Anda di halaman 1dari 4

Nama : Rhisma Wahyuni, S.

Pd
Kelas : 003
NIM : 2398010491

LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah

No Masalah yang Analisis eksplorasi penyebab


Hasil eksplorasi penyebab masalah
. telah diidentifikasi masalah
1 Minat belajar Kajian Literasi Setelah dilakukan analisis masalah
peserta didik maka dapat disimpulkan penyebab
dalam Menurut Djaali (2013:1 22) minat masalah sebagai berikut :
pembelajaran seni adalah perasaan ingin tahu, 1. Peserta didik merasa bosan di kelas
tari masih rendah mempelajari, mengagumi atau memiliki 2. Model dan media
sesuatu. Seorang siswa hendaknya pembelajaran yang dilakukan
memilki minat yang timbul dari dalam guru kurang tepat
diri pribadi untuk belajar. 3. Guru tidak menggunakan
(Djaali, 2013. Psikologi Pendidikan. Jakarta: teknologi dengan baik
Bumi Aksara)
sehingga media yang
Menurut Sardirman A.M (2012: 2) disajikan kurang menarik
mengemukakan bahwa interaksi belajar
mengajar mengandung suatu arti adanya
kegiatan interaksi dan tenaga pengajar yang
melaksanakan tugas mengajar di satu pihak,
degan warga belajar (siswa, anak
didik/subjek belajar) yang sedang
melaksanakan kegiatan belajar mengajar di
pihak lain.
(A.M.Sardirman.2011. Interaksi dan Motivasi
Belajar Mengajar. Jakarta: Rajawali)

Hasil wawancara dari peserta didik :


1. Peserta didik merasa bosan saat
pembelajaran
2. Model dan media pembelajaran
yang dilakukan guru kurang
tepat
3. Peserta didik lebih menyukai
gerakan senam daripada
gerakan pada tari
4. Peserta didik cenderung malu
dalam mengeskpresikan diri
melalui gerak dikarenakan
sering diolok oleh temannya

2 Keterampilan Kajian Literatur Setelah dilakukan analisis masalah


peserta didik Keterampilan adalah kemampuan yang maka dapat disimpulkan penyebab
dalam menari digunakan untuk mengoperasikan pekerjaan masalah sebagai berikut :
secara mudah dan cermat (Davis dalam Asrori,
masih rendah 2020, halaman 115).
1. Kurangnya waktu belajar di
(Asrori. 2020. Psikologi Pendidikan Pendekatan sekolah
Multidisipliner. Purwokerto : CV. Pena Persada)2. Meskipun telah diberikan tutor
sebaya peserta didik masih
Menurut Notoatmodjo (2014) kesulitan dalam melakukan
mengatakan keterampilan adalah teknik gerak tari dengan tepat
aplikasi dari pengetahuan, sehingga 3. Peserta didik beralasan sulit
tingkat keterampilan seseorang melakukan latihan bersama
berkaitan dengan tingkat pengetahuan, dikarenakan jarak antar
dan pengetahuan dipengaruhi oleh rumahnya berjauhan
beberapa faktor di bawah ini. 4. Kurangnya bakat yang dimiliki
1. Tingkat Pendidikan peserta didik
2. Umur. 5. Peserta didik kurang latihan di
3. Pengalaman sekolah maupun dirumah
(Notoatmodjo, S., 2014, Promosi Kesehatan
dan Perilaku Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta) 6. Dukungan orang tua belum
optimal dalam menunjang
Selain itu, menurut Hidayatun (2018) pembelajaran.
faktor-faktor yang mempengaruhi
keterampilan secara langsung adalah
sebagai berikut :
1. Motivasi
Motivasi merupakan sesuatu
yang membangkitkan keinginan
dalam diri seseorang untuk
melakukan berbagai tindakan.
2. Keahlian
Keahlian yang dimiliki seseorang
akan membuat terampil dalam
melakukan keterampilan
tertentu. Keahlian akan
membuat seseorang mampu
melakukan sesuatu sesuai
dengan yang sudah diajarkan.

Hasil Wawancara dari peserta didik :


1. Peserta didik memang tidak bisa
menari
2. Peserta didik mengungkapkan
dirinya tidak punya bakat dalam
menari
3. Peserta didik menganggap
pelajaran seni tari itu sulit.
3 Interaksi antara guru Kajian Literatur : Setelah dilakukan analisis terhadap
dengan peserta didik Kurangnya interaksi antara guru dengan
pada pembelajaran Menurut Sardirman A.M (2012: 2) siswa dalam proses pembelajaran
seni budaya rendah mengemukakan bahwa interaksi belajar disebabkan:
mengajar mengandung suatu arti adanya
kegiatan interaksi dan tenaga pengajar yang 1. Kondisi peserta didik yang kurang
melaksanakan tugas mengajar di satu pihak, mendukung
degan warga belajar (siswa, anak
didik/subjek belajar) yang sedang 2. Adanya kecemasan peserta didik
melaksanakan kegiatan belajar mengajar di pada saat pembelajaran
pihak lain.
3. Minat belajar peserta didik
Faktor-faktor yang mempengaruhi kurang
interaksi belajar-mengajar menurut E. 4. Lingkungan belajar peserta didik
De Corte adalah sebagai berikut: kurang memungkinkan
1) Guru yang melaksanakan kegiatan
instruksional
2) Sistem yang menjalani kegiatan
belajar
3) Tujuan yang telah dirumuskan untuk
dicapai
4) Materi pelajaran yang menjadi inti atau
materi interaksi
5) Metode yang digunakan untuk mencapai
tujuan
6) Media
7) Situasi adalah keadaan yang
memungkinkan proses 3 interaksi
dilaksanakan dengan baik
8) Evaluasi, suatu usaha untuk mengetahui
keberhasilan interaksi.
(A.M, Sardiman (2012). Interaksi dan Motivasi
Belajar Mengajar. Jakarta: Raja. Grafindo
Persada).
4. Motivasi belajar Kajian Literatur : Setelah di analisis rendahnya motivasi
peserta didik pada Dalam kegiatan belajar, motivasi sangat belajar pesrta didik khususnya pada
pembelajaran seni diperlukan untuk membangkitkan praktek seni tari adalah :
budaya masih
gairah belajar peserta didik sehingga
rendah 1. Kurangnya pendekatan
kegiatan belajar dapat berjalan dengan
personal terhadap peserta
baik.
didik pada saat pembelajaran
Adapun menurut Dimyati dan
di kelas
Mudjiono (2015:97) Unsur yang
2. Kurangnya stimulus dan
mempengaruhi motivasi belajar yaitu :
motivasi guru terhadap
1. Cita-cita dan aspirasi peserta
peserta didik.
didik
3. Kurangnya konsentrasi
2. Kemampuan peserta didik
peserta didik pada saat
3. Kondisi peserta didik
pembelajaran di kelas
4. Kondisi lingkungan pesrta didik
4. Rendahnya pemahaman
5. Unsur-unsur dinamis dalam
konsep dan disiplin belajar
belajar dan pembelajaran
peserta didik
6. Upaya guru membelajarkan
peserta didik
Praktek adalah suatu sikap belum
otomatis terwujud dalam suatu
tindakan (overt behaviour).
(Dimyati dan Mudjiono. (2015). Belajar dan
Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta. Effendi,
Mas'ud).

Untuk terwujudnya sikap menjadi suatu


perbedaanya yang nyata diperlukan
faktor pendukung atau suatu kondisi
yang memungkinkan, antara lain adalah
fasilitas. Di samping fasilitas, diperlukan
faktor dukungan dari pihak lain,
misalnya guru, orang tua atau teman
sangat penting untuk mendukung
praktek (Notoatmodjo, 2010).

Anda mungkin juga menyukai