sesuai dan memastikan pelaksanaan segala aturan safety
secara benar.
Make sure the entire workers at Site to work using personal protective equipment
properly and ensure the implementation of all safety rules accordingly.

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 12 of 37

5. EQUIPMENT AND TOOLS


5.1. EQUIPMENT
Kebutuhaan peralatan kerja untuk erection struktur baja utamanya adalah untuk proses
handling material (angkat dan angkut) yang mana jenis dan jumlah peralatannya
ditentukan oleh volume pekerjaan, jenis material yang di-handling serta ketersediaan
waktu (schedule) pekerjaan berdasarkan kontrak.
The main requirement of equiment on the erection of structural steel mainly to material
handling process (lift and transfer) which type and quantity of equipment is determined
by the volume of work, the kind of material that is handling as well as the availability of
time (schedule) of work based on the contract.
Peralatan berat yang digunakan di area project seluruhnya harus memiliki ijin dari yang
berwenang (STNK, SIA dll.) dengan masa aktif yang masih berlaku dan dijalankan oleh
operator yang memiliki ijin operasi (SIM, SIO) yang masih berlaku pula.
Heavy equipment used in the area of the project entirely have to have permits from the
authorities (Vehicle License, SIA etc.) with an active period that still applies and is run by
an operator who has valid permits of operation (Driving License, SIO) as well.
Tanpa ijin yang lengkap dan benar, semua peralatan dan operator DILARANG untuk
beroperasi di project!!!
Without the complete and suitable permits, all the equipment and the operator are
FORBIDDEN to operate in the project!!!

5.2. TOOLS
Peralatan kerja standard yang biasa digunakan untuk pekerjaan di lapangan ditentukan
jenis dan jumlahnya berdasarkan jenis pekerjaan dan sumber daya manusia yang
terlibat di dalamnya.
The type and quantity of standard work equipment used for the work are specified based
on the type of work and human resources involved in it.

Setiap pekerja yang menggunakan peralatan kerja diwajibkan untuk memiliki


pengalaman kerja dengan alat-alat tersebut atau bagi pekerja yang belum
berpengalaman telah mendapatkan pelatihan yang cukup tentang peralatan dan cara
penggunaanya.
Every worker who uses the equipment of work required to have working experience with
these tools or for the in-experienced workers have received training about the
equipment and how to operate them.

Alat-alat kerja mekanik yang menggunakan sumber daya energi luar harus dalam
kondisi baik dan memiliki akurasi yang selalu diperiksa secara berkala.
Mechanical working tools that use external energy resources must be in good condition
and has the accuracy which is always inspected regularly.

5.3. TEMPORARY SUPPORT

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 13 of 37

Disamping alat-alat kerja sebagaimana disebut di atas, dibutuhkan pula alat-alat bantu
sementara yang bersifat umum untuk keselamatan dan keamanan atau bahkan
berbentuk alat khusus yang dirancang untuk kebutuhan tertentu yang bersifat
sementara (peralatan sementara).
Besides the work tools as mentioned above, it also required to have general temporary
support tools for safety and security reason or even shaped tool specially designed for
particular needs which are temporarily (temporary tools).
Peralatan bantu khusus akan dibuat secara spesifik berdasarkan metode kerja yang
diterapkan menyesuaikan design spesifik pekerjaan di lapangan.
Special auxiliary tools will be made specifically based on the methods of work applied to
accommodate the specific work at Site.
Estimasi kebutuhan peralatan kerja untuk project ini adalah sebagaimana terdaftar
dalam Lampiran-3 di belakang.
Estimation of work equipment needs for this project is as listed in the Attachment-3.

6. WORK PREPARATION
6.1. JOB SITE PLAN
Survey lapangan diperlukan di awal persiapan untuk penentuan lokasi fasilitas
sementara yang digunakan selama pelaksanaan proyek dan pengenalan koordinat
lokasi pekerjaan serta rencana urutan proses pemasangan secara safe dan efisien.
A Site survey is required early in preparation for the determination of the location of the
temporary facilities used during project execution and introduction of coordinates of the
location of the work plans as well as the sequence of the installation process are safe
and efficient.
Perencanaan sarana penunjang untuk memastikan kelancaran aktivitas administrasi
harian selama proyek berlangsung: power supply, air bersih, tempat makan dan
istirahat untuk para pekerja.
The planning of the means of support to ensure a smooth day-to-day administrative
activities during the project underway: power supply, clean water and the rest area for
the workers.
Koordinasi dan sinkronisasi schedule dengan pihak-pihak terkait khususnya kontraktor
sipil yang secara urutan pekerjaannya sangat menentukan pelaksanaan erection
struktur baja.
Coordination and synchronization schedule with related parties especially civil
contractors in the order of his work largely determine the execution of steel structure
erection.

6.2. ACCESS WAY


Perlu dipastikan adanya akses untuk pengiriman alat-alat dan material proyek yang
memadai dengan memperhatikan lebar jalan, kerataan permukan dan kekuatan
menerima berat beban (tebal urugan, kekerasan dll.).
It needs to be ascertained the existence of access for the delivery of the tools and
materials of the project adequately, in regards to the width of the road, surface flatness,
and the load strength (thick of compacted soil, herdness, etc.).

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 14 of 37

Khusus untuk urutan pemasangan dengan menggunakan alat berat, akses erection
harus dibuat sedemikian rupa sehingga bisa digunakan untuk manuver kendaraan
pengangkut mendekati lokasi pemasangan dan lebar yang cukup serta kekerasan
permukaan yang mampu menahan tumpuan alat berat yang mengangkat material
(assembly) untuk erection.
Specific to the installation sequence by using heavy equipment, the erection access
should be constructed in such a way so that it can be used to maneuver the carrier
(vehicle) approaching the mounting location and sufficient width and hardness of the
surface is able to withstand the object of heavy equipment that lifts-up the material
(assembled) for the erection.

6.3. STORAGE AREA


Tempat penurunan material yang dikirim ke lapangan sangat penting untuk
direncanakan guna memastikan bahwa cukup aman, safe dan sedapat mungkin tidak
mengotori material.
Offloading location of delivered material to site is very important to be planned to
ensure the safe and secure enough, as far as possible not to dirty material.
Keterbatasan lokasi penyimpanan material yang tersedia biasanya mengakibatkan
gangguan terhadap proses pengiriman dan tentunya pula mengganggu proses
pemasangan di lapangan.
The limitations of available materials storage location usually lead to disruption of
delivery process and certainly also disrupt the installation process at site.
Material yang harus tersimpan cukup lama di lapangan harus mendapatkan perhatian
dari kemungkinan kerusakan fisik: kerusakan cat, karat, bengkok dll. Untuk itu perlu
diberikan alat perlindungan yang memadai.
The material must be stored for long enough at Site should get attention from potential
physical damage: damage to the paint, scratch, rust, bent etc.
For it to be given adequate protection tools.

7. MATERIAL DELIVERY
7.1. DELIVERY PLAN
Identifikasi penerimaan material untuk memastikan kesesuaian dengan dokumen
pengiriman sebagai dasar pelaporan (progress) dan checklist kesiapan pemasangan di
lapangan.
Identification of the material to ensure acceptance of conformity with shipping
documents as the basis of reporting (progress) and site installation readiness checklist.
Komponen-komponen kecil dan sejenisnya dalam jumlah yang banyak perlu mendapat
perhatian khusus untuk tempat penyimpanannya karena berpotensi untuk hilang atau
kekurangan jumlahnya dari mulai proses pengiriman.
Small components and the like in great numbers need special attention to its storage
place because of potentially lost or lack the quantity starting from the process of
delivery.
Perletakan material di lokasi yang mendekati tempat pemasangan akan sangat
membantu kecepatan proses assembly dan pemasangan secara berurutan.

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 15 of 37

7.2. RECEIVING & STORAGE


Identifikasi penerimaan material untuk memastikan kesesuaian dengan dokumen
pengiriman sebagai dasar pelaporan (progress) dan checklist kesiapan pemasangan di
lapangan.
Identification of the material to ensure acceptance of conformity with shipping
documents as the basis of reporting (progress) and site installation readiness checklist.
Komponen-komponen kecil dan sejenisnya dalam jumlah yang banyak perlu mendapat
perhatian khusus untuk tempat penyimpanannya karena berpotensi untuk hilang atau
kekurangan jumlahnya dari mulai proses pengiriman.
Small components and the like in great numbers need special attention to its storage
place because of potentially lost or lack the quantity starting from the process of
delivery.
Perletakan material di lokasi yang mendekati tempat pemasangan akan sangat
membantu kecepatan proses assembly dan pemasangan secara berurutan.
Material placement at a location close to place of installation will greatly help speed the
process of assembly and installation in a sequence.
Proteksi material terhadap hal yang dapat menimbulkan kerusakan dan kotoran yang
melekat pada material akan menghilangkan resiko perbaikan dan pembersihan yang
tidak perlu baik dari segi waktu dan biaya.
Material protection against things that can cause damage and dirt which attached to
the material will eliminate the risk of repair and cleaning of unnecessary both in terms
of time and cost.
Protection of material against things that can cause damage and dirt which attached to
the material will eliminate the risk of both repair and cleaning of unnecessary in terms
of time and cost.

8. SAFETY
8.1. PROCEDURE & ORGANIZATION
Setiap pekerjaan erection struktur baja harus memastikan metode keselamatan kerja
(safety) yang memadai mulai dari tahap persiapan, proses pemasangan dan finishing
hingga masa berakhirnya suatu project (handing-over).
Erection method of steel structure must ensure the adequate safety method starting the
stage of preparation, installation process and finishing until the end of a project
(handing-over).
Prosedur keselamatan disusun berdasarkan standard-standard baku yang menjadi
rujukan, persyaratan kontrak pekerjaan dan standard umum pelaksanaan untuk
pekerjaan-pekerjaan sejenis.
Safety procedures are generated based on the referenced of basic standards, the terms
of the contract and the common implementation standards for similar works.
Struktur organisasi keselamatan kerja di proyek baik secara individual masing-masing
kontraktor ataupun kolektif dengan para pihak terkait juga menjadi hal yang cukup
penting sebagai bagian dari proses project management.

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 16 of 37

Organizational structure of safety on the project either individually by each contractor


or collective with the related parties also became quite important as part of the process
of project management.

8.2. RISKS
Jenis resiko keselamatan yang sangat mungkin terjadi untuk pekerjaan erection struktur
baja diantaranya:
The type of safety risk that is very likely to happen to steel structure erection work
include:
a. Resiko tertimpa material jatuh karena terguling pada saat penempatan atau
pemindahan.
The risks of material fell down because of the deposed at the time of placement or
transfer.
b. Resiko terjatuh dari ketinggian.
The risk of a fall from height.
c. Resiko tertimpa material jatuh dari ketinggian.
The risk of material striking from altitude.
d. Resiko terjepit material atau alat kerja pada saat proses pemasangan.
The risk of pinched material or work tools at the time of the installation.
e. Resiko kecelakaan akibat pergerakan peralatan berat karena gangguan pandangan
operatornya.
The risk of accidents due to the movement of heavy equipment because of the
disruption of the operator's view.
f. Resiko terpapar panas dan hujan untuk bekerja di area terbuka.
The risk of exposure to the heat and rain to work in open areas.
g. Resiko pekerjaan panas dikarenakan pengelasan: kebakaran, luka bakar.
Hot work risk due to welding: fire, burns.

Setiap potensi resiko yang timbul harus diantisipasi dengan berbagai cara pencegahan
yang meliputi:
Any potential risk arising should be anticipated with various ways of prevention that
include:
a. Peningkatan pemahaman seluruh instrumen pekerja yang terlibat di lapangan
(safety induction).
Awareness improvement of the whole instrument of the workers involved at site
(safety induction).
b. Penggunanaan alat pelindung diri (APD).
The usage of personal protective equipment (PPE).
c. Penempatan rambu-rambu keselamatan di tempat-tempat yang penting.
Placement of safety signs at places that are important.
d. Penggunaan alat-alat bantu keselamatan lainnya (lifeline, railing, safe working
platform, scafffolding dll.).

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 17 of 37

The use of other safety tools (lifeline, railing, safe working platforms, scafffolding
etc.).
e. Program pemeriksaan peralatan secara berkala dan pengawasan proses pekerjaan
secara langsung (safety inspector/safetyman) di lapangan.
Periodic inspection of equipment and direct supervision of work process at site
(safety inspector/safetyman).

9. ERECTION
9.1. GENERAL PRINCIPLE
Hal-hal dasar yang perlu diperhatikan sebelum memulai proses erection:
The basic things to note before starting the process of erection:
a. Tidak melakukan erection tanpa dilengkapi dengan erection drawing terakhir
sebagai referensi.
Do not perform erection without comes with erection drawing as reference.
b. Untuk tempat pemasangan yang disediakan oleh atau dari hasil pekerjaan pihak
lain (pondasi, anchor bolt), harus pastikan bahwa telah dilakukan pemeriksaan
bersama (joint inspection) dengan hasil yang diterima oleh para pihak dengan hasil
yang sesuai erection drawing dan toleransi yang diijinkan.
For installation provided by or from the results of the work of the other party (the
foundation, anchor bolt), must ensure that the inspection has been carried out
jointly (joint inspection) with results that are accepted by the parties in accordance
with the erection drawings and allowable tolerances.
c. Untuk fase awal erection dimana material yang terpasang dalam kondisi dimana
secara struktural belum terikat dengan material lainnya, diperlukan adanya anchor
point untuk penahan sementara sembari menunggu tahap erection material
selanjutnya. Anchor point dapat berupa alat tambahan yang memang disediakan
(concrete block) atau tempat-tempat sekitar yang telah ada (stump, ground beam)
yang dapat digunakan sebagai tempat ikatan sementara.
For the early stage of erection where material installed in the condition where
structurally haven't bonded with other materials, its required the presence of an
anchor point for temporary anchoring while waiting for the next stages of other
material erection. Anchor point can be an additional tool that is purposedly
provided (concrete block) or available places (stump, ground beam) which can be
used as a temporary bond.
d. Material dalam kondisi bersih sebelum dilakukan erection.
The Material in clean condition prior to erection.
e. Adanya penahan (bracing) yang cukup untuk menahan material secara safe
sebelum dilepas dari peralatan pengangkat atau untuk pekerjaan yang dihentikan
sementara.
The existence of the anchoring (bracing) to hold the material in safely before it is
discharged from lifting equipment for the work was stopped temporarily.
f. Hanya melakukan erection untuk rafter assembly yang sudah dikencangkan bolt-
bolt penyambungnya.

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 18 of 37

Just do the erection for the rafter assembly with the connection bolts have already
fastened.
g. Semua sambungan harus sudah lengkap pemasangan boltnya dan dikencangkan
sebelum dilepasnya ikatan alat angkat.
All connections must have the complete installation of their bolts and tightened
before it is discharged from the lifting equipment.
h. Pengangkatan untuk beberapa material yang terlebih dahulu di-assembly di
bawah (ground assembly) harus memperhitungkan kemampuan alat angkat dan
penggunaan alat bantu yang dirancang secara benar dan memadai.
The lifting of some material which is ground assembled (in module) must take into
account the capacity of lifting equipment and the use of additional tool that is
designed correctly and adequately.
i. Untuk pekerjaan pengangkatan dengan menggunakan peralatan berat (lifting
crane) akan ditempatkan seorang signal-man untuk memandu proses
pengangkatan baik secara manual dan/atau diperlengkapi dengan radio
komunikasi untuk koordinasi pengangkatan.
A signal man who work on Hand-Signal to be assigned to guide the lifting process
using heavy equipment (lifting crane) and/or occupied with the communication
radio for lifting coordination.
j. Penggunaan man-lifter equipment (cherry picker) sangat dianjurkan untuk jenis
pekerjaan di ketinggian ini dengan mempertimbangkan fleksibilitas pergerakan,
kemudahan dan kecepatan dalam membantu proses erection.
The use of man-lifter equipment (cherry picker) is highly recommended for this kind
of work at this height considering the flexibility of movement, ease and speed in
helping the process of erection.
k. Pastikan bahwa area pergerakan material yang diangkat berikut kebutuhan area
manuver alat angkat dikosongkan pada jarak aman saat erection berlangsung
khususnya dari pekerja yang beraktifitas di sekitarnya dengan memasang rambu-
rambu peringatan dan/atau safety line.
Make sure that the area of movement of the material to be lifted following the
needs of the lifting equipment’s maneuver area is cleared at a safe distance when
the erection takes place particularly from workers who work around it by putting
up warning signs and/or safety line.

9.2. SEQUENCE
Secara standard, erection struktur baja dimulai dari bagian bawah ke atas mulai dari
pemasangan column dan beam penyambung, selanjutnya diikuti oleh bagian atas
bangunan (rafter) dan komponen-komponen yang lebih ringan lainnya.
Standard practice, the steel structure erection starts from the bottom to the top, from
the installation of columns and connector beams, then followed by the top of the
building (rafters) and other lighter components.
9.2.1. Column
a. Persiapan
- Periksa posisi dan level nut pada anchor bolt sesuai dengan erection
drawing.

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 19 of 37

Check the position and level of nut on anchor bolt referring to the
erection drawing.
- Tempatkan material column mendekati lokasi tempat pemasangan.
Place the column material at a nearby location with the mounting
position.
- Pasangkan tali penahan sementara yang akan diikatkan pada anchor
point di posisi setinggi mungkin di bawah ikatan alat angkat.
Attach the temporary retaining straps that will be tied at anchor point
on column body positioned as high as possible under the lifting point.
- Pasangkan tali pemandu pada ujung bawah column (di atas base plate)
agar mudah dikendalikan saat pengangkatan dan penempatannya pada
titik pemasangan.
Attach the guide rope on the lower end of column (at the top of the base
plate) in order to be easily controlled on lifting process and its placement
at the point of installation.
- Periksa setidaknya 3 posisi anchor point untuk memastikan bahwa
column yang dipasang dapat terikat dengan safe pada saat erection.
Check the anchor position at least 3 points to ensure that the mounted
column can be tied safely on erection process.
- Anchor point harus ditempatkan sedemikian rupa sehingga ikatan
penahan column sementara tidak mengganggu akses pemasangan
tahap-tahap berikutnya.
The anchor point must be placed in such a way that the bond anchoring
column will not disturbing the installation access the next stages.
- Perancah atau platform sementara harus disediakan untuk dapat
dilakukannya pekerjaan pemasangan antara column dan tie-beam
secara safe termasuk juga akses untuk memanjat menuju masing-
masing titik pemasangan.
Scaffolding or temporary platforms must be provided for the installation
work between column and tie-beam in the safe as well as access to climb
up towards each mounting points.
- Fungsi perancah sebagai akses memanjat menuju masing-masing titik
pemasangan dapat digantikan dengan penggunaan man-lifter
equipment (cherry picker).
The scaffold function as access to the mounting points can be replaced
with the usage of man-lifter equipment (cherry picker).
- Pastikan kapasitas alat angkat berdasarkan data alat dan kondisi aktual
agar mampu untuk mengangkat material sesuai dengan design.
Make sure that the lifting equipment capacity based on manual data and
actual conditions in order to be able to lift up the material as per design.

b. Erection
- Angkat column yang telah terikat dengan benar dan arahkan ke posisi
pemasangan yang dikehendaki.

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 20 of 37

Lift the column that has been properly bound and navigate to the
purposed mounting position.
- Turunkan perlahan sesuai dengan arah penempatan anchor bolt dan
lakukan koreksi posisi anchor bolt (bila perlu) untuk menyesuaikan
lubang-lubang pada base plate.
Lower slowly in referring to the direction of placement of anchor bolt and
do the correction of anchor bolt position (if necessary) to fit the holes
into base plate holes.
- Kencangkan nut anchor secara keseluruhan setelah column berada pada
posisi yang benar.
Tighten the nut anchor in its entirety after the column is in the correct
position.
- Tali penahan sementara diikatkan pada anchor point yang sudah
disiapkan.
Temporary anchoring ropes tied at the anchor points already prepared.
- Erection column dapat dilanjutkan untuk posisi urut berikutnya yang
kemudian dapat disambung dengan tie-beam secara permanen dengan
column yang sudah terlebih dahulu dipasang.
Column erection can proceed to the next sequential position and then be
permanently spliced with tie-beam to the columns that have previously
installed.

9.2.2. Rafter
a. Preparation
- Tempatkan rafter di lokasi terdekat dengan posisi pemasangan.
Place the rafters at a nearby location with the mounting position.
- Joint bagian-bagian rafter menjadi satu assembly utuh dengan
sambungan bolt yang dikencangkan secara benar menggunakan
peralatan yang sesuai.
Joint parts rafter into one full assembly by bolt connection which fastens
correctly using the appropriate equipment.
- Pasangkan tali penahan sementara yang akan diikatkan pada anchor
point dengan panjang masing-masing cukup untuk ikatan dengan sudut
yang aman.
Attach the temporary retaining straps that will be tied on the anchor
points and long enough to bond it with a safe angle.
- Pasangkan tali pemandu pada masing-masing ujung rafter agar mudah
dikendalikan saat pengangkatan dan penempatan pada titik
pemasangan.
Attach guide ropes to each end of the rafters for easy control over the
lifting process and placement at the mounting point.
- Periksa setidaknya 2 posisi anchor point untuk memastikan bahwa rafter
yang dipasang dapat terikat dengan safe pada saat erection. Anchor
point harus ditempatkan sedemikian rupa sehingga ikatan penahan

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 21 of 37

rafter sementara tidak mengganggu akses pemasangan tahap-tahap


berikutnya.
Check the position of the anchor is at least 2 points to ensure that the
mounted rafter can be tied safely during the erection. The anchor point
must be placed in such a way that the bond of temporary rafter will not
disturbing the installation access the next stages.
- Scaffolding atau temporary platform harus disediakan untuk dapat
dilakukannya pekerjaan penyambungan antara rafter dan scolumn
secara safe berikut akses untuk memanjat menuju masing-masing lokasi
penyambungan.
Scaffolding or temporary platforms must be provided for the installation
work between rafter and column in the safe as well as access to climb up
towards each mounting location
- Fungsi perancah sebagai akses memanjat menuju masing-masing titik
pemasangan dapat digantikan dengan penggunaan man-lifter
equipment (cherry picker).
The scaffold function as access to the mounting points can be replaced
with the usage of man-lifter equipment (cherry picker).
- Pastikan kapasitas alat angkat berdasarkan data alat dan kondisi aktual
agar mampu untuk mengangkat material sesuai dengan design.
Make sure that the lifting equipment capacity based on manual data and
actual conditions in order to be able to lift up the material as per design.

b. Erection
- Angkat rafter (assembly) yang telah terikat dengan benar dan arahkan
ke posisi pemasangan yang dikehendaki menggunakan alat angkat.
Lift up the rafters (assembly) that has been correctly bound and navigate
to the desired installation position using lifting equipment.
- Pekerja yang berada di posisi titik pemasangan dapat mengarahkan
ujung-ujung rafter dengan menggunakan tali pemandu yang ada.
Workers who are in the position of the mounting point may lead the
ends of the rafters using guide ropes.
- Selanjutnya bolt-bolt sambungan ke kolom dipasang secara penuh dan
dikencangkan menggunakan alat yang sesuai sebelum dilepasnya ikatan
alat angkat.
The next bolt bolt-connection to the column is mounted in full and
tightened using the appropriate tool before it is discharged from the
lifting equipment.
- Tali penahan sementara diikatkan pada anchor point yang sudah
ditentukan.
The temporary anchoring ropes tied at determined anchor point.
- Erection rafter dapat dilanjutkan untuk posisi urut berikutnya yang
kemudian dapat disambung dengan tie-beam, purlin dan bracing secara
permanen dengan rafter yang sudah terlebih dahulu dipasang.

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 22 of 37

Rafter erection can proceed to the next sequential position and then be
permanently spliced with tie-beams, purlins and bracing to the rafters
have previously installed.

9.2.3. Connection Beam (Tie-Beam)


Adalah balok penyambung antar kolom atau rafter yang merupakan bagian
struktural dan biasanya dipasang beriringan dengan kedua komponen utama di
atas.
Is the connector between column or rafters as part of structural and usually
mounted together with the two main components of the above.
Dapat berupa single beam atau trust assembly sesuai dengan perhitungan
kebutuhan struktur dan design.
Can be either single beam or trust assembly in accordance with the calculation
of structure and design needs.
Balok ini juga banyak digunakan sebagai struktur mezzanine bangunan.
The beam is also widely used as a mezzanine structure building.

a. Preparation
- Hampir sama dengan proses erection rafter dengan menggunakaan tali
pemandu untuk pengangkatan tanpa perlu ada tali penahan sementara.
About the same as the process of rafter erection using their guide ropes
on lifting process without the need of temporary retaining straps.
- Yang perlu diperhatikan adalah identifikasi material sebelum
pemasangan karena biasanya dalam jumlah banyak untuk satu model
komponen atau memiliki kemiripan antara satu dengan lainnya.
Kesalahan posisi pemasangan biasanya diketahui pada saat akan
dihubungkannya salah satu balok dengan komponen lain.
To note is the identification of material prior to installation because it is
usually in large quantities for one component model or have similarities
between one another. Error of the mounting position are usually known
when connecting one beam with the other components.

b. Erection
- Tidak ada yang khusus untuk proses pemasangan balok tetapi harus
tetap diperhatikan agar ikatan alat angkat dilepas pada saat bolt sudah
terpasang lengkap dan dikencangkan.
There is nothing specific to the installation process of beams but it must
be kept in mind to remo the lifting when bolt is completely mounted and
tightened.

9.2.4. Bracing
Sebagai perkuatan struktur, bracing di tempatkan pada posisi tertentu yang
keberadaannya diperlukan untuk stabilitas bangunan baik selama erection
maupun sebagai permanen komponen.

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 23 of 37

As retaining structures, bracing in place on certain positions whose existence is


necessary for the stability of the building during erection or as permanent
components.
Secara prinsip, dimana pada bagian struktur yang sedang dipasang
terdapat/dibutuhkan bracing, maka komponen tersebut juga harus segera
dipasang dengan benar sebelum melangkah ke proses erection selanjutnya.
In principle, where in the structure being installed there is/it takes a bracing, then
that component must also be immediately properly installed before stepping to
the next erection process.

9.2.5. Purlin
Merupakan rangka tempat dudukan metal sheet untuk atap (roofing) dan
dinding (cladding).
Is the frame place holder sheet metal for roof (roofing) and wall (cladding)
Sebagai bagian yang ringan, purlin dapat dipasang secara manual kemudian
ditambahkan ikatan trekstang diantaranya.
As part of the lightweight, purlins can be installed manually later on and added
with sagrod ties among them.
Bisa juga dilakukan pre-assembly yaitu merangkai beberapa purlin dan trekstang
untuk bersama-sama diangkat ke titik-titik pemasangan dengan menggunakan
alat angkat secara efisien dan lebih cepat.
It could also be done pre-assembly i.e. stringing some purlins and sagrod to
jointly lift up to the mounting points using lifting tools efficiently and faster.
Lifeline pada rafter atau kolom mutlak dibutuhkan oleh pekerja yang melakukan
pemasangan purlin untuk alasan keselamatan pekerja dari potensi terjatuh dari
ketinggian.
Installed lifeline on the rafters or columns is absolutely needed by workers who
perform installation of rafters for safety reason from the potential of a fall from
a height.

9.2.6. Accessories
Banyak hal lain yang menjadi kelengkapan untuk dibuatnya suatu struktur
bangunan: dudukan talang, canopy, fascia, handrail, tangga, bird screen dll.
Many other things are being made for completeness of a building structure:
gutter support, canopy, fascia, handrail, stair, bird screen etc.
Meskipun bukan bagian utama struktur tetapi harus tetap disiplin dalam proses
erectioin menyangkut ketepatan pemasangan, kualitas (visual) dan keselamatan
kerja selama proses.
Although not part of the main structure but need to remain disciplined in the
erection in term of installation accuracy, the quality (visual) and safety
throughout the process.

9.3. INSTANT LIFT MODULE


Dari urutan metoda dasar erection komponen-komponen di atas, dimungkinkan adanya
cara erection yang lebih cepat dengan sebanyak mungkin merangkaikan beberapa

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 24 of 37

komponen menjadi satu modul assembly yang secara bersama-sama


dipasang/ditempatkan ke posisi dengan menggunakan satu atau lebih alat angkat
secara bersamaan (tandem) berdasarkan kapasitas angkat peralatan yang diijinkan.
The basic method of erection sequence of components above, it is possible to do erection
in faster way with as many link several components into a single module assembly which
together installed/placed onto position by using one or more lifting equipment
simultaneously (tandem) subject to the allowable lifting capacity of equipment.
Dengan menggunakan metoda ini, resiko keselamatan dapat ditekan secara signifikan
disebabkan banyak sekali berkurangnya volume pekerjaan yang dilakukan di ketinggian.
Using this method, the safety risk can be significantly reduced due to the large volume
of work done at height.

Metode ini kita sebut sebagai INSTANT LIFT; seperti misalnya:


This method we refer to as INSTANT LIFT; i.e. like:
- Merangkai 2 column, berikut purlin dudukan cladding, trekstang dan bracing
secara horizontal di lantai bawah (ground assembly) untuk kemudian diangkat
bersama-sama secara langsung atau menggunakan alat bantu lainnya (speader
beam, erection frame dll.)
Constructing the 2 columns, including purlins for cladding seat, sagrod and
bracing horizontally on ground floor (ground assembly) then lifted up together or
using other tools (speader beam, erection frame, etc.)
- Merangkai 2 rafter assembly, berikut purlin untuk roofing, trekstang dan bracing
secara bersama-sama seperti pada column modul di atas, bahkan bisa juga
ditambahkan struktur monitor/jack roof bila ada.
Constructing the 2 assembled rafters for roofing, bracing and sagrod together as
in the column module above, or even can be added also the structure of the
monitor/jack roof if there is any.

Diperlukan perencanaan awal yang seksama mengenai urutan assembly modul-nya,


ketersediaan material secara lengkap, kecukupan alat angkat dan alat bantunya serta
penentuan titik-titik angkat secara cermat.
It takes a careful advance planning regarding the order of assembly of the module, the
complete material availability, adequacy of the lifting equipment and supporting tools
as well as the determination of the lifting points precisely.
Kondisi lahan tempat melakukan assembly di bawah (ground assembly) juga menjadi
faktor penting untuk bisa dilakukannya metoda kerja ini secara baik dan benar.
The condition of floor for doing ground assembly is also an important factor to be doing
this work method properly.

9.4. THE PROJECT


Secara spesifik, untuk urutan pemesangan struktur baja di lapangan untuk proyek ini
dapat digambarkan dengan sketsa pemasangan sebagaimana ditunjukkan dalam
Lampiran-4 di belakang.
Specifically, the sequence of the structural steel at site for this project can be described
with the erection sketchs as shown in Attachment-4.

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 25 of 37

10. QUALITY INSPECTION


Untuk pekerjaan erection struktur baja, quality inspection yang perlu diperhatikan di
lapangan adalah:
For structural steel erection work, quality inspection need to check the following items at site:
10.1. BOLTING
Selain kelengkapan jumlah bolt yang harus terpasang sesuai dengan design, bolt
sambungan harus seluruhnya dikencangkan terutama pada sambungan yang bersifat
struktural.
Other than the completeness of the bolt quantity in accordance with the design, all
connection bolts must be properly tightened especially on the connection that is
structural.
Pengencangan baut dapat menggunakan kunci manual biasa, ditambah lagi untuk
sambungan struktur dengan menggunakan torque wrench: manual, hydraulic &
electrical torque wrench.
Bolt tightening using standard manual wrench, furthermore using torque wrench on the
structural connection bolts: manual, electrical & hydraulic torque wrench.

10.2. WELDING
Bila harus diadakan pekerjaan las di lapangan, maka kualitas pekerjaan yang dihasilkan
minimal setara dengan kualitas pekerjaan fabrikasi dengan mengacu pada standard
yang dirujuk: AWS D1.1.
Should any welding work to be held at site, then the quality of the work produced at
least on par with the quality of the work in the fabrication stage with reference to the
standard: AWS D 1.1.
Quality inspection harus dilakukan oleh welding inspector atau quality control yang
berpengalaman di bidang teknik pengelasan.
Quality inspection should be conducted by a welding inspector or by an experienced
quality controller in welding technology.

10.3. VERTICALITY
Hal penting dari proses selanjutnya untuk pembuatan suatu struktur bangunan adalah
kondisi tegak dari bangunan (axis Z) itu sendiri; yang dipandang dari kedua sisi (axis X &
axis Y) bangunan.
The essentials of the subsequent process for the construction of building structure is the
verticality of buildings (axis Z) itself; projected to both sides (axis X & Y axis) of the
building
Kondisi tegak ini pada umumnya diukur pada tiap posisi column bangunan dengan
toleransi kemiringan standard sebesar 1/500 dari tinggi column atau sesuai dengan
ketentuan kontrak bila memang ditentukan.
In general the verticality is measured at each position of column tilt with tolerance
standard of 1/500 from a high column or in accordance with the terms of the contract
when it is indeed determined.

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 26 of 37

Setelah column dalam kondisi tegak, maka pekerjaan grouting dapat dilakukan untuk
memastikan bahwa base plate sudah dalam posisi tidak akan berubah lagi, termasuk
ketegakan column-nya.
After the columns reach the verticality, then grouting work can be done to ensure that
the base plate is already in position will not shearing again, including the verticality of
column.

10.4. VISUAL
Untuk kepentingan arsitektur bangunan, visual quality diperlukan untuk memastikan
bahwa pemasangannya dalam kondisi lurus, seimbang dan apabila terjadi
penyimpangan harus dipastikan agar tidak terjadi secara kasat mata.
For the sake of building architecture, the visual quality is required to ensure that the
installation in conditions straight, balanced and in the event of irregularities should be
ensured not to visually shown.
Finishing permukaan baja juga harus menjadi perhatian untuk memastikan sesuai
dengan permintaan dan dalam kondisi yang baik dengan melakukan pengecatan ulang
(touch-up) pada bagian yang mengalami kerusakan permukaan akibat proses handling
pada saat pengiriman dan pemasangan.
Steel surface finishing must also be attentive to ensure in accordance with requirement
and in good shape by doing painting (touch-up) on the part of the damaged surface due
to the process of handling at time of delivery and installation.

-----oooOOOooo-----

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 27 of 37

Attachment-1A: DANWO ORGANIZATION

ORGANIZATION STRUCTURE
PT. DANWO STEEL SEJATI

PRESIDENT DIRECTOR
SUSANTO WONOMIHARDJO

VP DIRECTOR
MARKUS WONOMIHARJO

I S O REPRESENTATIVE
DODIH SUHARDIMAN

GM. MARKETING & SALES GM. FINANCE, ACC.& PROC. GM. TECHNICAL GM. OPERATION GM. HR & GA BUSINESS DEVELOPMENT
SUSANTO WONOMIHARDJO LUSIANA SUGIANTO WIBOWO MOCHAMAD RUDIJANTO MOCHAMAD RUDIJANTO (ACT) MARKUS WONOMIHARDJO

ESTIMATION ACCOUNTING/TAX ENGINEERING HEALTH, SAFETY & ENV. HUMAN RESOURCES


ANTONIUS L. PRAJUDHI BUDIMAN HARI SANTOSO UNTUNG P. SARIANTO
TEGUH LINDIANTO

FINANCE IT SYSTEM QUALITY ASSUR. & CONTROL FACILITY MAINTENANCE


CHRISTINE SETIOKO DONNY ANZHARI M. YUSUF KHOIR KAMAL UNTUNG P. SARIANTO (ACT)

PROCUREMENT PROJECT PLANING CONTROL


DODIH SUHARDIMAN RUSW ANA

PRODUCTION
HERU BRILIYANTO

DOC. NO. DSS-OS-L1-00


TRANSPORT & LOGISTIC REVISION 10
MARGONO
DATE 30-JAN-2019
APPROVED BY

PROJECT MANAGEMENT
MOCHAMAD RUDIJANTO

PRESIDENT DIRECTOR
SUSANTO WONOMIHARDJO

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 28 of 37

Attachment-1B: PROJECT ORGANIZATION

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 29 of 37

Attachment-2: PROJECT STAFF LIST

LIST OF PROJECT STAFF

No. Name Designation Contact


1 Sutrisno Project Manager 0813 3237 7611
2 Rustanto Nugroho Site Manager 0812 8737 6673
3 Budiman Engineering 0888 2345 417
4 Ruswana PPC 0818 0880 2484
4 Adi Rian Safety officer 0822 1662 9132
5 Supardi Logistic 0819 0225 2890
6 Putra Agung H Site Admin 0813 3591 6203
7 Andi Nur Kholis Site surveyor 0813 1340 3338

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 30 of 37

Attachment-3: EQUIPMENT LIST

EQUIPMENT & TOOLS – Estimation List

No. Description Qty Unit Remark


1 Truck Crane Cap. 50 T 2 Unit
2 Truck Crane Cap. 25 T 1 Unit
3 Boom lift 4 Unit
4 Lifting - Wire Sling 1" @ 8M Lgth 8 Pair
5 Lifting - Webbing Sling 5T @ 6M Lgth 8 Pair
6 Lifting - Webbing Sling 3T @ 6M Lgth 8 Pair
7 Safety life line – wire sling Ø 9 mm 100 Mtr
8 Anchoring - Wire Sling 1/2" @ 30 M Lgth 6 Roll
9 Temporary Support - Cutting Beams Ea volume as required
10 Chain Block Cap. 3T 3 Set
11 Puller Block Cap. 1,5T 4 Set
12 Lever Block Cap. 1,5T 4 Set
13 Portable Genset 30KVA 1 Set
14 Welding Transformer 1 Phase c/w Holder 2 Set
15 Power Cable 200 M
16 Cutting Torch 1 Set
17 Manila Rope @ 200M Roll 2 Roll
18 Electrical Torque Wrench 6 Set
19 Manual Torque Wrench 2 Set
20 Erection Wrench 8 Set
vol.sesuai kebutuhan
21 Others Set
volume as required

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 31 of 37

Attachment-4: ERECTION DETAILS

A. MAIN EQUIPMENT

A.1. Truck Crane 50 Ton

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 32 of 37

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 33 of 37

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 34 of 37

A.2. Truck Crane 25 Ton

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 35 of 37

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 36 of 37

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0
No. : DSS-PTMI-P-APRIL-01
STANDARD OPERATING PROCEDURE
Rev. : 0
Date : 1-APRIL-2022
STRUCTURAL STEEL ERECTION Page : 37 of 37

B. ERECTION ACCESS
TO BE COMPLETED.

DSS-PTMI-P-C-STD-01-Erection Procedure-R0

Anda mungkin juga menyukai