Anda di halaman 1dari 11

Membentuk

Mahasiswa yang
Pandai Mengolah
Hati

‫ق‬
Dari An Nu’man bin Basyir radhiyallahu ‘anhuma, Nabi
shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,

‫ْل‬ ‫َل‬ ‫َل‬ ‫َذ‬ ‫ًة‬ ‫َغ‬ ‫ْض‬ ‫ْل‬ ‫َأ‬


‫ِإ ا َص َحْت َص َح ا َجَس ُد‬ ‫َال َو ِإَّن ِفى ا َجَس ِد ُم‬
‫ُب‬ ‫ْل‬ ‫َق‬ ‫ْل‬‫ا‬ ‫َى‬ ‫ِه‬ ‫َو‬ ‫َال‬‫َأ‬ . ‫ُه‬‫ُّل‬ ‫ُك‬ ‫ُد‬ ‫َس‬‫َج‬ ‫ْل‬‫ا‬ ‫َد‬ ‫َس‬ ‫َف‬ ‫ْت‬ ‫َد‬ ‫َس‬ ‫َف‬ ‫ا‬ ‫َذ‬ ‫ِإ‬ ‫َو‬ ، ‫ُه‬‫ُّل‬ ‫ُك‬

“Ingatlah bahwa di dalam jasad itu ada segumpal daging.


Jika ia baik, maka baik pula seluruh jasad. Jika ia rusak,
maka rusak pula seluruh jasad. Ketahuilah bahwa ia
adalah hati ” (HR. Bukhari no. 52 dan Muslim no. 1599).

‫ُك‬
‫ِب ْم‬‫و‬‫ُقُل‬ ‫ِفي‬ ‫ا‬ ‫َل‬
‫َو ُهللا َيْع ُم َم‬
Artinya: “Dan Allah mengetahui apa yang (tersimpan)
”,dalam hatimu

)QS al-Ahzab [33]: 51(


Hati / Al-Qalb
Anugerah terbesar yang Allah berikan kepada
manusia
Penjelasan tentang qalb hingga saat ini masih

diperdebatkan oleh banyak kalangan. Hati

(qalb) menurut Imam Ghazali adalah unsur

halus yang bersifat ketuhanan dan metafisik

yang berada pada bentuk hati yang bersifat

jasmani. Dengan hati, manusia mampu

menembus rahasia alam ghaib dan nilai-nilai

ilahiyah.

Sedangkan menurut Ibnu 'Araby, qalb adalah


suatu organ tubuh yang menghasilkan
pengetahuan yang benar, intuisi yang
menyeluruh, mengenal Allah SWT dan misteri
ketuhanan.

Tentang Hati

Kapasitas manusia untuk


memahami Tuhan

Nur nya Allah itu memancar ke seluruh hati orang


Namun ketika didalam hati itu ada atsar keduniawian
Maka cahaya itu pergi, pergi nya dengan gak suka

Hati itu diterima ketika bersih dan suci


dari ikatan selain tuhan
Hati itu juga yang mengalami hijab
dari Allah
Hati itu sangat dinamis
Makanya di tasawuf ada ahwal yang
berbeda dari maqomat
Tentang Hati

Mukhotob pada Allah


mengalami Mukasyafah

Hati yang merasa kebahagiaan ketika ia


dekat dengan Allah

Hati laksana raja atas anggota lain Dengan gelap dan cahaya hati
jadi jelaslah anggota badan
lain baik dan buruknya
Sumber cahaya ketika kita ibadah yakni dari hati Inner beauty
Hati juga yang memberontak pada Tuhan Yaitu kecantikan yang
Dan yang meninggalkan bekas" juga hati sumbernya dari hati manusia
Sumber kegelapan juga sumber cahaya
Orang yang sering ibadah ada cahaya pada wajahnya
Ada bekas pada wajahnya
Nah cahaya itu sumbernya dari hati

Metafor Al-Ghazali
Semua bejana atau wadah
mengeluarkan/menyiratkan air karena
wadah itu bisa memercikkan sesuatu
dengan sesuatu didalamnya
Kalau gelas itu kosong tak bisa
memercikkan apapun

metode penyucian hati menurut para sufi


.
Takhalli
Tahalli
Tajalli
terimakasih
Ya Muqallibal Qulub Tsabbit
Qulubana Ala Dinik

Dengan hati aku percaya


Dengan hati pula aku bersikap
Dengan hati aku berbuat
Dengan hati aku hidup

Anda mungkin juga menyukai