Anda di halaman 1dari 27

TUGAS MICRO TEACHING

PERANGKAT PEMBELAJARAN MATERI FUNGSI KELAS X

DISUSUN OLEH:

NAMA : ELVINA ANUGRAH

NIM : A1I120047

KELAS : A – GANJIL

JURUSAN PENDIDIKAN MATEMATIKA

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS HALU OLEO

2023
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Sekolah : SMA Negeri 8 Kendari

Mata Pelajaran : Matematika

Kelas/Semester : X/2

Materi Pokok : Fungsi

Sub Materi : Fungsi linear

Pertemuan :1

Alokasi Waktu : 2 Jam Pelajaran ( 2 x 40 menit )

A. KOMPETENSI INTI

 KI 1 : menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.


 KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli
( gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif, dan menunjukkan sikap
sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan
bangsa dalam pergaulan dunia.
 KI 3 : Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan
pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan
minatnya untuk memecahkan masalah.
 KI 4 : mengolah, menalar dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak
secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

Kompetensi Dasar Indikator pencapaian kompetensi

3.5 Menjelaskan dan menentukan fungsi  Mengindentifikasi notasi fungsi linear dari
(terutama fungsi linear, fungsi kuadrat, suatu masalah kontekstual.
dan fungsi rasional) secara formal yang
meliputi notasi, daerah asal, daerah hasil,  Menggambarkan sketsa grafik fungsi linear
dan ekspresi simbolik, serta sketsa dari suatu masalah kontekstual.
grafiknya.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN

Setelah mengikuti proses pembelajaran, diharapkan :

 Siswa mampu mengindentifikasi notasi fungsi linear dari suatu masalah kontekstual
dengan baik dan benar
 Siswa mampu menggambarkan sketsa grafik fungsi linear dari suatu masalah kontekstual
dengan baik dan benar

D. MATERI PEMBELAJARAN

1. Fungsi Linear

a. Notasi fungsi

b. Sketsa grafik

E. PENDEKATAN, MODEL, DAN METODE PEMBELAJARAN

Pendekatan Pembelajaran : Pendekatan Langsung

Model Pembelajaran : Pembelajaran Langsung

Metode Pembelajaran : Diskusi, tanya jawab, presentasi dan pemberian tugas

F. MEDIA, ALAT DAN BAHAN PEMBELAJARAN

Media :-

Alat : Laptop, penggaris

Bahan :-

G. SUMBER BELAJAR

1. Sinaga, Bornok, Dkk. 2017. Matematika SMA Edisi Revisi 2017. Jakarta. Kementerian
dan Kebudayaan. Hal 71-78

H. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
PERTEMUAN 1

Tahap Kegiatan Pembelajaran Waktu


Pembelajaran (Menit)

Pendahuluan Orientasi 1O menit

1. Membuka pelajaran dengan salam dan menyapa


peserta didik.

2. Berdoa sebelum memulai pembelajaran yang


dipimpin oleh ketua kelas

3. Memeriksa kesiapan siswa dengan diawali


menanyakan kabar siswa, mempersiapkan alat
tulis dan dilanjutkan dengan mengabsen kehadiran
siswa

4. Menanyakan tugas/PR pada pertemuan minggu


lalu

Apersepsi

5. Menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan


dicapai

6. Melakukan tanya jawab dengan peserta didik


untuk mereview kembali pembelajaran
matematika sewaktu SMP yaitu tentang relasi dan
fungsi, yang mana saat di SMA akan lebih di
khususkan pada fungsi linear, kuadrat dan
rasional.

7. Menyampaikan batasan-batasan materi pertemuan


kali ini yaitu fungsi linear

Motivasi

8. Memberikan deskripsi manfaat mempelajari


materi pada pertemuan kali ini

Kegiatan Inti 1. Guru memberikan penjelasan materi fungsi linear 60 menit


kepada siswa

2. Peserta didik dibagi kelompok kecil berdasarkan


tempat duduk

3. Masing-masing kelompok mendapatkan LKPD


yang diberikan guru

4. Peserta didik mengamati masalah kontekstual


pada LKPD yang berkaitan dengan fungsi linear :

Sebuah angkot menetapkan ketentuan bahwa tarif


awal angkot adalah Rp6.000 dan tarif setiap km
Rp2.400.

a. Tentukan tarif angkot untuk perjalanan sejauh


10 km 20 km dan 30 km.

b. Bagaimanakah dengan notasi fungsi yang


sesuai dengan masalah tersebut?

c. Berapa kilometer yang ditempuh jika uang


yang dibayarkan Rp50.000?

d. Gambarkanlah grafik fungsi yang diperoleh


pada poin b.

5. Peserta didik diminta berdiskusi untuk menelaah


masalah kontekstual melalui LKPD yang
diberikan oleh guru

6. Peserta didik membaca dan mempelajari materi


yang terkait dengan masalah melalui berbagai
sumber belajar

7. Guru memberi bantuan berupa penggalian


informasi untuk memecahkan masalah

8. Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi di


kelas

9. Kelompok lain menanggapi hasil diskusi yang


ditampilkan

10. Peserta didik diberikan kesempatan untuk


bertanya jika masih merasa kurang paham

Penutup 1. Membimbing peserta didik untuk menyimpulkan 10 menit


materi yang telah dipelajari hari ini

2. Memberikan soal kuis untuk evaluasi


pembelajaran hari ini

3. Memberikan tugas PR kepada peserta didik

4. Menginformasikan bahwa pertemuan selanjutnya


peserta didik akan mempelajari materi fungsi
kuadrat

5. Mengakhiri kegiatan belajar dengan mengucapkan


salam

I. PENILAIAN

1. Sikap

No Teknik Bentuk Contoh butir Waktu Keterangan


instrumen instrumen pelaksanaan

1 Observasi Lembar Terlampir Saat Penilaian untuk


pengamatan pembelajaran pencapaian pembelajaran
berlangsung

No Butir nilai Indikator Skor

1 2 3 4

1 Ketelitian  Ketelitian dalam


menyelesaikan soal

 Ketelitian dalam
menuliskan rumus dan
contoh soal

2 Kejujuran  Tidak menyontek dalam


ujian/ulangan dan kuis

 Tidak
mengambil/menyalin
karya orang lain tanpa
menyebutkan sumbernya

 Membuat laporan
berdasarkan data atau
informasi apa adanya

Keterangan :

1 = Tidak pernah 2 = Kadang-kadang 3 = Sering 4 = Selalu

Petunjuk Penskoran :

Perhitungan nila akhir menggunakan rumus :


𝑗𝑗𝑗𝑗𝑗𝑗𝑗𝑗𝑗𝑗 ℎ 𝑠𝑠𝑠𝑠𝑠𝑠𝑠𝑠
Nilai = 𝑠𝑠𝑠𝑠𝑠𝑠𝑠𝑠 𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡
×4

Peserta didik memperoleh nilai :

Sangat baik =4

Baik =3

Cukup =2

Kurang =1

2. Keterampilan

No Teknik Bentuk Contoh butir Waktu Keterangan


instrumen instrumen pelaksanaan

1 Unjuk Unjuk Terlampir Saat Penilaian untuk pencapaian


kerja kerja pembelajaran pembelajaran
berlangsung

Kisi-kisi:
No Indikator Butir instrumen

1 Terampil menjelaskan LKPD 1

2 Lancar menyampaikan pendapat 2

3. Pengetahuan

No Teknik Bentuk Contoh Waktu Keterangan


instrumen butir pelaksanaan
instrumen

1 Penugasan Uraian Terlampir Setelah Penilaian untuk


pembelajaran pencapaian pembelajaran
berlangsung

Mengetahui Kendari, 2023

Kepala Sekolah, Calon Guru Mapel

Matematika

(.........................) Elvina Anugrah

NIP. A1I120047
Lembar Kerja Peserta Didik

Sub materi : Fungsi Linear

Pertemuan : 1

Setelah Pembelajaran siswa diharapkan mampu:


1. Mengidentifikasi notasi fungsi linear dari suatu masalah kontekstual dengan
baik dan benar.

2. Menggambarkan sketsa grafik fungsi linear dari suatu masalah kontekstual


dengan baik dan benar.

Kelompok :

Nama anggota kelompok


1.
2.
3.

Instruksi
1. Kerjakan Lembar Kegiatan Peserta Didik (LKPD)
2. Lengkapi dan jawab bagian-bagian yang masih kosong pada LKPD dengan baik
dan benar
3. Tidak dibenarkan mencontoh jawaban LKPD teman.
4. Periksa kembali jawaban yang ananda berikan dengan cermat dan teliti.
Fungsi Linear

1. Permasalahan

Siswa, pahamilah masalah berikut ini:

Sebuah angkot menetapkan ketentuan bahwa

tarif awal angkot adalah Rp 6.000,00 dan tarif

setiap kilometer Rp 2.400,00.

a Tentukanlah tarif angkot untuk perjalanan

sejauh 10 km, 20 km dan 30 km!

b Bagaimanakah dengan notasi fungsi yang sesuai dengan masalah tersebut?

c Berapa kilometer yang ditempuh jika uang yang dibayarkan Rp 50.000?

d Gambarkanlah grafik fungsi yang diperoleh pada point b!

2. Penyelidikan

siswa, marilah lakukan langkah penyelesaian berikut dengan cermat dan teliti
1. Tuliskanlah informasi apa saja yang dapat diketahui dari masalah di atas
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................

2. Tentukanlah tarif angkot untuk perjalanan sejauh 10 km


............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
Tentukanlah tarif angkot untuk perjalanan sejauh 20 km
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
Tentukanlah tarif angkot untuk perjalanan sejauh 30 km
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................

3. Penyajian Data

3. Sajikanlah hasil dari langkah penyelidikan pada tabel berikut:


Jarak Perjalanan Cara menghitung tarif angkot
10 km
20 km
30 km
𝑥𝑥 km

Jika f (x) merupakan tarif angkot yang harus dibayarkan untuk menggunakan
angkot sejauh x km, maka f (x) dapat dituliskan dengan persamaan

f (x) =........................................

Jadi, notasi fungsi yang sesuai dengan masalah adalah f (x) =...............

4. Analisis Pemecahan Masalah

Berapa kilometer yang ditempuh jika uang yang dibayarkan Rp 50.000?


............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
Gambarkanlah grafik fungsi f (x) = ................................

Kesimpulan:

Fungsi Linear adalah ............................................................................................................

Notasi fungsi linear ..................................................................................................

Langkah-langkah menggambarkan grafik fungsi linear:

.....................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................
5. Evaluasi

Untuk menguji pemahaman ananda,

kerjakanlah soal berikut:

Sebuah angkot menerapkan tarif awal sebesar Rp.10.000 dan diteruskan dengan tarif
selanjutnya sebesar Rp.3.500 per km. Jika Risky menyewa angkot tersebut dan
menempuh perjalanan sejauh 25 km. Tentukan:

a. Biaya yang perlu dikeluarkan Risky untuk membayar angkot


b. Buatlah grafik fungsinya.
BAB
3
Fungsi

A. Kompetensi Dasar dan Pengalaman Belajar

Kompetensi Dasar Pengalaman Belajar


Setelah mengikuti pembelajaran ini siswa Melalui pembelajaran materi fungsi, siswa
mampu: memperoleh pengalaman belajar.
1. Menjelaskan dan Menentukan  Menjelaskan notasi,daerah asal, daerah
fungsi (terutama fungsi linear, hasil, dan ekspresi simbolik suatu fungsi
fungsi kuadrat, dan (terutama fungsi linear, fungsi kuadrat,
fungsirasional)secaraformalyang dan fungsi rasional).
meliputi notasi, daerah asal, daerah  Menentukan daerah asal, daerah hasil
hasil, dan ekspresi simbolik, suatu fungsi(terutamafungsilinear,
sertasketsa grafiknya. fungsikuadrat, dan fungsirasional).
2. Menjelaskan operasi komposisi  Menjelaskan konsep operasi aretmatika
pada fungsi dan operasi invers fungsidan operasi komposisi fungsi.
pada
 Menerapkan operasi fungsi dan
fungsi invers serta sifat-sifatnya serta
komposisi fungsi dalam menyelesaikan
menentukan eksistensinya.
masalah.
3. Menganalisa karakteristik masing
 Menemukan konsep invers fungsidan
– masing grafik (titik potong
sifat-sifat invers fungsi untuk suatu
dengan sumbu, titik puncak,
fungsi.
asimtot) dan perubahan grafik
fungsinyaakibat transformasi  Menemukan syarat eksistensi invers
f2(x), 1/f(x), |f(x)|, dsb. fungsi.

4. Menyelesaikan masalah yang  Menyelesaikan daerah asal dan daerah


berkaitan dengan operasi hasildarisuatu masalah kontekstual.
komposisi dan operasi invers
suatu fungsi.
Kompetensi Dasar Pengalaman Belajar
Setelah mengikuti pembelajaran fungsi, siswa Melalui pembelajaran materi fungsi, siswa
mampu: memperoleh pengalaman belajar.
5. menyelesaikan masalah kontekstual  Menyelesaikan fungsi invers dari
yang berkaitan dengan daerah asal dan masalah kontekstual.
daerah hasil fungsi;
6. menyelesaikan masalah yang melibatkan
operasi aritmetika dan operasi komposisi
fungsi;
7. menyelesaikan masalah yang berkaitan
dengan fungsi inverssuatufungsi.

Istilah-Istilah

• Fungsi • Fungsi Linear • Fungsi Kuadrat


• Fungsi Rasional • Komposisi Fungsi • Fungsi Invers

Kelas X SMA/MA/SMK/MAK
B. Diagram Alir

Masalah Fungsi Penjumlahan


Otentik

Pengurangan
Operasi pada
Fungsi
Perkalian

Pembagian

Fungsi Fungsi
Komposisi Invers

Domain Fungsi Domain Fungsi


Komposisi Invers

Range Fungsi Range


Komposisi Fungsi Invers

Sifat Komposisi Sifat Invers


Fungsi Fungsi

Matematika
C. Materi Pembelajaran

Memahami Notasi, Domain, Range, dan Grafik Suatu Fungsi


Ingat kembali pelajaran relasi dan fungsi waktu saat kamu belajar di SMP.
Ilustrasi tentang bagaimana sebuah mesin bekerja, mulai dari masukan (input)
kemudian diproses dan menghasilkan luaran (output) adalah salah satu contoh
bagaimana fungsi dalam matematika bekerja.
Contoh

Gandakan masukan
dan kemudian
di tambah 5

2x + 5
Sumber: https://upload.wikimedia.org

Gambar 3.1 Cara kerja mesin

Berdasarkan Gambar 3.1 di atas, misalkan masukannya adalah x = 5,


maka mesin akan bekerja dan luarannya adalah 2(5) + 5 = 15. Mesin tersebut
telah diprogram untuk menunjukkan sebuah fungsi. Jika f adalah sebuah
fungsi, maka dikatakan bahwa f adalah fungsi yang akan mengubah x menjadi
2x + 5. Contoh, fungsi f akan mengubah 2 menjadi 2(2) + 5 = 9; fungsi f akan
mengubah 3 menjadi 2(3) + 5 = 11, dan lain sebagainya.
Fungsi tersebut dapat ditulis menjadi
f : x → 2x + 5, dibaca: fungsi f memetakan x ke 2x + 5
Bentuk penyebutan lain yang ekuivalen dengan ini adalah
f(x) = 2x + 5 atau y = 2x + 5

74 Kelas X SMA/MA/SMK/MAK
Jadi, f(x) adalah nilai y untuk sebuah nilai x yang diberikan, sehingga dapat
ditulis y = f(x) yang berarti bahwa y adalah fungsi dari x. Dalam hal tersebut,
nilai dari y bergantung pada nilai x, maka dapat dikatakan bahwa y adalah
fungsi dari x.
Perhatikan Gambar 3.2 di bawah ini.
Berdasarkan Gambar 3.2 (i) diperoleh be-
y
berapa hal berikut.
1) Semua nilai x ≥ –2 memenuhi, sehingga
daerah asalnya adalah {x : x ≥ –2} atau x
x∈(–2, ∞). 0
(–2, –6)
2) Semua nilai y ≥ –6 memenuhi, sehingga
daerahhasilnyaadalah {y : y ≥–6} atau
y∈(–6, ∞). Gambar 3.2 (i)

Berdasarkan Gambar 3.2 (ii) diperoleh


beberapa hal berikut. y

1) Semua nilai x, sehingga daerah asalnya (–2, 1)

adalah {x : x adalahbilangan real} atau x


0
x∈ .
2) Nilai y yang memenuhi adalah y ≤ 1
atau dengan kata lain, y tidak mungkin
bernilai lebih dari satu, sehingga Gambar 3.2 (ii)
daerah hasilnyaadalah {y : y ≤ 1, y∈ }
atau y∈(–∞, 1).
y
Berdasarkan Gambar 3.2 (iii), diperoleh
beberapa hal sebagai berikut.
y=1
1) Semua nilai x memenuhi kecuali
x
x = 2, sehingga daerah asalnya adalah 0
{x : x ≠ 2}.
x=2
2) Semua nilai y memenuhi kecuali
y = 1, sehingga daerah asalnya adalah
Gambar 3.2 (iii)
{y : y ≠ 1}.

Matematika 75
Daerah asal dan daerah hasil sebuah fungsi sebaiknya digambarkan dengan
menggunakan interval fungsi.
Contoh
Daerah asal fungsi yang digambarkan
y
pada Gambar 3.2 adalah semua
Daerah hasil

bilangan real x pada interval x ≥ 2,


dapat ditulis {x : x ≥ 2} atau x∈(2, ∞).
Demikian halnya untuk nilai y, daerah
1
(2, 1) hasilnya adalah semua bilangan real
x
(0, 0) 2 y pada interval y ≥ 1, dapat ditulis
Daerah asal {y : y ≥ 1}atau y∈(1, ∞).

Gambar 3.2 (iv)

Daerah asal sebuah fungsi dapat juga ditetapkan secara jelas atau tegas
(eksplisit). Misalnya, jika ditulis seperti berikut.

f(x) = 2x2 0 ≤ x ≤3

Dengan demikian daerah asal fungsinya adalah semua bilangan real x yang
dibatasi dengan 0 ≤ x ≤ 3. Jika daerah asal sebuah fungsi tidak ditentukan
secara tegas/jelas, maka dengan kesepakatan bahwa daerah asal fungsi adalah
himpunan semua bilangan real x yang membuat fungsi f terdefinisi. Sebuah
fungsi f dikatakan terdefinisi pada bilangan real apabila f anggota himpunan
bilangan real. Perhatikan fungsi berikut.

f(x) = dan g(x) = .

Fungsi f tidak terdefinisi untuk nilai x yang membuat penyebutnya


bernilai 0, dalam hal ini fungsi f tidakterdefinisi pada x = 2. Dengan demikian,
domain fungsi f adalah {x : x ≠ 2, x∈ }. Fungsi g tidak terdefinisi untuk x
negatif, sehingga domain fungsi g adalah {x : x ≥ 0, x∈ }.
Agar kamu lebih memahami konsep daerah asal dan daerah hasil,
kerjakanlah latihan berikut.

76 Kelas X SMA/MA/SMK/MAK
1. Tentukanlah daerah asal dan daerah hasil fungsi yang disajikan pada
grafik berikut.
y y

x=4
(0, 5)
x
0
x y = –1
0

(a) (d)
y
y

x
0
x
0
(2, 2) (–3, –5)

(b) (e)

y
y
(8, 6)

(–2, 1)
0 x
x x = –3 x=3
0

(c) (f)

2. Tentukanlah daerah asal dan daerah hasil fungsi berikut.


a. f(x) = 2x + 3 c. f(x) = x2 –1 2 ≤ x ≤ 6
2
b. f(x) = x2 – 2x – 8 d. f(x) =
x(x − 5)

Matematika 77
e. f(x) = h. h(x) =

f. h(x) = i. h(x) =

g. h(x) = j. h(x) =

Operasi Aljabar pada Fungsi

Masalah 3.1

Seorang fotografer dapat menghasilkan gambar yang bagus melalui dua


tahap, yaitu tahap pemotretan dan tahap editing. Biaya yang diperlukan pada
tahap pemotretanadalah (B1)adalah Rp500,00 per gambar,mengikuti fungsi:
B1(g) = 500g + 2.500 dan biaya pada tahap editing(B2)adalah Rp100,00 per
gambar, mengikuti fungsi B2(g) = 100g + 500, dengan g adalah banyak gambar
yang dihasilkan.
a) Berapakah total biaya yang diperlukan untukmenghasilkan 10 gambar
dengan kualitas yang bagus?
b) Tentukanlah selisih antara biaya pada tahap pemotretan dengan biaya
pada tahap editing untuk 5 gambar.

Alternatif Penyelesaian

Fungsi biaya pemotretan: B1(g) = 500g + 2.500


Fungsi biaya editing B2(g) = 100g + 500
a) Gambar yang bagus dapat diperoleh melalui 2 tahap proses yaitu
pemotretan dan editing, sehingga fungsi biaya yang dihasilkan adalah
B1(g)+ B2(g) = (500g + 2.500) + (100g + 500)
= 600g + 3.000

78 Kelas X SMA/MA/SMK/MAK
INSTRUMEN PENILAIAN

I. Penilaian Sikap

LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP

Rubrik

a. Indikator sikap aktif dan ketelitian dalam pembelajaran

1. Kurang baik dalam menunjukkan keaktifan dan ketelitian dalam proses


pembelajaran
2. cukup baik dalam menunjukkan keaktifan dan ketelitian dalam proses
pembelajaran
3. baik dalam menunjukkan keaktifan dan ketelitian dalam proses pembelajaran
4. Sangat baik dalam menunjukkan keaktifan dan ketelitian dalam proses
pembelajaran

b. Indikator sikap kejujuran dalam pembelajaran

1. kurang baik dalam hal kejujuran saat kuis atau tes hasil pembelajaran
2. cukup baik dalam hal kejujuran sehat kuis atau tes akhir pembelajaran
3. baik dalam hal kejujuran saat kuis atau tes akhir pembelajaran
4. Sangat baik dalam hal kejujuran saat kuis atau tes akhir pembelajaran

c. Format Penilaian

Berikan tanda centang (✓)

No Nama peserta didik Ketelitian & Aktif Kejujuran SKOR


1 2 3 4 1 2 3 4 AKHIR
K C B SB K C B SB
1
2
3
4
5
6
7
Dst
II. Penilaian keterampilan

Petunjuk:

Lembaran ini diisi oleh guru/teman untuk menilai keterampilan peserta didik. Berilah
tanda centang (✓) pada kolom skor sesuai tingkat keterampilan yang ditampilkan oleh
peserta didik, dengan kriteria sebagai berikut:

sangat baik = 4

Terampil = 3

kurang terampil = 2

tidak terampil = 1

Penilaian Keterampilan

Terampil Total
No Nama peserta didik Menjelaskan Mengemukakan skor
penyelesaian LKPD pendapat
4 3 2 1 4 3 2 1
1
2
3
5
4
5
6

dst
III. PENILAIAN PENGETAHUAN

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : X/2
Topik : Fungsi Linear
Teknik : Penugasan
Bentuk Instrumen : Uraian

Soal Bentuk soal


1. Tuliskan sebuah contoh fungsi yang terjadi dalam kehidupan sehari-hari Uraian
2. Sebuah rumah mempunyai bak penampungan air. Melalui sebuah pipa , air Uraian
dialirkan dari bak penampungan ke dalam bak mandi. Volume air dalam bak
mandi setelah 3 menit adalah 23 liter dan setelah 7 menit adalah 47 liter. Volume
air dalam bak mandi setelah dialiri air selama t menit dinyatakan sebagai 𝑉𝑉(𝑡𝑡) =
(𝑉𝑉0 + 𝑎𝑎𝑎𝑎) liter, dengan 𝑉𝑉0 adalah volume air dalam bak mandi sebelum air
dialirkan dan 𝑎𝑎 adalah debit air yang dialirkan setiap menit.
a. Tentukanlah notasi fungsi linear yang menyatakan volume air dalam bak
mandi setelah dialiri air terhadap waktu.
b. Gambarkanlah grafik fungsi yang sesuai dengan jawaban pada point a

Indikator Penilaian :

No Kunci jawaban Skor


1 Jawaban bervariasi setiap peserta didik 10
2 a. Untuk menentukan notasi fungsi linear ditentukan terlebih dahulu nilai 𝑉𝑉0 dan 𝑎𝑎
𝑉𝑉(3) = (𝑉𝑉0 + 3𝑡𝑡) = 23 … . (1)
𝑉𝑉(7) = (𝑉𝑉0 + 7𝑡𝑡) = 47 … . (2) 4
Eliminasi (1) dan (2)
𝑉𝑉0 + 3𝑎𝑎 = 23
𝑉𝑉0 + 7𝑎𝑎 = 47 −
−4𝑎𝑎 = −24 4
𝑎𝑎 = 6
Substitusi 𝑎𝑎 = 6 ke (1)
𝑉𝑉0 + 3𝑎𝑎 = 23
𝑉𝑉0 + 3(6) = 23
𝑉𝑉0 + 18 = 23 4
𝑉𝑉0 = 5
Jadi notasi fungsi linear adalah 𝑉𝑉(𝑡𝑡) = 5 + 6𝑡𝑡 2

b. Gambar grafik fungsi 𝑉𝑉(𝑡𝑡) = 5 + 6𝑡𝑡


6

Total skor 30

Pedoman penskoran:

Perhitungan skor akhir menggunakan rumus:


𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁 𝑠𝑠𝑠𝑠𝑠𝑠𝑠𝑠
Nilai = 𝑠𝑠𝑠𝑠𝑠𝑠𝑠𝑠 𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡𝑡
× 100

Predikat Nilai Pengetahuan :

Nilai (NA) Predikat


30 100
20 66,6
10 33,3
0 0
SILABUS MATEMATIKA

Nama Calon Guru : Elvina Anugrah


Mata Pelajaran : Matematika
Satuan Pendidikan : SMA/MTs
Kelas/Semester : X/2
Tahun Pelajaran : 2022/2023

Kompetensi Inti :

KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.

KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli ( gotong royong, kerjasama, toleran, damai),
santun, responsif, dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

KI 3 : Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian
yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.

KI 4 : mengolah, menalar dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya
di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.
Kompetensi Dasar Materi Materi Kegiatan Pembelajaran Metode Penilaian Sumber
Pokok Pembelajaran Pembelajaran Belajar
3.5 Menjelaskan dan Fungsi Fungsi linear  Mengindentifikasi notasi Diskusi, tanya Sikap, Sinaga,
menentukan fungsi fungsi fungsi linear dari jawab, pengetahuan, Bornok, Dkk.
(terutama fungsi linear, suatu masalah kontekstual. presentasi dan dan 2017.
fungsi kuadrat, dan  Menggambarkan sketsa pemberian keterampilan Matematika
fungsi rasional) secara grafik fungsi linear dari tugas SMA Edisi
formal yang meliputi suatu masalah kontekstual. Revisi 2017.
notasi, daerah asal, Jakarta.
daerah hasil, dan Kementerian
ekspresi simbolik, serta Dan
sketsa grafiknya Kebudayaan.
Hal 71-78

Anda mungkin juga menyukai