Anda di halaman 1dari 7

Nomor SOP 449.

1/195/2022

Tanggal
Pembuatan 11 Januari 2022

Tanggal Revisi
Tanggal Efektif 11 Januari 2022
Disahkan Oleh

PEMERINTAH KABUPATEN SEMARANG


DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS PRINGAPUS dr. Ade Numaya,MM
Alamat : Jl. Honggowicono No. 5 Pringapus Telp. NIP. 19690508199803200
(024) 6924742
E-mail : puskesmas_pringapus@yahoo.co.id Nama SOP PEMERIKSAAN BTA/
PRINGAPUS–50553 BAKTERI TAHAN ASAM
(metode ZIEHL NELSEN)

Dasar Hukum Kualifikasi Pelaksana


1. Peraturan Menteri Kesehatan No. 75 tahun 1. Surat Ijin Kerja Analis Kesehatan (SIKA)
2014 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat 2. Analis Kesehatan, dengan kualifasi pendidik
(PUSKESMAS) minimal D3
2. Peraturan Menteri Kesehatan no 37 Tahun 3. Memiliki STR
2012 tentang Penyelengaraan Laboratorium 4. Sabar
Pusat Kesehatan Masyarakat. 5. Teliti
3. Perbub Semarang no 30 tahun 2017 tentang 6. Tanggung jawab
pedoman penyusunan SOP
4. SK Kepala UPTD Puskesmas Pringapus
tentang jenis-jenis pemeriksaan laboratorium

Keterkaitan Peralatan Perlengkapan


1. SOP Permintaan Pemeriksaan Laboratorium, 1. Alat : Mikroskop, Batang lidi/tusuk gigi, Ap
Penerimaan dan Penyimpanan Specimen Spirtus, Korek api, Spidol, Obyek glass, Mal
Pensil 2B, Obyek glass, Rak pengecatan
Rak pengering, Minyak Imersi, Mikroskop.
2. Reagen : cat Karbol fuchsin 0.3%,Methylen
Blue 0.3%,Alkohol asam 3%, air mengalir.
3. Specimen : Sputum
Peringatan Pencatatan dan Pendataan
1. Safety first 1. Permintaan pemeriksaan laborat dari unit
2. Universal Precoution PU, KIA, Rawat Inap
3. Kesesuaian identitas pasien 2. Buku Register TB 05
4. Semua bahan untuk tindakan harus tersedia 3. Buku Register hasil pemeriksaan laborat
di tempat 4. Form hasil pemeriksaan laboratorium
5. Tidak ada beaya pemeriksaan
1. Tujuan
Pemeriksaan BTA/ Bakteri Tahan Asam (metode Zeihl Nelson) bertujuan untuk
pedoman langkah –langkah kerja dalam pelayanan Pemeriksaan BTA/ Bakteri
Tahan Asam (metode Zeihl Nelson) untuk membantu paramedis menunjang
diagnosa klinis pasien.

2. Ruang Lingkup
Ruang lingkup Prosedur ini meliputi: persiapan alat dan bahan, prosedur
pemeriksaan BTA, pencatatan dan pelaporan hasil.

3. Definisi
Pemeriksaan BTA/ Bakteri Tahan Asam (metode Zeihl nelson) adalah langkah-
langkah prosedur standar dalam melaksanakan instruksi kerja Pemeriksaan
BTA/ Bakteri Tahan Asam (metode Zeihl nelson).
4. Prosedur
PELAKSANA MUTU BAKU KET
NO. KEGIATAN Petugas laborat/
Kelengkapan Waktu Output
Analis Kesehatan
1. Membuat apusan dahak
Jas lab, sarung 1 menit Petugas denga APD lengkap
a. Petugas Memakai APD.
tangan
b. Petugas Laboratorium menyiapkan
Obyek Glass yang bersih dan kering
Obyek glass 2 menit Obyek glass kering dan
serta bebas Lemak yang sudah bersih
diberi kode slide sesuai data pasien
dengan pensi.
c. Petugas Laboratorium menyalakan
api spirtus kemudian membuka Api spirtus 1 menit Api spirtus menyala
penampung sputum dengan
menghadapkan kearah api spirtus.
d. Petugas Laboratorium mengambil
Tusuk lidi, 3 menit Sputum sudah dilekkan ke
sputum dan pilih bagian kental, obyek glass obyek glass
warna kuning kehijauan dengan
tusuk lidi atau tusuk sate
secukupnya (biji kacang ijo) dan
letakkan di obyek glass yang
dibawahnya sudah diletakkan mal
obyek glass.
Tusuk lidi, 2 menit Polesan apusan dahak
e. Petugas Laboratorium membuat
obyek glass
polesan apusan dahak sesuai mal
ukuran 2x3 cm.
f. Petugas Laboratorium meratakan 3 menit
Sediaan apusan dahak
sputum dengan cara arah batang sudah rata
lidi membentuk spiral sepanjang
Tusuk lidi,
daerah mal dengan arah searah dan obyek glass
serata mungkin setelah agak kering.
(jangan terlalu tipis/tebal, rata,
tidak berlobang, bersih sesuai mal).
5 menit
g. Petugas Laboratorium membiarkan Sediaan apusan dahak
kering anginkan sediaan tersebut sudah kering dan terfiksasi

baru kemudian difiksasi dengan Api


melewatkan 3-4 kali ke api spirtus spirtus,sediaan

warna biru dan specimen


menghadap ke atas.
2 Pewaranaan
a. Petugas Laboratorium meletakkan
Sediaan 1 menit Apusan dahak di rak
apusan di rak pengecatan. apusan, rak pengecatan
pengecatan
b. Petugas Laboratorium
mengggenangi secara merata Sediaan 1 menit Apusan dahak sudah dicat
apusan, cat Karbol Fuchsin 0.3%
apusan merata dengan cat Karbol
Karbol Fuchsin
Fuchsin 0.3% memakai 0.3%,
pipet/spuite
pipet/spuite.
Api spirtus, 1 menit Apusan dahak yang dicat
c. Petugas Laboratorium memanaskan
secara perlahan api spirtus dibawah sediaan apusan
Karbol Fuchsin 0.3% sudah
apusa hingga tampak uap cat
menguap
menguap 3-5 kali jangan sampai
mendidih.
d. Petugas mendiamkan selama 5
5 menit
menit.
e. Petugas membuang genangan cat
Air mengalir, 1 menit
carbol fuchsin dan bilas air mengalir
sediaan apusan Apusan dahak yang dicat
hingga warna merah tidak luntur. Karbol Fuchsin 0.3% bersih
sisa warna merah
f. Petugas Laboratorium meneteskan
sediaan apusan yang masih warna Sediaan 1 menit
apusan, etanol Apusan dahak warna merah
merah dengan etanol asam hingga
asam luntur
warna merah cat carbol fuchsin
sudah tidak terlihat lagi.
g. Petugas Laboratorium membilas air
Air mengalir 1 menit
mengalir secara perlahan.
Apusan dahak bersih
h. Petugas Laboratorium menggenangi
Sediaan 1 menit
sediaaan dengan cat Methylen Blue
apusan, cat Apusan dahak tercat
selama 30 detik. Methylen Blue Methylen Blue
i. Petugas Laboratorium membuang
Air mengalir, 1 menit
cat methylin blue lalu bilas air sediaan Apusan dahak bersih dan
apusan, rak kering
mengalir kemudian kering anginkan
pengering
di rak pengering.
3 Pembacaan Mikroskopis
Mikroskop, 1 menit Apusan dahak sudah tercat
a. Petugas Laboratorium menggunakan
minyaki imersi, diberi imersi
lensa Obyektif perbesaran 100X, sediaan
teteskan minyak imersi di sediaan
slide.
Mikroskop, 1 menit Apusan dahak sudah tercat
b. Petugas Laboratorium meletakkan
sediaan di mikroskop
sedian slide di mikroskop dengan
identitas slide di sebelah kiri.
c. Petugas Laboratorium memeriksa Mikroskop, 5 menit Fokus slide di mikroskop
sediaan
slide sebanyak 100/lpb dengan arah
HORIZONTAL terpanjang, mulai
dari kiri ke kanan mencari kuman
batang warna merah. Hasil jumlah kuman
Mikroskop, 5 menit
d. Petugas menghitung jumlah kuman
sediaan
memakai skala IUATLD. Hasil pemeriksaan BTA
Lembar hasil 1 menit
e. Petugas Laboratorium mencatat
TB 05, buku
hasil pemeriksaan di lembar hasil register
laboratorium
TB 05, buku Register
Lembar hasil pemeriksaan
Laboratorium rawat inap atau rawat BTA
1 menit
jalan.
Lembar hasil
f. Petugas Laboratorium menyerahkan pemeriksaan,
lembar TB 05
hasil pemeriksaan berupa lembar
hasil pemeriksaan dan Lembar TB
05 kepada pasien untuk diserahkan
kepada petugas TB P2.
Interpretasi Hasil
 Pembacaan mikrosopis
Gunakan skala IUATLD :
a. Negatif : Tidak ditemukan BTA
dalam 100 lpb.
b. Scanty : ditemukan 1-9 BTA dalam
100 lpb, ditulis jumlah kuman.
c. 1+ : ditemukan 10-99 BTA dalam
100 lpb.
d. 2+ : ditemukan 1-10 BTA dalam 1
lapang pandang (min 50 lapang
pandang).
e. 3+ : ditemukan lebih dari 10 BTA
dalam 1 lap pdg (min 20lp).

Anda mungkin juga menyukai