Anda di halaman 1dari 25

TELAAH BUKU

FIQIH KELAS X SMA/MA

DISUSUN OLEH:
NURHALIZA (2020.01.050)
Dosen pengampu: Mustafiyanti, M.Pd.I

MADRASAH ALIYAH
AL ITTIFAQIAH INDRALAYA OGAN ILIR
LAPORAN OBSERVASI
MATA KULIAH TELAAH KURIKULUM PAI
BUKU FIQIH KELAS X

DISUSUN OLEH:
NURHALIZA (2020.01.050)
Dosen pengampu: Mustafiyanti, M.Pd.I

INSTITUT AGAMA ISLAM AL-QUR’AN


AL AL-ITTIFAQIAH
ITTIFAQIAH
INDRALAYA OGAN ILIR SUMATERA SELATAN
TAHUN 2023
HALAMAN PENGESAHAN
Dengan Mengharap Rahmat Dan Ridho Allah SWT, Saya Bertanda
Tangan Dibawah Ini :

Nama : Mustafiyanti, M.Pd.I


Jabatan : Dosen Pengampu Mata Kuliah Telaah
Kurikulum PAI Di SMP/SMA

Setelah Membaca dan Menelaah Buku FIQIH kelas X SMA/MA


Yang di sampaikan Oleh :
Nama : NURHALIZA
NIM : 2020.01.050
Fakultas : Tarbiyah
Prodi : Pendidikan Agama Islam
Tahun Akademik : 2023

Maka dengan ini saya mengesahkan hasil telaah buku


Hari :
Tanggal :

Mengetahui Indralaya, Juni 2023


Dosen Pengampu Mahasiswa/i

Mustafiyanti, M.Pd.I Nurhaliza

3
TELAAH KURIKULUM PAI

Nama :Nurhaliza
NIM : 2020.01.050
Buku Ajar (tesk) : FIQIH
Kelas/Semester : I/1&2
Judul Buku : FIQIH
Berapa Halaman : 169
Berapa KD/SK :-
Penerbit Buku : Direktorat Pendidikan Madrasah
Direktorat Jendral Pendidikan Islam
Tahun Terbit : 2014

4
DAFTAR ISI
HASIL TELAAH
BUKU FIQIH KELAS X SMA/MA

Cover ................................................................................................................
Halaman Pengesahan ...................................................................................... 3
Biodata Penyusun ............................................................................................ 4
Daftar Isi Telaah .............................................................................................. 5
BAB I PENDAHULUAN .............................................................................. 6
1. Latar belakang .................................................................................... 6
2. Rumusan Masalah ............................................................................... 7
3. Tujuan masalah ................................................................................... 7

BAB II PEMBHASAN .................................................................................. 8


1. Profile Sekolah .................................................................................... 8
2. Hasil Telaah Buku ............................................................................... 9

BAB III PENUTUP ...................................................................................... 17


1. Kesimpulan ........................................................................................ 17
2. Gambar buku yang di telaah .............................................................. 18
3. Dokumentasi ........................................................................................

5
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar belakang
Telaah adalah penyelidikan, kajian, pemeriksaan, dan penelitian.
Kurikulum adalah rencana tertulis tentang kemampuan yang harus dimiliki
berdasarkan standar nasional, materi yang perlu dipelajari dan pengalaman
belajar yang harus dijalani untuk mencapai kemampuan tersebut, dan evaluasi
yang perlu dilakukan untuk menentukan tingkat pencapaian kemampuan
peserta didik, serta seperangkat peraturan yang berkenaan dengan
pengalaman belajar peserta didik dalam mengembangkan potensi dirinya
pada satuan pendidikan tertentu.
Pendidikan berusaha mengembangkan potensi individu agar mampu
berdiri sendiri. Untuk itu individu perlu diberi berbagai kemampuan dalam
pengembangan berbagai hal seperti: konsep, prinsip kreativitas, tanggung
jawab, dan keterampilan. Dengan kata lain perlu mengalami perkembangan
dalam aspek kognitif, afektif, dan psikomotor. Demikian pula individu jangan
makhluk sosial yang selalu berinteraksi dengan lingkungan sesamanya.
Kurikulum menjadi suatu hal sangat penting dalam pelaksanaan
pendidikan, baik di lembaga pendidikan formal maupun non formal.
Kurikulum yang berkaitan langsung dengan rencana dan pelaksanaan
pendidikan baik dalam lingkup kelas, sekolah, daerah, wilayah maupun
nasional tentunya mengemban kedudukan yang sangat sentral dalam
menentukan proses pendidikan. Pendidikan agama Islam merupakan upaya
yang terencana untuk menyiapkan peserta didik ke arah yang lebih baik untuk
memahami dan mengamalkan ajaran Islam. Oleh karena itu, adanya
kurikulum PAI menjadi inti jalannya proses pembelajaran yang direncanakan
sebelumnya, sehingga perlu adanya perbaikan terusmenerus untuk
menempatkan posisi kurikulum tersebut sesuai jenjangnya.

6
B. Rumusan masalah
1. Profile Sekolah
2. Hasil telaah buku ajar kelas X SMA/MA
C. Tujuan
1. Mengetahui Identitas Sekolah
2. Mengetahui hasil telaah buku.

7
BAB II
PEMBAHASAN
A. PROFILE SEKOLAH

PROFILE SEKOLAH
MA AL ITTIFAQIAH INDRALAYA

A. IdentitasSekolah

NamaSekolah : MA AL ITTIFAQIAH

NPSN / NSS : 10648954

JenjangPendidikan : SMA

Status Sekolah : Swasta

B. LokasiSekolah

Alamat :Jl. LINTAS TIMUR KM 36 KOMPLEK AL ITTIFAIAH

RT/RW :-

Desa/Kelurahan : Indralaya mulya

Kodepos : 30662

Kecamatan : Indralaya

Kabupaten/Kota : OganIlir

Lintang/Bujur : 104.6949010000007

8
B. HASIL TELAAH BUKU

TELAAH BUKU AJAR KELAS X SMA/MA


Materi pelajaran : FIQIH
Kelas/peminatan :X
Penyusun : NURHALIZA

a) Kompetisi Inti (KI) dan Kompetisi Dasar

Mata pelajaran Fikih kelas X memiliki 4 Kompetensi Inti (KI) yang


dijabarkan dalam beberapa Kompetensi Dasar (KD) seperti tersebut di
bawah ini:

KELAS X SEMESTER
GANJIL

Kompetensi Inti Kompetensi Dasar


1. Menghayati dan mengamalkan 1.1. Meyakini kesempurnaan agama Islam melalui
ajaran agama yang dianutnya komlpleksitas aturan fikih
1.2. Meyakini syariat Islam tentang kewajiban
penyelenggaraan jenazah
Meyakini kebenaran konsep zakat dalam menghilangkan
1.3.
kesenjangan antara yang kaya dan yang miskin
Menghayati hikmah pelaksanaan perintah haji
1.4.
Menghayati hikmah perintah kurban dan akikah
1.5.

9
2. Menghayati dan mengamalkan 2.1 Mematuhi hukum fikih dalam
perilaku jujur, disiplin, tanggung ibadah dan syariah
jawab, peduli (gotong royong, 2.2 Memiliki rasa tanggung jawab tentang
kerja sama, toleran, damai) kewajiban penyelenggaraan jenazah
santun, responsif dan pro- Meningkatkan sikap peduli terhadap penderitaan
2.3
aktif dan menunjukkan sikap orang lain melalui zakat
sebagai bagian dari solusi atas Memiliki sikap patuh terhadap undang-undang
2.4
berbagai permasalahan dalam zakat
berinteraksi secara efektif dengan Membiasakan sikap kerja sama, dan tolong-menolong
lingkungan sosial dan alam melalui praktik pelaksanaan haji
2.5
serta dalam menempatkan diri
Memiliki sikap patuh terhadap undang-undang
sebagai cerminan bangsa dalam
penyelenggaraan haji dan umrah
pergaulan dunia 2.6
Membiasakan rasa peduli kepada orang lain melalui
kurban dan akikah
2.7

3. Memahami, menerapkan, 3.1. Memahami konsep fikih dalam Islam


menganalisis pengetahuan faktual, 3.2. Menganalisis tata cara pengurusan jenazah dan
konseptual, prosedural hikmahnya
berdasarkan rasa ingintahunya 3.3. Menelaah ketentuan Islam tentang zakat dan hikmahnya
tentang ilmu pengetahuan, 3.4. Mengidentifikasi undang –undang pengelolaan zakat
teknologi, seni, budaya, dan 3.5. Menelaah ketentuan Islam tentanghaji dan umrah beserta
humaniora dengan wawasan hikmahnya
kemanusiaan, kebangsaan, Menelaah Undang-undangpenyelenggaraan haji dan
3.6.
kenegaraan, dan peradaban terkait umrah
penyebab fenomena dan kejadian, Menganalisis tata cara pelaksanaankurban dan
3.7.
serta menerapkan pengetahuan akikahserta hikmahnya
prosedural pada bidang kajian
yang spesifik sesuai dengan bakat
dan minatnya untuk memecahkan
4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Menyajikan konsep fikih Islam
menyaji dalam ranah konkret 4.2. Memperagakan tata cara penyelenggaraan jenazah
dan ranah abstrak terkait 4.3. Menunjukkan contoh penerapan ketentuan zakat
dengan pengembangan dari 4.4. Menunjukkan cara pelaksanaan zakat sesuai dengan

10
yang dipelajarinya di sekolah ketentuan perundang-undangan
secara mandiri, dan mampu 4.5. Menunjukkan contoh penerapan macam-macam
menggunakan metoda sesuai manasik haji
kaidah keilmuan. 4.6. Mempraktikkan pelaksanaan manasik haji sesuai
perundang- undangan tentang haji

4.7. Mendemontrasikan pelaksanaan kurban dan akikah


sesuai syariat

KELAS X SEMESTER GENAP


Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1. Menghayati dan mengamalkan 1.1 Meyakini kebenaran syariat Islamtentang kepemilikan
ajaran agama yang dianutnya. 1.2 Menghayati perintah Allah tentang kewajiban
mengeluarkan harta benda kepada mustahiq

1.3 Meyakini perintah Allah tentang wakalah dan shulhu


1.4 Meyakini perintah Allah tentang dhoman dan kafalah
1.5 Meyakini adanya larangan praktik ribawi

2. Menghayati dan mengamalkan 2.1 Memiliki rasa tanggung jawab melalui materi kepemilikan
perilaku jujur, disiplin, tanggung 2.2 Membiasakan bekerja sama dalam perekonomian Islam
jawab, peduli (gotong royong, 2.3 Membiasakan sikap peduli melalui materi wakaf, hibah,
kerja sama, toleran, damai) santun, sedekah dan hadiah
responsif dan pro-aktif dan 2.4 Menunjukkan rasa tanggung jawab melalui materi
menunjukkan sikap sebagai bagian wakalah dan shulhu
dari solusi atas berbagai 2.5 Meningkatkan kepedulian terhadap sesama melalui
permasalahan dalam berinteraksi materi dhoman dan kafalah
secara efektif dengan lingkungan 2.6 Menolak segala praktik ribawi
sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan
dunia.

3. Memahami, menerapkan, 3.1 Memahami aturan Islam tentang kepemilikan

11
menganalisis pengetahuan faktual, 3.2 Menelaah aturan Islam tentang perekonomian dalam Islam
konseptual, prosedural 3.3 Memahami ketentuan Islam tentang wakaf, hibah, sedekah
berdasarkan rasa ingin tahunya dan hadiah
tentang ilmu pengetahuan, 3.4 Memahami ketentuan Islam tentang wakalah dan shulhu
teknologi, seni, budaya, dan 3.5 Memahami ketentuan Islam tentang dhamman dan kafalah
humaniora dengan wawasan 3.6 Menganalisis hukum riba, bank, dan asuransi.
kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian,
serta menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian
4 Mengolah, menalar, dan menyaji 4.1 Memperagakan aturan Islam tentang kepemilikan dan
dalam ranah konkret dan ranah akad
abstrak terkait dengan 4.2 Mempraktikkan cara jual beli, khiyar, musaqah,
pengembangan dari yang muzara'ah, mukhabarah, syirkah,murabahah,
dipelajarinya di sekolah secara mudharabah, dan salam
mandiri, dan mampu Mempraktikkan cara pelaksanaan wakaf, hibah, sedekah,
menggunakan metoda sesuai 4.3 dan hadiah
kaidah keilmuan. Mempraktikkan cara wakalah dan shulhu

b) Tujuan Mata Pelajarn Fikih


Mata pelajaran Fikih di Madrasah Aliyah adalah salah satu mata pelajaran Pendidikan Agama
Islam yang merupakan peningkatan dari fikih yang telah dipelajari oleh peserta didik di
Madrasah Tsanawiyah/SMP. Peningkatan tersebut dilakukan dengan cara mempelajari,
memperdalam serta memperkaya kajian fikih baik yang menyangkut aspek ibadah maupun
muamalah, yang dilandasi oleh prinsip-prinsip dan kaidah-kaidah usul fikih serta menggali
tujuan dan hikmahnya, sebagai persiapan untuk melanjutkan ke pendidikan yang lebih tinggi
dan untuk hidup bermasyarakat.
Secara substansial, mata pelajaran Fikih memiliki kontribusi dalam memberikan motivasi
kepada peserta didik untuk mempraktikkan dan menerapkan hukum Islam dalam kehidupan
sehari-hari sebagai perwujudan keserasian, keselarasan, dan keseimbangan hubungan manusia
dengan Allah SWT, dengan diri manusia itu sendiri, sesama manusia, makhluk lainnya ataupun
lingkungannya.
Mata pelajaran Fikih di Madrasah Aliyah bertujuan untuk:1) Mengetahui dan memahami
prinsip-prinsip, kaidah-kaidah dan tatacara pelaksanaan hukum Islam baik yang menyangkut
12
aspek ibadah maupun muamalah untuk dijadikan pedoman hidup dalam kehidupan pribadi dan
sosial.2) Melaksanakan dan mengamalkan ketentuan hukum Islam dengan benar dan baik,
sebagai perwujudan dari ketaatan dalam menjalankan ajaran agama Islam baik dalam hubungan
manusia dengan Allah SWT, dengan diri manusia itu sendiri, sesama manusia, dan makhluk
lainnya maupun hubungan dengan lingkungannya.

c) Ruang Lingkup Mata Pelajaran Fikih


Ruang lingkup mata pelajaran Fikih di Madrasah Aliyah meliputi : kajian tentang prinsip-
prinsip ibadah dan syari’at dalam Islam; hukum Islam dan perundang-undangan tentang zakat
dan haji, hikmah dan cara pengelolaannya; hikmah kurban dan akikah; ketentuan hukum Islam
tentang pengurusan jenazah; hukum Islam tentang kepemilikan; konsep perekonomian dalam
Islam dan hikmahnya; hukum Islam tentang pelepasan dan perubahan harta beserta hikmahnya;
hukum Islam tentang wakaalah dan sulhu beserta hikmahnya; hukum Islam tentang daman
dan kafaalah beserta hikmahnya; riba, bank dan asuransi; ketentuan Islam tentang jinaayah,
Huduud dan hikmahnya; ketentuan Islam tentang peradilan dan hikmahnya; hukum Islam
tentang keluarga, waris; ketentuan Islam tentang siyaasah syar’iyah; sumber hukum Islam dan
hukum taklifi; dasar-dasar istinbaath dalam fikih Islam; kaidah-kaidah usul fikih dan
penerapannya.

13
REKAPITULASI
KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR

MATA PELAJARAN : Fikih


KELAS/SEMESTER : X (Sepuluh) / Ganjil & Genap
TAHUN PELAJARAN : 2023/2024

A. JUMLAH MINGGU PERBULAN


JUMLAH MINGGU
NO BULAN
KALENDER EFEKTIF TAK EFEKTIF
1 Juli …………….Minggu …………….Minggu …………….Minggu
2 Agustus …………….Minggu …………….Minggu …………….Minggu
3 September …………….Minggu …………….Minggu …………….Minggu
4 Oktober …………….Minggu …………….Minggu …………….Minggu
5 Nopember …………….Minggu …………….Minggu …………….Minggu
6 Desember …………….Minggu …………….Minggu …………….Minggu
7 Januari …………….Minggu …………….Minggu …………….Minggu
8 Pebruari …………….Minggu …………….Minggu …………….Minggu
9 Maret …………….Minggu …………….Minggu …………….Minggu
10 April …………….Minggu …………….Minggu …………….Minggu
11 Mei …………….Minggu …………….Minggu …………….Minggu
12 Juni …………….Minggu …………….Minggu …………….Minggu
Jumlah …………….Minggu …………….Minggu …………….Minggu

B. DISTRIBUSI MINGGU EFEKTIF


JUMLAH MINGGU
NO
SEMESTER 1 SEMESTER 2 JUMLAH
1 …………….Minggu …………….Minggu …………….Minggu

C. ALOKASI JUMLAH JAM BELAJAR


JUMLAH MINGGU
NO SATU MINGGU
SEMESTER 1 SEMESTER 2 JUMLAH
1 …………….JAM …………….JAM …………….JAM …………….JAM

14
D. JUMLAH MINGGU DAN JAM EFEKTIF
N JUMLAH MINGGU
URAIAN
O SEMESTER 1 SEMESTER 2 JUMLAH
MINGGU …………….Mingg
1 …………….Minggu …………….Minggu
EFEKTIF u
MINGGU
…………….Mingg
2 TAK …………….Minggu …………….Minggu
u
EFEKTIF
MINGGU
…………….Mingg
3 CADANGA …………….Minggu …………….Minggu
u
N
JAM
…………….Ja …………….Ja
4 BELAJAR …………….Jam
m m
EFEKTIF
JAM
BELAJAR …………….Ja …………….Ja
5 …………….Jam
TAK m m
EFEKTIF
JAM
BELAJAR …………….Ja …………….Ja
6 …………….Jam
CADANGA m m
N

15
PEMETAAN KI DAN KD

MATA PELAJARAN FIKIH KELAS X

Berdasarkan 49 Kompetensi Dasar (KD) yang ada pada seluruh


struktur yang terdapat pada Kompetensi Inti (KI) terutama 13
Kompetensi Dasar (KD) yang dijabarkan pada Kompetensi Inti (KI)-3,
buku siswa mata pelajaran Fikih kelas X disusun menjadi 11 bab dengan
rincian 5 bab pada semester satu dan 6 bab pada semester dua. Berikut
diketengahkan pemetaan Kompetensi Inti (KI) dan Kompetensi Dasar
(KD) dalam buku guru dan susunan bab dalam buku siswa mata pelajaran
Fikih kelas X:

Semester I
MATERI POKOK KI KD
I Konsep Fikih dan Ibadah 1,2,3 dan 4 1.1, 2.1, 3.1, 4.1
Dalam Islam
II Pengurusan Jenazah 1,2,3 dan 4 1.2, 2.2, 3.2, 4.2
III Ketentuan Zakat dalam 1,2,3 dan 4 1.3, 2.3, 2.4, 3.3, 3.4,4.3,
Islam 4.4
IV Haji dan Umrah 1,2,3 dan 4 1.4,2.5, 2.6,3.5,3.6, 4.5,
4.6
V Kurban dan Akikah 1,2,3 dan 4 1.5, 2.7, 3.7, 4.7

Semester II

MATERI POKOK KI KD
VI Kepemiikan 1,2,3 dan 4 1.1, 2.1, 3.1, 4.1
VII Perekonomian dalam 1,2,3 dan 4 2.2, 3.2, 4.2
Islam
VIII Pelepasan dan Perubahan 1,2,3 dan 4 1.2, 2.3, 3.3, 4.3
Harta
IX Wakalah dan Shulhu 1,2,3 dan 4 1.2, 2.3, 3.3, 4.3
X Dhaman dan Kafalah 1,2,3 dan 4 1.4, 2.5, 3.5, 4,5
XI Riba, Bank dan Asuransi 1,2,3 dan 4 1.5, 2.6, 3.6,4.6

16
d) BAB DAN SUB BAB BUKU

BAB I : KONSEP FIKIH DAN IBADAH DALAM ISLM


A. KONSEP FIQIH DALAM ISLAM
B. RUANG LINGKUP FQIH
C. PERBEDAAN FIQIH DENGAN SYARIAH
D. IBADAH DAN KARAKTERISTIKNYA

BAB II : PENGURUSAN JENAZAH DAN HIKMANYA


A. KEWAJIBAN MENGURUS JENAZAH
1. SAKARATUL MAUT
2. PROSES PENGURUSAN JENAZAH

BAB III : ZAKAT DAN HIKMANYA


A. ZAKAT DALAM ISLAM
B. MACAM MACAM ZAKAT

BAB IV : HAJI DAN UMROH


A. PENGERTIAN HAJI DAN UMROH
B. HUKUM HAJI DAN UMROH

BAB V : QURBAN DAN AQIQAH


A. PENGERTIAN QURBAN DAN AQIQAH
B. HUKUM QURBAN DAN AQIQAH

BAB VI : KEPEMILIKAN DALAM ISLAM


A. PENGERTIAN KEPEMILIKAN DALAM ISLAM

17
BAB VII :PEREKONOMIAN DALAM ISLAM
A. JUAL BELI
B. KHIYAR
C. MUSAQOH, MUZARAAH, DAN MUKHABARAH
D. SYIRKAH
E. MUDHARABAH DAN MURABHAHA
F. SALAM ( JUAL BELI SISTEM INDEN ATAU PESAN )

BAB VIII : PELEPSAN DAN PERUBAHAN KEPEMILIKAN HARTA


A. HIBAH
B. SHADAQAH DAN HADIAH
C. WAKAF

BAB IX : WAKALAH DAN SULHU


A. WAKALAH
B. SHULHU

BAB X : DAMMAN DAN KAFALAH


A. DAMMAN
B. KAFALAH

BAB XI : RIBA, BANK DAN ASURANSI


A. RIBAH ( PENGERTIAN,HUKUM)
B. BANK ( PENGERTIAN,HUKUM)
C. ASURANSI ( PENGERTIAN,HUKUM)

18
BAB III
PENUTUP

A. Kesimpulan
Dari hasil telaah yang telah saya lakukan terhadap buku mata pelajaran
FIQIH , saya tidak menemukan adanya penyimpangan dalam materi yang ada
didalamnnya dan sudah sesuai dengan kurikulum serta silabus yang telah di
tentukan oleh satuan pendidikan. Dengan demikian buku ini dapat digunakan
oleh satuan pendidikan jenjang sekolah Dasar guna meningkatkan
pengetahuan didalam syariat islam

19
20
21
22
23
DOKUMENTASI

24
PROFILE PENULIS

Nama : NURHALIZA
Nim : 2020.01.050
Ttl : 31 Agustus 2003
Alamat : Ds. Lubuk Sakti.. Kab. Ogan Ilir

RIWAYAT PENDIDIKAN
PEND

1. SDN 14 INDRALAYA
2. MTS AL ITTIFAQIAH
3. MA. AL ITTIFAQIAH
4. IAIQI INDRALAYA

25

Anda mungkin juga menyukai