Anda di halaman 1dari 3

UJIAN TENGAH SEMESTER

PEMAHAMAN LINTAS BUDAYA 2023

Nama : Meylani Ayu Arianti

NIM : 2021306014

PKA 4A

SOAL :

1. Bagaimana bentuk pelayaanan yang diinginkan oleh turis Thailad ?

2. Jelaskan secara singkat orientasi kehidupan masyarakat Eropa

3. Mengapa menggeneralisasikan budaya turis ( orang Indonesia ) lebih sulit

dibandingkan dengan menggenerasikan budaya Negara lain ( misalnya Jepang, Korea)

4. Jelaskan pada aspek apa saja ajaran Konfusianisme mempengaruhi tingkah laku

orang korea ?

5. Sebutkan dan jelaskan salah satu budaya tradisional dari 3 negara yang anda ketahui ?

(selain negara yang anda presentasikan )

6. Apa yang paling menarik dari Negara/ daerah yang anda presentasikan. Jelaskan

PENJELASAN :

1. Negara Thailand adalah dikenal sebagai negeri gajah putih dan juga negara seribu pagoda
yang mana negara ini maju dalam sektor industri dan juga pariwisata, dengan begitu
keragaman masyarakat thailand pun memiliki keunikan nya masing – masing, dengan begitu
sikap yang tepat untuk dapat kita berikan atau menghargai para wisatawan thailand antara
lain;
- Kita harus melakukan dan menjawab salam, jangan sungkan untuk menyapa atau
memberi salam terlebih dahulu dan untuk sapaannya salam selamat yaitu “sawadee-
kaa” (untuk perempuan) dan “sawadee-kap”(untuk laki-laki) atau ‘wai’ yang erarti
hallo
- Menghormati kepercayaan mereka yakni rata- rata budha dimana kita dapat
memberi tahu vihara-vihara yang ada diindonesia yang menarik untuk dikunjungi
seperti vihara kwan im di medan, atau vihara terkenal lainnya dibali yang memiliki
keunikan bentuk bangunan.
- Berpakaian sopan, guna kesan yang baik kita haruslah menerapkan berpakaian yang
sopan kepada pada turis agar adanya kesan yang baik.
- Dan untuk berbicara dengan orang thailand kita dapat menggunakan logat halus dan
nada rendah.
- Masyarak thailand sangat menghargai dan mengsanjung keluarga kerajaan
- Lepas sepatu saat berada diruangan
- Jangan memegang kepala orang lain
2. Beberapa ciri khas orientasi kehidupan orang eropa antara lain ;
- Penduduk eropa cenderung menjamu tamu dan menganggap tamu adalah bentuk
kasih sayang terhadap sesama
- Penduduk eropa cenderung lebih santun dan memiliki corak budaya yang unik serta
berkarakter monoton
- Wilayah eropa memiliki daerah balkan dan semenanjung aegata serta wilayah eropa
cenderung bergunung-gunung dan memiliki salju yang sangat tebal
- Budaya eropa banyak dipengaruhi oleh budya bizatium dan ottoman sehingga
makanan disana itu juga memiliki cita rasa tersendiri, budaya eropa lebih banyak
condong ke rusia dan wilayah mongolia sehingga makanan disana tidak begitu
beragam
- Banyak sekali bangunan-bangunan bersejarah yang memiliki ciri khas arsitektur
kontemporer.
3. Dalam konteks mengapa budaya Indonesia itu sendiri lebih sulit digeneralisasikan ketimbang
dengan budaya negara lain, hal ini mungkin terjadi dikarenakan keberagamannya suku adat
yang ada diindonesia itu sendiri seperti halnya kita beda kota sudah beda bahasa yang
digunaakan dan banyak aspek lainnya seperti makanan,ras,kulit,akses, maupun kepercayaan
yang hal itu sangat amat beragam diindonesia berbeda dengan negara lain yang cenderung
lebih condong ke satu aspek yang dominan, hal ini menjadikan budaya Indonesia itu sendiri
masih bersifat konservatif dan masih susah untuk dimodifikasi atau merenovasi budaya agar
dapat bersanding dengan budaya modern dan hal ini yang membuat budaya Indonesia itu
sendiri sulit berkembang secara global. Hal ini adalah sikap rendah diri atau minder yang
dimiliki oleh kebanyakan orang Indonesia.
4. Ajaran konfusianisme yang mempengaruhi perilaku orang korea ;
Konfusianisme itu sendiri adalah filosofi yang menonjol ke cina kuno, yang dimana nasib
manuasia ditakdirkanoleh’surga’ semua manusia tidak dapat diubah menjadi ‘mulia’ dengan
begitu menjadikan orang yang lebih muda harus rendah hati dan tunduk kepada kaum yang
lebih tua, memuculkan suatu aliran politik baru yaitu aliran sarim yang berpegang teguh
pada ajaran yang konservatif, serta pada masa sekarang ini ajaran ini lebih ke petunjuk
tingkah laku berdasarkan moral daripada bentuk iman kepercayaan terntentu, dengan ajaran
etika cinta yang penuh kebajikan,cinta akan kebenaran,tata krama dan kepemimpinan yang
bijaksana yang disusun untuk memberikan inspirasi dan melestarikan pengelolaan keluarga
dan masyarakat secara tepat, walau demikian konfisianisme tetap masih bisa dilihat sebagai
agama tanpa Tuhan karena seiring berjalannya waktu ajaran ini mengangkat guru sebagai
orang suc dan dengan tekun mengikuti ajaran-ajaran utama dari sistem yang ia ciptakan.
5. 1. Turki,
negara turki adalah negara yang tradisinya berasal dari romawi,islam, arab dan persia dimana
perdaban islam sangat berpengaruh disini, turki memiliki berbagai macam kebudayaan khas
seperti olahraga tradisional yakni gulat, masakan yang melimpah akan minyak zaitun, bumbu
yang kental serta musik yang mirip dengan yunani -romawi dan musik seperti rakyat asia
tengah, negara ini juga memiliki tari tradisional untuk pesta pernikahan.
2. Korea selatan
Korea selatan memiliki tradisi yang sangat terkenal apalagi dikalangan orang Indonesia
karena banyak dihemari dimana-mana, orang korea nemiliki tradisi wajib menggunakan
hanbok bagi wanita yang memiliki corak kekerajaan dan masyarakat umum yang berbeda,
membuat kimchi untuk penyimpanan berbulan-bulan, memiliki bahasa korea tradisional
yang logatnya masih kental dan juga tarian-tarian tradisional yang diadakaan setiap perayaan
ataupun upacara adat, dan masyarakat tradisional korea yang percaya akan dukun dan
menggunakan atau membeli jimat untuk keselamatan hidupnya.
3. China
Orang tionghoa adalah kebudayaan yang paling umum ada disuatu negara, dengan
kebudayaan orang tiongkok ini adalah simbol naga dan warna merah yang merupakan
tradisonal Han yang berarti mendatangkan keberuntungan,kesenangan, keberhasilan, dan
nasib baik, dengan menggunakan bahasa mandarin, dengan baju tradisional yakni
cheongsam,dan orang tionghoa memiliki banyak mitos seperti angka’ sial yang harus
dihindari dan warna warna keberuntungan.
6. Spanyol, negara dengan julukan negara matador ini adalah negara yang amat sangat menarik
untuk dikunjungi karena terdapat tempat-tempat yang eksotis dan bersejarah seperti
barcelona, madrid, san sebastian, memiliki pohon cork terbanyak didunia dengan lagu
kebangasaan mereka yang tidak memiliki lirik, beberapa hal yang menarik di spanyol untuk
kita kunjungi dalam event yakni festival san fermin atau adu banteng, festival la tomatina
adalah lempar tomat yang merupakan acara tahunan serta musik orang spanyol yang sangat
asik untuk dinikmati.

Anda mungkin juga menyukai